You are on page 1of 2

PENGARUH ALAM TERHADAP BANGUNAN

1. PENGARUH SINAR MATAHARI


-

Matahri di daerah tropis lembab ( Indonesia) hamper 12 jam penuh setiap


hari, berbeda di Negara 4 musim
Karena itulah sinar matahari sangat berpengaruh terhadap bangunan atau ruangruang dalam bangunan tersebut
Pemanfaatan sinar matahari dapat di bedakan menjadi 2 katagori yaitu :
a. Pemanfaatan sinar matahri pagi, matahari pagi sangat bermanfaat bagi kesehatan
manusia maka ruang ruang yang harus atau sebaiknya mendapatkan sinar
matahari pagi langsung adalah ruang tidur, ruang keluarga
b. Sinar matahari sore = r. dapur, garasi, gudang , Wc
tetapi pada bangunan public seperti kantor, shoping center dll sinar matahari baik
pagi ataupun siang harus dihindari, konsekuensinya adalah dibutuhkan energi untuk
bangunan tersebut seperti untuk lampu, AC dll
Untuk menghindari sinar matahari langsung masuk ke dalam bangunan adalah
dengan cara memanfaatkan pantulannya sehingga dalam bangunan timbul bentukbentuk seperti = Tritisan, overstek atau sunscreen ( system pembayangan/saringan)

2. PENGARUH HUJAN DAN KELEMBABAN


-

Curah hujan di daerah tropis lembab adalah tinggi sehingga ruang yang
tidak terkena sinar matahari kelembabannya juga tinggi, bukan saja tidak baik bagi
penghuninya tetapi juga dapat merusak bangunan
Kelembaban yang baik adalah sekitar 40 -70% ( 18 250C)
Cara perembesan kelembaban pada bangunan ;
- Adanya daya kapiler , penyusupan air hujan melalui celah pintu, jendela atau
bukaan yang lain pada bangunan
- Adanya kondensasi, kelembaban sampai titik maksimal
- Adanya difusi, muncul dari bawah/ pondasi melalui lapisan banhan bangunan
Akibat dari kelembaban maka timbul kerusakan ( Jenis kerusakan akibat curah
hujan) :
- Akibat physicals, langsung dari dari hujan ( banjir, longsor)
- Akibat kimia, terjadi pada daerah yang udaranya kotor
- Akibat biologis, muncul jamur
Cara mengatasi kelembaban pada bangunan ;
Pembukaan dan ventilasi

3. PENGARUH ANGIN
- Disebabkan adanya bagian udara yang bergerak dari tekanan tinggi ke rendah
( perubahan tekanan),
- Solusi = bukaan searah angin atau berlawanan, pengarah angin ( tembok, pohon)

4 PENGARUH GEMPA BUMI


- Terjadi pergerakan di dalam tanah ( perut bumi )
- Yang harus diperhatikan akibat pengaruh Gempa bumi =
- Struktur, bahan dan bentuk bangunan.
- Bengunan kerangka kayu dapat bertahan lebih lama ( lebih flexible)
- Untuk pasangan batu bata kekuatannya tergantung pada perekatnya
- pilar / tiang dari batu bata yang tidak bertulang umumnya berbahaya
- gunakan alas yang baik untuk daerah yang kaya gempa
- dinding yang di tempeli hiasan permanent mudah lepas
- untuk bangunan berlantai banyak, beban harus seringan mungkin
- Cara yang baik untuk mengatasi bangunan akibat gempa =
- Buat rangka yang mengarungi atau mengelilingi dinding ( ring balk dan sloof)
- Susunan dinding sesimetris mungkin sehingga pembagian gerak akibat gempa
akan merata
- Hindarai bukaan lebar
- Pondasi yang di bangun jangan sebagian diletakkan di daerah keras dan
sebagian lagi di daerah lunak yang akibatnya akan membuat retak pondasi
- Pondasi di tempat berkontur jangan diberi bentuk bbertangga tetapi harus
dipasang pada kedalaman yang sama
- Untuk dinding yang panjang harus diberi kolom praktis
- Untuk bangunan panjang atau bangunan dengan bentuk masa yang tak
beraturan, konstruksi harus dipisahkan ( Dilatasi)
PENGARUH ALAM TERHADAP KENYAMANAN
- Thermal comfort
- Audio Comfort
- Visual Comfort

You might also like