You are on page 1of 76

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP)

Mata Pelajaran
Kelas/ Semester
Pertemuan ke
Alokasi Waktu

: Bahasa Indonesia
: X/ 1
:1
: 90 menit

A. Kompetensi Dasar
3.1 Menemukan ide pokok berbagai teks nonsastra dengan teknik membaca cepat
B. Indikator
Membaca cepat teks dengan kecepatan 250 kata/menit
Menemukan ide pokok paragraf dalam teks
Membuat ringkasan isi teks dalam beberapa kalimat yang runtut
C. Materi Pokok
Membaca cepat
teks nonsastra
teknik membaca cepat
rumus membaca cepat
fungsi membaca cepat
D. Skenario Pembelajaran
No.
Kegiatan
1
2

Alokasi
swaktu

Pendahuluan
15 menit
Orientasi materi teknik membaca cepat
Inti
60 menit
Membaca cepat teks tentang kesenian daerah (lenong,
wayang golek, ketoprak, dll)
Menemukan ide pokok paragraf dalam teks
Membuat ringkasan isi teks dalam beberapa kalimat.
Membahas ide pokok dan ringkasan isi
15 menit
Penutup
Penghitungan kecepatan membaca dg satuan kata/ menit

Metode
Ceramah
tanya
jawab
inkuiri

E. Media dan Sumber Bahan


1. Media massa/ koran/ majalah/ internet buku yang berkaitan dengan budaya setempat
2. Buku Kompeten Berbahasa Indonesia, Erlangga, Jakarta
F. Evaluasi
Jenis Tagihan:
tugas individu
ulangan
praktik
Bentuk Tagihan:
uraian bebas
pilihan ganda
Mengetahuai
Kepala Sekolah

Suroto S.Pd
Nip.195508131988031002

Lubuk Talang, juli 2012


Guru mata pelajaran

Desi Arisandi, S.Pd.


Nip.

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP)


Mata Pelajaran
Kelas/ Semester
Pertemuan ke
Alokasi Waktu

: Bahasa Indonesia
: X/ 1
:2
: 90 menit

A. Kompetensi Dasar
Mengidentifikasi unsur intrinsik/ ekstrinsik suatu cerita yang disampaikan secara langsung/
melalui rekaman
B. Indikator
Menyampaikan unsur-unsur intrinsik ( tema, penokohan, konflik, amanat, dll.)
Menyampaikan unsur-unsur ekstrinsik (nilai moral,kebudayaan, agama, dll.)
Menanggapi (setuju atau tidak setuju) unsur-unsur intrinsik dan ekstrinsik yang disampaikan
teman
C. Materi Pokok
Rekaman cerita, tuturan langsung (kaset, CD, buku cerita)
unsur intrinsik (tema, alur, konflik, penokohan,sudut pandang, amanat)
unsur ekstrinsik (agama, politik, sejarah, budaya)
D. Skenario Pembelajaran
No.
Kegiatan
1
2

Alokasi
swaktu

Pendahuluan
5 menit
Orientasi pengantar cerita daerah
Inti
70 menit
Mendengarkan cerita daerah tertentu (Misalnya: Roro
Jonggrang, Mahesa Jenar, Jaka Tarub)
Mengidentifikasi unsur intrinsik dan ekstrinsik
Menyampaikan unsur-unsur intrinsik dan ekstrinsik
Diskusi dan tanya jawab
15 menit
Penutup
Penguatan pengidentifikasian cerita

E. Media dan Sumber Bahan


1. Kaset rekaman, ceritabuku cerita
2. Buku Kompeten Berbahasa Indonesia, Erlangga, Jakarta
F. Evaluasi
Jenis Tagihan:
tugas individu
ulangan
Bentuk Instrumen:
uraian bebas
pilihan ganda
isian singkat
Mengetahuai
Kepala Sekolah

Suroto S.Pd
Nip.195508131988031002

Lubuk Talang, juli 2012


Guru mata pelajaran

Desi Arisandi, S.Pd.


Nip.

Metode
Ceramah
tanya jawab
diskusi
simulasi

PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP)


Mata Pelajaran
Kelas/ Semester
Pertemuan ke
Alokasi Waktu

: Bahasa Indonesia
: X/ 1
:3
: 90 menit

A. Kompetensi Dasar
8.2 Menulis puisi baru dengan memperhatikan bait, irama, dan rima
B. Indikator
Mengidentifikasi puisi baru berdasarkan bait, irama, dan rima
Menulis puisi baru dengan memperhatikan bait, irama, dan rima
Menyunting puisi baru yang dibuat teman
C. Materi Pokok
Contoh puisi baru
ciri-ciri puisi baru
bait
rima
irama
D. Skenario Pembelajaran
No. Kegiatan
1
2

Alokasi
swaktu

Pendahuluan
10 menit
Pengenalan beberapa puisi baru pilihan
Inti
70 menit

Membaca puisi baru

Mengidentifikasi puisi baru berdasarkan bait, irama,


dan rima

Menulis puisi baru dengan memperhatikan bait,


irama, dan rima

Menyunting puisi baru yang dibuat teman


10 menit
Penutup
Pengembangan kreativitas penulisan puisi baru

Metode
Ceramah
tanya jawab
demonstrasi
simulasi

E. Media dan Sumber Bahan


1. buku kumpulan puisi / internet/ media massa
2. Buku Kompeten Berbahasa Indonesia, Erlangga, Jakarta
F. Evaluasi
Jenis Tagihan:
tugas individu
produk
Bentuk Instrumen:
uraian bebas
pilihan ganda

Mengetahuai
Kepala Sekolah

Lubuk Talang, juli 2012


Guru mata pelajaran

Suroto S.Pd
Nip.195508131988031002

Desi Arisandi, S.Pd.


Nip.

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP)


Mata Pelajaran
Kelas/ Semester
Pertemuan ke
Alokasi Waktu

: Bahasa Indonesia
: X/ 1
:4
: 90 menit

A. Kompetensi Dasar
2.3 Menceritakan berbagai pengalaman dengan pilihan kata dan ekspresi yang tepat
B. Indikator
Menyampaikan secara lisan pengalaman pribadi (yang
mengharukan, dsb.) dengan pilihan kata dan ekspresi yang tepat

Menanggapi pengalaman pribadi yang disampaikan

lucu,

menyenangkan,

C. Materi Pokok
Cerita pengalaman (yang lucu, menggembirakan, mengharukan, dsb.)
penggunaan diksi (pilihan kata)
penggunaan intonasi, jeda, dan ekspresi
D. Skenario Pembelajaran
N Kegiatan
o.
1
2

Alokasi
swaktu

Pendahuluan
10 menit
Pengantar cerita pengalaman
Inti
70 menit

Secara bergiliran siswa bercerita pengalaman pribadi


(yang lucu, menyenangkan, atau mengharukan)*
dengan menggunakan:
pilihan kata dan ekspresi secara tepat.

Menggunakan kosakata sesuai dengan situasi dan


konteks.

Membahas pengalaman yang diceritakan


10 menit
Penutup
Penguatan penggunaan kosakata yang tepat untuk bercerita

Metode
Ceramah
tanya jawab
simulasi

E. Media dan Sumber Bahan

1.
2.

buku cerita lucu/ kaset cerita pengalaman langsung


Buku Kompeten Berbahasa Indonesia, Erlangga, Jakarta

F. Evaluasi
Jenis Tagihan:
praktik
tugas individu
Bentuk Instrumen:
unjuk kerja
format pengamatan
Mengetahuai
Kepala Sekolah

Suroto S.Pd
Nip.195508131988031002

Lubuk Talang, juli 2012


Guru mata pelajaran

Desi Arisandi, S.Pd.


Nip.

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP)


Mata Pelajaran
Kelas/ Semester
Pertemuan ke
Alokasi Waktu

: Bahasa Indonesia
: X/ 1
:5
: 90 menit

A. Kompetensi Dasar
4.2 Menulis hasil observasi dalam bentuk paragraf deskriptif
B. Indikator

Mendaftar topik- topik yang dapat dikembangkan menjadi


paragraf deskriptif
berdasarkan hasil pengamatan
Menyusun kerangka paragraf deskriptif
Mengembangkan kerangka yang telah disusun menjadi paragraf deskriptif
Menggunakan frasa ajektif dalam paragraf deskriptif
Menyunting paragraf deskriptif yang ditulis teman

C. Materi Pokok
Paragraf deskriptif
contoh paragraf deskriptif
pola pengembangan paragraf deskripsi
ciri/ karakteristik
paragraf deskriptif
Kerangka paragraf deskriptif
contoh penggunaan frasa ajektif dalam paragraf deskriptif
D. Skenario Pembelajaran
No. Kegiatan
1
2

Pendahuluan
Pengantar observasi objek
Inti
Membaca paragraf deskripsi
Mengidentifikasi karakteristik paragraf deskriptif
Menulis paragraf deskriptif
Menggunakan frasa ajektif dalam paragraf deskriptif
Menyunting paragraf deskriptif yang ditulis teman
Mendiskusikan paragraf deskriptif
Penutup
Penguatan pendeskripsian objek observasi kedalam tulisan

Alokasi
swaktu

Metode

10 menit

Ceramah
tanya jawab
observasi
demonstrasi

70 menit

10 menit

E. Media dan Sumber Bahan


1. Buku yang terkait dengan deskripsi, buku EyD
2. Buku Kompeten Berbahasa Indonesia, Erlangga, Jakarta
F. Evaluasi
Jenis Tagihan:
tugas individu

praktik
ulangan

Bentuk Instrumen:
uraian bebas
pilihan ganda

Mengetahuai
Kepala Sekolah

Suroto S.Pd
Nip.195508131988031002

Lubuk Talang, juli 2012


Guru mata pelajaran

Desi Arisandi, S.Pd.


Nip.

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP)


Mata Pelajaran
Kelas/ Semester
Pertemuan ke
Alokasi Waktu

: Bahasa Indonesia
: X/ 1
:6
: 90 menit

A. Kompetensi Dasar
1.1 Menanggapi siaran atau informasi dari media elektronik (berita dan nonberita)
B. Indikator
Menuliskan isi siaran radio/ televisi dalam beberapa kalimat yang efektif
Menyampaikan secara lisan isi berita/ informasi nonberita secara runtut dan jelas
Mengajukan pertanyaan/ tanggapan yang relevan (menyetujui, menolak, menambahkan
pendapat)
C. Materi Pokok
Siaran (langsung) dari radio/ televisi, teks yang dibacakan, atau rekaman berita/ nonberita
Pokok-pokok isi berita/ informasi nonberita
Penangapan isi berita/ informasi nonberita
D. Skenario Pembelajaran
No.
Kegiatan
1
2

Alokasi
swaktu

Pendahuluan
5 menit
Orientasi pengantar berita
Inti
70 menit
Mendengarkan berita aktual misalnya tentang bencana
alam
Menuliskan isi berita dalam beberapa kalimat
Menyampaikan secara lisan isi berita
Mendiskusikan isi berita
Penutup
15 menit
Penguatan pemahaman dan penganggapan informasi

E. Media dan Sumber Bahan

1. Radio/ tape/ televisi/ kaset / rekaman


2. Buku Kompeten Berbahasa Indonesia, Erlangga, Jakarta
F. Evaluasi
Jenis Tagihan:

tugas individu

tugas kelompok

ulangan
Bentuk Instrumen:

unjuk kerja

format pengamatan

uraian bebas

pilihan ganda

isian singkat
Mengetahuai
Kepala Sekolah

Lubuk Talang, juli 2012


Guru mata pelajaran

Metode
Ceramah
Tanya jawab
diskusi

Suroto S.Pd
Nip.195508131988031002

Desi Arisandi, S.Pd.


Nip.

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP)


Mata Pelajaran
Kelas/ Semester
Pertemuan ke
Alokasi Waktu

: Bahasa Indonesia
: X/ 1
:7
: 90 menit

A. Kompetensi Dasar
3.2 Mengidentifikasi ide pokok teks nonsastra dari berbagai sumber melalui teknik
membaca ekstensif
B. Indikator
Mengidentifikasi ide pokok tiap paragraf
Menuliskan kembali isi bacaan secara ringkas dalam beberapa kalimat
Mengidentifikasi fakta dan pendapat
C. Materi Pokok
Teks nonsastra dari berbagai sumber
ide pokok tiap paragraf
ide pokok dari berbagai sumber
fakta dan opini
ringkasan isi
D. Skenario Pembelajaran
No.
Kegiatan
1
2

Alokasi
swaktu

Pendahuluan
15 menit
Pengantar teknik membaca ekstensif
Inti
65 menit
Membaca teks berita/ artikel (lenong, wayang golek,
ketoprak, randai, dll)*
Mengidentifikasi ide pokok tiap paragraf
Menuliskan kembali isi bacaan secara ringkas

Mendiskusikan ide pokok dan ringkasan isi


10 menit
Penutup
Penguatan teknik membaca ekstensif

Metode
Ceramah
tanya jawab
eksplorasi

E. Media dan Sumber Bahan


1. Media massa/ koran/ majalah/ internet
2. Buku Kompeten Berbahasa Indonesia, Erlangga, Jakarta
F. Evaluasi
Jenis Tagihan:
tugas kelompok
tugas individu
ulangan
Bentuk Instrumen:
uraian bebas
pilihan ganda

Mengetahui

Lubuk Talang,

juli 2012

Kepala Sekolah

Suroto S.Pd
Nip.195508131988031002

Guru mata pelajaran

Desi Arisandi, S.Pd.


