You are on page 1of 22

4

PENGUKURAN ROM
PADA WRIST AND
HAND
PENGUKURAN FISIOTERAPI

D.IV FISIOTERAPI,
2015

- Abruni
Bram
- Asriani
Halidadjiya
h
- Maya
Triyanita
- Nana
Aulia
Massakuta
- Nur
Purnamasar
i Yusuf
- Putri Ayu
Magfi rah
- Sindy
Agustin
Sitoena

- Rom (Range Of Motion) adalah


luas Lingkup Gerak Sendi yang bisa
dilakukan oleh suatu sendi.
- Dapat juga diartikan sebagai ruang
gerak atau batas-batas gerakan dari
suatu kontraksi otot dalam
melakukan gerakan, apakah otot
tersebut dapat memendek atau
memanjang secara penuh atau
tidak.
- Terdiri dari inner range, middle
range, outher range, and full range.

Wrist And Hand


1. Palmar Fleksi dan Dorso Fleksi
- ROM Fleksi: 80- 90
- Axis: Triquetrum
- Fulcrum: Sisi lateral wrist melewati triquetrum
- Letakkan lengan proksimal pada lateral midline
ulna, gunakan olecranon dan prosesus styloid
sebagai patokan.
- Letakkan lengan distal pada lateral midline
metacarpal kelima.

PALMAR FLEKSI

DORSO FLEKSI

Wrist And Hand


2. Ulnar Deviasi dan Radial Deviasi
ROM:
- Ulnar Deviasi: 30-50
- Radial Deviasi: 20
Axis: Capitatum
Fulcrum: Bagian tengah dari sisi dorsal wrist.
- Letakkan lengan proksimal pada midline sisi dorsal
lengan, gunakan epycondilus humeri sebagai patokan.
- Letakkan lengan distal pada midline atau garis tengah
sisi dorsal dari metacarpal ketiga. Jangan gunakan
phalanx ketiga sebagai patokan.

ULNAR DEVIASI

RADIAL DEVIASI

Wrist And Hand


3. Fleksi dan ekstensi MCP/PIP/DIP joint
ROM:
- MCP: 90 derajat/ 30-45 derajat
- PIP: 100 derajat/0 derajat
- DIP : 90 derajat/10 derajat
Axis : Dorsum MCP joint
Fulcrum: Sisi dorsal MCP joint.
- Letakkan lengan proksimal pada midline bagian
dorsal dari metacarpal.
- Letakkan lengan distal pada midline bagian dorsal
dari proksimal phalanx.

FLEKSI MCP/IP (PIP


DAN DIP)

EKSTENSI MCP/IP (PIP


DAN DIP)

Wrist And Hand


4. Abduksi dan adduksi MCP
ROM: 20 / 20
Axis : Dorsum MCP joint
Fulcrum: Sisi dorsal MCP joint
- Letakkan lengan proksimal pada midline bagian
dorsal dari metacarpal
- Letakkan lengan distal pada midline bagian dorsal
dari proksimal phalanx

ABDUKSI MCP

Wrist And Hand


5. Flexi dan Ekstensi CMC
ROM: 90 / 20
Axis: Proc styloideus radii
Goniometer alignment: Palpasi landmark tulang dan
menyelaraskan sesuai garis tengah ventral jari-jari
kearah kepala radial
Moving arm: Garis tengah ventral MCP.

FLEXI CMC

EXTENSI CMC

Wrist And Hand


6. Abduksi CMC
ROM: 20
Axis: Proc. styloideus radii
Moving arm: Dorsal garis tengah metacarpal
Stationary arm: Garis tengah lateral kedua
metacarpal

ABDUKSI CMC

Wrist And Hand


7. MCP/IP Flexi dan Ekstensi Thumb
ROM: 90 / 50
Axis: Dorsum pertama MCP atau IP joint.
Moving arm: Dorsal midline phalanx proksimal thumb
(MCP) atau phalanx distal thumb (IP).

FLEXI MCP/IP THUMB

EXTENSI MCP/IP
THUMB

TERIMA KASIH

You might also like