You are on page 1of 138

BAB I PENDAHULUAN

Di era globalisasi ini, kesehatan merupakan suatu hal yang penting yang tidak terpisahkan dengan kehidupan masyarakat, sehingga secara tidak langsung hal ini memacu kepedulian pemerintah dan masyarakat akan pentingnya kesehatan. Oleh sebab itu hal-hal yang menyangkut

pembangunan kesehatan perlu ditingkatkan diantaranya melalui peningkatan sarana-sarana kesehatan baik dalam kualitas maupun kuantitasnya. Puskesmas merupakan salah satu sarana kesehatan yang disponsori oleh pemerintah, dimana jumlahnya yang banyak telah menjangkau seluruh nusantara sehingga dapat dinikmati oleh seluruh bangsa Indonesia. Tujuan Pembangunan Milenium (Millennium Development Goals atau disingkat dalam bahasa Inggris MDGs adalah Deklarasi Milenium hasil kesepakatan kepala negara dan per!akilan dari "#$ negara Perserikatan %angsa-bangsa (P%% yang mulai dijalankan pada &eptember '(((, berupa delapan butir tujuan untuk dicapai pada tahun '("). Targetnya adalah tercapai kesejahteraan rakyat dan pembangunan masyarakat pada '("). Target ini merupakan tantangan utama dalam pembangunan di seluruh dunia yang terurai dalam Deklarasi Milenium, dan diadopsi oleh "#$ negara serta ditandatangani oleh "*+ kepala pemerintahan dan kepala negara pada saat ,on-erensi Tingkat Tinggi (,TT Milenium di .e! /ork

"

pada bulan &eptember '((( tersebut. Pemerintah Indonesia turut menghadiri Pertemuan Puncak Milenium di .e! /ork tersebut dan menandatangani Deklarasi Milenium itu. Deklarasi berisi komitmen negara masing-masing dan komunitas internasional untuk mencapai # buah tujuan pembangunan dalam Milenium ini (MD0 , sebagai satu paket tujuan yang terukur untuk pembangunan dan pengentasan kemiskinan. Penandatanganan deklarasi ini merupakan komitmen dari pemimpin-pemimpin dunia untuk mengurangi lebih dari separuh orang-orang yang menderita akibat kelaparan, menjamin semua anak untuk menyelesaikan pendidikan dasarnya, mengentaskan kesenjangan jender pada semua tingkat pendidikan, mengurangi kematian anak balita hingga '12 , dan mengurangi hingga separuh jumlah orang yang tidak memiliki akses air bersih pada tahun '("). Deklarasi Millennium P%% yang ditandatangani pada &eptember '((( menyetujui agar semua negara3
1. Menanggulangi kemiskinan dan kelaparan

Pendapatan populasi dunia sehari 4"((((. Menurunkan angka kemiskinan.

2. Mencapai pendidikan dasar untuk semua

&etiap penduduk dunia mendapatkan pendidikan dasar.

3. Mendorong kesetaraan gender dan pemberdayaan perempuan

Target '(() dan '(")3 Mengurangi perbedaan dan diskriminasi gender dalam pendidikan dasar dan menengah terutama untuk tahun '(() dan untuk semua tingkatan pada tahun '(").

'

4. Menurunkan angka kematian anak

Target untuk '(") adalah mengurangi dua per tiga tingkat kematian anak-anak usia di ba!ah ) tahun.

5. Meningkatkan kesehatan ibu

Target untuk '(") adalah Mengurangi dua per tiga rasio kematian ibu dalam proses melahirkan.

6. Memerangi HI !AID"# malaria# dan penyakit menular lainnya

Target

untuk

'(")

adalah

menghentikan

dan

memulai

pencegahan penyebaran 5I617ID&, malaria dan penyakit berat lainnya.


7. Memastikan kelestarian lingkungan hidup

Mengintegrasikan

prinsip-prinsip

pembangunan

yang

berkelanjutan dalam kebijakan setiap negara dan program serta mengurangi hilangnya sumber daya lingkungan.

Pada tahun '(") mendatang diharapkan mengurangi setengah dari jumlah orang yang tidak memiliki akses air minum yang sehat.

Pada tahun '('( mendatang diharapkan dapat mencapai pengembangan yang signi-ikan dalam kehidupan untuk

sedikitnya "(( juta orang yang tinggal di daerah kumuh.


8. Mengembangkan kemitraan global untuk pembangunan

Mengembangkan lebih jauh lagi perdagangan terbuka dan sistem keuangan yang berdasarkan aturan, dapat diterka dan tidak ada

diskriminasi. Termasuk komitmen terhadap pemerintahan yang baik, pembangungan dan pengurangan tingkat kemiskinan secara nasional dan internasional.

Membantu kebutuhan-kebutuhan khusus negara-negara kurang berkembang, dan kebutuhan khusus dari negara-negara terpencil dan kepulauan-kepulauan kecil. Ini termasuk pembebasan-taridan -kuota untuk ekspor mereka8 meningkatkan pembebasan hutang untuk negara miskin yang berhutang besar8 pembatalan hutang bilateral resmi8 dan menambah bantuan pembangunan resmi untuk negara yang berkomitmen untuk mengurangi kemiskinan.

&ecara komprehensi- mengusahakan persetujuan mengenai masalah utang negara-negara berkembang.

Menghadapi secara komprehensi- dengan negara berkembang dengan masalah hutang melalui pertimbangan nasional dan internasional untuk membuat hutang lebih dapat ditanggung dalam jangka panjang.

Mengembangkan usaha produkti- yang layak dijalankan untuk kaum muda.

Dalam kerja sama dengan pihak 9pharmaceutical9, menyediakan akses obat penting yang terjangkau dalam negara berkembang

Dalam kerjasama dengan pihak s!asta, membangun adanya penyerapan keuntungan dari teknologi-teknologi baru, terutama teknologi in-ormasi dan komunikasi.

&etiap negara yang berkomitmen dan menandatangani perjanjian diharapkan membuat laporan MDGs. Pemerintah Indonesia

melaksanakannya diba!ah koordinasi %appenas dibantu dengan ,elompok ,erja P%% dan telah menyelesaikan laporan MDG pertamanya yang ditulis dalam bahasa Indonesia dan kemudian diterjemahkan ke dalam bahasa Inggris untuk menunjukkan rasa kepemilikan pemerintah Indonesia atas laporan tersebut. Tujuan Tujuan Pembangunan Milenium ini menjabarkan upaya a!al pemerintah untuk mengin:entarisasi situasi pembangunan manusia yang terkait dengan pencapaian tujuan MD0s, mengukur, dan menganalisa kemajuan seiring dengan upaya menjadikan pencapaianpencapaian ini menjadi kenyataan, sekaligus mengideni-ikasi dan meninjau kembali kebijakan-kebijakan dan program-program pemerintah yang dibutuhkan untuk memenuhi tujuan-tujuan ini. Dengan tujuan utama mengurangi jumlah orang dengan pendapatan diba!ah upah minimum regional antara tahun "$$( dan '("), ;aporan ini menunjukkan bah!a Indonesia berada dalam jalur untuk mencapai tujuan tersebut. .amun, pencapaiannya lintas pro:insi tidak seimbang.

,ini MDGs telah menjadi re-erensi penting pembangunan di Indonesia, mulai dari tahap perencanaan seperti yang tercantum pada <encana Pembangunan =angka Menengah (<P=M hingga pelaksanaannya. >alaupun mengalamai kendala, namun pemerintah memiliki komitmen untuk mencapai tujuan-tujuan ini dan dibutuhkan kerja keras serta kerjasama dengan seluruh pihak, termasuk masyarakat madani, pihak s!asta, dan lembaga donor. Pencapaian MDGs di Indonesia akan dijadikan dasar untuk perjanjian kerjasama dan implementasinya di masa depan. 5al ini termasuk kampanye untuk perjanjian tukar guling hutang untuk negara berkembang sejalan dengan Deklarasi =akarta mengenai MDGs di daerah 7sia dan Pasi-ik.

&istem ,esehatan adalah suatu jaringan penyedia pelayanan kesehatan (supply side dan orang-orang yang menggunakan pelayanan tersebut (demand side di setiap !ilayah, serta negara dan organisasi yang melahirkan sumber daya tersebut, dalam bentuk manusia maupun dalam bentuk material. Dalam de-inisi yang lebih luas lagi, sistem kesehatan mencakup sektor-sektor lain seperti pertanian dan lainnya. >5O mende-inisikan sistem kesehatan sebagai berikut3 Health system is defined as all activities whose primary purpose is to promote, restore or maintain health. Formal Health services, including the professional delivery of personal medical attention, are clearly within these boundaries. So are actions by traditional healers, and all use of medication, whether

prescribed by provider or no, such traditional public health activities as health promotion and disease prevention, and other health enhancing intervention like road and environmental safety improvement, specific health related education, are also part of the system. Pengembangan sistem kesehatan di Indonesia telah dimulai sejak tahun "$#' ketika Departemen ,esehatan menyusun dokumen sistem kesehatan di Indonesia. ,emudian Departemen ,esehatan <I pada tahun '((* ini telah melakukan suatu @penyesuaianA terhadap &,. "$#'. Didalam dokumen dikatakan bah!a &istem ,esehatan .asional (&,. dide-inisikan sebagai suatu tatanan

yang menghimpun upaya %angsa Indonesia secara terpadu dan saling mendukung , guna menjamin derajat kesehatan yang setinggi-tingginya sebagai per!ujudan kesejahteraan umum seperti dimaksud dalam

Pembukaan BBD "$*). Dalam dokumen &,. tersebut dikatakan pula bah!a untuk menjamin keberhasilan pembangunan kesehatan di daerah perlu dikembangkan &istem ,esehatan daerah (&,D dalam kaitan ini kedudukan &,. merupakan supra sistem dari &,D. &,D terdiri dari &istem ,esehatan Propinsi (&,P dan &istem ,esehatan ,abupaten1,ota (&,, . &,. itu sendiri terdiri dari enam subsistem yaitu3 ". Bpaya kesehatan '. Pembiayaan kesehatan 2. &umberdaya Manusia kesehatan *. Obat dan perbekalan ,esehatan ). Pemberdayaan masyarakat

?. Manajemen kesehatan

Puskesmas merupakan unit pelaksana teknis dinas kesehatan kabupaten atau kota yang bertanggung ja!ab terhadap penyelengara pembangunan suatu daerah. Di dalam menjalankan peranan sebagai Bnit Pelaksana Teknis ,esehatan ,abupaten atau ,ota (BPTD , Puskesmas berperan penting dalam penyelenggaraan sebagian dari tugas teknis operasional dinas kesehatan kabupaten kota dan merupakan Bnit Pelaksana Tingkat Pertama serta ujung tombak pembangunan kesehatan di Indonesia..Pembangunan kesehatan adalah penyelenggaraan upaya

kesehatan oleh bangsa Indonesia untuk meningkatkan kesadaran, kemauan, dam lemauan hidup sehat bagi setiap orang agar ter!ujud derajad kesehatan masyarakat yang optimal. ,ecamatan merupakan !ilayah standar kerja Puskesmas dalam skala nasional. Tetapi apabila di suatu kecamatan terdapat lebih dari satu puskesmas, maka tanggung ja!ab !ilayah kerja dibagi antar Puskesmas, dengan memperhatikan keutuhan konsep !ilayah

(desa1kelurahan atau <> . Masing-masing Puskesmas tersebut secara operasional bertanggung ja!ab langsung kepada dinas kesehatan kabupaten atau kota. Pelayanan kesehatan yang diberikan di puskesmas ialah meliputi 3 pre:ebti- (pencegahan kesehatan , promoti- ( peningkatan kesehatan , kurati- ( pengobatan , dan rehabiltati- (pemulihan kesehatan .

&ebagai calon dokter-dokter puskesmas di masa mendatang, penulis selaku dokter muda membutuhkan bekal pengalaman yang berharga dengan cara berperan akti- dalam segala kegiatan puskesmas maupun berupaya mencari solusi dalam berbagai permasalahan yang ada di Puskesmas Porong

$% &U'UAN DAN ME&(D(L()I $% &u*uan a% &u*uan Umum Menyiapkan dokter muda untuk menjadi dokter yang mampu melaksanakan dan mengembangkan usaha-usaha

kesehatan melalui puskesmas sebagai pos terdepan dalam sistem pelayanan kesehatan. b% &u*uan +husus ". Memahaman pelaksanaan usaha-usaha puskesmas '. Memahami daerah kerja pukesmas 2. Memahami -ungsi dan tugas pokok puskesmas *. Memahami sumber daya yang ada di puskesmas ). Memahami mengolah, cara merancang dan sur:ei, mengumpulkan, data

menganalisa

menginterpretasikan

sehingga mampu merumuskan masalah kesehatan. ?. Memahami cara pemecahan masalah atau pelaksanaan program kesehatan.

+. Mampu menginterpretasikan hambatan-hambatan dalam setiap upaya pemecahan masalah kesehatan. #. Memahami dan mampu menerapkan teknik-teknik

penyuluhan kesehatan. $. Memahami keterkaitan dari sektor organisasi lain. ,% Metodologi a. Mengikuti dan mengamati secara langsung kegiatan-kegiatan di Puskesmas Porong. b. Mencatat data-data yang diperlukan secara langsung kegiatan-kegiatan di Puskesmas Porong. c. Mengikuti kegiatan di lapangan.

,% &U'UAN PU"+E"MA" $% &u*uan Umum a. b. Peningkatan mutu serta pemerataan pelayanan kesehatan Peningkatan e-isiensi peman-aatan sumber daya (tenaga, sarana dan dana c. Peningkatan berbagai upaya kesehatan dengan perhatian utama pada peningkatan status giCi masyarakat dengan upaya pencegahan dan penanggulangan penyakit-penyakit akibat kekurangan giCi melalui re:italisasi Posyandu dan PMT.

"(

d.

Peningkatan kemampuan keluarga untuk menjadi keluarga mandiri dalam menangani masalah-masalah kesehatan yang dihadapi.

e.

Meningkatkan derajat kesehatan di lingkungan dengan jalan merubah sikap dan perilaku masyarakat ke arah perilaku hidup sehat.

-.

Peningkatan berbagai upaya kesehatan untuk menurunkan angka kematian bayi, anak dan ibu hamil.

,% &u*uan +husus a. Puskesmas Porong. b. Puskesmas Porong. c. Meningkatkan pemeriksaan terhadap tersangka T% paru di Puskesmas Porong. d. Meningkatkan pelayanan kesehatan pada keluarga ra!an di !ilayah kerja Puskesmas Porong. e. Meningkatkan kualitas penyuluhan Mengurangi pre:alensi kasus ,DP di Mengurangi kematian di !ilayah

kesehatan oleh .akes pada masyarakat di !ilayah Puskesmas Porong. -. Memenuhi kebutuhan penyediaan air bersih di !ilayah Puskesmas Porong.

""

g.

Meningkatkan angka bebas jentik di !ilayah Puskesmas Porong.

-% MANA'EMEN PU"+E"MA" .MENU/U& +EPMEN+E" $,0 &AHUN ,1123 $% De4inisi Bnit pelaksana teknis dinas kesehatan kabupaten 1 kota yang bertanggung ja!ab menyelenggarakan pembangunan kesehatan di !ilayah kerjanya6isi Tercapainya kecamatan sehat menuju ter!ujudnya Indonesia sehat. ,% Misi ". Menggerakkan pembangunan ber!a!asan kesehatan '. Mendorong kemandirian hidup sehat 2. Memelihara dan meningkatkan mutu, pemerataan dan keterjangkauan pelayanan kesehatan. *. Memelihara dan meningkatkan kesehatan perorangan, keluarga dan masyarakat beserta lingkungannya. -% Indikator +ecamatan sehat ". Perilaku &ehat '. ;ingkungan sehat 2. Pelayanan kesehatan berkualitas *. Derajat kesehatan

"'

2% &u*uan Meningkatkan kesadaran, kemauan dan kemampuan hidup sehat bagi setiap orang agar ter!ujud derajat kesehatan yang optimal. 5% 6ungsi ". Pusat penggerak pembangunan ber!a!asan kesehatan. '. Pusat pelayanan kesehatan strata pertama 2. Pusat pemberdayaan masyarakat

2% "&/A&E)I PU"+E"MA" ". Peningkatan mutu pelayanan kesehatan terutama pelayanan

kesehatan dasar atau esensial sebagai upaya terpadu yang diselenggarakan melalui puskesmas dengan dukungan peran serta masyarakat dan dari sektor terkait. '. Peningkatan peran serta masyarakat melalui P,MD dalam penanggulangan pencegahan penyakit menular demam berdarah, T% paru, diare, I&P7 dan program kesehatan lingkungan pemukiman. 2. Perluasan jangkauan program =P,M. *. Meningkatkan kualitas pelayanan bumil, pertolongan persalinan, pera!atan ni-as pera!atan perinatal serta pelayanan kontrasepsi terutama pada ibu dengan <isti, melalui program Bni:ersal 7ntenatal Eare. ). Pemantapan dan peningkatan penga!asan pengendalian.

"2

?. Peningkatan mutu pelayanan kesehatan oleh masyarakat untuk masyarakat sebagai upaya menciptakan jaring pertama kesehatan melalui re:italisasi Posyandu.

