You are on page 1of 1

ABSTRAK

GAMBARAN POLA PEMILIHAN OBAT SEBAGAI UPAYA


SWAMEDIKASI OLEH PENGUNJUNG APOTEK ROSA
BANDAR LAMPUNG TAHUN 2012
Oleh
Laili Aldhina
Swamedikasi atau pengobatan mandiri adalah kegiatan atau tindakan mengobati
diri sendiri dengan obat tanpa resep secara tepat dan bertanggung jawab
(rasional). Obat yang digunakan dalam swamedikasi adalah obat tanpa resep, yang
meliputi obat bebas, obat bebas terbatas, dan Obat Wajib Apotek (OWA).
Berdasarkan data dari ro!il "esehatan #ndonesia tahun $%%& menunjukan bahwa
sebanyak '(,)) * penduduk yang memiliki keluhan kesehatan selama satu bulan
yang lalu memilih untuk mengobati sendiri. Apotek adalah sarana pelayanan
ke!armasian tempat dilakukan praktek ke!armasian oleh Apoteker. Apotek +osa
melayani pengunjung yang menggunakan resep dan pengunjung yang melakukan
swamedikasi untuk mengobati penyakit yang dideritanya.
enelitian ini bertujuan untuk mengetahui tentang ,ambaran ola emilihan Obat
Sebagai -paya Swamedikasi oleh engunjung Apotek +osa Bandar .ampung
/ahun $%($. enelitian dilakukan dengan metode deskripti! eksplorati! dan teknik
pengambilan sampel accidental sampling dengan mengambil responden yang
kebetulan ada atau tersedia di suatu tempat sesuai dengan konteks penelitian.
0asil penelitian menunjukkan bahwa berdasarkan karakteristik yang paling
banyak melakukan swamedikasi adalah responden berjenis kelamin perempuan
(12,2 *) dan pada usia ('3$& tahun (24,5 *). emilihan penggolongan obat
berdasarkan tingkat keamanan terbanyak pada golongan obat keras ()&,5 *) dan
obat bebas terbatas ($4,2 *). ada penggolongan !armakologi yang memiliki
persentase terbesar adalah golongan analgesik antipiretik dan anti3in!lamasi
nonsteroid (A#6S) ($%,2 *) dan obat batuk ($%,2 *). Berdasarkan penamaan obat
yaitu pada obat dengan nama dagang ('',% *), bentuk sediaan yang paling
banyak yaitu sediaan tablet ()(,& *). Berdasarkan alasan yang memengaruhi
dalam melakukan upaya swamedikasi responden memilih alasan karena penyakit
yang diderita masih ringan sebesar $4,2 *.
"ata kunci 7 pola pemilihan obat, swamedikasi, Apotek +osa

You might also like