Nip.

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP)


Mata Pelajaran
Kelas/ Semester
Pertemuan ke
Alokasi Waktu

: Bahasa Indonesia
: X/ 1
:8
: 90 menit

A. Kompetensi Dasar
6.1 Mengemukakan hal-hal yang menarik atau mengesankan dari cerita pendek melalui
kegiatan diskusi
B. Indikator
Menceritakan kembali isi cerita pendek yang dibaca dengan kata-kata sendiri
Mengungkapkan hal-hal yang menarik atau mengesankan
Mendiskusikan unsur-unsur intrinsik (tema, penokohan, alur, sudut pandang, latar ,
amanat) cerita pendek yang dibaca.
Mengidentifikasi kalimat langsung dan tidak langsung dalam cerpen
C. Materi Pokok
Naskah cerita pendek
isi cerpen
hal yang menarik
unsur-unsur intrinsik (tema, penokohan, alur, sudut pandang, latar , amanat)
penggunaan kalimat langsung/ tidak langsung
D. Skenario Pembelajaran
No. Kegiatan
1
2

Alokasi
swaktu

Pendahuluan
10 menit
Memperkenalkan beberapa cerpen pilihan
Inti
70 menit
Membaca cerita pendek
Menceritakan kembali isi cerita pendek yang dibaca
dengan kata-kata sendiri
Mengungkapkan
hal-hal yang menarik atau
10 menit
mengesankan dari karya tersebut
Mendiskusikan
unsur-unsur
intrinsik
(tema,
penokohan, alur, sudut pandang, latar , amanat) cerita
pendek yang dibaca
Melaporkan hasil diskusi
Mengidentifikasi kalimat langsung dan tidak langsung
Penutup
Pengembangan keterampilan mengulas cerpen

E. Media dan Sumber Bahan


1. Buku kumpulan cerpen/ media massa/ internet
2. Buku Kompeten Berbahasa Indonesia, Erlangga, Jakarta
F. Evaluasi
Jenis Tagihan:

praktik

Metode
Ceramah
tanya jawab
eksplorasi
diskusi

tugas individu
tugas kelompok

Bentuk instrumen:
unjuk kerja
format pengamatan
uraian bebas
Mengetahui
Kepala Sekolah

Suroto S.Pd
Nip.195508131988031002

Lubuk Talang, juli 2012


Guru mata pelajaran

Desi Arisandi, S.Pd.


Nip.

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP)


Mata Pelajaran
Kelas/ Semester
Pertemuan ke
Alokasi Waktu

: Bahasa Indonesia
: X/ 1
:9
: 90 menit

A. Kompetensi Dasar
2.2 Mendiskusikan masalah (yang ditemukan dari berbagai berita, artikel, atau buku)
B. Indikator
Mencatat masalah dari berbagai sumber
Menanggapi masalah dalam berita, artikel, dan buku
Mengajukan saran dan pemecahan terhadap masalah yang disampaikan
Mendaftar kata-kata sulit dalam teks bacaan
membahas maknanya
C. Materi Pokok
Teks berita, artikel, buku yang berisi informasi aktual (misalnya, AIDS/HIV, SARS,
bencana alam)
penentuan masalah dalam berita
daftar kata sulit dan maknanya
D. Skenario Pembelajaran
No.
Kegiatan
1

Alokasi
swaktu

Pendahuluan
5 menit
Orientasi persiapan diskusi
Inti
75 menit
Mencari artikel, atau buku yang berhubungan dengan
lingkungan daerah masing-masing (misalnya, Folio,
SARS, atau bencana alam yang terkait dengan daerah
setempat)*
Membaca berita, artikel atau buku.
Mengidentifikasi masalah dalam artikel
Mendiskusikan masalah
Melaporkan hasil diskusi
5 menit
Penutup
Penguatan teknik dan sikap aktif dalam berdiskusi

E. Media dan Sumber Bahan

1. Media massa/ koran/ majalah/ internet


2. Buku Kompeten Berbahasa Indonesia, Erlangga, Jakarta
F. Evaluasi
Jenis Tagihan:
praktik
tugas kelompok
Bentuk Instrumen:
unjuk kerja
format pengamatan

Metode
Diskusi
tanya jawab
inkuiri

Mengetahui
Kepala Sekolah

Suroto S.Pd
Nip.195508131988031002

Lubuk Talang, juli 2012


Guru mata pelajaran

Desi Arisandi, S.Pd.


Nip.

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP)


Mata Pelajaran
Kelas/ Semester
Pertemuan ke
Alokasi Waktu

: Bahasa Indonesia
: X/ 1
: 10
: 90 menit

A. Kompetensi Dasar
Menanggapi siaran atau informasi dari media elektronik (berita dan nonberita)
B. Indikator
Menuliskan isi siaran radio/ televisi dalam beberapa kalimat yang efektif
Menyampaikan secara lisan isi berita/ informasi nonberita secara runtut dan jelas
Mengajukan pertanyaan/ tanggapan yang relevan (menyetujui, menolak, menambahkan
pendapat)
C. Materi Pokok
Siaran (langsung) dari radio/ televisi, teks yang dibacakan, atau rekaman berita/ nonberita
Pokok-pokok isi berita/ informasi nonberita
Penangapan isi berita/ informasi nonberita
D. Skenario Pembelajaran
No.
Kegiatan
1
2

Alokasi
swaktu

Pendahuluan
5 menit
Orientasi pengantar berita
Inti
70 menit
Mendengarkan berita aktual misalnya tentang bencana
alam
Menuliskan isi berita dalam beberapa kalimat
Menyampaikan secara lisan isi berita
Mendiskusikan isi berita
Penutup
15 menit
Penguatan pemahaman dan penganggapan informasi

E. Media dan Sumber Bahan


1. Radio/ tape/ televisi/ kaset / rekaman
2. Buku Kompeten Berbahasa Indonesia, Erlangga, Jakarta
F. Evaluasi
Jenis Tagihan:

tugas individu

tugas kelompok

ulangan
Bentuk Instrumen:

unjuk kerja

format pengamatan

uraian bebas

pilihan ganda

Metode
Ceramah
Tanya jawab
Diskusi

isian singkat

Mengetahui
Kepala Sekolah

Suroto S.Pd
Nip.195508131988031002

Lubuk Talang, juli 2012


Guru mata pelajaran

Desi Arisandi, S.Pd.


Nip.

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP)


Mata Pelajaran
Kelas/ Semester
Pertemuan ke
Alokasi Waktu

: Bahasa Indonesia
: X/ 1
: 11
: 90 menit

A. Kompetensi Dasar
Menulis gagasan secara logis dan sistematis dalam bentuk ragam paragraf ekspositif
B. Indikator
Mendaftar topik- topik yang dapat dikembangkan menjadi paragraf ekspositif
Menyusun kerangka paragraf ekspositif
Mengembangkan kerangka yang telah disusun menjadi paragraf ekspositif dengan
menggunakan kata penghubung yang tepat
Mengidentifikasi kata berimbuhan dalam paragraf ekspositif
C. Materi Pokok
Contoh paragraf ekspositif
Pola pengembangan paragraf ekspositif
Contoh penggunaan kata berimbuhan dalam paragraf ekspositif
Penggunaan kata penghubung dalam paragraf
D. Skenario Pembelajaran
No. Kegiatan
1
2

Alokasi
swaktu

Pendahuluan
10 menit
Pengantar pengertian dan ciri paragraf eksposisi
Inti
70 menit
Membaca paragraf ekspositif
Mengidentifikasi karekteristik paragraf ekspositif
Menulis paragraf ekspositif dengan menggunakan kata
penghubung yang tepat
Mengidentifikasi kata berimbuhan dalam paragraf
ekspositif
Menyunting paragraf ekspositif yang ditulis teman
Mendiskusikan paragraf eksposistif
Penutup
10 menit
Penguatan pengembangan paragraf eksposisi

E. Media dan Sumber Bahan

1. buku yang terkait dengan eksposisi buku EyD


2. Buku Kompeten Berbahasa Indonesia, Erlangga, Jakarta
F. Evaluasi
Jenis Tagihan:

Metode
Ceramah
tanya jawab
eksplorasi
Diskusi

tugas individu
praktik
ulangan

Bentuk Instrumen:
uraian bebas
pilihan ganda

Mengetahui
Kepala Sekolah

Suroto S.Pd
Nip.195508131988031002

Lubuk Talang, juli 2012


Guru mata pelajaran

Desi Arisandi, S.Pd.


Nip.

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP)


Mata Pelajaran
Kelas/ Semester
Pertemuan ke
Alokasi Waktu

: Bahasa Indonesia
: X/ 1
: 12
: 90 menit

A. Kompetensi Dasar
6.1 Mengemukakan hal-hal yang menarik atau mengesankan dari cerita pendek melalui
kegiatan diskusi
B. Indikator
Menceritakan kembali isi cerita pendek yang dibaca dengan kata-kata sendiri
Mengungkapkan hal-hal yang menarik atau mengesankan
Mendiskusikan unsur-unsur intrinsik (tema, penokohan, alur, sudut pandang, latar ,
amanat) cerita pendek yang dibaca.
Mengidentifikasi kalimat langsung dan tidak langsung dalam cerpen
C. Materi Pokok
Naskah cerita pendek
isi cerpen
hal yang menarik
unsur-unsur intrinsik (tema, penokohan, alur, sudut pandang, latar , amanat)
penggunaan kalimat langsung/ tidak langsung
D. Skenario Pembelajaran
No. Kegiatan
1
2

Alokasi
swaktu

Pendahuluan
10 menit
Memperkenalkan beberapa cerpen pilihan
Inti
70 menit
Membaca cerita pendek
Menceritakan kembali isi cerita pendek yang dibaca
dengan kata-kata sendiri
Mengungkapkan
hal-hal yang menarik atau
10 menit
mengesankan dari karya tersebut
Mendiskusikan
unsur-unsur
intrinsik
(tema,
penokohan, alur, sudut pandang, latar , amanat) cerita
pendek yang dibaca
Melaporkan hasil diskusi
Mengidentifikasi kalimat langsung dan tidak langsung
Penutup
Pengembangan keterampilan mengulas cerpen

E. Media dan Sumber Bahan

1. Buku kumpulan cerpen/ media massa/ internet


2. Buku Kompeten Berbahasa Indonesia, Erlangga, Jakarta
F. Evaluasi
Jenis Tagihan:

praktik

tugas individu

tugas kelompok

Metode
Ceramah
tanya jawab
eksplorasi
Diskusi

Bentuk instrumen:
unjuk kerja
format pengamatan
uraian bebas

Mengetahui
Kepala Sekolah

Suroto S.Pd
Nip.195508131988031002

Lubuk Talang, juli 2012


Guru mata pelajaran

Desi Arisandi, S.Pd.


Nip.

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP)


Mata Pelajaran
Kelas/ Semester
Pertemuan ke
Alokasi Waktu

: Bahasa Indonesia
: X/ 1
: 13
: 90 menit

A. Kompetensi Dasar
3.2 Mengidentifikasi ide pokok teks nonsastra dari berbagai sumber melalui teknik
membaca ekstensif
B. Indikator
Mengidentifikasi ide pokok tiap paragraf
Menuliskan kembali isi bacaan secara ringkas dalam beberapa kalimat
Mengidentifikasi fakta dan pendapat
C. Materi Pokok
Teks nonsastra dari berbagai sumber
ide pokok tiap paragraf
ide pokok dari berbagai sumber
fakta dan opini
ringkasan isi
D. Skenario Pembelajaran
No. Kegiatan
1
2

Alokasi
swaktu

Pendahuluan
15 menit
Pengantar teknik membaca ekstensif
Inti
65 menit
Membaca teks berita/ artikel (lenong, wayang golek,
ketoprak, randai, dll)*
Mengidentifikasi ide pokok tiap paragraf
Menuliskan kembali isi bacaan secara ringkas

Mendiskusikan ide pokok dan ringkasan isi


10 menit
Penutup
Penguatan teknik membaca ekstensif

Metode
Ceramah
tanya jawab
Eksplorasi

E. Media dan Sumber Bahan


1. Media massa/ koran/ majalah/ internet
2. Buku Kompeten Berbahasa Indonesia, Erlangga, Jakarta
F. Evaluasi
Jenis Tagihan:
tugas kelompok
tugas individu
ulangan
Bentuk Instrumen:
uraian bebas
pilihan ganda
Mengetahui
Kepala Sekolah

Suroto S.Pd

Lubuk Talang, juli 2012


Guru mata pelajaran

Desi Arisandi, S.Pd.

Nip.195508131988031002

Nip.