5% PELA+"ANAAN +E/'A Praktek kerja lapangan di Puskesmas Porong, ,ecamatan Porong, ,abupaten &idoarjo dilaksanakan mulai tanggal '# Oktober F $ .o:ember '("2 setiap hari kerja dengan berbagai kegiatan meliputi 3 ". Mengikuti serta memahami kegiatan-kegiatan Puskesmas dalam pelaksanaan usaha-usaha kesehatan pokok. '. Mengumpulkan dan menggunakan data dari berbagai sumber tentang pelaksanaan program. 2. Diskusi langsung dengan kepala puskesmas dan penanggung ja!ab masing-masing program. *. Terlibat secara langsung dalam kegiatan1pelaksanaan di lapangan.

"*

7% "&/U+&U/ (/)ANI"A"I PU"+E"MA" .MENU/U& PP N( 2$ &AHUN ,1103

8% P/()/AM +E/'A Program kerja yang ada di Puskesmas Porong meliputi Program Pokok dan Program Pengembangan.

")

Program pokok puskesmas Porong meliputi promosi kesehatan, kesehatan lingkungan, upaya perbaikan giCi, kesehatan ibu dan anak termasuk ,eluarga %erencana, upaya pencegahan dan pemberantasan penyakit menular, dan pengobatan. &edangkan program pengembangan puskesmas Porong meliputi 3 ". Puskesmas dengan ra!at inap. '. Bpaya kesehatan usia lanjut. 2. Bpaya kesehatan mata1pencegahan kebutaan. *. Bpaya kesehatan telinga1pencegahan gangguan pendengaran. ). ,esehatan ji!a. ?. ,esehatan olah raga. +. Pencegahan dan penanggulangan penyakit gigi. #. Pera!atan kesehatan masyarakat. $. %ina kesehatan tradisional. "(. %ina kesehatan kerja. "". Pemberdayaan masyarakat dalam P5%& "'. Pengembangan B,%M "2. Program giCi.

"?

BAB II ANALI"A "I&UA"I

A%

DA&A 9ILA:AH!)E()/A6I" >ilayah kerja puskesmas Porong meliputi sebagian !ilayah ,ecamatan Porong dengan batas-batas sebagai berikut 3 &ebelah Btara !ilayah ,ecamatan Tanggulangin. &ebelah Timur !ilayah ,ecamatan =abon. &ebelah &elatan !ilayah ,ecamatan 0empol. &ebelah %arat !ilayah Puskesmas ,edungsolo,

,ecamatan Porong. ;uas !ilayah Puskesmas Porong adalah ".))'.?$' 5a (").)'+ km' terdiri dari3 ;uas pemukiman (perumahan dan perkantoran 3 #$*.($* 5a (#.$?" km' . ;uas tanah tambak 3 *$?2") 5a (*$?2 km' . ;uas sa!ah 3 "?(.'#* 5a. >ilayah kerja Puskesmas Porong meliputi * (empat kelurahan dan 2 (tiga desa, sebagai berikut 3

"+

". '. 2. *. ). ?. +.

,elurahan 0edang ,elurahan Mindi ,elurahan Porong ,elurahan =u!et ,enongo Desa Pamotan Desa 0lagah 7rum Desa Plumbon

B%

DA&A &/AN"P(/&A"I

+EPENDUDU+AN#

"A/ANA#

DAN

." =umlah kepala keluarga .' =umlah masyarakat miskin .2 =umlah penduduk seluruhnya .* &arana Transportasi

3 ?.+?( ji!a 3 $.'?* ji!a 3 *".(?# ji!a

Transportasi angkutan umum (7ngkudes sudah dapat beroperasi di semua !ilayah kerja Puskesmas Porong. &edangkan kendaraan roda *, roda ' umumnya sudah dapat melalui jalan hampir semua desa di !ilayah kerja Puskesmas Porong, hanya ada satu daerah (daerah ,ali ,endil yang tidak dapat dijangkau dengan kendaraan roda *, roda '. Pada musim penghujan (hanya dapat dijangkau dengan naik perahu tetapi bila musim kemarau tersebut dapat dijangkau dengan kendaraan melalui !ilayah Tanggulangin.

"#

.) =umlah &arana Pendidikan .a .b .c .d .e ..g .h &ekolah Taman ,anak-,anak &ekolah Dasar Madrasah &;TP MTs &MB1&M, Madrasah 7liyah =umlah Ponpes yang ada 3 '( buah 3 "# buah 3 * buah 3 + buah 3 2 buah 3 21' buah 3 " buah 3 # buah

.? &arana ,esehatan &arana kesehatan yang ada di !ilayah kerja Puskesmas Porong terdiri dari 3 .a .b .c .d .e ..g .h .i Puskesmas induk (dengan ra!at inap Puskesmas pembantu Puskesmas keliling <umah &akit Polri Polindes Poliklinik Posyandu %idan desa Desa &iaga 3 " buah 3 ' buah 3 ' buah 3 " buah 3 ' buah 3 * buah 3 22 buah 3 + buah 3 + buah

.+ =umlah Tenaga ,erja di Puskesmas Porong .a Dokter 3 ) orang

"$

.b .c .d .e ..g .h .i .j .k .l .m .n .o .p

Dokter gigi

3 2 orang

&arjana ,esehatan1&,M 3 " orang %idan Pera!at Pembantu Pera!at Pera!at gigi &anitarian Petugas 0iCi 7sisten apoteker 7nalis laboraturium Pekarya kesehatan ( &MB Tenaga Bmum &ta- ;oket T. ,ontrak Pemda &opir 3 ") orang 3 "+ orang 3 ? orang 3 ' orang 3 " orang 3 ' orang 3 ' orang 3 2 orang 3 * orang 3 "" orang 3 " orang 3 ( orang 3 ' orang

'(

)ambar II%$% 9ilayah +er*a Puskesmas Porong

BAB III P/()/AM PU"+E"MA"

-%$% P/()/AM 9A'IB -%$%$% P/()/AM P/(M("I +E"EHA&AN MA":A/A+A& A% De4inisi 0abungan kegiatan dan kesempatan yang dilandaskan prinsipprinsip belajar yang mencapai suatu keadaan, dimana indi:idu-indi:idu kelompok1masyarakat secara keseluruhan ingin hidup sehat tahu bagaimana caranya dan melakukan apa yang bisa dilakukan secara perorangan maupun kelompok dan pertolongan bila perlu.

B% ".

&u*uan Bmum Meningkatkan derajat kesehatan masyarakat menuju kualitas hidup. '. ,husus Meningkatkan pengertian masalah kesehatan terutama

masalah giCi, kesehatan lingkungan, immunisasi, ,% dan pemberantasan penyakit menular dengan harapan untuk

'"

memperoleh dukungan dari semua pihak melalui komunikasi dan in-ormasi kesehatan. Pengembangan kemampuan petugas dibidang komunikasi serta pembinaan peran akti- dari masyarakat. ,erjasama lintas sektor program dan lintas dalam rangka mendukung program kesehatan.

;% ". '. 2. *. ).

"asaran Masyarakat di !ilayah kerja puskesmas Porong. <umah tangga. Institusi kesehatan. Tempat-tempat umum Tempat-tempat kerja

D%

&arget Grekuensi penyuluhan kelompok oleh petugas kesehatan di

Puskesmas Porong %ulan =anuari-=uni '("2 H "((I dari sasaran yang dikaji ". Penyuluhan kelompok dan umum di dalam dan di luar Puskesmas '. Peran serta masyarakat 3 a. Pengembangan posyandu oleh tenaga kesehatan (minimal "'J b. Pembinaan dan hubungan teknis. ,ader

''

Pengobatan tradisional

c. Pembinaan lintas sektoral

E% ".

"trategi di Puskesmas Penyuluhan kesehatan merupakan bagian integral dari program kesehatan dan ber-ungsi sebagai keterbatasan programprogram tersebut. '. Peningkatan perilaku penduduk dalam membina hidup sehat juga diarahkan untuk meningkatkan peran sertanya me!ujudkan masyarakat yang mandiri dalam membina derajat kesehatan yang di bidang kesehatan !ilayah. 2. pengembangan Puskesmas dan di !ujudkan kesadaran sebagai dan peran pusat serta

pembinaan

masyarakat di bidang kesehatan di !ilayahnya. *. &ikap mental petugas kesehatan, terutama petugas kesehatan masyarakat akan dikembangkan dan dibina ke arah sikap mental yang partisipati- dan lebih berorientasi pada aspek pencegahan dan peningkatan. ). Peningkatan penyuluhan kesehatan dan lembaga pendidikan dasar, pemerintah dan s!asta, agar kesadaran dan perilaku hidup sehat dapat di tumbuhkan dan dibudi dayakan sedini mungkin.

'2

6% ".

&eknik dan Penyuluhan Metode +esehatan Masyarakat Metode Pengertian sederhana disebut metode dan penyuluhan kesehatan adalah cara untuk melaksanakan penyuluhan tersebut kepada masyarakat. '. Teknik Telah segala upaya tertentu agar cara yang dilaksanakan dapat ter!ujud secara baik dan sempurna. 2. 7lat peraga a. Papan tulis c. O5P &lide d. %uku e. Poster -. Modul g. ,a-let h. %ookleb. %uku i. ,artu konsultasi j. ,aset k. &lide l. 6ideo -ilm m. ;ayar tancap n. Proyek

'*

&abel III%$% Hasil +egiatan Upaya Penyuluhan +esehatan dan Pembinaan Peran "erta Masyarakat Pada Bulan 'anuari<"eptember &ahun ,1$-

&arget &arget "asaran "asaran .&3 No 'ENI" +E)IA&AN "atuan Per = Per &ahun Bulan > A PEN)EMBAN)AN DE"A "IA)A Desa 1 ,elurahan &iaga yang terbentuk 3 + Desa 1 ,elurahan Abs > Abs Penca paian Per = Bulan " .>3 .>3 "(( ;A+UPAN

&iaga Pratama 3 + Desa 1 ,elurahan &iaga Madya 3 ( Desa 1 ,eluarahan &iaga Purnama 3 ( Desa 1 ,elurahan &iaga Mandiri 3 ( "((I Desa 1 ,elurahan Desa 1 Desa &iaga 7kti- 3 B $ a ,el J J K J J + Desa + + "(( J "((I

&iaga &iaga PEMBE/DA:AAN MA":A/A+A& DALAM PHB" Pengka*ian Perilaku Hidup Bersih dan "ehat pada '(I <umah Tangga dikaji ,, K K ,, ')

?)I b , <umah Tangga &ehat ,, <T K K J K J J

dikaji Inter?ensi dan Penyuluhan Perilaku Hidup Bersih dan "ehat pada ?J 2J ,elompok <umah ,elom pok total K Tangga posya ndu 'J Institusi Pendidikan &ekolah (&ekolah seko lah 'J Institusi &arana &arkes ,esehatan sarkes 'J sarkes "J K total TTB "J total J tempa tempa J J "(( MA":A/A+A& .U+BM3 =umlah Posyandu 3 22 Posyandu Pratama 3 + Posyandu Madya 3 "' Posyandu Purnama 3 J J J J J K J J total K total J K J J total K seko lah "J posya n du "J total J K J J total J K J J

Institusi TTB

;okasi

total TTB 'J total

Institusi tempat kerja

Institusi

; a b c d

t kerja t kerja Pondok Pesantren Ponpes J K K J K PEN)EMBAN)AN UPA:A +E"EHA&AN BE/"UMBE/DA:A

'?

"* Posyandu Mandiri 3 ( *2I Posyandu Purnama Posyan du Pos "* Mandiri (PB<I 3 "* PEN:ULUHAN yandu PB<I K J "* "(( J

D NAP@A )% E?aluasi

,ali

'2

"'

"(

#2,22

#2,22

%erdasarkan data program upaya penyuluhan dan pembinaan peran serta masyarakat (P5%& pada bulan =anuari- &eptember Tahun '("2 dapat diambil kesimpulan bah!a ada beberapa kegiatan yang tidak dapat die:aluasi karena masih dilakukan inter:ensi yaitu pengkajian perilaku hidup bersih dan sehat pada tatanan rumah tangga, inter:ensi dan penyuluhan perilaku hidup bersih dan sehat pada kelompok rumah tangga, institusi pendidikan, institusi sarana kesehatan , institusi TTB, institusi tempat kerja, dan Pondok Pesantren.

-%$%,% P/()/AM +E"EHA&AN LIN)+UN)AN A% Latar Belakang Pembangunan kesehatan yang dilakukan di Indonesia pada hakekatnya menyelenggarakan upaya kesehatan oleh bangsa Indonesia agar mempunyai kemampuan untuk hidup sehat bagi setiap penduduk agar dapat me!ujudkan derajat kesehatan yang optimal sebagai salah satu unsur kesejahteraan umum dari tujuan nasional.

'+

Pembangunan kesehatan masyarakat tidak dapat dipisahkan dengan kesehatan lingkungan itu sendiri, salah satu upaya dalam meningkatkan derajat kesehatan yang dinamis serta membangkitkan dan memupuk s!adaya masyarakat dalam upaya penyehatan lingkungan. &alah satu langkah meningkatkan kesehatan lingkungan adalah dengan meningkatkan kesehatan lingkungan dengan membangun sarana yang diperlukan dan peningkatan peman-aatan serta pemeliharaan sarana yang ada. Pembangunan kesehatan lingkungan pada hakekatnya dapat dibagi menjadi beberapa kelompok, antara lain 3 ". '. 2. *. ). Penyehatan air Pembuangan kotoran Penyehatan makanan minuman Penyehatan tempat-tempat umum Penyehatan pembuangan sampah Dari gambaran tersebut terlihat bah!a penyehatan lingkungan sangatlah penting dalam rangka menciptakan kesadaran masyarakat agar senantiasa dapat melaksanakan cara hidup yang sehat bagi dirinya dan masyarakat. ,egiatan Program Penyehatan ;ingkungan Puskesmas Porong Tahun '("' 3 ". '. 2. *. ). Penyehatan air Penyehatan makanan dan minuman Penyehatan rumah dan sanitasi dasar Pembinaan tempat-tempat umum ,linik sanitasi

'#

?.

&anitasi lokal berbasis masyarakat (&T%M Hpemberdayaan masyarakat

B%

&u*uan Meningkatkan pengetahuan mengenai penyakit yang berhubungan dengan pencemaran lingkungan, mekanisme terjadinya penyakit, e-ek dari en:ironmental agent terhadap kesehatan manusia, kebijakan dan pengelolaan masalah kesehatan lingkungan, dan terkologi pengelolaan lingkungan

;% &abel III%,% Hasil Pencapaian Program +esehatan Lingkungan Puskesmas Porong 'anuari<"eptember &ahun ,1$-

No

'ENI" +E)IA&AN

"atuan

&arget "asaran .&3 Per

&arget "asaran Per = Bulan

Penca paian Per =

;A+UPAN

'$

&ahun > A Abs > Abs Bulan " .>3 PEN:EHA&AN AI/ ( " Penga!asan &arana 7ir %ersih (&7% 7ir bersih yang ?2, ' memenuhi syarat kesehatan =umlah ,epala ,eluarga (,, yang 2 memiliki akses terhadap &7% B " PEN:EHA&AN MA+ANAN DAN MINUMAN Pembinaan Tempat Pengelolaan Makanan (TPM Tempat Pengelolaan Makanan (TPM yang ' memenuhi syaratsyarat kesehatan )*,2 ; PEN:EHA&AN PE/UMAHAN DAN "ANI&A"I DA"A/ ) Pembinaan sanitasi " ' perumahan L sanitasi dasar =umlah rumah yang %uah %uah #+ #' *?#) **"? 2( ?) ?",) 2)"2 22"' '?$# '')# )+,)# )","2 K K %uah +( *" )2 2" ** "(( K %uah $( )' ?# 2$ )) "(( "(( K ,, ) ?2, *($2 *# 2(?$ ?"#+ "(( K %uah ) 2)*# *# '??" ''$2 ?*,?' K %uah +# *2)# )$ 2'?$ '?$# ?",$ K .>3 +),)

memenuhi syarat kesehatan D " PEMBINAAN &EMPA&<&EMPA& UMUM .&&U3 Pembinaan sarana %uah #? )' ?) 2$ )# tempat-tempat umum Tempat-tempat umum yang memenuhi syarat kesehatan ++,+ E " ,linik sanitasi n =umlah klien yang sudah mendapat ' inter:ensi1tindak lanjut ,asus ( ++,2 " "( *$# +) 2+* *'2 #*,$2 K +LINI+ "ANI&A"I 2 ,unjunga ' +(? ",) )2( *$# +(,)2 K %uah #' *$ ?",) 2+ *$ "(( "(( K

'

"((

yang diperlukan "ANI&A"I &(&AL BE/BA"I" MA":A/A+A& ."&BM3 A 6 PEMBE/DA:AAN MA":A/A+A& =umlah ,epala ,eluarga (,, yang " memiliki akses terhadap jamban =umlah desa1kelurahan yang sudah ODG ' (!pen Defecation 2 * &T%M di Puskesmas 2" Free" =umlah jamban sehat Pelaksanaan kegiatan %uah ,egiatan +? *' 2'22 * )+ 2",) '*'2 2 ) *($' "(( "(( <T +) + )? ) " 22,2 ,, #( )")? ?( 2#?+ *#$# $*,$$

K K

D% E?aluasi %erdasarkan data program kesehatan lingkungan bulan =anuari- &eptember tahun '("2 dapat diambil kesimpulan bah!a ada beberapa program yang belum mencapai target, yaitu Pembinaan sanitasi perumahan dan sanitasi dasar, =umlah desa1kelurahan yang sudah ODG (!pen Defecation Free .

