You are on page 1of 13

CRITICAL APPRAISAL

Screening Question

1. Was there a clear statement of the aims of the


research?
Yes

Penelitian ini memiliki 2 tujuan


- Mendeskripsikan profil Penggunaan Alkohol dan obat
terlarang
- eksplorasi hipotesis hubungan antara J-curve penggunaan
obat terlarang dengan tekanan psikologis, gangguan
kejiwaan dan penggunaan layanan kesehatan mental.

2. Is a qualitative methodology appropriate?

Untuk mengetahui hubungan


antar variabel, digunakan
studi kolerasional, yaitu
Cross-sectional

Detailed Question
3. Was the research design appropriate to address the
aims of the research?

Cross-sectional

4. Was the recruitment strategy appropriate to the


aims of the research?
Komunitas Survey Kesehatan

Kanada : Kesehatan Mental dan


Kesejahteraan
Menggunakan analisis
koresponden multipel dan
analisis cluster

5. Was the data collected in a way that addressed the


research issue?
Cross sectional
Informasi status kesehatan

mental, penggunaan
pelayanan kesehatan mental
dan determinan kesehatan.
Wawancara tatap muka
langsung dengan pengguna

6. Has the relationship between researcher and


participants been adequately considered?

Cant tell

7. Have ethical issues been taken into consideration?

Cant tell

Tidak disebutkan dalam jurnal

8. Was the data analysis sufficiently rigorous?


Menggunakan SAS untuk

Windows versi 9.1


Menggunakan 2 teknik statistik
untuk mengekstaksi profil
AIDU: MCA dan analisis klaster
Banyaknya sampel disajikan
oleh Statistik Kanada

9. Is there a clear statement of findings?


Masalah dan AIDU yang terlalu banyak

berhubungan dengan gangguan mental


Tidak ada hubungan yang jelas antara
MHP dengan AIDU. Hanya ditemukan 1
hubungan antara gangguan psikiatri
dengan profil AIDU
Responden yang seumur hidup tidak
menggunakan alkohol dan obat
terlarang tidak berhubungan dengan
tingkat tertinggi dari gangguan mental

10. How valuable is the research?


Penelitian ini merupakan penelitian pertama yang

menyelidiki penggunaan alkohol dan obat terlarang


menggunakan metode klaster pada populasi umum
Hasil dari penelitian ini mendukung penelitian sebelumnya

11. Are the benefits worth the harms and costs?

Penelitian DR Dumais didukung oleh dana

pascadoctoral dari Dana Penelitian Kesehatan


Quebec.

TERIMA KASIH

You might also like