You are on page 1of 11

DASAR-DASAR PERENCANAAN

RUANG WILAYAH
 KELOMPOK III ( TIGA )

 WAHYUDIAWANSYAH G211 04 023


 SENIARFAN G111 04 043
 ANDI FAISAL G211 02 045
 ERNI SUTRIYANI G211 05 012
A. Arti dan Ruang Lingkup
Perencanaan Ruang
Wilayah
• Defenisi
 - Dalam kerangka perencanaan wilayah, ruang
wilayah adalah ruang pada permukaan bumi dimana
manusia dan mahluk lainnya dapat hidup dan
beraktivitas.
 - Menurut Direktorat Bina Tata Perkotaan dan
Pedesaan Ditjen Cipta karya Dep.PU (1996) “ Ruang
adalah wadah yang meliputi ruang
daratan,lautan,udara; termasuk didalmnya lahan atau
air,udara dan benda lainnya serta daya dan keadaan,
sebagai satu kesatuan wilayah tempat manusia dan
mahluk lainnya hidup dan melakukan kegiatan serta
memelihara kelangsungan hidupnya “.
 - Perencanaan ruang wilayah adalah perencanaan
penggunaan /pemanfaatan ruang wilayah , yang
intinya adalah perencanaan penggunaan lahan (land
use planning) dan perencanaan pergerakan pada
ruang tersebut.
• Ruang Lingkup
 Berdasarkan materi yang dicakup,
perencanaan ruang wilayah ataupun penyusunan
tata ruang wilayah dapat dibagi kedalam dua
kategori, yaitu :
 - Perencanaan yang mencakup keseluruhan
wilayah perkotaan dan nonperkotaan (wilayah
belakang).
 Misalnya : Rencana Tata Ruang Wilayah
Nasional (RTRWN), Rencana Tata Ruang Wilayah
Provinsi (RTRWP), dan Rencana Tata Ruang
Wilayah Kabupaten (RTRWK).
 Fokus Utama : Menciptakan Hubungan yang
serasi antara kota dengan wilayah belakangnya.
 - Perencanaan yang khusus untuk wilayah
perkotaan.
 Misalnya : Rencana Tata Ruang Ibukota
B. Landasan dan Manfaat
Pengaturan
Penggunaan Ruang
• Landasan
 - UUD 1945 Pasal 33 Ayat (3) “ Bumi dan
air dan kekayaan alam yang terkandung
didalamnya dikuasai oleh Negara dan
dipergunakan untuk sebesar-besar
kemakmuran rakyat “.
 - Undang-Undang Penataan Ruang
(UUPR) Nomor 24 Tahuin 1992 tentang
Penataan Ruang.
 - UUPR Nomor 26 Tahun 2007 tentang
penataan ruang
 - RSPN

• Manfaat Pengaturan
Penggunaan Ruang
 - Lahan untuk kepentingan umum
tersedia
 - Mengurangi dampak kerusakan
lingkungan
 (faktor eksternal).
 - Akses informasi sempurna.
 - Daya beli masyarakat merata
 - Memiliki prospek jangka panjang
dan

C. Bentuk Campur Tangan
Pemerintah

Bentuk campur tangan pemerintah


dapat
dikategorikan atas kebijakan yang
bersifat :
- Menetapkan atau Mengatur
- Mengarahkan
- Membebaskan
D. Gambaran Umum
Perencanaan Tata
Ruang Wilayah
• Perencanaan tata ruang wilayah adalah suatu
proses yang melibatkan adalah suatu proses
yang melibatkan banyak pihak dengan tujuan
agar penggunaan ruang itu memberiakn
kemakmuran yang sebesar-besarnya kepada
masyarakat dan terjaminnya kehidupan yang
bekesinambungan.
• Tujuan Penataan Ruang adalah menciptkan
hubungan yang serasi antara berbagai kegiatan
diberbagaia subwilayah agar tercipta hubungan
yang harmonis dan serasi.
• Pola Pemanfaatan Ruang adalah
tergambarkannya pemanfaatan ruang secara
menyeluruh.
• Rencana Tata Ruang Wilayah
Nasional (RTRWN) hanya mencapai
kedalaman penetapan strategi dan
arahan kebijaksanaan pemanfaatan
ruang wilayah nasional.
• Rencana Tata Ruang Wilayah Provinsi
(RTRWP) adalah penjabaran
(RTRWN).
• Rencana Tata Ruang Wilayah
Kabupaten (RTRWK) hanya
mencapai kedalaman penjabaran
dari penggunaan pada tingkat
provinsi, disertai strategi
pengelolaan kawasan tersebut.
E. Gambaran Umum
Perencanaan
Tata Ruang Perkotaan.
• Rencana Umum Tata Ruang Kota (RTRUK)
adalah suatu rencana pemanfaatan ruang
kota, yang berisikan remcana
pembangunan kota yang terkait dengan
ruang, sehingga tercapai tata ruang yang
dituju dalam kurun waktu tertentu dimasa
yang akan datang.
• Sesuai dengan Keputusan Menteri Pekerjaan
Umum No.64/KPTS/1986, ada empat
tingkatan rencana ruang kota, yaitu
sebagai berikut :
 1. Rencana Umum Tata Ruang Perkotaan.
 2. Rencana Umum Tata Ruang Kota
 3. Rencana Tata Ruang Kota

F. Langkah-Langkah dalam
Pelaksanaan
Perencanaan
• Pengumpulan data, baik data sekunder yang telah
dimiliki oleh berbagai instansi maupun data lapangan
sesuai dengan kondisi saat ini.
• Studi perpustakaan dan analisa sekunder kemudian
diolah dalam bentuk tabel dan peta baik besaran
maupuin lokasinya.
• Membuat proyeksi kedepan atas berbagai parameter
yang turut mempengaruhi rencana.
• Menetapkan sasaran yang ingin dicapai dalam kurun
waktu tertentu dimasa datang.
• Menetapkan langkah-langkah berupa program dan
proyek pada masing-masing lokasi disertai dengan
perkiraan besarnya dana yang dibutuhkan dan dari
mana sumber dananya.
• Program dituangkan dalam rencana 5 tahunan dan untuk
5 tahun pertama dilengkapi dengan program tahunan.

TERIMA KASIH

Mohon Maaf Lahir & Batin


Bati

You might also like