-%$%-% P/()/AM U"AHA PE/BAI+AN )I@I A% Pendahuluan $% Batasan Bsaha perbaikan giCi adalah usaha pokok kesehatan yang ditunjuk untuk mencegah dan menanggulangi masalah giCi pokok yang ada di Indonesia dengan jalan menurunkan jumlah penderita kurang giCi serta untuk meningkatkan status giCi masyarakat secara keseluruhan.

,%

&u*uan a. Tujuan Bmum3 " Meningkatkan status giCi balita dimana sasaran melalui kegiatan posyandu, pelayanan di puskesmas-puskesmas pembantu maupun pos kesehatan. ' Meningkatkan peran serta P,, agar ikut mendukung peran serta akti- dari ibuibu kader posyandu maupun dari tokoh masyarakat dalam pelaksanaan posyandu. 2 Meningkatkan kerjasama dengan lintas sektoral maupun lintas program.

2'

b. Tujuan ,husus3 " Menurunkan penderita ,DP dan 0aki ' Menurunkan penderita anemia giCi pada ibu hamil 2 Menurunkan penderita kekurangan :itamin 7

B% &arget dan ;apaian a. a. b. c. d. b. a. " ' a b b. " ' 2 * ;uar gedung ,egiatan posyandu Pemberian paket pertolongan giCi Penyuluhan kelompok Pemantauan status giCi Dalam gedung Pojok giCi Pelayanan giCi ra!at inap Penyuluhan dan konsultasi giCi Penyediaan makan %alita Ibu menyusui Ibu hamil Penderita dari %alai Pengobatan ,egiatan 0iCi &asaran

22

;% Pelaksanaan Po*ok )iBi ". ,egiatan Pojok 0iCi Dia!ali dengan pengenalan program kesemua sta- Puskesmas dengan materi yang sama pada saat pelatihan giCi se-,abupaten. '. a. b. c. 2. a. b. c. %entuk ,egiatan Pojok 0iCi Penyuluhan perorangan di ruang giCi ,onsultasi giCi di ruang ra!at inap. Penyuluhan kelompok pada posyandu lansia &asaran program pojok giCi %ayi dan balita ,DP. %umil resiko tinggi. Penderita DM, hipertensi, obesitas, ,P, thypoid, hiperkolesterol, hiperuricemia. d. <ujukan dari posyandu 1 posyandu lansia.

*. a.

Metode pelaksanaan >aktu &etiap hari sesuai dengan jam kerja puskesmas b. " ' &arana <uang giCi Peralatan yang digunakan

2*

;ea-let DM, rendah garam, rendah kolesterol, T,TP, rendah urat, rendah kalori, makanan anak M '* bulan, makanan bumil atau ibu menyusui.

b c

&atu set -ood model Macam-macam buku bantuan yaitu buku kunjungan bayi 1 balita, buku kunjungan penderita de!asa dan buku kunjungan ibu hamil.

c.

Pelaksanaan ' orang petugas giCi.

d. " ' 2 e.

Metode >a!ancara, obser:asi (ruang giCi dan posyandu Membaca kedalaman medis Pengamatan langsung di lapangan Eara e:aluasi dengan monitor perkembangannya %%, keadaan -isik, data laboraturium dan data klinis.

).

Dana &!adaya puskesmas dan program

?.

,riteria yang digunakan

&abel III%-% +riteria +asus yang Ditegakkan Diagnosanya di /uang )iBi +. a. Potensi yang mendukung untuk mengembangkan pokok giCi di Puskesmas ,ebijakan dari kepala puskesmas.

2)

b.

Tersedia sarana dan prasarana dari s!adaya puskesmas meskipun masih kurang.

c.

7danya tenaga pro-esional dan bidan yang memantau memonitoring sasaran.

d. sasaran.

,eberadaan polindes, sehingga membantu memonitoring

#.

7lur Pelayanan Polindes1Posyandu <a!at jalan Posyandu lansia

;oket

Penimbangan

%alai pengobatan

MT%&

<uang giCi

Obat

Pulang

)ambar III%$% Alur Pelayanan Po*ok )iBi di Puskesmas Porong

2?

D% Hasil +egiatan &abel III%2% Hasil Pencapaian Program )iBi Puskesmas Porong 'anuari< "eptember &ahun ,1$-

&arget "asaran No 'ENI" +E)IA&AN "atuan .&3 Per &ahun > A Pemberian kapsul :itamin 7 dosis tinggi " pada balita 'J per tahun Pemberian tablet besi 7nak #) "22? #) Abs

&arget "asaran Per = Bulan > Abs Penca paian Per = Bulan " .>3 .>3 "(( ;A+UPAN

PELA:ANAN )I@I MA":A/A+A&

"22?

"*??

"((

2",$ ' 2 B " mendapat pera!atan MP-7&I pada anak ' 2 usia ?-'* bulan Pemberian PMT pemulihan balita giCi 2+ 7nak 7nak "(( "(( '* * $",? +) '' 2 '* * "(( "(( ($( tablet pada ibu hamil %umil ,D, %alita giCi buruk 7nak "(( * +) 2 * "(( Ibu hamil #( +?+ " Ibu hamil M'( ")2 M'( ")2 PENAN)ANAN )AN))UAN )I@I + "(( 2(? *#' "((

buruk %alita ba!ah garis * merah Eakupan <umah Tangga yang ) mengkonsumsi garam yodium ; " ' PEMAN&AUAN "&A&U" )I@I Desa bebas ra!an giCi Desa #( ? #( ? %alita naik berat "*+# 7nak ?( )$,* badannya (.1D "*?) Presentase balita yang "2+' ditimbang berat 7nak +2 )) "#2( badannya Presentase balita ?+ %ayi ?( '2,$ dengan 7&I eksklusi"?# ? ""(# #),+ ?' <T #( "*+ #( "*+ "*' $?,? 7nak M',) 2+ M',) '# '$ "((

"*?)

+$,*

#?

"((

+eteranganC " + D N C =umlah %alita yang ada C =umlah %alita yang punya ,M& C =umlah %alita yang datang ditimbang C =umlah %alita yang berat badannya naik saat ditimbang H H H H "#*) "#*) "*+# $2#

N ! " C %alita yang naik berat badannya saat ditimbang dibanding semua balita yang ada Menunjukkan keberhasilan program 0iCi N ! DC %alita yang naik berat badannya dibanding semua balita yang ditimbang Menunjukkan keberhasilan penimbangan

2#

D ! " C %alita yang ditimbang dibanding seluruh balita yang ada Menunjukkan peran serta masyarakat D ! +C %alita yang ditimbang dibanding seluruh balita yang punya ,M& Menunjukkan kelangsungan penimbangan + ! " C %alita yang punya ,M& dibanding seluruh balita yang ada Menunjukkan jangkauan program.

E% E?aluasi %erdasarkan data kegiatan ,I7 selama bulan =anuari- &eptember Tahun '("2 diambil kesimpulan bah!a seluruh program telah mencapai target.

-%$%2% P/()/AM +E"EHA&AN IBU DAN ANA+ &E/MA"U+ +ELUA/)A BE/EN;ANA A% $% P/()/AM +E"EHA&AN IBU DAN BA:I Pengertian ,esehatan ibu dan anak (,I7 adalah suatu upaya dalam memberikan pelayanan dan pemeliharaan kesehatan ibu baik pada saat ibu hamil, bersalin dan menyusui serta anak dari lahir sampai masa pra sekolah.

,% a.

&u*uan Tujuan Bmum 3

2$

"

%agi ibu, pencapaian kemampuan hidup sehat le!at peningkatan derajat kesehatan yang optimal bagi ibu dan keluarganya menuju keluarga berkualitas.

'

%agi anak menjamin proses tumbuh kembang yang optimal sebagai landasan peningkatan kualitas sumber daya manusia.

b.Tujuan ,husus 3 " ' sekolah. 2 * Meningkatkan kesehatan ibu hamil dan menyusui. Meningkatkan kemandirian keluarga dalam mencapai derajat kesehatan yang optimal. -% Enam Indikator Pemantauan Program +IA a. ," 3 ,ontak %umil dengan .akes yang pertama kali b. ,* 3 ,ontak %umil dengan .akes, minimal * J selama hamil (standar "-"-' c. Deteksi resiko tinggi (D<T bumil yag ditemukan oleh .akes &kor '-* &kor ?-"( &kor N "' 3 ,ehamilan resiko rendah 3 ,ehamilan resiko tinggi 3 ,ehamilan resiko sangat tinggi Menurunkan angka kematian bayi, anak dan ibu bersalin. Meningkatkan kualitas pelayanan kesehatan balita dan anak pra

d. Deteksi resiko tinggi %umil oleh masyarakat yang akan ditindaklanjuti oleh .akes e. ,.3 ,ontak .eonatal dengan .akes, minimal ' J untuk mendapatkan pelayanan atau pemeriksaan (di dalam atau diluar gedung

*(

,." 3 Bsia (-+ hari ((-2 hari H "J8 *-+ hari H " J ,.' 3 Bsia #-'# hari -. Persalinan .akes (P. 3 persalinan ibu yang ditolong oleh tenaga kesehatan 2% +egiatan yang Diker*akan di +IA a. Pemeriksaan dan pemeliharaan kesehatan ibu hamil serta ibu menyusui, bayi, anak balita dan anak pra sekolah. b. Pertolongan persalinan. c. Imunisasi ibu dan imunisasi dasar anak. d. Pengobatan sederhana. e. Manajemen terpadu balita sakit (MT%& . -. Penyuluhan giCi. g. Pendidikan kesehatan terhadap masyarakat. h. ,unjungan rumah (,< . 5% a. &asaran " ' 2 * ) b. 5asil Pencapaian %ayi ((-" tahun %alita ("-* tahun 7nak prasekolah ()-? tahun Ibu hamil, menyusui dan kala ni-as Pasangan usia subur dan calon ibu &arget dan ;apaian

*"

&abel III%5% Hasil Pencapaian Program +IA &ermasuk +eluarga Berencana Puskesmas Porong "elama bulan 'anuari< "eptember &ahun ,1$-

&arget "asaran No 'ENI" +E)IA&AN % "atuan .&3 Per &ahun > A Abs

&arget "asaran Per = Bulan > Abs Penca paian Per = Bulan " .>3 .>3 +$,## ;A+UPAN

+E"EHA&AN IBU .+E")A :AN+E"3 Pelayanan kesehatan bagi %umil sesuai

"

standart, untuk kunjungan lengkap

%umil

$2

+"2

?$,?

)2*

)*+

"((

' 2

(,* Drop out ," F ,* %umil Pelayanan persalinan oleh kesehatan yang %ulin berkompeten Pelayanan ni-as %u-as lengkap sesuai standart Pelayanan Maternal

M) $*

K +'(

M) +(,) +",'

K )*(

?,) )*?

+? "((

K K

$)

+'# )

)*?

)*?

"((

<isk 1 komplikasi yang %umil ditangani

#(

?"2

?(

*)$

$$

'",)

*'

B Pelayanan " .eonatal

+E"EHA&AN BA:I <isti 1 komplikasi yang %ayi ditangani Pelayanan .eonatal %ayi sesuai standart (,.' Pelayanan %ayi $) ?*# ) "(( #( )*? ?( +",' *#? )*2 "(( *($ )+ "*

$+,22 K

' 2 ; " '

K K "((

%ayi ## )?" ?),# *'( )*2 Puripurna UPA:A +E"EHA&AN BALI&A DAN ANA+ P/A "E+(LAH Pelayanan kesehatan 7nak #) '*?2 ?2,+ "#*+ ''#( anak balita balita Pelayanan kesehatan 7nak pra #) "'*' ?2,+ $2" '(#) anak pra sekolah sekolah &asaran ibu hamil &asaran ibu bersalin &asaran bayi &asaran anak balita &asaran anak prasekolah 3 +?+ orang 3 +2' orang 3 ?#2 orang 3 '#$# orang 3 "*?' orang

"(( "((

K K

E?aluasi %erdasarkan data kegiatan ,I7 selama bulan =anuari F &eptember Tahun '("2 diambil bah!a semua program ,I7 sudah mencapai target kecuali drop out ," F ,* dan Pelayanan Maternal #isk 1 komplikasi yang ditangani

B%

P/()/AM "E+(LAH DAN /EMA'A

UPA:A

+E"EHA&AN

ANA+

U"IA

*2

$% De4inisi B,& adalah upaya terpadu lintas program dan lintas sektor dalam rangka meningkatkan derajat kesejahteraan serta membentuk perilaku hidup sehat anak usia sekolah. ,% &u*uan a. Bmum 3 Meningkatkan kemampuan hidup sehat dan derajat kesehatan peserta didik serta menciptakan lingkungan yang sehat sehingga memungkinkan pertumbuhan dan perkembangan yang harmonis dan optimal dalam rangka pembentukan manusia Indonesia seutuhnya. b. " ,husus 3 Memiliki pengetahuan sikap dan keterampilan untuk melaksanakan prinsip hidup sehat serta berpartisipasi akti- di dalam usaha peningkatan kesehatan disekolah, rumah tangga maupun dilingkungan masyarakat. ' 2 &ehat baik dalam arti -isik, mental, maupun sosial Memiliki daya hayat dan daya tangkal terhadap pengaruh narkotika, obat dan bahan berbahaya, alkohol, rokok dsb. -% Dasar Hukum &,% * Menteri yang ditetapkan pada 2 &eptember "$#* oleh3 ". '. 2. *. Mendikbud Menkes Depdagri Menteri 7gama

**

2% &arget dan ;apaian a. <uang ;ingkup T<I7& B,& 3 " Pendidikan kesehatan a b ' Intrakurikuler. Dkstrakurikuler ,erja bakti kebersihan ;omba-lomba kebersihan sekolah 7kti:asi kader kesehatan 3 PM<, P,&. Penyuluhan dan sebagainya Pelayanan kesehatan Promoto-3 penyuluhan, latihan, keterampilan dalam /ankes Pre:enti-3 Pemutusan mata rantai penyakit, penjaringan, imunisasi, ,M&, pemeriksaan kesehatan dan konseling. 2 a " ' 2 * ) ,urati- dan rehabilitati-3 Pengobatan ringan, P2, P2P Pembinaan lingkungan kehidupan sekolah sehat ,egiatan bina lingkungan -isik. <uang B,& Pembinaan !arung sekolah &umber air bersih TP7 sampah. ,M 1 >E

*)

b " ' 2 * ) b.&asaran 3

,egiatan bina lingkungan mental sosial. ,onseling kesehatan %akti sosial ,esenian ,ebun sekolah Penjelajahan

" &asaran pelayanan kesehatan &eluruh peserta didik yaitu 3 T,, Pendidikan Dasar, Pendidikan agama (ponpes , pendidikan kejuruan dan pendidikan khusus (&;% serta guru B,&. ' &asaran pembinaan a b Pelaksanaan kesehatan sekolah. ;ingkungan -isik sekolah dan lingkungan rumah tangga.

c. Target program pelayanan kesehatan3 " =angkauan pelayanan kesehatan sekolah. &ekolah yang merasakan program B,&3 &D1MI, Ponpes, &;TP1MTs, &;T71M7. ' ,ualitas B,&. Ditujukan untuk meningkatkan kesehatan pada peserta didik &D, &;TP, &;T7, Ponpes murid kelas " &D dengan DT, murid kelas "-? &D dengan TT. d.,ebijakan dan ;angkah-;angkah3 " Mengikutsertakan peran akti- peserta didik dan masyarakat sekolah.

*?

' Melaksanakan upaya untuk mengatasi masalah kesehatan yang tidak dapat diatasi sekolah ke -asilitas kesehatan. 2 kegiatan yang terintegrasi pelayanan kesehatan yang menyeluruh menyangkut segala upaya kesehatan pokok Puskesmas sebagai satu kesatuan yang utuh dalam meningkatkan derajat kesehatan peserta didik. * adanya kerjasama lintas sektoral yang baik dan uraian tugas yang jelas antar tiap instansi. e. ,egiatan B,&3 " Pendidikan kesehatan sekolah dapat di lingkungan intra dan ekstrakulikuler. ,egiatan intrakulikuler seperti pelajaran ilmu kesehatan. ,egiatan

ekstrakulikuler seperti lomba poster kesehatan, lomba kebersihan kelas, penyuluhan dari petugas puskesmas tentang kesehatan. ' ;ingkungan hidup sekolah yang sehat. a ;ingkungan -isik3 penga!asan kantin, bangunan sekolah dan lingkungan di sekitar lingkungan sekolah. b ;ingkungan Psikis3 memberikan perhatian terhadap peserta didik, khususnya anak didik yang bermasalah dan membina hubungan keji!aan antara guru dan peserta didik. c ;ingkungan &osial3 membina hubungan harmonis antara guru, peserta didik, karya!an sekolah dan masyarakat sekolah. d Pemeliharaan kesehatan sekolah 3 bertujuan untuk memelihara,

meningkatkan dan menemukan secara dini gangguan kesehatan yang mungkin terjadi pada peserta didik maupun gurunya.

*+

,egiatan Program upaya kesehatan anak usia sekolah dan remaja Puskesmas Porong periode Tahun '("' " Tujuan3 a b c d e Meningkatkan derajat kesehatan murid. Meningkatkan kualitas dan kuantitas pelayanan kesehatan di sekolah. Mempersiapkan murid sebagai kader kesehatan. Merubah kebiasaan murid untuk hidup sehat. Memberikan dampak positi- terhadap lingkungan sekitar.

