You are on page 1of 11

www.NobelConsultant.

com 2
Diagram Interaksi Kolom Beton Menggunakan Software PCA COL | Afret Nobel, ST

Beban Nominal ( Pn )

Diagram interaksi adalah diagram yg menunjukkan hubungan momen lentur dan gaya
aksial tekan yg dapat dipikul elemen tekan pada konsisi batas. (Bestari, 2008)

Momen Nominal ( Mn )

http://www.facebook.com/afretnobel

Follow Twitter saya di sini: @AfretNobel

www.NobelConsultant.com 3
Diagram Interaksi Kolom Beton Menggunakan Software PCA COL | Afret Nobel, ST

Pada tutorial ini kita hanya akan membahas bagaimana cara membuat diagram interaksi
kolom beton menggunakan software PCA Column. Contoh kasus kolom pendek. Berikut
langkah-langkahnya:
1. Buka program PCA Col

http://www.facebook.com/afretnobel

Follow Twitter saya di sini: @AfretNobel

www.NobelConsultant.com 4
Diagram Interaksi Kolom Beton Menggunakan Software PCA COL | Afret Nobel, ST

2. Input > General Information


a. Project = nama project yang dibuat
b. Column = nama kolom yang akan dibuat
c. Engineer = nama engineer yang mengerjakannya
d. Units = gunakan metric (Mpa/mm)
e. Design Code = gunakan ACI 318-02
f. Run Axis = about X-Axis, karena kita hanya
meninjau ke satu arah dan kolom yang ditinjau
berupa kolom simetris
g. Run Option = karena kita akan membuat
diagram
interaksi,
maka
kita
pakai
Investigation
h. OK

http://www.facebook.com/afretnobel

Follow Twitter saya di sini: @AfretNobel

www.NobelConsultant.com 5
Diagram Interaksi Kolom Beton Menggunakan Software PCA COL | Afret Nobel, ST

3. Input > Material Properties


a. F'c beton = ambil 30 Mpa
b. Fy tulangan = 400 Mpa
c. Elasticity = 200.000 Mpa
d. OK

http://www.facebook.com/afretnobel

Follow Twitter saya di sini: @AfretNobel

www.NobelConsultant.com 6
Diagram Interaksi Kolom Beton Menggunakan Software PCA COL | Afret Nobel, ST

4. Input > Section > Rectangular


a. Width = ukuran kolom arah x = 500 mm
b. Depth = ukuran kolom arah y = 500 mm
c. OK

http://www.facebook.com/afretnobel

Follow Twitter saya di sini: @AfretNobel

www.NobelConsultant.com 7
Diagram Interaksi Kolom Beton Menggunakan Software PCA COL | Afret Nobel, ST

5. Input > Reinforcement > All Side Equal


a. Karena kita mengisi semua sisi dengan tulangan yang sama banyak, maka gunakan
All Side Equal
b. Masukkan jumlah tulangan dengan kelipatan 4
c. #6 = diameter 19 mm(Lihat di: Option > Rebar Database)
d. Clear Cover = 40 mm
e. Cover to = Transferse bar artinya jarak
selimut beton dihitung dari tulangan
transversal/tulangan sengkang
f. OK

http://www.facebook.com/afretnobel

Follow Twitter saya di sini: @AfretNobel

www.NobelConsultant.com 8
Diagram Interaksi Kolom Beton Menggunakan Software PCA COL | Afret Nobel, ST

6. Input > Load > Factored Loads


a. Masukkan beban aksial dan momen dari hasil analisa kolom

http://www.facebook.com/afretnobel

Follow Twitter saya di sini: @AfretNobel

www.NobelConsultant.com 9
Diagram Interaksi Kolom Beton Menggunakan Software PCA COL | Afret Nobel, ST

7. Solve > Execute


a. Jika semua beban masih berada di dalam garis diagram, maka kolom tersebut
mampu menahan beban tersebut (aman).
b. Jika tidak, maka ada beberapa alternatif yang bisa dilakukan, diantaranya:
i. Naikkan mutu beton
ii. Tambah jumlah tulangan (luas tulangan efisien berkisar antara 1 % - 3 %
dari luas kolom)
iii. Perbesar ukuran kolom

http://www.facebook.com/afretnobel

Follow Twitter saya di sini: @AfretNobel

www.NobelConsultant.com 10
Diagram Interaksi Kolom Beton Menggunakan Software PCA COL | Afret Nobel, ST
P ( kN)
5000

(Pmax)

5
3

fs=0
fs=0.5fy

-450

450
Mx (k N -m)

(Pmin)
-1500

http://www.facebook.com/afretnobel

Follow Twitter saya di sini: @AfretNobel

www.NobelConsultant.com 11
Diagram Interaksi Kolom Beton Menggunakan Software PCA COL | Afret Nobel, ST

Afret Nobel adalah alumni Diploma Teknik Sipil Universitas Gadjah Mada
Angkatan 2005 dan Alumni Ekstensi Teknik Sipil Universitas Indonesia Angkatan
2009. Papanya seorang petani dan Mamanya pedagang. (Atas nama bangsa
Indonesia, Jakarta, 03 Juni 2014)
Anda diperbolehkan untuk mengirimkan lewat pos dan email dan memberikan buku
elektronik ini kepada siapa saja yang Anda inginkan, selama Anda tidak mengubah,
atau mengedit isinya dan format digitalnya.
Sebenarnya, kami akan sangat senang bila Anda membuat duplikat buku elektronik ini sebanyak-banyaknya.
Tetapi bagaimanapun, hak untuk membuat buku dalam bentuk cetak atas naskah ini untuk dijual adalah
tindakan yang tidak dibenarkan.
Supported by:
http://www.LaporanTeknikSipil.Wordpress.com
http://www.afretnobel.blogspot.com
http://www.facebook.com/afretnobel

Follow Twitter saya di sini: @AfretNobel

You might also like