You are on page 1of 3

TUGAS PENYAKIT TROPIS

KELEBIHAN, KELEMAHAN, MANFAAT JURNAL EBOLA


Emergence of Zaire Ebola Virus Disease in Guinea

DISUSUN OLEH :
NAMA

: ELMA TOMATALA

NIM

: 13.1101.279

KELAS : KONVERSI MAKASSAR 2013


\

FAKULTAS KEPERAWATAN
UNIVERSITAS INDONESIA TIMUR
MAKASSAR
2014

Kelebihan dari jurnal The new england journal of medicine yang saya temukan dengan
judul jurnal Emergence of Zaire Ebola Virus Disease in Guinea yaitu :
1.

Tujuan / Masalah Penelitian


Menginfestigasi epidemiologi terkait kasus yang dikonfirmasi laboratorium dengan
korban tewas pertama dianggap dari wabah yang terinfeksi simpanse dari hutan di

2.

Guinea
Dasar teori
Wabah yang disebabkan oleh virus ebola dari genus marburgvirus, kelompok penyakit
misterius ditandai dengan demam, diare berat, muntah, dan jelas tingkat kematian yang

3.
4.
5.
6.
7.

tinggi.
Literatur review relevant dengan tujuan penelitian
Menggunakan literatur terbaru
Sumber utama yang digunakan : seratus persen dari buku
Design Penelitian yang digunakan adalah deskriptif analisa
Metode Penelitian : Metode yang digunakan yaitu dikumpulkan data transmisi dari

8.

catatan rumah sakit dan melalui antar interview dengan pasien yang terinfeksi.
Populasi : Semua pasien yang mempunyai tanda dan gejala demam, diare, muntah, atau

perdarahan.
9. Sampel darah diambil dari 20 pasien yang dirawat di Guckdou
10. Konteks/ setting penelitian
Untuk mendeteksi agen penyebab, digunakan konvensi nasional Filoviridae-tes spesifik
RT-PCR untuk menguji sampel. Prinsipnya yang diperoleh dari 20 pasien rawat inap
yang dicurigai terinfeksi virus ebola. Dalam sampel yang diperoleh dari tiga pasien
pasien benar-benar diurutkan dengan penggunaan conventional Sanger techniques
11. Instrumen yang digunakan (reliabilitas dan validasi) , data dikumpulkan melalui catatan
12.
13.
14.
15.

rumah sakit dan interview.


Prosedur analisa data menggunakan grafik.
Tabel, gambar jelas dan relevan
Laporan hasil logis dan jelas
Kesimpulan
Penyebaran ini tampaknya telah terjadi di bulan Desember 2013. Penyelidikan
epidemiologi lebih lanjut sedang berlangsung untuk mengidentifikasi hewan dianggap
sumber wabah. Hal ini diduga bahwa Virus ini ditularkan selama berbulan-bulan sebelum
pasien keluar RS hal ini menjadi jelas karena kelompok kasus di rumah sakit Guckdou
dan Macenta Ini panjang paparan tampaknya telah mewabah dengan demikian
meningkatlah jumlah kasus penyakit virus Ebola. Gambaran klinis dari kasus awal adalah
terutama demam, muntah, dan diare parah.perdarahan tidak didokumentasikan untuk
sebagian besar dari pasien dengan penyakit, dikonfirmasi di saat pengambilan sampel,
tetapi mungkin telah menyebar kemudian dalam perjalanan penyakit. Delapan pasien

yang dirawat saat masuk rumah sakit; tiga di antaranya meninggal, dan tambahan
kematian dilaporkan di antara keluarga dari pasien. Beberapa kematian dilaporkan di
Macenta, termasuk kematian tenaga kesehatan rumah sakit.
Kelemahan dari jurnal The new england journal of medicine yang saya temukan
dengan judul Emergence of Zaire Ebola Virus Disease in Guinea yaitu :
1. Tidak Mempunyai Pertanyaan atau hipotesis yang dapat digunakan sebagai jawaban
2.
3.
4.
5.

sementara untuk melakukan suatu penelitian.


Tidak Mempunyai Kriteria inklusi dan eksklusi
Tidak mempunyai Variabel dan level penilaian ( nominal, ordinal, interval atau rasio)
Tidak Mempunyai Defenisi variabel
Tidak Mempunyai Statistik untuk analisa data (apakah sesuai pertanyaan atau hipotesis)

Manfaat dari jurnal The new england journal of medicine yang saya temukan dengan
judul Emergence of Zaire Ebola Virus Disease in Guinea untuk para perawat yaitu:
1. Dari Jurnal ini dapat diketahui cara untuk mendeteksi pasien yang terjangkit virus ebola.
2. Dari Jurnal ini dapat diketahui bahwa sebagai seorang tenaga kesehatan khususnya
perawat dalam merawat pasien isolasi wajib menggunakan alat pelindung diri untuk
mencegah penularan.

You might also like