'

&asaran 3 a b Peningkatan program B,& di semua &D1MI, &;TP1MTs, &;T71M7. Pembentukan kader kesehatan sekolah dengan sasaran murid kelas ) dan ? &D1MI.

,egiatan a b c d e Pemeriksaan kesehatan murid1skrining Pemeriksaan giCi Pemeriksaan kulit Penyuluhan kesehatan Imunisasi ;omba sekolah sehat

&abel III%7% Hasil Pencapaian Program Upaya +esehatan Anak Usia sekolah dan /ema*a 'anuari< "eptember &ahun ,1$-

*#

&arget &arget "asaran No 'ENI" +E)IA&AN % "atuan "asaran Per .&3 Per = Bulan &ahun > A " Abs > Abs Penca paian Per = Bulan " .>3 ( ( J J J ( J J J ( J J J J ;A+UPAN

'

.>3 UPA:A +E"EHA&AN "E+(LAH ANA+ U"IA "E+(LAH DAN /EMA'A =umlah murid yang dilakukan penjaringan kesehatannya "( - Murid kelas "&D 1 MI Orang ( Murid kelas 6II Orang #( &MP1MT& - Murid kelas K &M7 1 Orang #( M7 Grekuensi pembinaan kesehatan di sekolah - &D 1 MI ,ali J - &MP 1 MT& ,ali J - &M7 1 M7 ,ali J =umlah kader yang dilatih tentang kesehatan - &D 1 MI Murid "( "( "( "( "?+ - &MP 1 MT& Murid "( "( "( "( *# - &M7 1 M7 Murid "( "( "( "( "' Eakupan pelayanan <ema +( kesehatan remaja ja =umlah murid &D1Mi 3 ( orang =umlah murid &MP1MTs =umlah murid &M71M7 =umlah remaja dalam proyeksi 3 ( orang 3 ( orang 3 ( orang

+eterangan

*$

%elum ada data program Bsaha ,esehatan &ekolah bulan =anuari- &eptember '("2 karena belum dilakukan screening yang biasanya diadakan pada bulan 7gustus '("2

;% $% Pendahuluan a.

P/()/AM +ELUA/)A BE/EN;ANA

Pengertian ,eluarga %erencana (,% adalah perencanaan kehamilan, sehingga kehamilan

hanya terjadi pada !aktu yang diinginkan. b. " Tujuan Tujuan Bmum Me!ujudkan keluarga kecil bahagia sejahtera melalui pengendalian pertumbuhan, meningkatkan keikutsertaan kelestarian ber-,% seluruh pelosok sehingga akan menurunkan angka -ertilitas yang bermakna. ' Tujuan ,husus a Meningkatkan pemerataan pemakaian M,=P baik terhadap peserta baru, maupun ,% akti-. b Meningkatkan dan semakin meratanya penggarapan terhadap generasi muda dalam kaitannya dengan pende!asaan usia ka!in dan sebagai bantuan mendukung gerakan ,% nasional di daerah.

)(

c &emakin meratanya kemandirian masyarakat dalam ikut serta memberikan pelayanan atau mendapatkan pelayanan ,%.

,%

&arget dan ;apaian a. &asaran " Pasangan usia subur (PB& ' Pasangan usia muda 2 Pasangan usia subur yang istrinya diatas 2( tahun (2(-*$ tahun * Pasangan usia subur yang umurnya kurang dari 2( tahun ('(-'$ tahun dan sudah mempunyai anak. ) 0enerasi muda atau tua, karya!an dan karya!ati perusahaan dan lain-lain. b. 5asil Pencapaian

&abel III%8% Hasil Pencapaian Program +eluarga Berencana Puskesmas Porong Bulan 'anuari< "eptember &ahun ,1$,

&arget No 'ENI" +E)IA&AN % "atuan "asaran .&3 Per &ahun > E " ' Abs

&arget "asaran Per = Bulan > Abs

Penca paian Per = Bulan ;A+UPAN " .>3 .>3 $*,"? J J

PELA:ANAN +ELUA/)A BE/EN;ANA .+E")A :AN+E"3 Eakupan ,% aktiPB& ?+,) (EP< Eakupan peserta ,% Orang "((

)"

baru Eakupan peserta ,% 2 drop out Eakupan peserta ,% * mengalami komplikasi Eakupan peserta ,% ) yang mengalami Peserta Peserta Peserta

PPM M(,' M2,) J J

M (,"$

kegagalan kontrasepsi Eakupan peserta ,% ? yang mengalami e-ek Peserta samping =umlah PB& =umlah peserta ,% akti=umlah PPM M "',) J

3 +(2+ orang 3 2(*2 orang 3 $*# orang

E?aluasi %erdasarkan data program ,eluarga %erencana bulan =anuari- &eptember '("2 dapat diambil kesimpulan bah!a semua program telah mencapai target kecuali cakupan peserta ,% baru.

-%$%5% P/()/AM PEMBE/AN&A"AN PEN:A+I& MENULA/ .P,M3 &u*uan Menentukan angka kesakitan dan angka kematian serta mencegah terjadinya penyakit sehingga menjadi masalah masyarakat.

&arget dan "asaran )'

$% a. b. c. ,% a. b.

"asaran Penderita dan keluarga yang kontak dengan penyakit menular Murid &D Masyarakat umum +egiatan &ur:eillance Dpidemiologi Mengamati dan menga!asi kasus-kasus yang dapat menjadi masalah masyarakat yang kemudian pelacakan dan pemberantasan.

-%$%5%$% P, PEN:A+I& DIA/E Pengertian &uatu kegiatan dalam usaha penanggulanganan dan pemberantasan penyakit diare. &u*uan Menurunkan angka kesakitan dan kematian pada penderita diare. Memutuskan mata rantai penularan dan mendidik masyarakat agar dapat mengatasi mata rantai penularan diare. "asaran ". '. 2. Penyakit diare yang menyerang balita dan usia produkti-. Penduduk pedesaan yang berpenghasilan rendah. Penduduk dengan angka kesakitan dan kematian tinggi. Melaksanakan pengobatan penderita diare yang standar di sarkes dan <T. Mengamati dan menangani ,;% sedini mungkin.

)2

&arget ". Tidak ada target khusus di puskesmas, hanya mengacu pada target nasional. '. Perkiraan angka H angka insiden J jumlah penduduk. 2. .asional target H ''I J perkiraan. Hasil +egiatan ,asus Diare yang ditemukan (semua umur ,asus Diare yang meninggal H '2'( H(

&abel III%0% Hasil kegiatan P, kasus diare di Puskesmas Porong bulan 'anuari< "eptember &ahun ,1$-

&arget &arget "asaran No 'ENI" +E)IA&AN % "atuan "asaran Per .&3 Per = Bulan &ahun > A DIA/E "(I J Penemuan penderita " diare yang diobati di "((( puskesmas dan kader P Eakupan pelayanan ' 2 diare 7ngka penggunaan I I "(( "(( )* J J ,asus *""1 J Abs > Abs Penca paian Per = Bulan " .>3 .>3 "(( ;A+UPAN

* )

oralit 7ngka penggunaan <; Proporsi penderita diare balita yang diberi tablet Oinc Ease Gatality <ate

I ,asus

" "((

J J

? ,;% diare E?aluasi 3

M"

%erdasarkan data kegiatan P' diare secara kumulati- pada bulan =anuari&eptember Tahun '("2 dapat disimpulkan bah!a semua target telah tercapai.

-%$%5%,% P, PEN:A+I& I"PA .PNEUM(NIA3 &u*uan Menemukan sedini mungkin penderita pnemonia dan memberikan pengobatan sesuai standar. "asaran &emua penderita yang datang dengan gangguan pilek dan gangguan jalan na-as khususnya balita. Hasil kegiatan

))

&abel III%=% Hasil kegiatan P, kasus Pneumonia di Puskesmas Porong bulan 'anuari< "eptember 'uni &ahun ,1$-

&arget No 'ENI" +E)IA&AN % "atuan "asaran .&3 Per &ahun > B Eakupan penemuan " penderita pneumonia balita balita E?aluasi 3 ,asus "(I Abs

&arget "asaran Per = Bulan > Abs

Penca paian Per = Bulan ;A+UPAN " .>3 .>3 "((

PNEUM(NIA $(I J

%erdasarkan data kegiatan I&P7 bulan =anuari- &eptember Tahun '("2 di ambil kesimpulan bah!a seluruh kegiatan sudah sesuai target.

-%$%5%-% P, +U"&A

)?

,usta merupakan penyakit menular disebabkan oleh Mycobacterium leprae menyerang sara- tepi dan jaringan tubuh lainnya. &u*uan C ". '. =angka Panjang3 Dliminasi kusta dari Indonesia =angka Menengah3 Menemukan angka kesakitan kusta menjadi "1"(.((( penduduk 2. " ' =angka pendek3 Pembinaan pengobatan (case holding pada semua penderita P% Penemuan penderita (case -inding sedini mungkin sehingga proporsi tingkat kecamatan dapat ditekan serendah mungkin. 2 Implementasi dengan meningkatkan pengobatan MDT sebagai obat standar di daerah pengembangan sehingga mencakup #( I penderita terda-tar, "(( I bagi penderita baru. * Penyuluhan kesehatan di bidang kusta agar masyarakat memahami kusta yang sebenarnya. ) Pendataan dan pelaporan sesuai dengan ketentuan yang telah ditetapkan dalam memenuhi kebutuhan program. ? Penga!asan setelah <GT dengan memberikan moti:asi kepada semua penderita agar datang memeriksa diri selama ' tahun untuk tipe P% dan ) tahun untuk tipe M%. "asaran C $% Penderita kusta 3 Pengobatan kombinasi

)+

,% -%

D:aluasi pengobatan Masyarakat 3 Pencarian penderita Penyuluhan tentang kusta Pemeriksaan anak sekolah Petugas, dengan meningkatkan kemampuan dan

ketrampilan dalam menangani penyakit kusta.

+ebi*aksanaan C Obat kusta diberikan secara cuma-cuma <egimen MDT mengikuti rekomendasi >5O Penderita tidak boleh diisolasi Program P' kusta diintegrasikan ke dalam sistem pelayanan kesehatan dan rujukan.

&arget dan Pencapaian C Pengobatan MDT (kombinasi terhadap semua penderita yang terda-tar

terutama untuk penderita yang berada di !ilayah kerja. ". =umlah penduduk '. =umlah penderita baru a. Penemuan pasien baru secara akti- 3 3 3 *"(?# ( P% M% b. Penemuan pasien baru secara pasi- 3 P% ji!a H ( H ( H ( ji!a

)#

M% c. =umlah pasien baru 3 P% H ( M% 2. Pengobatan MDT a. =umlah pasien masih dalam pengobatan MDT3

H (

H (

P% M%

H( H(

b. =umlah pasien baru mendapat pengobatan MDT3 P%

H( M% H(

c. =umlah pengurangan pasien <GT 3 P% H ( ( M% H " M% H (

Meninggal 3 P% H

d. =umlah pasien yang mengalami reaksi berat P% H ( M% H ( *. Pemeriksaan ,ontak ,ontak M% H ( ,ontak P% H (

&abel III%$1% Hasil Pencapaian P, +usta Puskesmas Porong Bulan 'anuari< "eptember ,1$-

No %

'ENI" +E)IA&AN

"atuan

&arget "asaran

&arget "asaran

Penca paian

;A+UPAN

)$

.&3 Per &ahun > ; Penemuan penderita " kusta baru (Ease Detection <ate Proporsi kasus kusta ' anak Proporsi kasus kusta 2 T, II M"1" * ) ? M% Pre:alensi kusta (P< <GT <ate penderita P% <GT <ate penderita I I I (((( $) $( J J J I M) ( I M) ( Orang "( ( +U"&A Abs

Per = Bulan > Abs Per = Bulan " .>3 .>3 "((

+,)

"((

M) M) M"1"

( ( J

( ( ( ( "

"(( "(( "(( "(( "((

J J J J J

(((( $) $(

J J

E?aluasi %erdasarkan data program kesehatan lingkungan bulan =anuari- &eptember tahun '("2 dapat diambil kesimpulan bah!a seluruh kegiatan sesuai target.

-%$%5%2% P, &B PA/U T% paru adalah penyakit in-eksi yang disebabkan oleh mycobacterium tuberculosa dengan gejala yang sangat ber:ariasi. &u*uan C ?(

a.

=angka Panjang Menurunkan rantai penularan, sehingga penyakit T% paru tidak lagi merupakan masalah kesehatan di Indonesia

b.

=angka Pendek Tercapainya angka kesembuhan minimal #)I dari semua penderita %T7 yang ditemukan. Tercapainya cakupan penemuan penderita secara

bertahap sehingga pada tahun '("2 dapat mencapai +(I dari perkiraan semua penderita baru %T7 .

&abel III%$$% Hasil Pencapaian P , &B Paru Puskesmas Porong "elama Bulan 'anuari< "eptember &ahun ,1$-

&arget &arget "asaran No 'ENI" +E)IA&AN % "atuan "asaran Per .&3 Per = Bulan &ahun > D " ' Penemuan suspect penderita T% Proporsi penderita T% Orang I Abs > Abs Penca paian Per = Bulan " .>3 &B PA/U +(I J",( +IP "( ?" .>3 $(,# J J ;A+UPAN

paru akti- %T7 positidi antara penderita suspect T% P Penderita baru yang 2 diobati dengan DOT P Penderita %T7 * positi- yang kon:ersi 7ngka kesalahan ) laboratorium (untuk PPM dan P<M E?aluasi C %erdasarkan data kegiatan program P'M T% Paru secara kumulati- pada bulan =anuari- &eptember Tahun '("2 dapat diambil kesimpulan bah!a semua kegiatan telah berjalan sesuai dengan target. I M) J I #( J Orang 2( J

-%$%5%5% P, DEMAM BE/DA/AH DEN)UE &u*uan ". Bmum 3 Menurunkan angka kesakitan dan kematian D%D, serta mencegah 1 membatasi terjadinya ,;% '. a. b. ,husus 3 Menurunkan angka kesakitan dan kematian penyakit D%D Mencegah 1 membatasi terjadinya ,;% Demam %erdarah

?'

c. nyamuk "asaran ". a. b. c. '. a. sektor b.

Meningkatkan peran serta masyarakat dalam memberantas sarang

Masyarakat Melaporkan bila ada penderita demam berdarah yang ditemukan. Pemeriksaan jentik berkala 1 pemberantasan sarang nyamuk Meningkatkan kebersihan lingkungan Petugas Meningkatkan koordinasi dengan lintas program maupun lintas

Meningkatkan ke!aspadaan terhadap penyakit demam berdarah, terutama pada musim hujan datang

c.

Pemeriksaan jentik berkala

&arget dan Hasil Pencapaian &abel III%$,% Hasil kegiatan pencegahan DBD di Puskesmas Porong 'anuari< "eptember &ahun ,1$-

&arget &arget "asaran No 'ENI" +E)IA&AN % "atuan "asaran Per .&3 Per = Bulan &ahun > Abs > Abs Penca paian Per = Bulan " .>3 .>3 ;A+UPAN

?2

6 "

DEMAM BE/DA/AH DEN)UE .DBD3 ,asus Insidens kasus D%D Prosentase penderita Orang D%D ditangani Ease Gatality <ate I (EG< penyakit D%D 7ngka %ebas =entik I (7%= =umlah >ilayah ,;% Desa D%D M)) "(( M" N$) K

#* J J J J J

' 2 * )

E?aluasi %erdasarkan data kegiatan program P'M (D%D secara kumulati- pada bulan =anuari - &eptember Tahun '("2 dapat diambil kesimpulan bah!a ada beberapa program yang belum memenuhi target, yaitu Insidens kasus D%D, Prosentase penderita D%D ditangani, karena program baru berjalan selama ? bulan.

+egiatan yang dilakukan ". P&. (Pemberantasan &arang .yamuk Program P&. yang dilakukan oleh masyarakat dilaksanakan tiap bulan oleh desa atau kelurahan yang dikirim ke ketua kelompok P&. ,ecamatan dengan tembusan Puskesmas dan meneruskan ke Dinas ,esehatan

?*

'.

Penanggulangan -okus bila ada kasus &ur:ey penyelidikan epidemi '( rumah, bila ditemukan jentik 2 rumah dan ada penderita panas maka diadakan -ogging 1 pengasapan.

2.

Pemantauan jentik berkala &ur:ey jentik berkala dilaksanakan dengan sasaran "(( rumah 1 desa tiap 2 bukan sekali

*.

7batisasi selekti7pabila ditemukan jentik pada P=% (Pemeriksaan =entik %erkala di pemukiman

).

Penemuan pengobatan 1 pera!atan penderita

-%$%5%7% P, PM" dan HI ! AID" a% &u*uan Memberikan in-ormasi mengenai penyakit PM& dan 5I6 1 7ID& Menemukan dan mengobati penderita PM& dan 5I61 7ID& sesuai dengan standart. b% "asaran 7nak-anak, remaja, dan de!asa yang rentan c% Hasil kegiatan

Hasil kegiatan kasus PM" dan HI !AID" di Puskesmas Porong bulan 'anuari D "eptember &ahun ,1$-

?)

