You are on page 1of 2

MODUL II-7

FILTER PASIF

VII.

VIII.

IX.

TUJUAN
1. Mempelajari karakteristik respon frekuensi dari berbagai macam filter (LPF, HPF,
BPF, BRF).
2. Membandingkan respon frekuensi yang diperoleh dari perhitungan dengan
pengukuran.
ALAT-ALAT
1. Komponen pasif (resistor, inductor, kapasitor).
2. Ascilloscope.
3. Function Generator.
4. Jumper dan Probe.
5. Project Board.
TEORI DASAR
Rangkaian Filter adalah rangkaian elektronika yang dapat melewatkan suatu sinyal
dengan frekuensi tertentu dan akan menahan sinyal dengan frekuensi lainnya.
Berdasarkan komponen yang digunakannya, rangkaian filter dapat dikelompokkan
menjjadi dua jenis, yaitu filter aktif dan filter pasif. Filter aktif disusun dari komponen
aktif dan komponen pasif serta memiliki penguatan pada terminal outputnya.
Sedangkan filter pasif hanya terdiri dari komponen pasif saja sehingga tidak dapat
dijadikan rangkaian penguat.
Respon frekuensi adalah suatu tanggapan filter terhadap fungsi frekuensi. Berdasarkan
spectrum frekuansinya, filter dapat dikelompokkan menjadi empat katagori, yaitu :
- Low Pass Filter (LPF)
- High Pass Filter (HPF)
- Band Pass Filter (BPF)
- Band Reject Filter (BRF)
Berikut ini adalah beberapa macam rangkaian sederhana yang dapat dijadikan filter
pasif :
FILTER RC
Rangkaian yang tersusun atas komponen R dan C dapat digunakan sebagai filter
HPF, LPF, dan BPF. Pada penggunaannya sebagai filter HPF dan LPF, rangkaian ini
memiliki suatu nilai batas frekuensi sebesar :
(

( )

Nilai ini dipengaruhi oleh besar resistor dan kapasitor yang digunakan :
a. Filter RC (LPF)

Filter RC yang digunakan sebagai Low Pass Filter memiliki respon frekuensi
sebesar :
(

( )

b. Filter RC (HPF)

Filter RC yang digunakan sebagai High Pass Filter memiliki respon frekuensi sebesar :
(

( )

FILTER RL
Rangkaian yang tersusun atas komponen R dan L dapat digunakan sebagai filter HPF, LPF, dan BPF. Pada
penggunaannya sebagai filter HPF dan LPF, rangkaian ini memiliki suatu nilai batas frekuensi sebesar :
(

( )

Nilai ini dipengaruhi oleh besar resistor fdan indictor yang digunakan.
a. Filter RL (LPF).

You might also like