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP)

Mata Pelajaran
Kelas/ Semester
Pertemuan ke
Alokasi Waktu

: Bahasa Indonesia
: X/ 1
: 14
: 90 menit

A. Kompetensi Dasar
2.4 Menceritakan berbagai pengalaman dengan pilihan kata dan ekspresi yang tepat
B. Indikator
Menyampaikan secara lisan pengalaman pribadi (yang
mengharukan, dsb.) dengan pilihan kata dan ekspresi yang tepat

Menanggapi pengalaman pribadi yang disampaikan

lucu,

menyenangkan,

C. Materi Pokok
Cerita pengalaman (yang lucu, menggembirakan, mengharukan, dsb.)
penggunaan diksi (pilihan kata)
penggunaan intonasi, jeda, dan ekspresi
D. Skenario Pembelajaran
No. Kegiatan
1
2

Alokasi
swaktu

Pendahuluan
10 menit
Pengantar cerita pengalaman
Inti
70 menit

Secara bergiliran siswa bercerita pengalaman pribadi


(yang lucu, menyenangkan, atau mengharukan)*
dengan menggunakan:
pilihan kata dan ekspresi secara tepat.

Menggunakan kosakata sesuai dengan situasi dan


konteks.

Membahas pengalaman yang diceritakan


10 menit
Penutup
Penguatan penggunaan kosakata yang tepat untuk bercerita

Metode
Ceramah
tanya jawab
Simulasi

E. Media dan Sumber Bahan

1. Buku cerita lucu/ kaset cerita pengalaman langsung


2. Buku Kompeten Berbahasa Indonesia, Erlangga, Jakarta
F. Evaluasi
Jenis Tagihan:
praktik
tugas individu
Bentuk Instrumen:
unjuk kerja
format pengamatan
Mengetahui
Kepala Sekolah

Lubuk Talang, juli 2012


Guru mata pelajaran

Suroto S.Pd
Nip.195508131988031002

Desi Arisandi, S.Pd.


Nip.

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP)


Mata Pelajaran
Kelas/ Semester
Pertemuan ke
Alokasi Waktu

: Bahasa Indonesia
: X/ 1
: 15
: 90 menit

A. Kompetensi Dasar
4.1 Menulis gagasan dengan menggunakan pola urutan waktu dan tempat dalam bentuk
paragraf naratif
B. Indikator
Mendaftar topik-topik yang dapat dikembangkan menjadi paragraf naratif
Menyusun kerangka paragraf naratif berdasarkan kronologi waktu dan peristiwa
Mengembangkan kerangka yang telah dibuat menjadi paragraf naratif
Menyunting paragraf naratif yang ditulis teman berdasarkan kronologi, waktu, peristiwa,
dan EYD
Menggunakan kata ulang dalam paragraf naratif
C. Materi Pokok
Paragraf naratif
contoh paragraf naratif
pola pengembangan paragraf naratif (urutan waktu, tempat)
ciri/ karakteristik paragraf naratif
kerangka paragraf naratif
penggunaan kata ulang dalam paragraf naratif
D. Skenario Pembelajaran
No. Kegiatan
1
2

Pendahuluan
Orientasi pengenalan pola-pola paragraf
Inti
Membaca paragraf naratif.
Mengidentifikasi struktur paragraf naratif
Menulis paragraf naratif
Menggunakan kata ulang dalam paragraf naratif
Menyunting paragraf naratif yang ditulis teman
Mendiskusikan paragraf naratif
Penutup
Penguatan pengembangan paragraf naratif

Alokasi
swaktu

Metode

15 menit

Ceramah
tanya jawab
demondtrasi
diskusi

65 menit

10 menit

E. Media dan Sumber Bahan


1. Buku teks yang terkait dengan naratif; buku EYD
2. Buku Kompeten Berbahasa Indonesia, Erlangga, Jakarta
F. Evaluasi
Jenis Tagihan:
tugas Individu
praktik
ulangan

Bentuk Instrumen:
uraian bebas
pilihan ganda
Mengetahui
Kepala Sekolah

Suroto S.Pd
Nip.195508131988031002

Lubuk Talang, juli 2012


Guru mata pelajaran

Desi Arisandi, S.Pd.


Nip.

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP)


Mata Pelajaran
Kelas/ Semester
Pertemuan ke
Alokasi Waktu

: Bahasa Indonesia
: X/ 1
: 16
: 90 menit

A. Kompetensi Dasar
5.1 Mengidentifikasi unsur-unsur bentuk suatu puisi yang disampaikan secara langsung
ataupun melalui rekaman
B. Indikator
Mengidentifikasi (majas, rima, kata-kata berkonotasi dan bermakna lambang)
Menanggapi unsur-unsur puisi yang ditemukan
Mengartikan kata-kata berkonotasi dan makna lambang
C. Materi Pokok

Rekaman puisi atau pembacaan langsung

Majas,irama kata-kata konotas, kata-kata bermakna lambang


D. Skenario Pembelajaran
No. Kegiatan
1
2

Pendahuluan
Pengantar unsur-unsur puisi
Inti
Mendengarkan puisi
Mendiskusikan unsur-unsur bentuk puisi tersebut
Melaporkan hasil diskusi
Penutup
Penguatan pemahaman dan penanggapan puisi

Alokasi
swaktu

Metode

10 menit

Ceramah
tanya jawab
demonstrasi
diskusi

70 menit

10 menit

E. Media dan Sumber Bahan

1. Rekaman puisi/ tape puisi yang dibacakan


2. Buku Kompeten Berbahasa Indonesia, Erlangga, Jakarta
F. Evaluasi
Jenis Tagihan:
praktik
tugas kelompok
tugas individu
laporan
ulangan
Bentuk instrumen:
uraian bebas
pilihan ganda

Mengetahui
Kepala Sekolah

Suroto S.Pd

Lubuk Talang, juli 2012


Guru mata pelajaran

Desi Arisandi, S.Pd.

Nip.195508131988031002

Nip.

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP)


Mata Pelajaran
Kelas/ Semester
Pertemuan ke
Alokasi Waktu

: Bahasa Indonesia
: X/ 1
: 17
: 90 menit

A. Kompetensi Dasar
7.2 Menganalisis keterkaitan unsur intrinsik suatu cerpen dengan kehidupan sehari-hari
B. Indikator
Mengidentifikasi unsur-unsur (tema, penokohan, dan amanat) cerita pendek yang telah
dibaca
Mengaitkan unsur intrinsik (tema, penokohan, dan amanat) dengan kehidupan sehari-hari
C. Materi Pokok
Naskah cerpen
unsur intrinsik (tema, penokohan, dan amanat)
D. Skenario Pembelajaran
No.
Kegiatan
1
2

Alokasi
swaktu

Pendahuluan
10 menit
Orientasi ikhwal cerpen
Inti
70 menit

Membaca cerpen

Mengidentifikasi unsur-unsur (tema, penokohan, dan


amanat) cerita pendek yang telah dibaca

Mengaitkan unsur intrinsik (tema, penokohan, dan


amanat) dengan kehidupan sehari-hari
Penutup
10 menit
Internalisasi nilai-nilai cerpen dengan kehidupan nyata

Metode
Ceramah
tanya jawab
demonstrasi
simulasi

E. Media dan Sumber Bahan

1. Buku kumpulan cerpen/ media massa/ internet


2. Buku Kompeten Berbahasa Indonesia, Erlangga, Jakarta
F. Evaluasi
Jenis Tagihan:
tugas Individu
tugas kelompok
ulangan
Bentuk Instrumen:
uraian bebas
pilihan ganda
jawaban singkat
Mengetahui
Kepala Sekolah

Suroto S.Pd
Nip.195508131988031002

Lubuk Talang, juli 2012


Guru mata pelajaran

Desi Arisandi, S.Pd.


Nip.

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP)


Mata Pelajaran
Kelas/ Semester
Pertemuan ke
Alokasi Waktu

: Bahasa Indonesia
: X/ 1
: 18
: 90 menit

A. Kompetensi Dasar
4.3 Menulis gagasan secara logis dan sistematis dalam bentuk ragam paragraf ekspositif
B. Indikator
Mendaftar topik- topik yang dapat dikembangkan menjadi paragraf ekspositif
Menyusun kerangka paragraf ekspositif
Mengembangkan kerangka yang telah disusun menjadi paragraf ekspositif dengan
menggunakan kata penghubung yang tepat
Mengidentifikasi kata berimbuhan dalam paragraf ekspositif
C. Materi Pokok
Contoh paragraf ekspositif
Pola pengembangan paragraf ekspositif
Contoh penggunaan kata berimbuhan dalam paragraf ekspositif
Penggunaan kata penghubung dalam paragraf
D. Skenario Pembelajaran
No. Kegiatan
1
2

Alokasi
swaktu

Pendahuluan
10 menit
Pengantar pengertian dan ciri paragraf eksposisi
Inti
70 menit
Membaca paragraf ekspositif
Mengidentifikasi karekteristik paragraf ekspositif
Menulis paragraf ekspositif dengan menggunakan kata
penghubung yang tepat
Mengidentifikasi kata berimbuhan dalam paragraf
ekspositif
Menyunting paragraf ekspositif yang ditulis teman
Mendiskusikan paragraf eksposistif
Penutup
10 menit
Penguatan pengembangan paragraf eksposisi

E. Media dan Sumber Bahan

1. Buku yang terkait dengan eksposisi, buku EyD


2. Buku Kompeten Berbahasa Indonesia, Erlangga, Jakarta
F. Evaluasi
Jenis Tagihan:
tugas individu
praktik
ulangan

Metode
Ceramah
tanya jawab
eksplorasi
diskusi

Bentuk Instrumen:
uraian bebas
pilihan ganda
Mengetahui
Kepala Sekolah

Suroto S.Pd
Nip.195508131988031002

Lubuk Talang, juli 2012


Guru mata pelajaran

Desi Arisandi, S.Pd.


Nip.

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP)


Mata Pelajaran
Kelas/ Semester
Pertemuan ke
Alokasi Waktu

: Bahasa Indonesia
: X/ 1
: 19
: 90 menit

A. Kompetensi Dasar
2.1 Memperkenalkan diri dan orang lain di dalam forum resmi dengan intonasi yang tepat
B. Indikator
Mengucapkan kalimat perkenalan (misalnya, sebagai moderator atau pembawa acara)
dengan lancar dan intonasi yang tidak monoton
Menggunakan diksi (pilihan kata) yang tepat
Menanggapi kekurangan yang ada pada pengucapan kalimat perkenalan oleh teman
Memperbaiki pengucapan kalimat yang kurang sesuai
C. Materi Pokok
Contoh kalimat untuk memperkenalkan diri dan orang lain di dalam forum resmi
penggunaan sapaan
penggunaan diksi
penggunaan struktur kalimat
D. Skenario Pembelajaran
No.
Kegiatan
1
2

Alokasi
swaktu

Pendahuluan
10 menit
Menyusun format diskusi
Inti
70 menit
Mengamati moderator atau pembawa acara dalam
diskusi atau suatu kegiatan langsung atau tak langsung
langsung (dilakukan di rumah, di kelas, atau di luar
kelas)
Berperan sebagai moderator atau pembawa acara
untuk memperkenalkan diri sendiri dan pembicara
dalam diskusi.
Menanggapi kekurangan pada pengucapan kalimat
perkenalan
Penutup
10 menit
Penguatan cara memperkenalkan para personal diskusi

E. Media dan Sumber Bahan

1. Buku teks yang terkait, media cetak/ elektronikt, uturan langsung


2. Buku Kompeten Berbahasa Indonesia, Erlangga, Jakarta
F. Evaluasi
Jenis Tagihan:
tugas individu

Metode
Ceramah
tanya jawab
diskusi
simulasi

Bentuk Instrumen:
unjuk kerja
format pengamatan

Mengetahui
Kepala Sekolah

Suroto S.Pd
Nip.195508131988031002

Lubuk Talang, juli 2012


Guru mata pelajaran

Desi Arisandi, S.Pd.


Nip.

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP)


Mata Pelajaran
Kelas/ Semester
Pertemuan ke
Alokasi Waktu

: Bahasa Indonesia
: X/ 1
: 20
: 90 menit

A. Kompetensi Dasar
8.1 Menulis puisi lama dengan memperhatikan bait, irama, dan rima
B. Indikator
Mengidentifikasi puisi lama (pantun, syair) berdasarkan bait, irama, dan rima
Membedakan bentuk pantun dan syair
Menulis pantun/ syair dengan memperhatikan bait, irama, dan rima
Menyunting puisi lama (pantun/syair) yang dibuat teman
C. Materi Pokok
Contoh puisi lama
(pantun, syair)
bait
irama
rima
perbedaan pantun dengan syair
D. Skenario Pembelajaran
No. Kegiatan
1
2

Alokasi
swaktu

Pendahuluan
10 menit
Memperkenalkan pantun dan syair pilihan
Inti
70 menit

Membaca puisi lama (pantun, syair)

Mengidentifikasi puisi lama (pantun, syair) berdasarkan


bait, irama, dan rima

Menulis pantun/ syair dengan memperhatikan bait,


irama, dan rima

Menyunting puisi lama (pantun/ syair) yang dibuat


teman
10 menit
Penutup
Pengembangan kreativitas menulis pantun dan syair

Metode
Ceramah
tanya jawab
demonstrasi
simulasi

E. Media dan Sumber Bahan


1. Buku kumpulan puisi lama, Internet/ media massa
2. Buku Kompeten Berbahasa Indonesia, Erlangga, Jakarta
F. Evaluasi
Jenis Tagihan:
tugas individu
produk
Bentuk Instrumen:
uraian bebas

Mengetahui
Kepala Sekolah

Suroto S.Pd
Nip.195508131988031002

Lubuk Talang, juli 2012


Guru mata pelajaran

Desi Arisandi, S.Pd.