'enis +egiatan

"atuan

&arget "asaran Pencapaian

;akupan

" P' PM& dan 5I61 7ID& ". =ml kegiatan penyuluhan 5I617ID& di pusk '. klp sasaran yang dijangkau ,elomp ok "'kelompok1thn ,ali "'kali1tahun -

E ALUA"I ,egiatan kasus PM& dan 5I617ID& bulan =anuari F &eptember '("2 belum diperoleh data karena program baru mulai berjalan pada bulan 7gustus '("2. -%$%5%7% P/()/AM IMUNI"A"I &u*uan &u*uan Umum Menurunkan angka kesakitan dan kematian terhadap penyakit yang dapat dicegah dengan imunisasi (PD2I yaitu T%E, di-teri, pertusis, tetanus neonatorum, polio dan hepatitis. &u*uan +husus Tercapainya BEI (Bni:ersal Ehild ImmuniCation tahun '(") a. ". Mencakup bayi ((-"' bulan untuk :aksinasi %E0 "J ??

'. 2. *. b. c. . &arget dan ;apaian "asaran

DPT 2J PO;IO * J 5epatitis 2 J Murid kelas I &D 1 MI dengan DT " J Murid &D 1 MI kelas II-III untuk mendapatkan TT "J

a. %ayi berusia (-" tahun (kurang " hari untuk mendapatkan imunisasi %E0 serta mendapatkan imunisasi 5DP7TITI&, DPT, PO;IO, dan $-"' bulan, mendapatkan Eampak. b. Murid kelas " &D 1 MI untuk mendapatkan DT. c. Murid &D1Mi kelas II F III untuk mendapatkan TT.

&abel III%$-% Hasil Pencapaian Program Imunisasi Puskesmas Porong Bulan 'anuari D "eptember &ahun ,1$-

&arget "asaran No 'ENI" +E)IA&AN % "atuan .&3 Per &ahun > I " Imunisasi 5% ( F + Abs

&arget "asaran Per = Bulan > Abs Penca paian Per = Bulan " .>3 .>3 K ;A+UPAN

PELA:ANAN IMUNIA"I %ayi Q$) 2(" ?+

hari pada bayi Imunisasi %E0 pada ' bayi Imunisasi DPT15% " 2 pada bayi Imunisasi DPT15% 2 * pada bayi Imunisasi campak pada ) bayi Drop Out DPT15% " ? Eampak Drop Out DPT15% " F + # $ anak kelas " &D Imunisasi campak pada "( anak kelas " &D Imunisasi TT "" anak &D kelas ' dan 2 Pemantauan suhu "' lemari es :aksin ,etersediaan "2 "* :aksin per bulan Pemantauan ,IPI E?aluasi %erdasarkan data kegiatan Imunisasi selama bulan =anuari - &eptember Tahun '("2 diambil kesimpulan bah!a ada seluruh program sesuai target yang diharapkan stok %uku ;aporan J ada 7da K ada 7da ada 7da K K %uku ada ada ada K pada 7nak Q$( K 7nak Q$) K DPT15% 2 BEI Desa Imunisasi DT pada 7nak Q$( K %ayi Desa R"( "(( K K %ayi R"( K %ayi Q$( K %ayi Q$( K %ayi Q$) K %ayi Q$) K

?#

-%$%5%$1% PEN)AMA&AN EPIDEMI(L()I &abel III%$2% Hasil Pencapaian Pengamatan Epidemiologi Puskesmas Porong Bulan 'anuari D "eptember &ahun ,1$-

&arget "asaran No 'ENI" +E)IA&AN % "atuan .&3 Per &ahun > A Abs

&arget "asaran Per = Bulan > Abs Penca paian Per = Bulan " .>3 .>3 $11 ;A+UPAN

PEN)AMA&AN PEN:A+I& ."U/ EILAN;E EPIDEM(L()I3 ;aporan &TP

"

(&ur:eilan Terpadu Penyakit yang tepat

%ulan

Q#(

"((

'

!aktu ,elengkapan ;aporan

%ulan

Q$(

"((

?$

&TP (&ur:eilan Terpadu Penyakit ;aporan E" (Eampak 2 yang tepat !aktu ,elengkapan ;aporan * E" (Eampak ;aporan >' ) (mingguan yang tepat !aktu ,elengkapan ;aporan ? >' (mingguan 0ra-ik Penyakit + Potensial >abah ;aporan ,IPI Oero # <eporting Desa 1 kelurahan yang $ mengalami ,;% ditanggulangi M '* jam E?aluasi %erdasarkan data kegiatan ,I7 selama bulan =anuari F &eptember Tahun '("2 telah mencapai target Desa K %ulan Q$( "(( K Minggu "(( "(( K Minggu Q$( "(( K Minggu Q#( "(( K %ulan Q$( "(( K %ulan Q#( "(( K

-%$%7% P/()/AM PEN)(BA&AN -%$%7%$% PEN)(BA&AN A% Pendahuluan &u*uan C

+(

".

=angka Pendek3 Mengobati penderita dengan standar pengobatan dan menggunakan obat yang termasuk DOD.. Memutuskan rantai penularan dari penyakit menular tertentu, dengan jalan mengobati penderita penyakit menular yang sumber penularan. Menghindari timbulnya cacat atau penyakit menular. =angka Panjang3 Meningkatkan derajat kesehatan masyarakat melalui pengobatan ra!at jalan dan ra!at inap.

'.

B% &arget dan ;apaian ". ,egiatan a. Pengobatan di dalam maupun diluar gedung oleh tenaga pera!at dan secara terpadu bersama tenaga ,I7. b. Pera!atan Darurat. S S S &iaga penanggulangan kasus darurat dan merujuk ke <umah &akit. Melakukan rehidrasi bagi penderita 0D7 yang mengalami dehidrasi. Melakukan tindakan pertama pada korban kecelakaan lalu lintas atau kecelakaan kerja. '. Target dan 5asil ,egiatan %ulan =anuari- &eptember Tahun '("' "( Penyakit terbanyak ra!at jalan di Puskesmas Porong ". I&P7 '. 0astritis "?.22$ (2+,)I *.'*# ($,#(I

2. Penyakit sistem otot T periapikal '.+'? (?,'I

+"

*. Diare ). Penyakit kulit ?. 5ipertensi +. Thypoid #. Pulpa dan =aringan per-iksi $. ,;; T <uda Paksa "(. Tonsilitis "". Penyakit 0usi T Periodontal "'. Disentri "2. DM "*. 7nemia "). Penyakit 7lergi Total kunjungan ") penyakit terbesar

'."$) (),(I ".#() (*,"I ".*$2 (2,*I ".2() (2,(I ".(+) (',)I ".("2 (',2I +(( ( ",? I ?$)( ",? I )2) ( ",'I *+' ( "," I *+" ( "," I *?$ ( "," I 3 2).*#+ ( "((I 3 *2.)(+

Total kunjungan pasien ke puskesmas

&abel III%$5% Hasil Pencapaian Program Pengobatan Puskesmas Porong 'anuari< "eptember &ahun ,1$-

&arget "asaran No 'ENI" +E)IA&AN % an "atu .&3 Per &ahun > Abs

&arget "asaran Per = Bulan > Abs Penca paian Per = Bulan " .>3 .>3 ;A+UPAN

+'

A " 6I&ITD <7TD - =ml ,unjungan %aru 3 ?##2 - =ml ,unjungan ;ama 3 '2+(" - Total ,unjungan 3 '$+#* ' EO.T7ET <7TD - =ml ,asus %aru Penyakit 3 )2*?+ - =ml ,asus ;ama Penyakit 3 ''2$ - =ml Total Penderita (,asus baru L lam 3 )2*?+ L ''2$ H ))(+? Keterangan (" C

PEN)(BA&AN I ?( ?( *) *) )+") "((

#*,) K

,ali

",)

",)

",)

",)

",(*

?$

H ,ontak rate ,asus lama L ,asus %aru ,asus %aru

('

H 6isit <ate =umlah kunjungan

K "((I

=umlah penduduk

;% E?aluasi %erdasarkan data program pengobatan bulan =anuari- &eptember tahun '("2 dapat diambil kesimpulan bah!a seluruh program sesuai dengan target yang diharapkan.

-%$%7%,% PEME/I+"AAN LAB(/A&(/IUM

+2

A% &u*uan Umum C

Pendahuluan

Penyelenggaraan pelayanan secara e-ekti- dan e-isien untuk mendukung upaya peningkatan kesehatan, pencegahan penyakit, diagnosa dini maupun monitoring dalam rangka penyembuhan. &u*uan +husus C a. b. c. Meningkatkan hasil cakupan pemeriksaan dan rujukan Meningkatkan keterampilan dan ketelitian petugas dalam pemeriksaan. Meningkatkan pelayanan laboratorium di dalam ikut serta membantu menegakkan penyakit. B% a. b. c. d. "asaran 7nak sekolah (B,& Ibu hamil Masyarakat umum yang memerlukan pelayanan laboratorium Penderita ra!at inap dan ra!at jalan

;%

&arget dan ;apaian

&abel III%$7% Hasil Pencapaian Laboratorium "ederhana Di Puskesmas Porong Bulan 'anuari< "eptember &ahun ,1$-

No

'ENI" +E)IA&AN

"atuan

&arget "asaran .&3 Per

&arget "asaran Per =

Penca paian Per =

;A+UPAN

+*

&ahun > B " Abs

Bulan > Abs Bulan " .>3 .>3 "(( K

PEME/I+"AAN LAB(/A&(/IUM .:AN"U" :AN+E"3 Pemeriksaan 5emoglobin pada ibu hamil Pemeriksaan darah &pesimen "(( +?+ +) )+) )#2 "((

'

trombosit tersangka D%D Pemeriksaan test

&pesimen

"((

'**#

"((

'**#

'**#

"((

2 kehamilan Pemeriksaan sputum * penderita tersangka T% Pemeriksaan protein ) urine pada ibu hamil

&pesimen &pesimen &pesimen

#) +( +(

+?+ 2(# "(+

?2 )' )'

)+) '2" #(

)#2 2() ##

"(( "(( "((

K K K

=umlah tersangka pre eklampsia

3 )( bumil

D%

E?aluasi %erdasarkan data kegiatan pemeriksaan laboratorium pada bulan =anuari&eptember Tahun '("2 persentase program pemeriksaan laboratorium di Puskesmas beberapa sudah memenuhi target.

-%,% P/()/AM PEN)EMBAN)AN -%,%$% PU"+E"MA" DEN)AN /A9A& INAP A% Pendahuluan &u*uan UmumC

+)

Meningkatnya akses dan mutu pelayanan kesehatan pada seluruh masyarakat miskin dan tidak mampu yang membutuhkan pelayanan kesehatan agar tercapai derajat kesehatan masyarakat setinggi-tingginya.

&u*uan khususC Terselenggaranya pelayanan kesehatan dasar di puskesms dan jaringannya. Terselenggaranya pelayanan kesehatan rujukan di <umah &akit, %P *, dan %,MM1%,IM. Terselenggaranya kegiatan pendukung pelayanan kesehatan. Terlaksananya kegiatan sa:e guarding.

B% &arget dan ;apaian &argetC &asaran program ini adalah seluruh masyarakat mislin dan tidak mampu yang membutuhkan pelayanan kesehatan di puskesmas dan jaringannya serta layanan rujukan medis di <umah &akit pemerintah dan s!asta yang ditunjuk, %P *, dan %,MM1%,IM, yang tidak memiliki jaminan pemeliharaan kesehatan1asuransi kesehatan lainnya.

&abel III%$8% Hasil Pencapaian Program Upaya Pelayanan /aEat Inap dengan &empat &idur Puskesmas Porong "elama Bulan 'anuari< "eptember &ahun ,1$-

No %

'ENI" +E)IA&AN

"atuan

&arget "asaran .&3 Per

&arget "asaran Per =

Penca paian Per =

;A+UPAN

+?

&ahun > I %O< Puskesmas " tempat tidur 5ari ra!at rata rata ' 2 - pelayanan maternal Maternal risti 1 komplikasi - pelayanan neonatal .eonatal risti 1 komplikasi #( )*? #( ?"2 (7;O& di Puskesmas tempat tidur Pelayanan PO.DD 5ari 2 2,+ I ?( "+( Abs

Bulan > Abs Bulan " .>3 .>3 "(( K

PU"+E"MA" DEN)AN /A9A& INAP *) "'+ "'+ "((

',')

',+

2,$

"((

*( *(

*)$ *($

$$ )+

'2,* $'

K K

;% E?aluasi %erdasarkan data kegiatan program upaya pelayanan ra!at inap dengan tempat tidur secara kumulati- pada bulan =anuari F &eptember Tahun '("2 semua program telah sesuai target.

-%,%,% P/()/AM U"IA LAN'U& A% Pendahuluan &u*uan Umum Diperolehnya peningkatan derajat kesehatan dan kehidupan usia lanjut mencapai masa tua yang bahagia dan berdaya guna bagi kehidupan keluarga dan masyarakat sesuai dengan kebudayaan di tengah-tengah masyarakat.

++

&u*uan +husus ". a. ,elompok Bsia ;anjut tahu dan ingin melaksanakan Deteksi dini penurunan kesehatan, serta teratur dan berkesinambungan memeriksakan kesehatannya ke Puskesmas atau instansi pelayanan kesehatan lainnya. b. c. d. e. -. ;atihan -isik dan mental secara teratur Diet seimbang ,ebersihan perorangan ,elompok untuk bersosialisasi 5idup sehat dengan menghindari kebiasaan yang tidak baik, seperti merokok, alkohol, kopi, kelelahan -isik dan mental. g. teratur. '. ,elompok ,eluarga /ang Memiliki Bsia ;anjut tahu dan ingin melaksanakan a. Pemeliharaan peran usia lanjut dan keterlibatan usia lanjut dalam keluarga dan diluar keluarga. b. %antuan dalam mengatasi masalah kesehatan usia lanjut secara tepat dan benar. c. Dukungan, bantuan dan dorongan untuk menyalurkan dan pengembangan minat dan hobi. d. Pemeliharaan -isik dan mental dan spiritual yang teratur dan Penanggulangan masalah kesehatannya sendiri secara

berkesinambungan ditengah penuh kasih sayang dan tanggung ja!ab. 2. ,elompok Masyarakat ;ingkungan usia lanjut

+#

a. Program pembinaan kesehatan usia lanjut b. Dukungan dan bantuan sumber daya terhadap setiap kegiatan masyarakat yang berlintas dengan pemeliharaan kesehatan usia lanjut. *. Penyelenggara ,esehatan tahu dan melaksanakan a. Pembinaan, pengembangan dan peningkatan kesejahteraan serta kemandirian usia lanjut. b. Dukungan dan bantuan sumber daya terhadap setiap kegiatan yang berkaitan dengan usia lanjut. ). ;intas &ektor tahu dan ingin melaksanakan 3 a. Pembinaan, pengembangan dan peningkatan kesejahteraan serta kemandirian usia lanjut. b. Dukungan dan bantuan sumber daya terhadap setiap kegiatan yang berkaitan dengan usia lanjut.

B% &arget

&arget dan ;apaian

Bsia lanjut Bndang-Bndang .o. * tahun sama atau lebih dari )) tahun. Menurut Departemen ,esehatan a. &asaran ;angsung " ,elompok pertengahan umur 3 *)-)* tahun

' ,elompok usia lanjut dini 3 ))-?* tahun 2 ,elompok usia lanjut 3 lebih dari ?* tahun

+$

* ,elompok usia lanjut dengan resiko tinggi lebih dari +( tahun hidup sendiri, terpencil hidup dalam panti, penderita penyakit berat, cacat dan lain-lain. b. &asaran Tidak ;angsung ,eluarga dimana usia lanjut berada Organisasi sosial yang bergerak di dalam pembinaan kesehatan usia lanjut. Masyarakat lain.

&abel III%$0% Hasil Pencapaian Program Usia Lan*ut Puskesmas Porong 'anuari< "eptember &ahun ,1$&arget &arget "asaran No 'ENI" +E)IA&AN % "atuan "asaran Per .&3 Per = Bulan &ahun > II " Abs > Abs Penca paian Per = Bulan " .>3 UPA:A +E"EHA&AN U"IA LAN'U& .P"+M P+M3 =umlah posyandu ,elom "(( "+ +) "2 "+ lansia yang dibina pok =umlah pralansia dan lansia baru yang dilayani Orang ?) '2?+ *$ "++) "$$2 "(( .>3 "(( K ;A+UPAN

'

"((

#(

=umlah pralansia dan lansia baru di Porong E?aluasi

3 #$+ orang

%erdasarkan data kegiatan program B&I;7 bulan =anuari- &eptember Tahun '("2 di ambil kesimpulan bah!a jumlah pralansia dan lansia baru yang dilayani belum mencapai target.

