You are on page 1of 2

96

Lampiran 1:
ANGKET GAYA BELAJAR SISWA
MODALITAS BELAJAR (Auditori ,Visual, Kinestetik,)
Isilah angket dibawah ini untuk mengetahui gaya belajar anda!
Nama

Kelas

Asal Madrasah:
Isilah dengan tanda (v) pada no 1, 2, dan 3 jika : 1 = Jarang sekali;
2 = Kadang-kadang;3 = Hampir selalu
N

Pertanyaan

o
11

Kamu lebih gampang mengingat sesuatu kalau kamu menuliskannya. -V

12

Waktu guru menerangkan pelajaran di depan kelas, susah sekali bwt kamu utk

mengerti.-V

13

Bagian kosong buku catatan suka kamu gambari atau tulisi saat guru

menerangkan. V

14

Kamu tidak bisa belajar kalau ada keributan atau musik terdengar olehmu. V

.
15

Di tempat sepi biasanya kamu bisa konsentrasi dengan baik. V

16

. Kamu lebih senang jika sesuatu berwarna. V

17

Kamu seringkali 'telat' kalau ada yang melontarkan 'joke'. -V

18

Sewaktu ulangan, kamu membayangkan buku catatan kamu dalam pikiran. -V

19

Saat guru menerangkan, kamu merasa lebih bisa berkonsentrasi kalau menatap
wajahnya.V

20

Kamu menuliskan instruksi yang kamu dapat, tidak hanya mendengarnya saja. V

21

Catatan-catatan kamu berantakan sekali, tidak teratur. A

22

Mata kamu gampang capek walau kamu tidak pakai kacamata. A

23

Kamu tidak begitu mahir mengartikan bahasa tubuh seseorang. A

24

Kamu seringkali salah membaca suatu kata. A

25

Lebih baik kamu disuruh mendengarkan guru menerangkan daripada disuruh


membaca buku sendiri. A

97

26

Kamu sangat mudah mengingat sesuatu yang dikatakan oleh orang. A

27

Kamu paling tidak suka jika mendapat tugas menulis essay atau laporan, lebih
baik ditanya secara lisan. A

28

Kamu kesulitan membaca tulisan yang kecil-kecil, walau mata kamu sehat. A

29

Instruksi/petunjuk tertulis membuat kamu bingung. A

30

Membaca membuat tangan kamu pegal karena harus menunjuk tiap kata yang
sedang dibaca, kalau tidak, melantur kemana-mana. -A

31

Teman-teman kamu tidak mengerti kalau kamu memberi instruksi. K

32

Waktu yang kamu butuhkan untuk mengerjakan tugas cukup lama, karena kamu
harus berjalan ke sana kemari, beristirahat sebentar, atau mengerjakan hal lain,
untuk mendapatkan ide lebih lanjut. K

33

Duduk terlalu lama menyiksa kamu. K

34

Daripada memikirkannya matang-matang, kamu memilih 'trial-error' kalau


menghadapi suatu masalah. K

35

Biasanya kamu langsung mengerjakan sesuatu tanpa harus melihat instruksinya


terlebih dahulu. K

36

Kamu senang berolah raga dan cukup mahir pada beberapa cabang olah raga. K

37

Teman kamu bilang "Repot sekali melihat kamu menerangkan sesuatu, tangan
kamu tidak bisa diam. Pasti ikut menerangkan juga". K

38

Kamu melihat sesuatu yang sudah jadi, kemudian kamu suka membuatnya
sendiri. K

39

Kamu senang membaca buku pelajaran sambil naik sepeda statis/olahraga


ditempat lainnya. K

40

Agar kamu dapat mengerti pelajaran, kamu suka menulis ulang atau mengetik
catatan pelajaran kamu. K

Skoring:
Untuk no 11-40, Hitunglah skor tiap item dengan melihat kode di depan pertanyaan
itu . Jumlahkan semua A, K dan V yang kamu dapat, lalu bandingkan. Nilai terbesar
menunjukkan kecenderunganmu pada modalitas tersebut. Apabila nilaimu merata,
berarti kamu telah menggunakan ketiga cara pencerap informasi secara seimbang.

You might also like