Nip.

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP)


Mata Pelajaran
Kelas/ Semester
Pertemuan ke
Alokasi Waktu

: Bahasa Indonesia
: X/ 1
: 21
: 90 menit

A. Kompetensi Dasar
1.2 Menanggapi siaran atau informasi dari media elektronik (berita dan nonberita)
B. Indikator
Menuliskan isi siaran radio/ televisi dalam beberapa kalimat yang efektif
Menyampaikan secara lisan isi berita/ informasi nonberita secara runtut dan jelas
Mengajukan pertanyaan/ tanggapan yang relevan (menyetujui, menolak, menambahkan
pendapat)
C. Materi Pokok
Siaran (langsung) dari radio/ televisi, teks yang dibacakan, atau rekaman berita/ nonberita
Pokok-pokok isi berita/ informasi nonberita
Penangapan isi berita/ informasi nonberita
D. Skenario Pembelajaran
No.
Kegiatan
1
2

Alokasi
swaktu

Pendahuluan
5 menit
Orientasi pengantar berita
Inti
70 menit
Mendengarkan berita aktual misalnya tentang bencana
alam
Menuliskan isi berita dalam beberapa kalimat
Menyampaikan secara lisan isi berita
Mendiskusikan isi berita
Penutup
15 menit
Penguatan pemahaman dan penganggapan informasi

E. Media dan Sumber Bahan

1. Radio/ tape/ televisi/ kaset / rekaman


2. Buku Kompeten Berbahasa Indonesia, Erlangga, Jakarta
F. Evaluasi
Jenis Tagihan:

tugas individu

tugas kelompok

ulangan
Bentuk Instrumen:

unjuk kerja

format pengamatan

uraian bebas

pilihan ganda

isian singkat
Mengetahui
Kepala Sekolah

Lubuk Talang, juli 2012


Guru mata pelajaran

Metode
Ceramah
Tanya jawab
diskusi

Suroto S.Pd
Nip.195508131988031002

Desi Arisandi, S.Pd.


Nip.

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP)


Mata Pelajaran
Kelas/ Semester
Pertemuan ke
Alokasi Waktu

: Bahasa Indonesia
: X/ 1
: 22
: 90 menit

A. Kompetensi Dasar
4.2 Menulis hasil observasi dalam bentuk paragraf deskriptif
B. Indikator

Mendaftar topik- topik yang dapat dikembangkan menjadi


paragraf deskriptif
berdasarkan hasil pengamatan
Menyusun kerangka paragraf deskriptif
Mengembangkan kerangka yang telah disusun menjadi paragraf deskriptif
Menggunakan frasa ajektif dalam paragraf deskriptif
Menyunting paragraf deskriptif yang ditulis teman

C. Materi Pokok
Paragraf deskriptif
contoh paragraf deskriptif
pola pengembangan paragraf deskripsi
ciri/ karakteristik
paragraf deskriptif
Kerangka paragraf deskriptif
contoh penggunaan frasa ajektif dalam paragraf deskriptif
D. Skenario Pembelajaran
No. Kegiatan
1
2

Alokasi
swaktu

Pendahuluan
10 menit
Pengantar observasi objek
Inti
70 menit
Membaca paragraf deskripsi
Mengidentifikasi karakteristik paragraf deskriptif
Menulis paragraf deskriptif
Menggunakan frasa ajektif dalam paragraf deskriptif
Menyunting paragraf deskriptif yang ditulis teman
Mendiskusikan paragraf deskriptif
Penutup
10 menit
Penguatan pendeskripsian objek observasi kedalam tulisan

E. Media dan Sumber Bahan

1. Buku yang terkait dengan deskripsi, buku EyD


2. Buku Kompeten Berbahasa Indonesia, Erlangga, Jakarta
F. Evaluasi
Jenis Tagihan:
tugas individu
praktik

Metode
Ceramah
tanya jawab
observasi
demonstrasi

ulangan

Bentuk Instrumen:
uraian bebas
pilihan ganda

Mengetahui
Kepala Sekolah

Suroto S.Pd
Nip.195508131988031002

Lubuk Talang, juli 2012


Guru mata pelajaran

Desi Arisandi, S.Pd.


Nip.

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN


(RPP)
Mata Pelajaran
Kelas/ Semester
Pertemuan ke
Alokasi Waktu

: Bahasa Indonesia
: X/ 1
: 23
: 90 menit

A. Kompetensi Dasar
7.1 Membacakan puisi dengan lafal, nada, tekanan, dan intonasi yang tepat
B. Indikator
Membaca puisi dengan memperhatikan lafal, tekanan, dan intonasi yang sesuai dengan isi
puisi
Membahas pembacaan puisi berdasarkan lafal, tekanan, dan intonasi
Memberi saran perbaikan pembacaan puisi yang kurang tepat
C. Materi Pokok
Puisi
lafal
tekanan
intonasi
jeda
pemenggalan kata, frasa
D. Skenario Pembelajaran
No. Kegiatan
1
2

Alokasi
swaktu

Pendahuluan
10 menit
Menyiapkan teks puisi pilihan dan contoh pembacaan
Inti
70 menit
Membacakan puisi dengan memperhatikan lafal,
tekanan, dan intonasi yang sesuai dengan isi puisi
Membahas pembacaan puisi berdasarkan lafal,
tekanan, dan intonasi
Memberi saran perbaikan pembacaan puisi yang
kurang tepat
10 menit
Penutup
Penguatan pemahaman dan teknik pembacaan puisi

E. Media dan Sumber Bahan


1. Buku kumpulan puisi/ internet/ media massa
2. Buku Kompeten Berbahasa Indonesia, Erlangga, Jakarta

F. Evaluasi
Jenis Tagihan:
praktik
tugas individu
tugas kelompok

Metode
Ceramah
tanya jawab
demonstrasi

Bentuk Instrumen:
unjuk kerja
format pengamatan

Mengetahui
Kepala Sekolah

Suroto S.Pd
Nip.195508131988031002

Lubuk Talang, juli 2012


Guru mata pelajaran

Desi Arisandi, S.Pd.


Nip.

SEMESTER 2

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP)


Mata Pelajaran
Kelas/ Semester
Pertemuan ke
Alokasi Waktu

: Bahasa Indonesia
: X/ 2
:1
: 90 menit

A. Kompetensi Dasar
10.1 Memberikan kritik terhadap informasi dari media cetak dan atau elektronik
B. Indikator
Mendata informasi dari sebuah artikel dengan mencantumkan sumbernya
Merumuskan pokok persoalan yang menjadi bahan perdebatan umum di masyarakat (apa
isunya, siapa yang memunculkan, kapan dimunculkan, apa yang menjadi latar
belakangnya, dsb.)
Memberikan kritik dengan disertai alasan
C. Materi Pokok
Artikel dalam media cetak atau internet yang menjadi bahan perdebatan umum (misalnya,
kenaikan harga BBM atau berita terorisme)
Kata kunci (saya kurang sependapat... karena..., ) untuk menyampaikan kritik atau
dukungan terhadap suatu pendapat atau gagasan
D. Skenario Pembelajaran
No. Kegiatan
1
2

Alokasi
swaktu

Pendahuluan
10 menit
Menyiapkan artikel pilihan untuk dibahas
Inti

Membaca artikel
70 menit

Mendiskusikan persoalan yang menjadi perdebatan


umum di masyarakat ( apa isunya, siapa yang
memunculkan, kapan dimunculkan, apa yang menjadi
latar belakang, dsb.)

Memberikan kritik dengan disertai alasan


Penutup
10 menit
Pengembangan kemampuan memberikan kritik

Metode
Ceramah
tanya jawab
demonstrasi
diskusi

E. Media dan Sumber Bahan


1. Artikel dari media cetak/ internet
2. Buku Kompeten Berbahasa Indonesia, Erlangga, Jakarta
F. Evaluasi
Jenis Tagihan:
praktik
tugas kelompok
Bentuk Instrumen:
unjuk kerja
format pengamatan

Mengetahui
Kepala Sekolah

Suroto S.Pd

Lubuk Talang, juli 2012


Guru mata pelajaran

Desi Arisandi, S.Pd.

Nip.195508131988031002

Nip.

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP)


Mata Pelajaran
Kelas/ Semester
Pertemuan ke
Alokasi Waktu

: Bahasa Indonesia
: X/ 2
:2
: 90 menit

A. Kompetensi Dasar
11.1 Merangkum seluruh isi informasi
membaca memindai

teks buku ke dalam beberapa kalimat dengan

B. Indikator
Mencatat pokok-pokok isi informasi pada halaman bab tertentu yang dirujuk
Merangkum seluruh isi informasi (yang diperoleh dari halaman bab tertentu) ke dalam
beberapa kalimat
Membahas rangkuman yang telah dibuat
Mengidentifikasi klausa dalam teks buku
C. Materi Pokok
Buku yang memuat daftar isi
pokok isi informasi
rangkuman isi buku
klausa
D. Skenario Pembelajaran
No. Kegiatan
1
2

Alokasi
swaktu

Pendahuluan
10 menit
Orientasi pembacaan daftar teks dengan memindai
Inti

Membaca daftar isi buku


70 menit

Menentukan salah satu bab dalam daftar isi buku yang


merujuk ke halaman

Membaca informasi yang terdapat pada halaman


tertentu sesuai dengan yang dirujuk pada daftar isi

Merangkum seluruh isi informasi (yang diperoleh dari


halaman bab tertentu) ke dalam beberapa kalimat

Mendiskusikan rangkuman isi

Mengidentifikasi klausa dalam teks buku


10 menit
Penutup
Penguatan keterampilan memindai (scanning)

Metode
Ceramah
tanya jawab
demonstrasi
simulasi
diskusi

E. Media dan Sumber Bahan


1. buku yang memuat daftar isi
2. buku yang terkait dengan tata bahasa
3. Buku Kompeten Berbahasa Indonesia, Erlangga, Jakarta
F. Evaluasi
Jenis Tagihan:
tugas individu
laporan
Bentuk Instrumen:
uraian bebas
Mengetahui
Kepala Sekolah

Lubuk Talang, juli 2012


Guru mata pelajaran

Suroto S.Pd
Nip.195508131988031002

Desi Arisandi, S.Pd.


Nip.

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP)


Mata Pelajaran
Kelas/ Semester
Pertemuan ke
Alokasi Waktu

: Bahasa Indonesia
: X/ 2
:3
: 90 menit

A. Kompetensi Dasar
12.2 Menulis gagasan untuk meyakinkan atau mengajak pembaca bersikap atau melakukan
sesuatu dalam bentuk paragraf persuasif
B. Indikator
Mendaftar topik- topik yang dapat dikembangkan menjadi paragraf argumentatif
berdasarkan hasil penelitian
Menyusun kerangka paragraf persuasif
Mengembangkan kerangka yang telah disusun menjadi paragraf persuasif
Menggunakan kata penghubung antarklausa (karena, jika, kalau, seperti, dll.)dalam
paragraf persuasif
Menyunting paragraf persuasif yang ditulis teman
C. Materi Pokok
Contoh paragraf persuasif
ciri-ciri paragraf persuasif
topik-topik paragraf persuasif
kerangka paragraf persuasif
penggunaan kata penghubung antarklausa dalam paragraf persuasif
D. Skenario Pembelajaran
No. Kegiatan

Alokasi
swaktu

Pendahuluan
10 menit
Menyiapkan contoh-contoh paragraf persuasif
2
Inti

Membaca paragraf persuasif


70 menit

Mengidentifikasi karekteristik paragraf persuasif

Menulis paragraf persuasif

Menggunakan kata penghubung antarkalimat (oleh


karena itu dengan demikian, oleh sebab itu, dll.)dalam
paragraf persuasif
3
10 menit
Penutup
Pengembangan keterampilan menulis paragraf persuasif
E. Media dan Sumber Bahan

Metode
Ceramah
tanya jawab
demonstrasi
simulasi

1. buku yang berkaitan dengan argumen-tasi, buku yang terkait dengan tata bahasa
2. Buku Kompeten Berbahasa Indonesia, Erlangga, Jakarta
F. Evaluasi
Jenis Tagihan:
tugas individu
Bentuk Instrumen:
uraian bebas
pilihan ganda

Mengetahui
Kepala Sekolah

Suroto S.Pd
Nip.195508131988031002

Lubuk Talang, juli 2012


Guru mata pelajaran

Desi Arisandi, S.Pd.


Nip.

