You are on page 1of 14

Tenggelam dan aspirasi benda asing

Proses Tenggelam
Ketika kepala masuk kedalam air:
Air mungkin terhisap masuk jalan nafas
Selanjutnya udara tidak dapat masuk lagi

Air tertahan tidak terhisap masuk sebab pita suara menutup kuat
Paru memang kering tetapi lalu udara habis terpakai

Mungkin ada benturan kepala atau cedera lain sebelum atau sesudah tenggelam Hipotermia (juga terjadi di daerah tropis)

Akibat Tenggelam
Jika air tidak masuk paru
Hipoksia murni

Jika air masuk paru


Air asin Air tawar

Akibat ikutan air masuk paru


Otak Darah dan ginjal Keusakan paru lanjut

Akibat Tenggelam
Jika air asin masuk paru

Hipoksia Air tinggal lama di alveoli Kerusakan alveoli dan surfactant, ARDS Pneumonia
Hipoksia Segera terhisap masuk sirkulasi Hemolisis (eritrosit), Hb-emia, Hb-uria, gagal ginjal Edema otak, hiponatremia/water excess syndr Kerusakan alveoli dan surfactant, ARDS Pneumonia

Jika air tawar masuk paru

Penanganan korban tenggelam


Segera tiupkan udara ke mulut/hidung korban
Bisa didalam air atau segera kepala diangkat dari air Tiup berulang, tidak usah berusaha mengeluarkan air dengan menjungkir dsb

Raba nadi carotis, jika (-) segera CPR Jika korban bernafas, jaga jalan nafas tetap bebas Jaga C-spine karena korban mungkin kena trauma

Proses Aspirasi
Cairan atau benda padat terhisap masuk jalan nafas jika pita suara tidak sempat menutup dan refleks batuk tidak kuat Jika pita suara sempat menutup, tidak terjadi aspirasi Jika lolos dari pita suara tetapi refleks batuk kuat, bahan dibatukkan keluar

Akibat Aspirasi
Benda padat
Sumbatan jalan nafas = hipoksia Paling berbahaya sumbatan di glottis
Heimlich manuvre Cricothyrotomy

Berbahaya sunbatan di trachea / bifurcatio


Baringkan miring dengan kepala lebih tinggi Tepuk punggung dan dada agar benda tergeser ke bronchus

Akibat Aspirasi
Benda cair
Sumbatan alveoli / kerusakan alveoli = hipoksia Cairan dalam alveoli = shunt, desaturasi darah arterial yang sukar diperbaiki dengan oksigen Cairan merusak surfactant di alveoli, terjadi atelektasis mikro yang luas Cairan lambung sangat iritatif, menyebabkan reaksi radang, edema dan nekrosis

Penanganan Aspirasi
Benda padat di atas plica vocalis
Korek keluar dengan jari Heimlich manuvre Cricothyrotomy

Benda padat di trachea


Usahakan turun ke salah satu bronchus dengan menepuk-tepuk punggung dan dada posisi baring miring, kepala lebih tinggi dan dibimbing auscultasi suara nafas

Beri oksigen Dirujuk untuk bronchoscopy

Penanganan Aspirasi
Benda cair di pharynx dan trachea
Posisi miring Hisap atau korek keluar

Benda cair di bronchus sp alveoli


Tracheal / bronchial suctioning Chest physiotherapy

Beri oksigen Nafas buatan

Penanganan Aspirasi
Bronchospasme:
Aminophyllin, ephedrine, terbutaline, salbutamol

Edema paru:
Steroid Balans cairan negatif

Pneumonia:
antibiotika

Penanganan Aspirasi
Hemolysis:
Diuretika frusemide Alkalinisasi urine, Nabic 50-100 mEq

Circulatory overload
Diuretika frusemide

Edema otak
Diuretika frusemide NaCl 3% - 20% agar Na plasma naik > 128

Mencegah Aspirasi
Korban tak sadar baringkan miring (hati-hati C-spine) Bersihkan mulut dari darah, muntahan dan benda asing lain dengan jari Jangan memberi minum / makan korban trauma Jangan menekan perut yang kembung untuk membuang udara (contoh akibat nafas buatan masuk lambung), gunakan pipa lambung

You might also like