You are on page 1of 10

AUTOPSI

Paramita 121.0211.095

AUTOPSI
Auto = sendiri ; opsis = melihat

Pemeriksaan terhadap tubuh mayat, meliputi pemeriksaan pada bagian luar maupun
pada bagian dalam. Dengan tujuan :
Menemukan proses penyakit atau adanya cedera
Melakukan interpretasi atas penemuan tersebut
Menacri hubungan sebab akibat antara penemuan dengan penyeba kematian

Tekhnik Pemeriksaan
Luar

Alur Tahapan Pemeriksan Luar


Mayat
Label mayat
(kepolisian &
rumah sakit)

Identifikasi tutup
mayat

Identifikasi
bungkus mayat

Identifikasi
tanda kematian

Identifikasi
benda disekitar
mayat

Identifikasi
pakaian dan
perhiasan mayat

Identifikasi
identitas umum
mayat

Identifikasi
tanda khusus

Pemeriksaan
head to toe

Lanjutan...
Px. Kepala
(rambut, mata,
telinga, mulut)

Tanda2 khas.
Co: ikterus, sianosis,
bendungan ,
pemberian obat,
bercak lumpur

Px bagian
tubuh lain

Periksan tanda
kekerasan (luka)
identifikasi
luka

Px genitalia
dan lubang
penglepasan

Px. Patah
tulang

Label mayat
Mayat yang dikirimkan oleh pihak kepolisian harus diberikan
label pada ibu jarinya
Setelah sampai dirumah sakit, label kepolisian dilepas lalu di
catat bahan (biasanya lak merah), segel, cap atau yang
lainnya.
Label kepolisian disimpan bersama dengan berkas
pemeriksan
Mayat kembali dilabel dengan label rumah sakit (HARUS
TETAP ADA PADA TUBUH MAYAT)

Tutup dan Bungkus mayat


Harus dicatat jenis bahan,warna corak, pengotoran dan lain
lain dengan detail

Pakaian mayat

Perhiasan

Catat :
Bahan
Warna dasar
Warna dan corak
Cap binatu
Merk
Inisial
Pengotoran dan lokasinya
Robekan
Isi saku

Catat :
Jenis
Bahan
Warna
Label
Merk
Bentuk ukiran , atau inisal
nama

Tanda kematian
Lebam mayat

Kaku mayat

Pembusukan

Suhu tubuh
mayat

Perubahan
tanatologi

Pemeriksaan luka
Letak
Jenis
Bentuk
Arah
Tepi
Sudut
Dasar
Sekitar luka
Ukuran luka

You might also like