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP)


Mata Pelajaran
Kelas/ Semester
Pertemuan ke
Alokasi Waktu

: Bahasa Indonesia
: X/ 2
:4
: 90 menit

A. Kompetensi Dasar
13.1 Menemukan hal-hal yang menarik tentang tokoh cerita rakyat yang disampaikan secara
langsung dan atau melalui rekaman
B. Indikator
Mengidentifikasi karakteristik cerita rakyat yang didengarkan
Menentukan isi dan atau amanat yang terdapat di dalam cerita rakyat
Menemukan hal-hal yang menarik tentang tokoh cerita rakyat
Membandingkan nilai-nilai dalam cerita rakyat dengan nilai-nilai masa kini dengan
menggunakan kalimat yang efektif
Mengungkapkan kembali cerita rakyat dalam bentuk sinopsis
C. Materi Pokok
Rekaman cerita rakyat atau yang disampaikan secara langsung
ciri-ciri cerita rakyat
unsur-unsur intrinsik (tema, penokohan, latar, alur, sudut pandang)
nilai-nilai (budaya, moral, agama)
cara membuat sinopsis
hal-hal yang menarik tentang tokoh
D. Skenario Pembelajaran
No.
Kegiatan
1
2

Alokasi Metode
swaktu

Pendahuluan
Menyiapkan rekaman cerita rakyat dab materi pengantar
10 menit
Inti
Mendengarkan rekaman cerita rakyat (penuturan cerita sesuai
dengan daerah setempat)*
70 menit
Mengidentifikasi karakteristik cerita rakyat yang didengarkan
Menemukan hal-hal yang menarik tentang tokoh cerita rakyat
Mengutarakan secara lisan nilai-nilai dalam cerita rakyat
dengan memperhatikan pelafalan kata, dan kalimat yang tepat
Membandingkan nilai-nilai dalam cerita rakyat dengan nilainilai masa kini dengan menggunakan kalimat yang efektif.
Mengungkapkan kembali cerita rakyat dalam bentuk sinopsis
10 menit
Penutup
Pengembangan kreativitas pengungkapan kembali isi cerita yang
menarik

E. Media dan Sumber Bahan

1. Rekaman cerita rakyat, tuturan cerita rakyat, buku cerita rakyat


2. Buku Kompeten Berbahasa Indonesia, Erlangga, Jakarta

Ceramah
tanya jawab
demonstrasi
simulasi
inkuiri

F. Evaluasi
Jenis Tagihan:
tugas individu

Bentuk Instrumen:
uraian bebas
pilihan ganda

Mengetahui
Kepala Sekolah

Suroto S.Pd
Nip.195508131988031002

Lubuk Talang, juli 2012


Guru mata pelajaran

Desi Arisandi, S.Pd.


Nip.

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP)


Mata Pelajaran
Kelas/ Semester
Pertemuan ke
Alokasi Waktu

: Bahasa Indonesia
: X/ 2
:5
: 90 menit

A. Kompetensi Dasar
11.2 Merangkum seluruh isi informasi dari suatu tabel dan atau grafik ke dalam beberapa
kalimat dengan membaca memindai
B. Indikator
Mengungkapkan (secara lisan atau tertulis) isi tabel/ grafik yang terdapat dalam bacaan ke
dalam beberapa kalimat
Merangkum isi informasi dari suatu tabel/ grafik
C. Materi Pokok
teks / bacaan yang berisi tabel atau grafik
isi tabel/ grafik
merangkum tabel/ grafik
D. Skenario Pembelajaran
No. Kegiatan
1
2

Alokasi
swaktu

Pendahuluan
10 menit
Menyiapkan teks berisi tabel dan grafik
Inti
Membaca teks yang berisi tabel atau grafik
70 menit
Mengungkapkan (secara lisan atau tertulis) isi
tabel/ grafik yang terdapat dalam bacaan ke dalam
beberapa kalimat
Menyimpulkan isi tabel/ grafik
Penutup
10 menit
Pengembangan keterampilan membaca tabel dan grafik

E. Media dan Sumber Bahan


1. media cetak/ internet
2. Buku Kompeten Berbahasa Indonesia, Erlangga, Jakarta

F. Evaluasi
Jenis Tagihan:
ulangan
tugas kelompok
Bentuk Instrumen:
uraian bebas
pilihan ganda

Metode
Ceramah
tanya jawab
demonstrasi
simulasi

Mengetahui
Kepala Sekolah

Suroto S.Pd
Nip.195508131988031002

Lubuk Talang, juli 2012


Guru mata pelajaran

Desi Arisandi, S.Pd.


Nip.

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP)


Mata Pelajaran
Kelas/ Semester
Pertemuan ke
Alokasi Waktu

: Bahasa Indonesia
: X/ 2
:6
: 90 menit

A. Kompetensi Dasar
10.2 Memberikan persetujuan/ dukungan terhadap artikel yang terdapat dalam media cetak
dan atau elektronik
B. Indikator
Mendata informasi dari sebuah artikel dengan mencantumkan sumbernya
Merumuskan pokok persoalan yang menjadi bahan perdebatan umum di masyarakat (apa
isunya, siapa yang memunculkan, kapan dimunculkan, apa yang menjadi latar
belakangnya, dsb.)
Memberikan kritik dengan disertai alasan
C. Materi Pokok
Artikel dalam media cetak atau internet yang menjadi bahan perdebatan umum (misalnya,
kenaikan harga BBM atau berita terorisme)
Kata kunci (saya kurang sependapat... karena..., ) untuk menyampaikan kritik atau
dukungan terhadap suatu pendapat atau gagasan
D. Skenario Pembelajaran
No. Kegiatan
1

Alokasi
swaktu

Pendahuluan
10 menit
Menyiapkan artikel pilihan untuk dibahas
2
Inti

Membaca artikel
70 menit

Mendiskusikan persoalan yang menjadi perdebatan


umum di masyarakat ( apa isunya, siapa yang
memunculkan, kapan dimunculkan, apa yang menjadi
latar belakang, dsb.)

Memberikan persetujuan/dukungan dengan disertai


3
alasan
10 menit
Penutup
Pengembangan
kemampuan
memberikan
persetujuan/dukungan
E. Media dan Sumber Bahan
1. artikel dari media cetak/ internet
2. Buku Kompeten Berbahasa Indonesia, Erlangga, Jakarta
F. Evaluasi
Jenis Tagihan:
praktik

Metode
Ceramah
tanya jawab
demonstrasi
diskusi

tugas kelompok

Bentuk Instrumen:
unjuk kerja
format pengamatan
Mengetahui
Kepala Sekolah

Suroto S.Pd
Nip.195508131988031002

Lubuk Talang, juli 2012


Guru mata pelajaran

Desi Arisandi, S.Pd.


Nip.

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP)


Mata Pelajaran
Kelas/ Semester
Pertemuan ke
Alokasi Waktu

: Bahasa Indonesia
: X/ 2
:7
: 90 menit

A. Kompetensi Dasar
9.1 Menyimpulkan isi informasi yang disampaikan melalui tuturan langsung
B. Indikator
Mencatat pokok-pokok isi informasi yang disampaikan melalui tuturan langsung
Menyimpulkan isi informasi dengan urutan yang runtut dan mudah dipahami.
Menyampaikan secara lisan isi informasi yang telah ditulis secara runtut dan jelas
C. Materi Pokok
Informasi dari tuturan langsung tentang topik tertentu
pokok-pokok isi informasi
D. Skenario Pembelajaran
No.
Kegiatan
1
2

Alokasi
swaktu

Pendahuluan
10 menit
Penyampaian informasi tentang topik tertentu dengan
tuturan langsung
Inti
70 menit
Mendengarkan informasi yang disampaikan melalui
tuturan langsung (Misalnya tentang Transportasi : andong,
delman, bajaj, jukung, bendi, dll.)*
Menyimpulkan isi informasi dengan urutan yang
runtut dan mudah dipahami.
Menyampaikan secara lisan isi informasi yang telah
ditulis secara runtut dan jelas
Mendiskusikan isi informasi
10 menit
Penutup
Penguatan pemahaman informasi dengan latihan-latihan
menyimak

Metode
Ceramah
tanya jawab
demonstrasi
simulasi

E. Media dan Sumber Bahan


1. narasumber/ televisi/ radio/
2. Buku Kompeten Berbahasa Indonesia, Erlangga, Jakarta
F. Evaluasi
Jenis Tagihan:
pertanyaan lisan
tugas individu
Bentuk Intrumen:
jawaban singkat
unjuk kerja
format pengamatan
Mengetahui
Kepala Sekolah

Suroto S.Pd
Nip.195508131988031002

Lubuk Talang, juli 2012


Guru mata pelajaran

Desi Arisandi, S.Pd.


Nip.

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP)


Mata Pelajaran
Kelas/ Semester
Pertemuan ke
Alokasi Waktu

: Bahasa Indonesia
: X/ 2
:8
: 90 menit

A. Kompetensi Dasar
12.3 Menulis hasil wawancara ke dalam beberapa paragraf dengan menggunakan ejaan yang
tepat
B. Indikator
Menentukan topik
Menyusun daftar pertanyaan dengan memperhatikan kelengkapan isi (apa, siapa, di mana,
kapan, mengapa, dan bagaimana)
Mencatat pokok-pokok informasi yang diperoleh dari wawancara
Menuliskan hasil wawancara ke dalam beberapa paragraf dengan ejaan dan tanda baca yang
benar
C. Materi Pokok
Informasi dari nara- sumber
topik wawancara
daftar pertanyaan
pokok-pokok isi wawancara
penggunaan ejaan dan tanda baca
D. Skenario Pembelajaran
No. Kegiatan
1
2

Alokasi
swaktu

Pendahuluan
10 menit
Menyiapkan wawancara
Inti

Memilih narasumber untuk diwawancarai *


70 menit

Menyusun daftar pertanyaan dengan memperhatikan


kelengkapan isi (apa, siapa, di mana, kapan, mengapa,
dan bagaimana)

Melakukan wawancara dengan narasumber

Mencatat pokok-pokok informasi yang diperoleh dari


wawancara

Menuliskan hasil wawancara ke dalam beberapa


paragraf dengan ejaan dan tanda baca yang benar
10 menit
Penutup
Pengembangan keterampilan menulis hasil wawancara

E. Media dan Sumber Bahan


1. Buku pedoman wawancara
2. Buku Kompeten Berbahasa Indonesia, Erlangga, Jakarta
F. Evaluasi
Jenis Tagihan:
tugas kelompok
laporan

Metode
Ceramah
tanya jawab
demonstrasi
simulasi

Bentuk Instrumen:
uraian bebas
pilihan ganda
Mengetahui
Kepala Sekolah

Suroto S.Pd
Nip.195508131988031002

Lubuk Talang, juli 2012


Guru mata pelajaran

Desi Arisandi, S.Pd.


Nip.

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP)


Mata Pelajaran
Kelas/ Semester
Pertemuan ke
Alokasi Waktu

: Bahasa Indonesia
: X/ 2
:9
: 90 menit

A. Kompetensi Dasar
16.2 Menulis karangan berdasarkan kehidupan sendiri dalam
latar)

cerpen (pelaku, peristiwa,

B. Indikator
Menentukan topik berdasarkan kehidupan sendiri untuk menulis cerita pendek
Menulis kerangka cerita pendek dengan memperhatikan pelaku, peristiwa, latar

Mengembangkan kerangka yang telah dibuat dalam bentuk cerpen (pelaku, peristiwa,
latar, ) dengan memperhatikan pilihan kata, tanda baca, dan ejaan.

C. Materi Pokok
Contoh cerpen
ciri-ciri cerita pendek
syarat topik cerpen
kerangka cerita pendek
unsur-unsur cerpen (pelaku, peristiwa, latar, konflik)
D. Skenario Pembelajaran
No.
Kegiatan

Alokasi
swaktu

Metode
Ceramah
tanya jawab
demonstrasi
ekplorasi

Pendahuluan
Menyajikan contoh cerpen pilihan

10 menit

Inti

70 menit

Menulis cerpen berdasarkan kehidupan sendiri


Membahas cerpen yang ditulis teman

Penutup
Pengembangan kreativitas menulis cerpen

10 menit

E. Media dan Sumber Bahan


1. Buku kumpulan cerpen
2. Buku Kompeten Berbahasa Indonesia, Erlangga, Jakarta
F. Evaluasi
Jenit Tagihan:

tugas individu
Bentuk Instrumen:
uraian bebas
Mengetahui
Kepala Sekolah

Suroto S.Pd
Nip.195508131988031002

Lubuk Talang, juli 2012


Guru mata pelajaran

Desi Arisandi, S.Pd.


Nip.

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP)


Mata Pelajaran
Kelas/ Semester
Pertemuan ke
Alokasi Waktu

: Bahasa Indonesia
: X/ 2
: 10
: 90 menit

A. Kompetensi Dasar
11.1 Merangkum seluruh isi informasi
membaca memindai

teks buku ke dalam beberapa kalimat dengan

B. Indikator
Mencatat pokok-pokok isi informasi pada halaman bab tertentu yang dirujuk
Merangkum seluruh isi informasi (yang diperoleh dari halaman bab tertentu) ke dalam
beberapa kalimat
Membahas rangkuman yang telah dibuat
Mengidentifikasi klausa dalam teks buku
C. Materi Pokok
Buku yang memuat daftar isi
pokok isi informasi
rangkuman isi buku
klausa
D. Skenario Pembelajaran
No. Kegiatan
1
2

Alokasi
swaktu

Pendahuluan
10 menit
Orientasi pembacaan daftar teks dengan memindai
Inti

Membaca daftar isi buku


70 menit

Menentukan salah satu bab dalam daftar isi buku yang


merujuk ke halaman

Membaca informasi yang terdapat pada halaman


tertentu sesuai dengan yang dirujuk pada daftar isi

Merangkum seluruh isi informasi (yang diperoleh dari


halaman bab tertentu) ke dalam beberapa kalimat

Mendiskusikan rangkuman isi

Mengidentifikasi klausa dalam teks buku


10 menit
Penutup
Penguatan keterampilan memindai (scanning)

E. Media dan Sumber Bahan


1. buku yang memuat daftar isi
2. buku yang terkait dengan tata bahasa
3. Buku Kompeten Berbahasa Indonesia, Erlangga, Jakarta
F. Evaluasi
Jenis Tagihan:
tugas individu
laporan

Metode
Ceramah
tanya jawab
demonstrasi
simulasi
diskusi

Mengetahui
Kepala Sekolah

Suroto S.Pd
Nip.195508131988031002

Lubuk Talang, juli 2012


Guru mata pelajaran

Desi Arisandi, S.Pd.