-%,%-% P/()/AM UPA:A +E"EHA&AN MA&A!PEN;E)AHAN +EBU&AAN A% &u*uan Umum Meningkatnya derajat kesehatan mata masyarakat secara optimal. &u*uan +husus Meningkatkan kesadaran, sikap dan perilaku masyarakat dalam pemeliharaan dirinya di bidang kesehatan mata dan pencegahan kebutaan. Menurunnya pre:alensi kesakitan mata, dan kebutaan sehingga tidak lagi menjadi masalah kesehatan masyarakat. Meningkatkan jangkauan re-raksi sehingga masyarakat yang mengalami gangguan -ungsi penglihatan dapat dilayani. Pendahuluan

B% &arget dan ;apaian &arget Pengunjung Puskesmas Murid sekolah

#"

Masyarakat pada umumnya

&abel III%$=% Hasil Pencapaian Program Upaya +esehatan Mata Puskesmas Porong Bulan 'anuari< "eptember &ahun ,1$-

&arget &arget "asaran "asaran Per No 'ENI" +E)IA&AN "atuan .&3 Per = Bulan &ahun > III Abs > Abs Penca paian Per = Bulan " .>3 Upaya +esehatan Mata ! Pencegahan +ebutaan .:ansus<:ankes3 Penemuan kasus di masyarakat dan " puskesmas melalu pemeriksaan :isus 1 re-raksi Penemuan kasus ' penyakit mata di puskesmas Penemuan kasus buta 2 katarak pada usia N *) tahun Pelayanan operasi * ) katarak di puskesmas Pelayanan rujukan ,ali Orang J J #' J J I 2) J I +( J I +( J .>3 ?*,)$ ;A+UPAN

mata =umlah penderita yang diperiksa re-raksi =umlah kunjungan kasus mata =umlah penduduk usia N *) tahun 3 '?? orang 3 )2' orang 3 "".($+ orang

;% E?aluasi %erdasarkan data program upaya kesehatan mata bulan =anuari- &eptember tahun '("2 dapat diambil kesimpulan bah!a penemuan kasus buta katarak pada usia N *) tahun masih di ba!ah target. 5al ini dikarenakan data yang diambil hanya enam bulan dari dua belas bulan yang ada. &elain itu pelayanan operasi katarak di puskesmas belum tercapai karena belum adanya sarana operasi katarak di puskesmas.

-%,%2% P/()/AM UPA:A +E"EHA&AN &ELIN)A!PEN;E)AHAN )AN))UAN PENDEN)A/AN A% &u*uan C Melaksanakan pencegahan gangguan pendengaran dan ketulian melalui langkah-langkah kegiatan 3 ". Menentukan besaran masalah (magnitude dan penyebab utama gangguan pendengaran dan ketulian pada populasi tertentu. '. Mencegah penggunaan obat-obat ototoksik secara bebas. 2. Menurunkan pre:alensi gangguan pendengaran akibat pemaparan bising pada kelompok risiko tinggi. Pendahuluan

#2

*. Mengembangkan kesehatan telinga dasar (basic ear care sebagai bagian Program Pelayanan ,esehatan Dasar ( PB&,D&M7& ). Meningkatam pendengaran. ?. Mengembangkan teknologi tepat guna (appropriate technology pemeriksaan dan penanganan gangguan pendengaran. +. Mengadakan kerjasama teknis dengan pihak Pemerintah (DDP,D& untuk mengembangkan Program .asional di bidang kesehatan telinga dan pendengaran. #. Memiliki sistim manajemen dan administrati- untuk suatu program .asional, <egional maupun 0lobal. B% &arget dan ;apaian Mencegah kecacatan yang ditimbulkan akibat penyakit telinga dan gangguan pendengaran yang sering ditemukan pada masyarakat setempat dengan melaksanakan pencegahan terhadap penyakit telinga diba!ah ini 3 ". OM&, '. Tuli sejak lahir ( kongenital . 2. Pemaparan bising (.I5; . *. Presbiakusis. untuk kegiatan deteksi dini dan penatalaksanaan gangguan

&abel III%,1% Hasil Pencapaian Program Upaya +esehatan &elinga Puskesmas Porong Bulan 'anuari< "eptember &ahun ,1$-

#*

&arget &arget "asaran No 'ENI" +E)IA&AN % "atuan "asaran Per .&3 Per = Bulan &ahun > III Abs > Abs

Penca paian Per = Bulan .>3 " .>3 .>3 )( ;A+UPAN

Upaya +esehatan &elinga ! Pencegahan )angguan Pendengaran Penemuan kasus sulit dan rujukan spesialis di

" puskesmas melalui pemeriksaan -ungsi pendengaran Penemuan kasus ' penyakit telinga di puskesmas =umlah kasus penyakit telinga

"(

2)

3 '#" kasus 3 )?$ kasus

=umlah kunjungan kasus telinga

;%

E?aluasi %erdasarkan data program upaya kesehatan telinga bulan =anuari- &eptember tahun '("2 dapat diambil kesimpulan bah!a hanya program penemuan kasus penyakit telinga di puskesmas semua sesuai target karena sarana pemeriksaan -ungsi pendengaran belum tersedia.

#)

-%,%5% P/()/AM +E"EHA&AN 'I9A A% Pendahuluan &u*uan C Bsaha meningkatkan derajat kesehatan masyarakat baik jasmani maupun rohani guna keluarga bahagia dan sejahtera. Memberikan pelayanan kepada penderita gangguan ji!a secara teratur dengan biaya murah. Pera!atan penderita gangguan ji!a dan pembinaan pada keluarga. Menemukan kasus-kasus ji!a sedini mungkin. Mengurangi penderita gangguan ji!a yang dipasung oleh keluarganya.

B% &arget dan ;apaian &arget Pengobatan psikosa atau neurosa serta gangguan ji!a lainnya. Pencarian penderita baru psikosa, retardasi mental, epilepsi dan gangguan ji!a lainnya.

&abel III%,$% Hasil Pencapaian Program Usaha +esehatan 'iEa Puskesmas Porong Bulan 'anuari < "eptember &ahun ,1$-

No %

'ENI" +E)IA&AN

"atuan

&arget "asaran #?

&arget "asaran

Penca paian

;A+UPAN

.&3 Per &ahun > Pemberdayaan kelompok masyarakat khusus dalam upaya " penemuan dini dan rujukan kasus gangguan ji!a Penemuan dan penanganan kasus ' gangguan perilaku, masalah .7PO7 dll Penanganan kasus kesehatan ji!a melalui 2 rujukan ke <& 1 * spesialis Deteksi Dini dan penanganan kasus ji!a, (gangguan perilaku, gangguan ji!a, gangguan spikosomatik, masalah napCa dll yang datang I ') I ') ,asus '( ,elompok ") Abs

Per = Bulan > Abs Per = Bulan " .>3 .>3 '?,2

UPA:A +E"EHA&AN 'I9A

#+

berobat ke Puskesmas 'umlah seluruh kasus gangguan *iEa C 22,

;% E?aluasi %erdasarkan data kegiatan program upaya kesehatan ji!a secara kumulati- pada bulan =anuari F &eptember Tahun '("2 dapat diambil kesimpulan bah!a semua program sudah mencapai target.

-%,%7% P/()/AM +E"EHA&AN (LAH /A)A A% Pendahuluan &u*uan Umum 3 Menyelenggarakan upaya kesehatan olah raga di puskesmas untuk menunjang ter!ujudnya kecamatan sehat. &u*uan +husus C Meningkatnya kemampuan tenaga kesehatan puskesmas dalam

menyelenggarakan upaya kesehatan olah raga Meningkatnya kemitraan melalui kerjasama lintas program, lintas sektor, dunia usaha atau s!asta, ;&M, organisasi pro-esi, dan media massa

##

Meningkatnya jangkauan, cakupan, dan mutu pelayanan kesehatan olah raga di puskesmas

Meningkatnya pemberdayaan masyarakat dalam upaya kesehatan olah raga.

B% "asaran dan ;apaian &abel III%,,% Hasil Pencapaian Program +esehatan (lahraga Puskesmas Porong Pada Bulan 'anuari< "eptember ,1$-

No

'ENI" +E)IA&AN

"atuan

&arget &arget "asaran "asaran Per .&3 Per = Bulan &ahun > Abs #$ > Abs

Penca paian ;A+UPAN Per = Bulan "

.>3 I UPA:A +E"EHA&AN (LAH /A)A .P"+M P+M3 Pemberdayaan " masyarakat melalui pelatihan kader Pembinaan kelompok potensial 1 klub ' (khusus kesehatan olah raga Pemeriksaan kesegaran 2 jasmani anak sekolah I ?( ,elompok J ,ali J

.>3 "((

;% E?aluasi %erdasarkan data program usaha kesehatan olahraga bulan =anuariF &eptember '("2 dapat diambil kesimpulan bah!a seluruh kegiatan belum mencapai target.

-%,%8% P/()/AM U"AHA PEN;E)AHAN DAN PENAN))ULAN)AN PEN:A+I& )I)I A% Pendahuluan &u*uan Umum Tercapainya derajat kesehatan gigi masyarakat yang optimal &u*uan +husus $(

".

Meningkatkan kesadaran, sikap dan perilaku masyarakat dalam kemampuan pelihara dini (sel- care di bidang kesehatan gigi dan mulut dan mengetahui pengobatan sedini mungkin.

'.

Menurunkan pra:alensi penyakit gigi dan mulut yang banyak diderita masyarakat (karies dan peridontitis dengan upaya perlindungan atau

pencegahan tanpa mengabaikan upaya penyembuhan dan pemulihan, terutama pada kelompok masyarakat yang ra!an. B% "arana dan Alat ". '. 2. *. ). Dental $hair Dental unit 7lat-alat pencabutan 7lat-alat tambal Hand instrumen 3 2 unit 3 2 unit 3 2 set 3 2 set 3 2 set

;% &enaga +er*a ". D% +egiatan Bnit ra!at jalan kesehatan gigi dan mulut yang meliputi 3 o Pelayanan di dalam poli gigi Puskesmas Porong (di dalam gedung 3 Penderita yang datang langsung ke Puskesmas o Pelayanan di luar poli gigi Puskesmas Porong (diluar gedung 3 ,unjungan ke sekolah Dokter gigi 3 * orang

$"

Bsaha kegiatan kesehatan gigi dan mulut

E% &arget dan ;apaian &arget ". '. 2. *. Masyarakat umum 7nak prasekolah 7nak sekolah Ibu hamil

c% Hasil Pencapaian Program Usaha +esehatan )igi dan Mulut Puskesmas Porong Bulan 'anuari< "eptember &ahun ,1$-

No%

'ENI" +E)IA&AN

"atuan

&arget &arget "asaran "asaran Per .&3 Per = Bulan &ahun > Abs > $' Abs

Penca paian ;A+UPAN Per = Bulan "

.>3 II " PEN;E)AHAN DAN PENAN))ULAN)AN PEN:A+I& )I)I Pembinaan kesehatan Posyandu gigi di Posyandu Pembinaan kesehatan ' gigi pada T, Pembinaan 2 dan "(( T, "(( 2(

.>3 $$,# K

bimbingan sikat gigi &D1MI massal pada &D1MI Pera!atan kesehatan

* gigi pada &D1MI Murid &D1MI yang mendapat pera!atan ) kesehatan gigi paripurna <asio gigi tetap yang ? ditambal

&D1MI

"((

Orang

)(

terhadap 0igi

*(

gigi yang dicabut %umil yang + mendapat pera!atan %umil kesehatan gigi 2( K

=umlah penduduk se ,ec Porong '("2 =umlah murid T, 1 7nak Prasekolah =umlah murid &D 1 MI $2

3 *".(?# 3 "(#) 3 "$$'

=umlah T, =umlah &D 1 MI =umlah Posyandu =umlah kunjungan %umil (,I7 =anuari - =uni '("2 =umlah kunjungan %umil ke poli gigi dan mulut =anuari F &eptember '("2 =umlah murid &D 1 Mi 0igi yang dicabut =anuari F =uni '("2 0igi yang ditambal =anuari F=uni '("2

3 '' 3 "$ 3 22

3 +?+

3 2#2 3 2$)+ 3 2$# 3 ?(#

E?aluasi %erdasarkan data program Bsaha ,esehatan 0igi dan Mulut di Puskesmas Porong pada bulan =anuari- &eptember '("2 diambil kesimpulan bah!a ada beberapa program yang belum sesuai dengan target yaitu %umil yang mendapat pera!atan kesehatan gigi

A% Upaya +esehatan )igi dan Mulut Bpaya kesehatan gigi dan mulut pada anak sekolah, pada pelita I6 baru mencapai anak tingkat pendidikan dasar (&TPD , selanjutnya program ini akan dikembangkan ke tingkat &MTP, &MT7 dan &;%. Di tingkat &TPD upaya kesehatan gigi merupakan suatu

$*

paket pelayanan asuhan sistematik, dengan kegiatan yang bertahap disesuaikan dengan kemampuan tenaga dan sarana yang ada, sebagai berikut 3 %ahap & '(aket Minimal" Bpaya kesehatan gigi di &D yang belum terjangkau oleh tenaga kesehatan gigi, kegiatan dilaksanakan oleh tenaga kesehatan lain dan guru O<,D& (Olah <aga dan ,esehatan , berupa 3 Bpaya peningkatan oleh guru dengan materi sesuai kurikulum O<,D&. Bpaya pencegahan berupa kegiatan bimbingan, pembinaan pelihara diri (paket sikat gigi bersama . <ujukan bagi yang perlu pengobatan.

%ahap && '(aket !ptimal" &udah ada sarana atau tenaga kesehatan gigi yang terbatas, kegiatan berupa 3 Bpaya peningkatan oleh guru. Bpaya pencegahan (sikat gigi bersama, perlindungan dengan -luor, pembersihan karang gigi . Bpaya pengobatan (pengobatan dasar pada murid yang memerlukan pengobatan .

%ahap &&& '(aket paripurna" &udah ada tenaga atau sarana, kesehatan gigi yang lengkap, kegiatan berupa 3 Bpaya peningkatan oleh guru. Bpaya pencegahan (sikat gigi bersama, pembersihan karang gigi, aplikasi -luor .

$)

Bpaya pengobatan berupa pengobatan atas permintaan pada murid kelas I-6I dan pengobatan komprehensi- pada murid kelas selekti- sesuai kondisi penyakit setempat.

Pelayanan +esehatan )igi

Anak Usia "ekolah

Di luar lingkungan sekolah

Di dalam lingkungan sekolah

Pramuka, ,arang Taruna, P,,

B,0&, di lingkungan &D, &MP1&;T7, atau &;%

)ambar III%,% Pembagian Pelayanan +esehatan )igi Anak Usia "ekolah

-%,%0% P/()/AM PE/A9A&AN +E"EHA&AN MA":A/A+A& A% Pendahuluan

$?

". ,egiatan asuhan kepera!atan pada keluarga adalah jumlah ,, (,epala ,eluarga ra!an yang mendapat asuhan kepera!atan di !ilayah kerjanya periode =anuari s1d Desember tahun sebelumnya . ,eluarga ra!an adalah keluarga miskin yang rentan atau mempunyai resiko tinggi terhadap timbulnya masalah kesehatan yang dibina, dilayani dan diobati di !ilayah kerjanya pada kurun !aktu tertentu. '. ,egiatan asuhan kepera!atan pada kelompok masyarakat ra!an adalah jumlah kelompok masyarakat ra!an yang mendapat asuhan kepera!atan di !ilayah kerjanya periode =anuari s1d Desember tahun sebelumnya ,elompok masyarakat ra!an adalah kelompok masyarakat yang rentan atau mempunyai resiko tinggi terhadap timbulnya masalah kesehatan yang dibina, dilayani dan diobati di !ilayah kerjanya pada kurun !aktu tertentu. &asaran ,elompok 3 a. ,elompok masyarakat yang tidak terkait dalam suatu institusi3 " ' 2 * ) Posyandu balita dan lansia ,elompok %alita ,elompok Ibu 5amil ,elompok Bsia ;anjut ,elompok Penderita Penyakit tertentu3 a b c d Diabetes Melitus ,anker 5ipertensi =i!a

$+

b. ,elompok masyarakat yang tidak terkait dalam suatu institusi " ' 2 * ) ? + Pesantren Panti asuhan Panti usia lanjut <umah Tahanan ( <utan ;embaga Pemasyarakatan (;apas ,elompok Pekerja. &asaran Masyarakat yaitu Masyarakat di suatu !ilayah (<T, <>, ,elurahan1Desa yang mempunyai 3 " ' 2 =umlah bayi meninggal lebih tinggi dibandingkan daerah lain =umlah penderita penyakit tertentu lebih tinggi Eakupan pelayanan kesehatan lebih rendah dari daerah lain, diantaranya3 a. Masyarakat di daerah endemis penyakit menular ( malaria,diare,demam berdarah dll b. Masyarakat di lokasi barak pengungsian . c. Masyarakat di daerah terpencil1perbatasan.. d. Pemukiman baru dengan transportasi sulit 2. Pemberdayaan dalam upaya kemandirian pada keluarga ra!an adalah jumlah keluarga (,, ra!an yang dibina dan mendapat asuhan kepera!atan telah mandiri dalam memenuhi kebutuhan kesehatannya di !ilayah kerjanya periode =anuari s1d Desember tahun sebelumnya . &ekolah

$#

,emandirian ,eluarga berorientasi pada lima -ungsi keluarga dalam mengatasi masalahkesehatannya,yaitu3 ". Mampu mengenal masalah kesehatannya '. Mampu mengambil keputusan tepat untuk mengatasi kesehatannya. 2. Mampu melakukan tindakan kepera!atan untuk anggota keluarga yang memerlukan bantuan kepera!atan. *. Mampu memodi-ikasi lingkungan sehingga menunjang upaya peningkatan kesehatan. ). Mampu meman-aatkan sarana pelayanan kesehatan yang ada. *. Pemberdayaan dalam upaya kemandirian pada kelompok ra!an adalah jumlah kelompok ra!an yang dibina telah mandiri dalam memenuhi kebutuhan kesehatannya di !ilayah kerjanya periode =anuari s1d Desember tahun sebelumnya ,emandirian ,elompok berorientasi pada lima -ungsi keluarga dalam mengatasi masalahkesehatannya,yaitu3 ". kesehatannya '. untuk mengatasi kesehatannya. 2. Mampu melakukan tindakan Mampu mengambil keputusan tepat Mampu mengenal masalah

kepera!atan untuk anggota ,elompok yang memerlukan bantuan kepera!atan. *. Mampumemodi-ikasi sehingga menunjang upaya peningkatan kesehatan. lingkungan

$$

). pelayanan kesehatan yang ada.

