You are on page 1of 1

PROSEDUR ASEPTIK SEBELUM OP

PAKAIAN Ganti baju OKA Pakai topi Pakai masker

CUCI TANGAN Lengan pakaian digulung sampai 2 inchi di atas cubiti Cuci tangan pembukaan dengan prinsip WHO Telapak punggung sela2 jari jempol kuku pergelangan siku

Cuci tangan bedah Basahi dari bagian distal proksimal Ambil sikat dengan tangan kiri pada sisi A Sikat zona 1 kuku telapak punggung sela2 jari Sikat dipegang dengan tangan kanan pada sisi B Sikat zona 2 dan 3: pergelangan sampai cubiti, gerakan mumutar Sikat dipegang tangan kiri pada bagian B Sikat zona 4 Bilas dimulai dari bagian distal Tangan tidak boleh dikibaskan setelah dibilas Keringkan tangan dengan handuk pake prinsip steril Handuk yang digunakan 1 sisi saja, tapi yang penting tangan kanan kiri pakai ujungt yang beda

PAKE GOWN Prinsip steril Ambil gown dengan mengambil sisi dalam (sisi dalam dianggap yang gak steril) Jatuhkan gown dengan tidak menyentuh samping meja dan baju kita Pake gown, tangan jangan dikeluarkan dulu Dibantu nurse (perawat) ikat gown Pake handscoon dengan prinsip steril (cara tertutup), kanan dulu baru kiri Lepas gown dengan prinsip steril, kiri dulu dengan kanan.

1|Aseptic procedure

You might also like