Nip.

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP)


Mata Pelajaran
Kelas/ Semester
Pertemuan ke
Alokasi Waktu
A. Kompetensi Dasar
12.4 Menyusun teks pidato

: Bahasa Indonesia
: X/ 2
: 12
: 90 menit

B. Indikator
Menyusun teks pidato berdasarkan kerangka dengan menggunakan kalimat yang mudah
dipahami
Menyunting teks pidato tulisan teman
C. Materi Pokok
Kalimat pembuka, isi, penutup
syarat-syarat topik
sumber topik
kerangka teks pidato
penggunaan bahasa dalam teks pidato
D. Skenario Pembelajaran
No. Kegiatan

Alokasi
swaktu

Metode
Ceramah
tanya jawab
demonstrasi
simulasi

Pendahuluan
Pengantar penyusunan teks pidato

10 menit

Inti

70 menit

Menentukan topik dan tujuan


Menyusun kerangka pidato
Menyusun teks pidato berdasarkan kerangka dengan
menggunakan kalimat yang mudah dipahami
Menyunting teks pidato tulisan teman

Penutup
Pengembangan keterampilan menulis teks pidato

10 menit

E. Media dan Sumber Bahan


1. Buku yang berkaitan dengan pidato, buku EyD
2. Buku Kompeten Berbahasa Indonesia, Erlangga, Jakarta
F. Evaluasi
Jenis Tagihan:
tugas individu
Bentuk Instrumen:
uraian bebas
Mengetahui
Kepala Sekolah

Suroto S.Pd
Nip.195508131988031002

Lubuk Talang, juli 2012


Guru mata pelajaran

Desi Arisandi, S.Pd.


Nip.

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP)


Mata Pelajaran
Kelas/ Semester
Pertemuan ke
Alokasi Waktu

: Bahasa Indonesia
: X/ 2
: 13
: 90 menit

A. Kompetensi Dasar
9.2 Menyimpulkan isi informasi yang didengar melalui tuturan tidak langsung (rekaman atau
teks yang dibacakan)
B. Indikator
Mencatat pokok-pokok isi informasi melalui rekaman atau teks yang dibacakan
Menyampaikan secara lisan isi informasi secara runtut dan jelas
Menyimpulkan isi informasi yang didengar
C. Materi Pokok
Rekaman Informasi atau teks yang dibacakan
pokok-pokok isi informasi
simpulan informasi
D. Skenario Pembelajaran
No. Kegiatan
1
2

Alokasi
swaktu

Pendahuluan
10 menit
Penyampaian informasi tentang topik tertentu dengan rekaman
atau teks yang dibacakan
Inti
70 menit
Mendengarkan informasi yang disampaikan melalui
rekaman atau teks yang dibacakan *
Menyimpulkan isi informasi dengan urutan yang runtut
dan mudah dipahami
Menyampaikan secara lisan isi informasi
secara runtut
dan jelas
10 menit
Penutup
Penguatan pemahaman informasi dengan latihan-latihan
menyimak

E. Media dan Sumber Bahan


1. rekaman informasi/ teks yang dibacakan
2. Buku Kompeten Berbahasa Indonesia, Erlangga, Jakarta
F. Evaluasi
Jenis Tagihan :
pertanyaan lisan
Bentuk intrumen
jawaban singkat
Mengetahui
Kepala Sekolah

Suroto S.Pd
Nip.195508131988031002

Lubuk Talang, juli 2012


Guru mata pelajaran

Desi Arisandi, S.Pd.


Nip.

Metode
Ceramah
tanya jawab
demonstrasi
simulasi

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP)


Mata Pelajaran
Kelas/ Semester
Pertemuan ke
Alokasi Waktu

: Bahasa Indonesia
: X/ 2
: 14
: 90 menit

A. Kompetensi Dasar
10.3 Memberikan kritik terhadap informasi dari media cetak dan atau elektronik
B. Indikator
Mendata informasi dari sebuah artikel dengan mencantumkan sumbernya
Merumuskan pokok persoalan yang menjadi bahan perdebatan umum di masyarakat (apa
isunya, siapa yang memunculkan, kapan dimunculkan, apa yang menjadi latar
belakangnya, dsb.)
Memberikan kritik dengan disertai alasan
C. Materi Pokok
Artikel dalam media cetak atau internet yang menjadi bahan perdebatan umum (misalnya,
kenaikan harga BBM atau berita terorisme)
Kata kunci (saya kurang sependapat... karena..., ) untuk menyampaikan kritik atau
dukungan terhadap suatu pendapat atau gagasan
D. Skenario Pembelajaran
No. Kegiatan
1
2

Alokasi
swaktu

Pendahuluan
10 menit
Menyiapkan artikel pilihan untuk dibahas
Inti

Membaca artikel
70 menit

Mendiskusikan persoalan yang menjadi perdebatan


umum di masyarakat ( apa isunya, siapa yang
memunculkan, kapan dimunculkan, apa yang menjadi
latar belakang, dsb.)

Memberikan kritik dengan disertai alasan


Penutup
10 menit
Pengembangan kemampuan memberikan kritik

Metode
Ceramah
tanya jawab
demonstrasi
diskusi

E. Media dan Sumber Bahan


1. artikel dari media cetak/ internet
2. Buku Kompeten Berbahasa Indonesia, Erlangga, Jakarta
F. Evaluasi
Jenis Tagihan:
praktik
tugas kelompok
Bentuk Instrumen:
unjuk kerja
format pengamatan

Mengetahui
Kepala Sekolah

Suroto S.Pd
Nip.195508131988031002

Lubuk Talang, juli 2012


Guru mata pelajaran

Desi Arisandi, S.Pd.


Nip.

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP)


Mata Pelajaran
Kelas/ Semester
Pertemuan ke
Alokasi Waktu

: Bahasa Indonesia
: X/ 2
: 15
: 90 menit

A. Kompetensi Dasar
9.1 Menyimpulkan isi informasi yang disampaikan melalui tuturan langsung
B. Indikator
Mencatat pokok-pokok isi informasi yang disampaikan melalui tuturan langsung
Menyimpulkan isi informasi dengan urutan yang runtut dan mudah dipahami.
Menyampaikan secara lisan isi informasi yang telah ditulis secara runtut dan jelas
C. Materi Pokok
Informasi dari tuturan langsung tentang topik tertentu
pokok-pokok isi informasi
D. Skenario Pembelajaran
No. Kegiatan
1
2

Alokasi
swaktu

Pendahuluan
10 menit
Penyampaian informasi tentang topik tertentu dengan tuturan
langsung
Inti
70 menit
Mendengarkan informasi yang disampaikan melalui tuturan
langsung (Misalnya tentang Transportasi : andong, delman,
bajaj, jukung, bendi, dll.)*
Menyimpulkan isi informasi dengan urutan yang runtut
dan mudah dipahami.
Menyampaikan secara lisan isi informasi yang telah
ditulis secara runtut dan jelas
Mendiskusikan isi informasi
10 menit
Penutup
Penguatan pemahaman informasi dengan latihan-latihan
menyimak

E. Media dan Sumber Bahan


1. narasumber/ televisi/ radio/
2. Buku Kompeten Berbahasa Indonesia, Erlangga, Jakarta
F. Evaluasi
Jenis Tagihan:
pertanyaan lisan
tugas individu
Bentuk Intrumen:
jawaban singkat
unjuk kerja
format pengamatan
Mengetahui
Kepala Sekolah

Suroto S.Pd
Nip.195508131988031002

Lubuk Talang, juli 2012


Guru mata pelajaran

Desi Arisandi, S.Pd.


Nip.

Metode
Ceramah
tanya jawab
demonstrasi
simulasi

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP)


Mata Pelajaran
Kelas/ Semester
Pertemuan ke
Alokasi Waktu

: Bahasa Indonesia
: X/ 2
: 16
: 90 menit

A. Kompetensi Dasar
12.1Menulis gagasan untuk mendukung suatu pendapat dalam bentuk paragraf argumentatif
B. Indikator
Mendaftar topik-topik pendapat yang dapat dikembangkan menjadi
paragraf
argumentatif
Menyusun kerangka paragraf argumentatif
Mengembangkan kerangka yang telah disusun menjadi paragraf argumentatif
Menggunakan kata penghubung antarkalimat (oleh karena itu dengan demikian, oleh
sebab itu, dll.) dalam paragraf argumentatif
Menyunting paragraf argumentatif yang ditulis teman
C. Materi Pokok
Contoh paragraf argumentatif
ciri-ciri paragraf argumentatif
topik paragraf argumentatif
kerangka paragraf argumentatif
penggunaan kata penghubung dalam paragraf argumentatif
D. Skenario Pembelajaran
No. Kegiatan
1
2

Alokasi
waktu

Pendahuluan
10 menit
Orientasi pemahaman paragraf argumentasi
Inti

Membaca paragraf argumentatif


70 menit

Mengidentifikasi karekteristik

paragraf argumentatif

Menulis paragraf argumentatif

Menggunakan kata penghubung antarkalimat (oleh


karena itu dengan demikian, oleh sebab itu, dll.)dalam
paragraf argumentatif

Menyunting paragraf argumentatif yang ditulis teman


10 menit
Penutup
Pengembanga
n keterampilan menulsi paragraf argumentasi

Metode
Ceramah
tanya jawab
demonstrasi
simulasi

E. Media dan Sumber Bahan


1. buku yang berkaitan dengan argumen-tasi, buku yang terkait dengan tata bahasa
2. Buku Kompeten Berbahasa Indonesia, Erlangga, Jakarta
F. Evaluasi
Jenis Tagihan:
tugas Individu
praktik
Mengetahui
Kepala Sekolah

Suroto S.Pd

Lubuk Talang, juli 2012


Guru mata pelajaran

Desi Arisandi, S.Pd.

Nip.195508131988031002

Nip.

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP)


Mata Pelajaran
Kelas/ Semester
Pertemuan ke
Alokasi Waktu

: Bahasa Indonesia
: X/ 2
: 17
: 90 menit

A. Kompetensi Dasar
10.2 Memberikan persetujuan/ dukungan terhadap artikel yang terdapat dalam media cetak
dan atau elektronik
B. Indikator
Mendata informasi dari sebuah artikel dengan mencantumkan sumbernya
Merumuskan pokok persoalan yang menjadi bahan perdebatan umum di masyarakat (apa
isunya, siapa yang memunculkan, kapan dimunculkan, apa yang menjadi latar
belakangnya, dsb.)
Memberikan persetujuan/ dukungan dengan bukti pendukung (disertai dengan alas an)
C. Materi Pokok
Artikel dalam media cetak atau internet yang menjadi bahan perdebatan umum (misalnya,
kenaikan harga BBM atau berita terorisme)
Kata kunci (saya sependapat... karena..., ) untuk menyampaikan dukungan terhadap suatu
pendapat atau gagasan
D. Skenario Pembelajaran
No. Kegiatan

Alokasi
swaktu

Pendahuluan
10 menit
Menyiapkan artikel pilihan untuk diperdebatkan
2
Inti

Membaca artikel
70 menit

Mendiskusikan pokok persoalan yang menjadi bahan


perdebatan umum di masyarakat (apa isunya, siapa yang
memunculkan, kapan dimunculkan, apa yang menjadi latar
belakangnya, dsb.)

Memberikan persetujuan/ dukungan dengan bukti


pendukung (disertai dengan alasan)
3
10 menit
Penutup
Pengembangan keterampilan memberikan dukungan
E. Media dan Sumber Bahan
1. Artikel dari media cetak/ internet
2. Buku Kompeten Berbahasa Indonesia, Erlangga, Jakarta
F. Evaluasi
Jenis Tagihan:
praktik
tugas kelompok
Bentuk Instrumen:
unjuk kerja
format pengamatan
Mengetahui
Kepala Sekolah

Lubuk Talang, juli 2012


Guru mata pelajaran

Metode
Ceramah
tanya jawab
demonstrasi
diskusi

Suroto S.Pd
Nip.195508131988031002

Desi Arisandi, S.Pd.


Nip.

