You are on page 1of 9

ANATOMI DAN

FISIOLOGI
TENGGOROKAN
Rifrita Fransisca Halim
03011254

Anatomi Tenggorokan

Rongga mulut berada


didepan
batas
bebas;
palatum
mole,
arkus
faringeus anterior, dan
dasar lidah.

Tenggorokan bagian dari


leher depan dan kolumna
vertebra yang terdiri dari
faring dan laring.

Anatomi Tenggorokan

Faring adalah suatu kantong


fibromuskuler berbentuk seperti corong,
yang besar pada bagian atas dan sempit
dibagian bawah dan terletak di bagian
anterior dari kolumna vertebra.

Faring :
- Nasofaring,
- Orofaring, dan
- Laringofaring (Hipofaring)

Anatomi Tenggorokan

Vaskularisasi berasal dari


- cabang a. karotis eksterna,
- cabang a. maksilaris interna yaitu cabang a. palatina superior,
- cabang tonsilar a. fasialis,
- cabang lingual a. lingualis bagian dorsal
- cabang a. tiroidea superior, dan
- a. faringeal

Persarafan berasal dari


- cabang n. vagus yaitu n. laringeus superior
- n. glosofaringeal
yang membentuk pleksus faringeal

Anatomi Tenggorokan

Laring merupakan bagian terbawah saluran nafas atas yang berbentuk


pyramida triangular terbalik dan terletak setinggi vertebra cervicalis IV VI

Struktur laring terdiri atas:


1. Tulang penyokong: Os Hioid
2. Cartilago :
a. Cartilago mayor :

b. Cartilago minor

- Thyroid
- Cricoid

- Epiglottis
- Corniculata (sepasang)

- Arytenoid (sepasang)

- Cuneiforme (sepasang)

Anatomi Tenggorokan

Cartilago Thyroid merupakan cartilago


terbesar yang membentuk bagian depan
dan lateral laring yang disebut Adams
Apple dan berisi; plica vocalis, ventricle,
otot, ligamentum, cartilago arytenoid,
cartilago cuneiforme dan cartilago
corniculata.

Fungsi Laring

Respirasi

Batuk

Fonasi (pembentukan suara)

Proteksi (epiglottis)

Sirkulasi

Proses menelan

Emosi

Anatomi Tenggorokan

Fisiologi Tenggorokan

Pernapasan
Menelan
1.

2.

3.

Fase oral: Gerakan makanan dari mulut ke


faring secara volunter,
Fase faringeal: Transport makanan melalui
faring secara involunter,
Fase esofageal: Jalannya bolus melalui esofagus
dan masuk ke lambung secara involunter.

Resonansi suara
Artikulasi

TERIMA KASIH

You might also like