Mampu

meman-aatkan

sarana

B% &arget dan ;apaian

&abel III%,2% Hasil kegiatan program PeraEatan +esehatan Masyarakat Puskesmas Porong Pada Bulan 'anuari< "eptember &ahun ,1$-

&arget &arget "asaran No 'ENI" +E)IA&AN % "atuan "asaran Per .&3 &ahun > I PE/A9A&AN +E"EHA&AN MA":A/A+A& I " ,egiatan asuhan kepera!atan pada "(( ,eluarga ra!an '" "$ +* "),+) "*#( "(( ,) ?,+ ) J Abs > Abs Per = Bulan Penca paian Per = Bulan " .>3 .>3 *",$' ;A+UPAN

keluarga ra!an ,egiatan asuhan kepera!atan pada ' kelompok masyarakat ra!a Pemberdayaan dalam 2 upaya kemandirian pada keluarga ra!an Pemberdayaan dalam * upaya kemandirian pada kelompok ra!an ra!an ,eluarga "',+ ra!an dibina ,elompok ra!an dibina 3 #( 3 "(( 2 2 ',') ',') " **,* J '" "+ "),+) ) ? ??,? J ,elompok 2 * ',') 2 " )( J

=umlah keluarga ra!an dibina =umlah kelompok ra!an dibina

;% E?aluasi %erdasarkan data program pera!atan kesehatan masyarakat bulan =anuari- &eptember tahun '("2 dapat diambil kesimpulan bah!a pemberdayaan dalam upaya kemandirian pada kelompok ra!an belum mencapai target.

-%,%=% P/()/AM BINA +E"EHA&AN &/ADI"I(NAL A% &u*uan Meningkatkan -ungsi dan kualitas masyarakat dalam kemandirian hidup sehat B% &arget dan ;apaian &arget

"("

Meningkatkan -ungsi dan kualitas dari tempat-tempat kesehatan tradisional Meningkatkan -ungsi dari =P,M

&abel III%,5% Hasil kegiatan program Bina +esehatan &radisional Puskesmas Porong dari Bulan 'anuari< "eptember &ahun ,1$-

&arget &arget "asaran "asaran Per No% 'ENI" +E)IA&AN "atuan .&3 &ahun > IF Abs > Abs Per = Bulan Penca paian Per = Bulan " .>3 BINA +E"EHA&AN &/ADI"I(NAL .P"+M P+M3 Pembinaan pengobatan " Tradisional yang menggunakan ' tanaman obat =umlah pengobat Tradisional dengan Orang J 2* J '? 2* "(( J Orang J "* J "" "* "(( J .>3 "(( ;A+UPAN

"('

ketrampilan yang dibina Pembinaan pengobat 2 Tradisional lainnya Grekuensi pengobat * tradisional yg dibina ,ali J " J (,+) " "(( J &arana J *# J 2? *# "(( J

;% E?aluasi %erdasarkan data program pengobatan tradisional bulan =anuari- &eptember tahun '("2 dapat diambil kesimpulan bah!a semua kegiatan telah mencapai target.

-%,%$1% UPA:A +E"EHA&AN +E/'A A% Pendahuluan &u*uan C ". Meningkatnya masyarakat. Tertanggulanginya berbagai masalah kesehatan masyarakat prioritas. Terselenggaranya berbagai program kesehatan masyarakat yang ino:ati-, e-ekti- dan e-isien. '. Meningkatnya peran serta dan kemandirian perorangan, keluarga dan komunitas dalam pemeliharaan kesehatan. 2. Terhimpunnya sumberdaya dari masyarakat dalam mendukung penyelenggaraan program kesehatan masyarakat. status kesehatan perorangan, keluarga, komunitas dan

"(2

*. Terlibatnya secara akti- berbagai pelaku dalam peningkatan derajat dan penyelenggaraan program kesehatan masyarakat.

B% &arget dan ;apaian "asaran C Terpelihara dan meningkatnya status kesehatan keluarga. Terpelihara dan meningkatnya status kesehatan komunitas. Terpelihara dan meningkatnya status giCi masyarakat. Terpelihara dan meningkatnya status kesehatan ji!a masyarakat. Meningkatnya jumlah dan cakupan pemeliharaan kesehatan dengan pembiayaan pra upaya.

&abel III%,7% Laporan Bulanan +esehatan +er*a Puskesmas Porong Bulan 'anuari D "eptember &ahun ,1$-

"(*

No " '

U/AIAN Pekerja sakit yang dilayani ,asus penyakit umum pada

'anuari 6ebr Maret April '(? '(( '"$ '"$ "*) "*) ")' "*#

Mei "+* "+(

'uni "(' "('

'uli $? $*

Agustu s "(' "('

"ept &otal "(? "(( "2(' "'#(

pekerja ,asus diduga penyakit berkaitan dengan

'

''

pekerjaan ,asus penyakit yang berkaitan dengan

pekerjaan ,asus kecelakaan yang berkaitan dengan pekerjaan

"()

&abel III%,8% Hasil Pencapaian Program Upaya +esehatan +er*a Puskesmas Porong Bulan 'anuari< "eptember &ahun ,1$-

&arget &arget "asaran No 'ENI" +E)IA&AN % "atuan "asaran Per .&3 &ahun > F Abs > Abs Per = Bulan

Penca paian Per = Bulan .>3 " .>3 .>3 "(( ;A+UPAN

BINA +E"EHA&AN +E/'A .P"+M P+M3 =umlah pekerja -ormal

" yang mendapat pelayanan kesehatan

+(

?)'

)2

*#$

"2('

"((

=umlah pekerja -ormal

3 $2' orang

;% E?aluasi

"(?

%erdasarkan data program pera!atan kesehatan masyarakat bulan =anuari- &eptember tahun '("2 dapat diambil kesimpulan bah!a program jumlah pekerja -ormal yang mendapat pelayanan kesehatan telah mencapai target.

-%,%$$% PEMBE/DA:AAN MA":A/A+A& DALAM PHB" A% De4inisi Pengembangan dari program gabungan kegiatan dan kesempatan yang dilandaskan prinsip-prinsip belajar yang mencapai suatu keadaan, dimana indi:iduindi:idu kelompok1masyarakat. &ecara keseluruhan ingin hidup sehat tahu bagaimana caranya dan melakukan apa yang bisa dilakukan secara perorangan maupun kelompok dan pertolongan bila perlu. B% ". &u*uan Bmum Meningkatkan derajat kesehatan masyarakat menuju kualitas hidup. '. ,husus Meningkatkan pengertian masalah kesehatan terutama masalah giCi, kesehatan lingkungan, immunisasi, ,% dan pemberantasan penyakit menular dengan harapan untuk memperoleh dukungan dari semua pihak melalui komunikasi dan in-ormasi kesehatan. Pengembangan kemampuan petugas dibidang komunikasi serta pembinaan peran akti- dari masyarakat. ,erjasama lintas sektor program dan lintas dalam rangka mendukung program kesehatan.

"(+

;% ". '. 2. *. ).

"asaran Masyarakat di!ilayah kerja puskesmas Porong. <umah tangga. Institusi kesehatan. Tempat-tempat umum Tempat-tempat kerja

D%

&arget Grekuensi penyuluhan kelompok oleh petugas kesehatan di Puskesmas Porong %ulan =anuari-7pril '("' H "((I dari sasaran yang dikaji ". '. a. b. c. Penyuluhan kelompok dan umum di dalam dan di luar Puskesmas Peran serta masyarakat 3 Pengembangan posyandu oleh tenaga kesehatan (min "'J Pembinaan dan hubungan teknis. ,ader Pengobatan tradisional Pembinaan lintas sektoral

E% ".

"trategi di Puskesmas Penyuluhan kesehatan merupakan bagian integral dari program kesehatan dan ber-ungsi sebagai keterbatasan program-program tersebut.

"(#

'.

Peningkatan perilaku penduduk dalam membina hidup sehat juga diarahkan untuk meningkatkan peran sertanya me!ujudkan masyarakat yang mandiri dalam membina derajat kesehatan yang di bidang kesehatan !ilayah.

2.

Puskesmas di !ujudkan sebagai pusat pengembangan dan pembinaan kesadaran dan peran serta masyarakat di bidang kesehatan di !ilayahnya.

*.

&ikap mental petugas kesehatan, terutama petugas kesehatan masyarakat akan dikembangkan dan dibina ke arah sikap mental yang partisipati- dan lebih berorientasi pada aspek pencegahan dan peningkatan.

).

Peningkatan penyuluhan kesehatan dan lembaga pendidikan dasar, pemerintah dan s!asta, agar kesadaran dan perilaku hidup sehat dapat di tumbuhkan dan dibudidayakan sedini mungkin.

6% ".

&eknik dan Penyuluhan Metode +esehatan Masyarakat Metode Pengertian sederhana disebut metode dan penyuluhan kesehatan adalah cara untuk melaksanakan penyuluhan tersebut kepada masyarakat. '. Teknik Telah segala upaya tertentu agar cara yang dilaksanakan dapat ter!ujud secara baik dan sempurna. 2. 7lat peraga a. Papan tulis b. %uku c. O5P &lide d. %uku e. Poster -. Modul

"($

g. ,a-let h. %ooklei. ,artu konsultasi j. ,aset k. &lide l. 6ideo -ilm m. ;ayartancap

""(

)%

&arget dan ;apaian

&abel III%,0% Hasil Pencapaian Program Pemberdayaan Masyarakat Dalam PHB" Puskesmas Porong Bulan 'anuari< "eptember &ahun ,1$-

&arget &arget "asaran No 'ENI" +E)IA&AN % "atuan "asaran Per .&3 &ahun > FI Abs > Abs Per = Bulan Penca paian Per = Bulan " .>3 PEMBE/DA:AAN MA":A/A+A& DALAM PHB" Instusi Pendidikan yang dikaji (Institusi " Pendidikan ,lasi-ikasi I6 Institusi sarana kesehatan yang dikaji ' (Institusi kesehatan klasi-ikasi I6 Tatanan Tempattempat Bmum1TTB yg 2 dikaji (TTB klasi-ikasi I6 Tatanan tempat kerja Tempat * ) yang dikaji (Tempat kerja ,erja ,lasi-ikasi I6 Tatanan pondok Ponpes '2 " $.)# " ( ( J 2) ) "*.)# ' ( ( J TTB )) "* ''.$' ? ( ( J Institusi "(( $ *".?+ * ' )( J &ekolah )) '" ''.$' $ ) )).)) J .>3 ;A+UPAN

pesantren yang dikaji (Pondok Pesantren ,lasi-ikasi I6 H% E?aluasi C %erdasarkan data kegiatan Program Pemberdayaan Masyarakat Dalam P5%& bulan =anuari- &eptember Tahun '("2 di ambil kesimpulan bah!a Tatanan Tempattempat Bmum1TTB yg dikaji (TTB klasi-ikasi I6 , Tatanan tempat kerja yang dikaji (Tempat ,erja ,lasi-ikasi I6 , serta Tatanan pondok pesantren yang dikaji (Pondok Pesantren ,lasi-ikasi I6 belum mencapai target.

-%,%$,% PEN)EMBAN)AN U+BM A% Pendahuluan ". %ina Poskesdes Poskesdes adalah B,%M yang dibentuk di Desa1,elurahan dalam rangka menyediakan 1 mendekatkan pelayanan kesehatan dasar (Promoti-, pre:enti- bagi masyarakat yang melibatkan kader atau tenaga sukarela lainnya Poskesdes Pratama adalah Poskesdes dengan nilai tingkat perkembangan M )( Poskesdes Madya adalah poskesdes dengan nilai tingkat perkembangan antara )(-?$ Poskesdes Purnama adalah poskesdes dengan nilai tingkat perkembangan antara +(-#$ Poskesdes Mandiri adalah poskesdes dengan nilai tingkat perkembangan antara $(-"((

Poskesdes Madya, Purnama dan Mandiri adalah =umlah Poskesdes strata Madya L Purnama L Mandiri '. %ina Polindes Polindes adalah &uatu tempat yang didirikan oleh masyarakat yang dikelola oleh bidan didesa dan diba!ah penga!asan dokter puskesmas setempat yang dipakai untuk pelayanan ,I7 termasuk pelayanan medis ,% pada umumnya dan khususnya pemeriksaan antenatal dan pertolongan persalinan, baik yang normal atau risiko rendah dan risiko sedang. Polindes Pratama adalah Polindes dengan nilai tingkat perkembangan M )( Polindes Madya adalah polindes dengan nilai tingkat perkembangan antara )(-?$ Polindes Purnama adalah polindes dengan nilai tingkat perkembangan antara +(-#$ Polindes Mandiri adalah polindes dengan nilai tingkat perkembangan antara $(-"(( Polindes Purnama F Mandiri (PB<I adalah =umlah Polindes strata Purnama L Mandiri 2. %ina ,esehatan ,erja (B,, Pos B,, adalah Pos Bpaya ,esehatan ,erja yang merupakan !adah atau tempat dari serangkaian upaya pemeliharaan kesehatan pekerja yang terencana, teratur dan berkesinambungan yang diselenggarakan oleh masyarakat pekerja atau kelompok pekerja sejenis Pos B,, Pratama adalah Pos B,, dengan nilai tingkat perkembangan M )(

Pos B,, Madya adalah pos B,, dengan nilai tingkat perkembangan antara )(-?$

Pos B,, Purnama adalah pos B,, dengan nilai tingkat perkembangan antara +(-#$

Pos B,, Mandiri adalah pos B,, dengan nilai tingkat perkembangan antara $(-"((

Pos B,, Madya, Purnama dan Mandiri adalah =umlah Pos B,, strata Madya L Purnama L Mandiri *. %ina Poskestren =umlah Pondok Pesantren yang ada adalah =umlah seluruh Pondok Pesantren yang ada di !ilayah kerja Puskesmas selama =anuari s1d Desember. Poskestren adalah Pos ,esehatan Pesantren yang merupakan salah satu B,%M dilingkungan Pesantren, dengan prinsip dari, oleh, dan untuk !arga pondok pesantren, yang mengutamakan pelayanan promoti- dan pre:enti- tanpa mengabaikan aspek kurati- dan rehabilitati-. Poskestren Pratama adalah Poskestren dengan nilai tingkat perkembangan M )( Poskestren Madya adalah poskestren dengan nilai tingkat perkembangan antara )(-?$ Poskestren Purnama adalah poskestren dengan nilai tingkat perkembangan antara +(-#$ Poskestren Mandiri adalah poskestren dengan nilai tingkat perkembangan antara $(-"((

B% &arget dan ;apaian

&abel III%,=% Hasil Pencapaian Program Pengembangan U+BM Puskesmas Porong Bulan 'anuari< "eptember &ahun ,1$-

&arget &arget "asaran "asaran No% 'ENI" +E)IA&AN "atuan Per &ahun Bulan > FII " PEN)EMBAN)AN U+BM %ina Poskesdes =umlah Poskesdes Abs > Abs .&3 Per = Penca paian Per = Bulan " .>3 .>3 ') ;A+UPAN

yang ada 3 + Poskesdes Pratama 3 7 % E + Poskesdes Mandiri 3 D ( Poskesdes Madya, Poskes ?) Purnama, Mandiri %ina Polindes ' 7 % E D =umlah Polindes des J ( Poskesdes Madya 3 ( Poskesdes Purnama 3

yang ada 3 ' Polindes Pratama 3 ( Polindes Madya 3 ' Polindes Purnama 3 ( Polindes Mandiri 3 ( Polindes Madya, Polinde +( Purnama, Mandiri s J

%ina ,esehatan 2 (B,,

Bpaya ,erja

=umlah B,, yang 7 % E D ada 3 ( B,, Pratama 3 ( B,, Madya 3 ( B,, Purnama 3 ( B,, Mandiri 3 ( B,, Madya, B,, Purnama, Mandiri %ina Poskentren * =umlah Poskentren )( J

yang ada 3 ( Poskesdes Pratama 3 ( Poskesdes Madya 3 ( Poskesdes Purnama 3 ( Poskesdes Mandiri 3 ( Poskesdes Madya, Posken '2 Purnama, Mandiri ;% E?aluasi %erdasarkan data kegiatan Program Pengembangan B,%M Puskesmas Porong bulan =anuari- &eptember Tahun '("2 dapat diambil kesimpulan bah!a program bina Polindes, B,, dan Poskentren belum mencapai target. tren J

-%,%$- P/()/AM )I@I A% Pendahuluan ,unjungan pojok giCi adalah jumlah kunjungan pasien yang mendapat pelayanan giCi.

B% &arget dan ;apaian

&abel III%-1% Hasil Pencapaian Program )iBi Puskesmas Porong Bulan 'anuari< "eptember &ahun ,1$&arget "asaran No% 'ENI" +E)IA&AN "atuan .&3 Per &ahun > FIII P/()/AM )I@I .P+M3 Puskesmas non pera!atan Puskesmas pera!atan dengan " tenaga giCi Puskesmas pera!atan dengan '1N tenaga giCi <emaja putri 1 catin dapat Ge Pengamatan pola konsumsi I I I I ,ali #( #( #( #( J K K K K K Abs &arget "asaran Per = Bulan > Abs

Penca paian Per = Bulan " .>3 .>3 ;A+UPAN

#2,22

"

K
K K

' 2

;% E?aluasi %erdasarkan data kegiatan Program 0iCi bulan =anuari- &eptember Tahun '("2 dapat diambil kesimpulan bah!a program puskesmas pera!atan pola konsumsi belum sesuai target.