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP)


Mata Pelajaran
Kelas/ Semester
Pertemuan ke
Alokasi Waktu

: Bahasa Indonesia
: X/ 2
: 18
: 90 menit

A. Kompetensi Dasar
15.1 Mengidentifikasi karakteristik dan struktur unsur intrinsik sastra Melayu klasik dan
mendiskusikan nilai-nilai didalamnya.
B. Indikator
Mengidentifikasi karakteristik karya sastra Melayu klasik
Menentukan struktur (unsur) karya sastra Melayu klasik
Menuliskan secara ringkas isi karya sastra Melayu klasik dengan bahasa sendiri ke dalam
beberapa paragraf
Menemukan nilai-nilai dalam karya sastra Melayu Klasik
Membandingkan nilai-nilai dalam sastra Melayu Klasik dengan nilai-nilai masa kini
Mengartikan kata-kata sulit
C. Materi Pokok
Karya sastra Melayu klasik
ciri-ciri karya sastra Melayu klasik
unsur-unsur karya sastra Melayu klasik (tema, alur, latar, penokohan, amanat)
ringkasan isi karya sastra Melayu klasik
nilai-nilai karya sastra Melayu klasik
Membandingkan nilai-nilai dalam sastra Melayu klasik dengan nilai-nilai masa kini
E. Media dan Sumber Bahan
1. karya satra Melayu klasik
2. Buku Kompeten Berbahasa Indonesia, Erlangga, Jakarta
F. Evaluasi
enis Tagihan:
tugas individu
tugas kelompok
laporan
Bentuk Instrumen:
uraian bebas
pilihan ganda

Mengetahui
Kepala Sekolah

Suroto S.Pd
Nip.195508131988031002

Lubuk Talang, juli 2012


Guru mata pelajaran

Desi Arisandi, S.Pd.


Nip.

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP)


Mata Pelajaran
Kelas/ Semester
Pertemuan ke
Alokasi Waktu

: Bahasa Indonesia
: X/ 2
: 19
: 90 menit

A. Kompetensi Dasar
11.1 Merangkum seluruh isi informasi
membaca memindai

teks buku ke dalam beberapa kalimat dengan

B. Indikator
Mencatat pokok-pokok isi informasi pada halaman bab tertentu yang dirujuk
Merangkum seluruh isi informasi (yang diperoleh dari halaman bab tertentu) ke dalam
beberapa kalimat

Membahas rangkuman yang telah dibuat


Mengidentifikasi klausa dalam teks buku
C. Materi Pokok
Buku yang memuat daftar isi
pokok isi informasi
rangkuman isi buku
klausa
D. Skenario Pembelajaran
No. Kegiatan
1
2

Alokasi
swaktu

Pendahuluan
10 menit
Orientasi pembacaan daftar teks dengan memindai
Inti

Membaca daftar isi buku


70 menit

Menentukan salah satu bab dalam daftar isi buku yang


merujuk ke halaman

Membaca informasi yang terdapat pada halaman tertentu


sesuai dengan yang dirujuk pada daftar isi

Merangkum seluruh isi informasi (yang diperoleh dari


halaman bab tertentu) ke dalam beberapa kalimat

Mendiskusikan rangkuman isi

Mengidentifikasi klausa dalam teks buku


10 menit
Penutup
Penguatan keterampilan memindai (scanning)

E. Media dan Sumber Bahan


1. buku yang memuat daftar isi
2. buku yang terkait dengan tata bahasa
3. Buku Kompeten Berbahasa Indonesia, Erlangga, Jakarta
F. Evaluasi
Jenis Tagihan:
tugas individu
laporan

Bentuk Instrumen:
uraian bebas
Mengetahui
Kepala Sekolah

Suroto S.Pd
Nip.195508131988031002

Lubuk Talang, juli 2012


Guru mata pelajaran

Desi Arisandi, S.Pd.


Nip.

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP)

Metode
Ceramah
tanya jawab
demonstrasi
simulasi
diskusi

Mata Pelajaran
Kelas/ Semester
Pertemuan ke
Alokasi Waktu

: Bahasa Indonesia
: X/ 2
: 20
: 90 menit

A. Kompetensi Dasar
9.1 Menyimpulkan isi informasi yang disampaikan melalui tuturan langsung
B. Indikator
Mencatat pokok-pokok isi informasi yang disampaikan melalui tuturan langsung
Menyimpulkan isi informasi dengan urutan yang runtut dan mudah dipahami.
Menyampaikan secara lisan isi informasi yang telah ditulis secara runtut dan jelas
C. Materi Pokok
Informasi dari tuturan langsung tentang topik tertentu
pokok-pokok isi informasi
D. Skenario Pembelajaran
No. Kegiatan
1
2

Alokasi
swaktu

Pendahuluan
10 menit
Penyampaian informasi tentang topik tertentu dengan tuturan
langsung
Inti
70 menit
Mendengarkan informasi yang disampaikan melalui tuturan
langsung (Misalnya tentang Transportasi : andong, delman,
bajaj, jukung, bendi, dll.)*
Menyimpulkan isi informasi dengan urutan yang runtut
dan mudah dipahami.
Menyampaikan secara lisan isi informasi yang telah
ditulis secara runtut dan jelas
Mendiskusikan isi informasi
10 menit
Penutup
Penguatan pemahaman informasi dengan latihan-latihan
menyimak

Metode
Ceramah
tanya jawab
demonstrasi
simulasi

E. Media dan Sumber Bahan


1. narasumber/ televisi/ radio/
2. Buku Kompeten Berbahasa Indonesia, Erlangga, Jakarta
F. Evaluasi
Jenis Tagihan:
pertanyaan lisan
tugas individu
Bentuk Intrumen:
jawaban singkat
unjuk kerja
format pengamatan
Mengetahui
Kepala Sekolah

Suroto S.Pd
Nip.195508131988031002

Lubuk Talang, juli 2012


Guru mata pelajaran

Desi Arisandi, S.Pd.


Nip.

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP)

Mata Pelajaran
Kelas/ Semester
Pertemuan ke
Alokasi Waktu

: Bahasa Indonesia
: X/ 2
: 21
: 90 menit

A. Kompetensi Dasar
14.1
Membahas isi puisi berkenaan dengan gambaran penginderaan, perasaan, pikiran, dan
imajinasi melalui diskusi
B. Indikator
Mendiskusikan isi puisi (gambaran penginderaan, perasaan, pikiran, dan imajinasi)
Mendiskusikan maksud/ makna puisi
C. Materi Pokok
Puisi
gambaran penginderaan
gambaran perasaan
gambaran pikiran
penggambaran imajinasi
maksud puisi
D. Skenario Pembelajaran
No. Kegiatan
1
2

Alokasi
swaktu

Pendahuluan
10 menit
Orientasi materi tentang gambaran
penginderaan,
perasaan, pikiran, dan imajinas dalam puisi
Inti
70 menit

Membaca puisi

Mendiskusikan isi puisi (gambaran penginderaan,


perasaan, pikiran, dan imajinasi)

Melaporkan hasil diskusi

Menanggapi isi laporan diskusi


Penutup
Pengembangan keterampilan berbicara dengan memberikan 10 menit
tanggapan apresiatif terhadap isi puisi

Metode
Ceramah
tanya jawab
demonstrasi
diskusi
inkuiri
simulasi

E. Media dan Sumber Bahan


1. buku kumpulan puisi, buku panduan yang terkait
2. Buku Kompeten Berbahasa Indonesia, Erlangga, Jakarta
F. Evaluasi
Jenis Tagihan:
tugas kelompok
tugas individu
Bentuk Instrumen:
unjuk kerja
format pengamatan
uraian bebas
Mengetahui
Kepala Sekolah

Suroto S.Pd
Nip.195508131988031002

Lubuk Talang, juli 2012


Guru mata pelajaran

Desi Arisandi, S.Pd.


Nip.

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP)


Mata Pelajaran
Kelas/ Semester
Pertemuan ke
Alokasi Waktu

: Bahasa Indonesia
: X/ 2
: 22
: 90 menit

A. Kompetensi Dasar
10.5 Memberikan kritik terhadap informasi dari media cetak dan atau elektronik
B. Indikator
Mendata informasi dari sebuah artikel dengan mencantumkan sumbernya
Merumuskan pokok persoalan yang menjadi bahan perdebatan umum di masyarakat (apa
isunya, siapa yang memunculkan, kapan dimunculkan, apa yang menjadi latar
belakangnya, dsb.)
Memberikan kritik dengan disertai alasan
C. Materi Pokok
Artikel dalam media cetak atau internet yang menjadi bahan perdebatan umum (misalnya,
kenaikan harga BBM atau berita terorisme)
Kata kunci (saya kurang sependapat... karena..., ) untuk menyampaikan kritik atau
dukungan terhadap suatu pendapat atau gagasan
D. Skenario Pembelajaran
No. Kegiatan
1
2

Alokasi
swaktu

Pendahuluan
10 menit
Menyiapkan artikel pilihan untuk dibahas
Inti

Membaca artikel
70 menit

Mendiskusikan persoalan yang menjadi perdebatan umum


di masyarakat ( apa isunya, siapa yang memunculkan,
kapan dimunculkan, apa yang menjadi latar belakang, dsb.)

Memberikan kritik dengan disertai alasan


Penutup
Pengembangan kemampuan memberikan kritik
10 menit

Metode
Ceramah
tanya jawab
demonstrasi
diskusi

E. Media dan Sumber Bahan


1. artikel dari media cetak/ internet
2. Buku Kompeten Berbahasa Indonesia, Erlangga, Jakarta
F. Evaluasi
Jenis Tagihan:
praktik
tugas kelompok
Bentuk Instrumen:
unjuk kerja
format pengamatan
Mengetahui
Kepala Sekolah

Suroto S.Pd
Nip.195508131988031002

Lubuk Talang, juli 2012


Guru mata pelajaran

Desi Arisandi, S.Pd.


Nip.

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP)


Mata Pelajaran
Kelas/ Semester
Pertemuan ke
Alokasi Waktu

: Bahasa Indonesia
: X/ 2
: 23
: 90 menit

A. Kompetensi Dasar
12.2 Menulis gagasan untuk meyakinkan atau mengajak pembaca bersikap atau melakukan
sesuatu dalam bentuk paragraf persuasif
B. Indikator
Mendaftar topik- topik yang dapat dikembangkan menjadi paragraf argumentatif
berdasarkan hasil penelitian
Menyusun kerangka paragraf persuasif
Mengembangkan kerangka yang telah disusun menjadi paragraf persuasif
Menggunakan kata penghubung antarklausa (karena, jika, kalau, seperti, dll.)dalam
paragraf persuasif
Menyunting paragraf persuasif yang ditulis teman
C. Materi Pokok
Contoh paragraf persuasif
ciri-ciri paragraf persuasif
topik-topik paragraf persuasif
kerangka paragraf persuasif
penggunaan kata penghubung antarklausa dalam paragraf persuasif
D. Skenario Pembelajaran
No. Kegiatan
1
2

Alokasi
swaktu

Pendahuluan
10 menit
Menyiapkan contoh-contoh paragraf persuasif
Inti

Membaca paragraf persuasif


70 menit

Mengidentifikasi karekteristik paragraf persuasif

Menulis paragraf persuasif

Menggunakan kata penghubung antarkalimat (oleh karena


itu dengan demikian, oleh sebab itu, dll.)dalam paragraf
persuasif
10 menit
Penutup
Pengembangan keterampilan menulis paragraf persuasif

Metode
Ceramah
tanya jawab
demonstrasi
simulasi

E. Media dan Sumber Bahan


1. buku yang berkaitan dengan argumen-tasi, buku yang terkait dengan tata bahasa
2. Buku Kompeten Berbahasa Indonesia, Erlangga, Jakarta
F. Evaluasi
Jenis Tagihan:
tugas individu
Bentuk Instrumen:
uraian bebas
pilihan ganda
Mengetahui
Kepala Sekolah

Lubuk Talang, juli 2012


Guru mata pelajaran

Suroto S.Pd
Nip.195508131988031002

Desi Arisandi, S.Pd.


Nip.

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP)


Mata Pelajaran
Kelas/ Semester
Pertemuan ke
Alokasi Waktu

: Bahasa Indonesia
: X/ 2
: 24
: 90 menit

A. Kompetensi Dasar
13.2 Menjelaskan hal-hal yang menarik tentang latar cerita rakyat yang disampaikan secara
langsung dan atau melalui rekaman
B. Indikator
Mengidentifikasi karakteristik cerita rakyat yang didengarkan
Menentukan isi dan atau amanat yang terdapat di dalam cerita rakyat
Menemukan hal-hal yang menarik tentang latar cerita rakyat
Membandingkan nilai-nilai dalam cerita rakyat dengan nilai-nilai masa kini dengan
menggunakan kalimat yang efektif
Mengungkapkan kembali cerita rakyat dalam bentuk sinopsis
C. Materi Pokok
Rekaman cerita rakyat atau yang disampaikan secara langsung
ciri-ciri cerita rakyat
unsur-unsur intrinsik (tema, penokohan, latar, alur, sudut pandang)
nilai-nilai (budaya, moral, agama)
cara membuat sinopsis
hal-hal yang menarik tentang latar
D. Skenario Pembelajaran
No. Kegiatan
1
2

Alokasi
swaktu

Pendahuluan
10 menit
Bertanya jawab tentang berbagai cerita rakyat
Inti
Mendengarkan cerita rakyat yang disampaikan secara 70 menit
langsung*
Mengidentifikasi karakteristik cerita rakyat yang
didengarkan
Menemukan hal-hal yang menarik tentang tokoh cerita
rakyat
10 menit
Membandingkan nilai-nilai dalam cerita rakyat dengan
nilai-nilai masa kini dengan menggunakan kalimat yang
efektif.
Mengungkapkan cerita rakyat dalam bentuk sinopsis
Penutup
Siswa dan gurumelakukan refleksi

E. Media dan Sumber Bahan

Metode
Ceramah
tanya jawab
demonstrasi
simulasi

1. buku yang berkaitan dengan argumen-tasi, buku yang terkait dengan tata bahasa
2. Buku Kompeten Berbahasa Indonesia, Erlangga, Jakarta
F. Evaluasi
Jenis Tagihan:
tugas individu
Bentuk Instrumen:
uraian bebas
pilihan ganda

Mengetahui
Kepala Sekolah

Suroto S.Pd
Nip.195508131988031002

Lubuk Talang, juli 2012


Guru mata pelajaran

Desi Arisandi, S.Pd.


