You are on page 1of 6

Elemen kimia dengan symbol Hg dan nomor atom 80.

Air raksa atau hydragyrum ( dari latin Hydr: air, Agyros: perak). Satu-satunya besi yang berbentuk cair dalam tekanan dan suhu ruangan

Merkuri terdeposit di lingkungan sebagian besar dalam bentuk cinnabar (mercuric sulfide). Cinnabar sangat beracun apabila termakan atau terhirup debunya Bentuk:

Elemen merkuri Senyawa merkuri Anorganik Senyawa merkuri Organik

Merkuri digunakan thermometer, barometer, manometer, spigmomanometer, katup mengapung, sakelar listrik, dan beberapa alat penelitian Amalgam untuk perbaikan gigi dan merkuri untuk penerangan

Dikenal juga sebagai Hydrargyra atau mercurialisme penyakit yang disebabkan oleh paparan terhadap merkuri atau senyawanya Efek keracunan meliputi kerusakan pada otak, ginjal dan paru-paru Acrodynia (penyakit merah jambu), sindroma Hunter-Russell, dan penyakit minamata

Gejala umumnya termasuk gangguan sensorik (pengelihatan, pendengaran, dan bicara), gangguan sensasi di kulit dan kurangnya koordinasi gerakan tubuh Tergantung dari jenis toksin, dosis dan cara serta durasi paparan. Gejala keracunan merkuri berbeda-beda tergantung dari jenis merkuri yang terpapar apakah dari elemen merkuri, senyawa merkuri anorganik, atau senyawa organiknya

You might also like