BAB I PE/UMU"AN MA"ALAH

". Pengkajian priloaku hidup bersih dan sehat pada tatanan rumah tangga sehat masih belum dapat die:aluasi ( karena belum ada data yang masuk dari =anuari sampai dengan &eptember '("2 '. Inter:ensi dan Penyuluhan Perilaku 5idup %ersih dan &ehat pada kelompok rumah tangga masih belum dapat die:aluasi( karena belum ada data yang masuk dari =anuari sampai dengan &eptember '("2 2. Inter:ensi dan Penyuluhan Perilaku 5idup %ersih dan &ehat pada institusi pendidikan (sekolah masih belum dapat die:aluasi( karena belum ada data yang masuk dari =anuari sampai dengan &eptember '("2 *. Inter:ensi dan Penyuluhan Perilaku 5idup %ersih dan &ehat pada institusi sarana kesehatan masih belum dapat die:aluasi( karena belum ada data yang masuk dari =anuari sampai dengan &eptember '("2 ). Inter:ensi dan Penyuluhan Perilaku 5idup %ersih dan &ehat pada institusi TTB masih belum dapat die:aluasi ( karena belum ada data yang masuk dari =anuari sampai dengan &eptember '("2 . ?. Inter:ensi dan Penyuluhan Perilaku 5idup %ersih dan &ehat pada institusi tempat kerja masih belum dapat die:aluasi ( karena belum ada data yang masuk dari =anuari sampai dengan &eptember '("2

+. Inter:ensi dan Penyuluhan Perilaku 5idup %ersih dan &ehat pada pondok pesantren masih belum dapat die:aluasi ( karena belum ada data yang masuk dari =anuari sampai dengan &eptember '("2 . #. Pembinaan sanitasi perumahan F sanitasi dasar #*I dari target #+I dengan absolut *?#* $. =umlah desa 1 kelurahan yang sudah ODG ( !pen Defecation Free" 22,2I dari +)I dengan absolut + U <T "(. Drop out ," F ,* sebanyak ?,) dari target M)I U ibu hamil "". Pelayanan Maternal #isk 1 komplikasi yang ditangani sebanyak +' ibu hamil atau '2,*I dari target #(I dengan absolut ?"2 U ibu hamil "'. Eakupan peserta ,% baru sebanyak 2($ orang atau ?)I dari target "((I dengan absolut $*# orang "2. Prosentase penderita D%D ditangani sebanyak ? orang atau ?(I dari target "((I dengan absolut '* Uorang "*. Penemuan kasus buta katarak pada usia N *) tahun '',$+I dari 2)I "). ,egiatan asuhan kepera!atan pada keluarga ra!an sebanyak #( atau #,"I dari target '"I dengan absolut "$+* U keluarga ra!an "?. Pemberdayaan dalam upaya kemandirian pada kelompok ra!an ( atau (I dari target 2I dengan absolut 2 U kelompok ra!an

"+. Tatanan Tempat-tempat Bmum1TTB yg dikaji (TTB klasi-ikasi I6 ( atau ( I dari ))I dengan absolut "* U TTB "#. Tatanan tempat kerja yang dikaji (Tempat ,erja ,lasi-ikasi I6 ( atau ( I dari 2)I dengan absolut )U tatanan tempat kerja "$. Tatanan pondok pesantren yang dikaji (Pondok Pesantren ,lasi-ikasi I6 ( atau ( I dari '2I dengan absolut "Utatanan pondok pesantren '(. Pengembangan B,%M %ina Bpaya kesehatan ,erja (B,, ( atau (I dari )(I B,, BAB P/I(/I&A" MA"ALAH

Dari masalah-masalah yang penulis rumuskan di atas, maka pertama-tama penulis menggunakan metode MEB7 untuk menentukan prioritas masalah, yang kemudian diikuti dengan metode lainnya.

&abel %$% Penentuan Prioritas Masalah Dengan Metode M;UA

Pengaruh &erhadap Dera*at +/I&E/IA No% +esehatan Masyara kat MA"ALAH B(B(& -1

Penga ruh &erha dap Pro gram ,5

+em 9aktu am Biaya puan /en Masy dah araka "ingkat t ,1 $5 $1 $11 kan Diperlu 'UMLAH :ang

Pengkajian priloaku hidup bersih dan sehat pada tatanan " rumah tangga dikaji masih belum dapat die:aluasi Pengkajian priloaku hidup bersih dan sehat pada tatanan , rumah tangga sehat masih belum dapat 2 die:aluasi Inter:ensi dan Penyuluhan Perilaku 5idup %ersih dan

"

BG" "

$51 2

$,5 2

01 -

25 -

21 -

221 .I3

BG" &

$,1 2 $(

$11 2 +)

01 2 ?(

25 2 *)

-1 ' '(

-85 .III3 2((

&ehat pada kelompok rumah tangga Inter:ensi dan Penyuluhan Perilaku 5idup %ersih dan * &ehat pada institusi pendidikan (sekolah masih belum dapat ) die:aluasi Inter:ensi dan Penyuluhan Perilaku 5idup %ersih dan %J& & "') 2 $( +) 2 +) ?( 2 ?( *) ' 2( '( ' '( 2') '+) %J& & * 2 2 2 '

&ehat pada institusi sarana kesehatan Inter:ensi dan Penyuluhan Perilaku 5idup %ersih dan ? &ehat pada institusi TTB masih belum dapat die:aluasi. $( 2 $,1 +) 85 ?( 71 2( , 71 2( , 21 2+) -55 %J& & 2 2 2 ' '

Inter:ensi dan Penyuluhan Perilaku 5idup %ersih dan &ehat pada

%J& "

institusi tempat kerja masih belum Inter:ensi BG" & dan Penyuluhan Perilaku 5idup %ersih dan # &ehat pada pondok pesantren masih belum dapat die:aluasi Pembinaan sanitasi perumahan $ sanitasi dasar #*I dari #+I "'( * "'( "(( * "(( ?( 2 ?( *) 2 *) '( ' '( 2*) 2*) %J& & '+) * * 2 2 ' 2 2 2 ' '

$(

+)

?(

2(

'(

"(

=umlah desa 1 kelurahan

%J& &

yang sudah ODG (!pen Defecation Free" 22,2I %J& Drop out ," & F ,* +?I "" dari M)I * ) * * 2

Pelayanan Maternal #isk 1 komplikasi "' yang ditangani '2,*I dari #(I %J& &

$,1 *

$,5 2

01 2

71 *

-1 *

2$5.II3

Eakupan peserta ,% "2 baru ?)I dari "((I

%J& &

"'( '

+) *

?( *

?( *

*( *

2))

?( "* Insidens %J& 2

"(( 2

#( "

?( "

*( '

2*( ''(

kasus D%D ?(I dari M))I

&

Prosentase penderita D%D ") ditangani ?(I dari "((I Penemuan kasus buta katarak pada usia N *) "? tahun '',$+I dari 2)I

%J& &

$( 2

+) 2

'( '

") 2

'( 2

%J& &

$( *

+) *

*( 2

*) 2

2( '

'#(

"+

Penemuan

%J&

"'( *

"(( 2

?( 2

*) '

'( '

2*)

kasus sulit dan rujukan spesialis di puskesmas melalui pemeriksaan -ungsi pendengaran & (I dari "(I

,egiatan asuhan kepera!atan pada "# keluarga ra!an #,"I dari '"I %J& &

"'( 2

+) 2

?( 2

2( '

'( '

2()

"$

Pemberdaya an dalam upaya kemandirian pada

%J& &

$( 2 $(

+) 2 +)

?( ' *(

2( ' 2(

'( ' '(

'+) '))

kelompok ra!an (I Tatanan dari 2I Tempattempat Bmum1TTB yg dikaji '( (TTB klasi-ikasi I6 ( I dari ))I $( 2 +) 2 *( ' 2( ' '( ' ')) & %J& 2 2 ' ' '

Tatanan tempat kerja yang dikaji (Tempat '" ,erja ,lasi-ikasi I6 ( I dari 2)I

%J&

&

$(

+)

*(

2(

'(

&

"'(

"((

?(

2(

'(

'))

%erdasarkan penentuan masalah dengan menggunakan metode MEB7 di atas, maka dapat ditentukan urutan prioritas masalah sebagai berikut3

I.

Pengkajian perilaku hidup bersih dan sehat pada tatanan rumah tangga dikaji masih belum dapat die:aluasi

II. III.

Drop out ," F ,* +?I dari M)I Pengkajian priloaku hidup bersih dan sehat pada tatanan rumah tangga sehat masih belum dapat die:aluasi

Paradigma masyarakat yang salah

+urangnya ker*asama masyarakat

+ondisi cuaca +urangnya ker*asama masyarakat

MANU"IA
+urangnya ker*asama masyarakat

LIN)+UN)AN

+ondisi cuaca

+urangnya pengetahuan masyarakat +urangnya pengetahuan masyarakat +urangnya penghargaan kepada kader Paradigma masyarakat yang salah

Bencana alam yang ter*adi

Pencemaran lingkungan

+urangnya ker*asama masyarakat +ader menangani banyak program +urangnya penyuluhan 'umlah kader terbatas +ondisi cuaca Paradigma masyarakat yang salah

Pengkajian prilaku hidup bersih dan sehat pada tatanan rumah tangga dikaji masih belum dapat die:aluasi

&ransportasi yang terbatas

ME&(DE

Media promosi yang kurang maksimal

Akses *alan yang sulit

ALA& DAN "A/ANA

)ambar %$% Diagram &ulang Ikan

DI"&/IBU"I 6/E+UEN"I PEN:EBAB MA"ALAH

&abel %,% Distrubusi 6rekuensi Penyebab Masalah

No Penyebab Masalah % " ' 2 * ) ? + # $. "(. "". "'. "2. +urangnya ker*asama masyarakat Paradigma masyarakat yang salah +urangnya pengetahuan masyarakat +urangnya penghargaan kepada kader +ondisi cuaca Pencemaran lingkungan Bencana alam yang ter*adi +ader menangani banyak program +urangnya penyuluhan 'umlah kader terbatas Media promosi yang kurang maksimal &ransportasi yang terbatas Akses *alan yang sulit IIII III I I III I I I I I I I I 2 $ $ $ $ $ $ $ $ $ $ A B$ ;$ ;, B, ;;2 ;5 ;7 ;8 ;0 ;= ;$1 &ally 'umlah /ank

%erdasarkan distribusi -rekuensi penyebab masalah di atas dapat disimpulkan -aktor yang paling berperan terhadap pengkajian prilaku hidup bersih dan sehat pada tatanan rumah tangga dikaji yang masih belum dapat die:aluasi adalah -actor kurangnya kerjasama masyarakat. 5al ini dapat disebabkan oleh beberapa -actor yaitu 3 +urangnya pengetahuan masyarakat, dimana sangat penting untuk masyarakat dalam masyarakat khususnya dalam tatanan keluarga. =ika pada masyarakat itu sendiri tidak mengetahui tentang P5%& maka masyarakat tidak akan menjalankan indicator P5%& itu sendiri dan masyarakat akan sulit untuk bekerjasama dalam menjalankan program P5%&, sehingga untuk pengkajian bulanan terhadap program P5%& ini akan sulit untuk dilakukan.

Paradigma masyarakat yang salah# sangat sulit untuk mengubah paradigma yang sudah melekat dalam masyarakat, sehingga saat dijalankan program P5%& ini maka akan berbenturan dengan kebiasaan-kebiasaan yang sudah terjadi dalam masyarakat. &eperti contoh yang paling mudah yaitu kebiasaan merokok di dalam rumah. ,arena indicator-indikator P5%& tersebut berbenturan dengan kebiasaan masyarakat maka paradigma yang salah ini akan menghambat kerjasama untuk mensukseskan P5%& ini. +ondisi cuaca# kondisi cuaca yang dimaksudkan ini adalah kondisi iklim setempat. &eperti yang kita ketahui daerah porong adalah daerah yang panas, sehingga partisipasi masyarakat dalam program ini terbatas oleh karena rasa malas untuk keluar rumah. &ehingga jika ada suatu penyuluhan atau promosi P5%& masyarakat malas untuk mengikutinya.

BAB I PEME;AHAN MA"ALAH

&abel I%$% &abel Pemecahan Masalah

No Penyebab Masalah % " Manusia ,urangnya kerjasama masyarakat ,urangnya penghargaan kepada kader ,urangnya masyarakat pengetahuan Alternati4 Pemecahan Masalah Menanamkan prilaku P5%& pada masyarakat <ajin melakukan penyuluhan

dalam masyarakat Memberikan penghargaan atas

kader sesuai dengan kinerja kader Mengajak para tokoh agama dan masyarakat memperkenalkan P5%& Mengubah paradigma yang salah pada masyarakat untuk

'

;ingkungan ,ondisi cuaca Pencemaran lingkungan

. Mencari !aktu yang tepat dalam memberikan penyuluhan atau

sosialisasi P5%& <ajin melakukan kerja bakti untuk membenahi tercemar Menambah jumlah kader <ajin memberikan penyuluhan Menambah media penyuluhan Mengoptimalkan jumlah kader lingkungan yang

Metode ,ader menangani banyak program ,urangnya penyuluhan

Mengikuti yang

metode menarik

penyuluhan perhatian

masyarakat *. 7lat dan sarana Transportasi yang terbatas Memperbaiki akses transportasi Melakukan penyuluhan di tempat yang strategis

BAB II +E"IMPULAN DAN "A/AN

A%

+E"IMPULAN %erdasarkan hasil pengamatan dan penelitian di Puskesmas Porong, ,abupaten &idoarjo selama bulan =anuari F &eptember '("2 ada beberapa kesimpulan yang dapat diambil, yaitu 3

". 5asil akhir pencapaian dari seluruh kegiatan yang telah dilaksanakan di Puskesmas Porong bulan =anuari F &eptember '("2 sudah mendekati target yang diharapkan, bahkan ada pula yang angka pencapaiannya sudah melebihi dari target yang diharapkan '. Masih ada beberapa program yang hasil akhirnya belum memenuhi target dan ada juga yang belum terlaksana karena penilaian kinerja ini hanya mencatat kinerja $ bulan pertama dari tahun '("2 2. 7da beberapa -aktor yang menyebabkan pencapaian tidak mencapai target yaitu -aktor manusia, -aktor lingkungan, -aktor metode, -aktor dana dan -aktor alat1sarana atau kombinasinya. *. Pengkajian prilaku hidup bersih dan sehat pada tatanan rumah tangga dikaji yang masih belum dapat die:aluasi karena kurangnya kerjasama masyarakat. 5al ini dapat disebabkan oleh beberapa -actor yaitu ,urangnya pengetahuan masyarakat, Paradigma masyarakat yang salah, ,ondisi cuaca B% "A/AN ". Meningkatkan peran serta masyarakat dalam program P5%& dengan cara menjalankan alternati- pemecahan masalah secara tepat dan mengajak masyarakat dimulai dari keluarga untuk turut terlibat dengan menjalankan indikator P5%& dalam keluarga. Dalam hal ini keterlibatan tokoh masyarakat dan agama sangat penting untuk dilibatkan, sebagai panutan di dalam masyarakat. '. Meningkatkan penyuluhan kepada masyarakat tentang program program Puskesmas, terutama yang angka pencapaiannya masih rendah. Penyuluhan dapat dilakukan secara langsung maupun tidak langsung, seperti dengan spanduk atau poster yang menarik. Penyuluhan dapat juga dilakukan pada acara acara in-ormal, antara lain saat arisan, rapat desa atau pengajian.

2. Meningkatkan peran serta masyarakat dalam memperbaiki lingkungan yang tercemar di daerah Porong, dengan mengoptimalkan kerja bakti, atau program-program kesehatan lingkungan yang di laksanakan Institusi yang berkaitan.

BAB III PENU&UP

5asil dari pengamatan dan penelitian yang dilakukan penulis di Puskesmas Porong sejak tanggal '# Oktober sampai $ .o:ember '("2 menunjukkan bah!a sebagian besar program pokok puskesmas yang dicanangkan oleh pemerintah dapat terlaksana dengan baik

sehingga target yang diinginkan dapat tercapai. .amun masih ada beberapa program yang masih belum dapat terlaksana karena keterbatasan tenaga pelaksana, sarana penunjang dan dana. Dengan adanya laporan kinerja ini serta beberapa masukan dari penulis diharapkan kinerja puskesmas dapat selesai dengan tepat sasaran pada akhir tahun dan masalah utama yang timbul pada kinerja setidaknya dapat ditekan sedemikian rupa bahkan kalau bisa dituntaskan, sehingga masalah tersebut tidak berlarut-larut atau makin bertambah besar di kemudian hari. %esar harapan penulis akan adanya kritik dan saran yang bersi-at membangun karena penulis menyadari adanya kekurangan, baik di dalam melaksanakan program pembangunan kesehatan ataupun dalam membuat laporan ini karena keterbatasan !aktu. ,ritik dan saran tersebut akan sangat membantu penulis dalam melakukan penyempurnaan dan perbaikan pelaksanaan program pembangunan kesehatan di lain !aktu. 7khir kata penulis mengucapkan banyak terima kasih pada berbagai pihak yang telah membantu penulis dalam menyelesaikan laporan kinerja Puskesmas Porong periode =anuari- &eptember '("2 ini.

You might also like