Nip.

BAHAN AJAR BAHASA INDONESIA KELAS X


TAHUN PELAJARAN 2008/2009
BENTUK LKS
A. Standar Kompetensi
Memahami ragam wacana tulis dengan membaca memindai

B. Kompetensi Dasar
11.1 Merangkum seluruh isi informasi
membaca memindai

teks buku ke dalam beberapa kalimat dengan

C. Indikator
Mencatat pokok-pokok isi informasi pada halaman bab tertentu yang dirujuk
Merangkum seluruh isi informasi (yang diperoleh dari halaman bab tertentu) ke dalam
beberapa kalimat
Membahas rangkuman yang telah dibuat
Mengidentifikasi klausa dalam teks buku
RINGKASAN MATERI
Membaca memindai (scanning) adalah teknik menemukan informasi dari bacaan secara tepat
dengan cara menyapu halaman demi halaman secara merata,kemudian ketika sampai pada bagian
Yang dibutuhkan,gerakan mata berhenti.Mata bergerak cepat,meloncat-loncat dan tidak melihat
kata demi kata.Untuk memahami isi garis besar buku secara cepat dapat kita lakukan dengan cara
berikut:
1. Memahami judul
2. Membaca sekilas bagian pendahuluan
3. membaca sekilas bagian isi (kalimat utama setiap paragraf atau subjudul)
4. membaca bagian penutup
Hasil membaca scanning tersebut dapat dirangkum dalam beberapa kalimat.Anda tentunya sudah
akrab dengan istilah rangkuman,sinopsis,dan abstrak.semua hal ini merupakan kegiatan
menyingkat sesuatu.Salah satu bentuk penyingkatan yang akan kita bicarakan yaitu
ringkasan.Ringkasan hendaknya dibedakan dengan ikthisar.Ringkasan merupakan peyajian
singkat dari suatu karangan asli,tetapi tetap mempertahankan urutan isi dan sudut pandang
pengarang.Sementara itu,ikhtisar tidak perlu mempertahankan urutan karangan asli.Latihan
membuat ringkasan sangat berguna untuk mengembangkan ekspresi serta penghematan
kita.Suatu ringkasan yang cermat dan teliti tidak akan diperoleh tanpa mempelajari dengan
cermatserta memahami apa yang dibaca atau didengar.Sebagai suatu bentuk reproduksi dan
sebagai suatu cara untuk mengetahui dan memahami si buku atau karangan,maka sebuah
ringkasan memerlukan persyaratan-persyaratan tertentu,yaitu:
1. membaca naskah asli
2. mencatat gagasan utama
3. Membuat reproduksi naskah
EVALUASI
Pilihlah sebuah buku,kemudian tulislah sebuah resensi dengan langkah-langkah berikut!
1. Pilihlah sebuah buku sebagai sarana penulisan resensi!dianjurkan kalian
memilih buku-buku yang baru diterbitkan.
2. Baca dan pahamilah isi buku tersebut
3. Tulislah ringkasannya!
4. Selanjutnya tulislah resensinya dengan urutan penyajian seperti berikut
a. Menulis identitas buku
b. Menulis ringkasan isi buku

c. Menulis pertimbangan terhadap calon pembaca tentang kelebihan dan


kekurangan tersebut.
Mengetahui
Kepala Sekolah

Suroto S.Pd
Nip.195508131988031002

Lubuk Talang, juli 2012


Guru mata pelajaran

Desi Arisandi, S.Pd.


Nip.

BENTUK LKS
A. Standar Kompetensi
Memahami sastra Melayu klasik

A. Kompetensi Dasar
15.1 Mengidentifikasi karakteristik dan struktur unsur intrinsik sastra Melayu klasik dan
mendiskusikan nilai-nilai didalamnya.
B. Indikator
Mengidentifikasi karakteristik karya sastra Melayu klasik
Menentukan struktur (unsur) karya sastra Melayu klasik
Menuliskan secara ringkas isi karya sastra Melayu klasik dengan bahasa sendiri ke dalam
beberapa paragraf
Menemukan nilai-nilai dalam karya sastra Melayu Klasik
Membandingkan nilai-nilai dalam sastra Melayu Klasik dengan nilai-nilai masa kini
Mengartikan kata-kata sulit
RINGKASAN MATERI
Nilai-nilai dalam sastra melayu klasik
Sastra melayu klasik identik degan sastra lisan.Dikatakan demikian karena sastra melayu
adalah sastra yang hidup,dikatakan dari mulut kemulut.Sastra lisan ini terdiri atas 6
macam,antaralain:mantra,etiologi,teka-teki,fabel,cerita jenaka,dan cerita pelipur lara.
1. Mantra adalah perkataan (ucapan) yang dapat mendatangkan daya (kekuatan
gaib)misalnya
kekuatan
untuk
menyembuhkan
sakit,menyeburkan
tanah,menghasilkan perubahan yang baik,dan mendatangkan malapetaka.Mantra
dibuat dan diciptakan oleh seseorang yang disebut pawang.
2. Etiologi adalah cerita tentang asal-usul nama benda,nama tempat atau suatu keadaan
atau suatu peristiwa.Ceruta jenis ini timbulnya karena orangtua menghadapi
pertanyaan-pertanyaan anak kecil yang belum dapat dipikir secara logis.
3. Teka-teki adalah merupakan bahasa berkias,dimana ada sesuatu yang disembunyikan
yaitu isi dan maksudnya.
4. Fabel adalah cerita mengenai binatang yang dianggap sebagai manusia,dapat
berpikir,berperasaan,berperilaku seperti manusia.Pada umumnya fabel mengandung
sindiran terhadap perilaku manusia,atau mengandung unsur pendidikan moral.
5. Cerita jenaka adalah cerita yang mengandung unsur jenaka atau humor.Umumnya
cerita ini mengandung pendidikan moral.
6. Cerita pelipur lara (CPL) adalah cerita yang bermaksud menghibur orang yang sedang
sedih,terutama kaum remaja yang sedang terkena asmara.CPL selalu berkaitan dengan
hubungan muda-mudi,yaitu pemuda pemuda yang mencari pasangannya dengan
mengalami berbagai rintangan,tetapi selalu berakhir dengan kebahagiaan.Ceritanya
penuh dengan lukisan yang romantis,baik lukisan mengenal para tokoh maupun
lukisan tentang tempat (suasana).Tukang pelipur lara disebut tukang.
CIRI-CIRI CPL
1.Selalu ada lukisan yang indah dan berulang-ulang
2.Kaya dengan fantasi,misalnya bidadari,khayalan

3.Pertemuan antara pria dan wanita selalu dengan tokoh perantara yang diberi nama nenek
kabayan berjuang selamat,si berkat,si kembang manik,atau si kembang jinak.
MOTIF CERITA PELIPUR LARA
1. Selalu ada motif impian
2. Cara mendapatkan wanita selalu dengan mencuri pakaian bidadari sehingga
bidadari sehingga bidadari tidak bisa pulang kekhayangan.
3. Selalu ada syarat dari wanita
4. Selalu ada ingkar janji yang melibatkan perpisahan
MACAM-MACAM PELIPUR LARA
1. Hikayat Malin Deman
2. Hikat Anggun Cik Tunggal
3. Hikayat Raja Budiman
4. Hikayat Si Miskin
EVALUASI
A.Jawablah pertanyaan-pertanyaan dibawah ini!
1. Jelaskan persamaan nilai-nilai kehidupan dalam sastra melayu klasik dengan kehidupan masa
kini!
2. Jelaskan perbedaan nilai-nilai kehidupan dalam sastra melayu klasik dengan kehidupan masa
kini!
B. Carilah sebuah karya sastra melayu klasik yang dapat ditemukan di perpustakaan!kemudian
identifikasikan unsur-unsur yang terkandung dalam karya sastra tersebut!
C. Kemudian identifikasikanlah karakteristik berbagai berbagai karya sastra melayu klasik
tersebut berdasarkan hasil temanmu!

Mengetahuai
Kepala Sekolah

Suwarto, M.Pd
Nip.132131014

Ipuh, April 2010


Guru mata pelajaran

Melti Nengsi, S.Pd.


Nip.450017030

BENTUK LKS
A. Standar Kompetensi
Mengungkapkan informasi melalui penulisan paragraf dan teks pidato
B. Kompetensi Dasar
12.1Menulis gagasan untuk mendukung suatu pendapat dalam bentuk paragraf argumentatif
C. Indikator
Mendaftar topik-topik pendapat yang dapat dikembangkan menjadi
paragraf
argumentatif
Menyusun kerangka paragraf argumentatif
Mengembangkan kerangka yang telah disusun menjadi paragraf argumentatif
Menggunakan kata penghubung antarkalimat (oleh karena itu dengan demikian, oleh
sebab itu, dll.) dalam paragraf argumentatif
Menyunting paragraf argumentatif yang ditulis teman
RINGKASAN MATERI
Paragraf argumentasi merupakan paragraph yang isinya dimaksudkan untuk mempengaruhi
pembaca agar menerima ide atau pernyataan yang dikemukakan, baik yang berdasarkan pada
pertimbangan logis maupun emosional.
Argumentasi pada dasarnya berupa seperangkat kalimat yang disusun sedemikian rupa sehingga
beberapa kalimat berfungsi sebagai bukti-bukti yang mendukung kalimat lain. Sebuah paragraph
digolongkan sebagai paragraph argumentasi bila bertolak dari adanya masalah yang biasanya
bersifat kontroversi (mempunyai sisi yang berbeda-beda). Dalam kaitannya dengan masalah
tersebut dijelaskan alasan-alasan yang logis untuk meyakinkannya. Alasan itu hendaknya
mempunyai nilai keindahan, kebenaran, kebaikan, kebugaran, dan efektivitas sesuai dengan
paham yang dianutnya.
Pada dasarnya kekuatan argumen terletak pada kemampuan penulis dalam mengemukakan tiga
prinsip pokok, yaitu apa yang disebut pernyataan, alasan yang mendukung, dan pembenaran.
Pernyataan mengacu penentuan posisi dalam masalah yang masih kontroversial. Alasan mengacu
pada usaha untuk mempertahankan pernyataan dengan memberikan alasan-alasan atau yang bukti
yang sesuai. Pembenaran mengacu pada usaha dalam menunjakkan hubungan antara pernyataan
dan alasan.
1. Menyusun paragraf argumentasi secara deduktif
Dalam paragraf deduktif, ide-ide yang telah dirumuskan dalam kalimat diatur dengan ide yang
bersifat umum (premis mayor). Ide-ide tersebut diletakkan pada bagian awal dan diikuti dengan
ide yang bersifat lebih khusus. Penataan ini dapat direalisasikan dengan menampilkan kalimat
topic (yang berupa pernyataan) lebih dahulu pada awal paragraph, kemudian dilanjutkan kalimat
penjelas.
2. Menyusun paragraph argumentasi secara induktif
Penataan ini diperoleh dengan cara menyusun ide-ide khusus dan di ikuti dengan ide yang umum.
Ide-ide khusus ditampilkan pada bagian awal paragraph dan kemudian disimpulkan dengan ide
yang lebih umum. Ide yang lebih umum itu biasanya berupa kalimat simpulan dan diikuti oleh
suatu pernyataan pembenaran.
EVALUASI
1. Kalimat yang digunakan jelas, sesuai dengan kaidah, dan singkat.
2. Menggunakan ejaan sesuai dengan EYD.
3. Bila kalian tidak mempunyai topik, dapat memilih kalimat topik berikut ini:
a. Untuk meningkatkan kualitas hidup masyrakat, pendidikan generasi muda harus

lebih diperhatikan.
b. Kenakalan remaja yang disebabkan kelebihan energi pada dasarnya dapat diatasi
dengan memberikan banyak kegiatan di sekolah.
c. Kebiasaan menyontek itu tidak memberikan keuntungan sama sekali, bahkan
dapat merugikan masa depannya.
d. Kreatifitas dapat ditingkatkan dengan mendengarkan musik.
Mengetahuai
Kepala Sekolah

Ipuh, April 2010


Guru mata pelajaran

Suwarto, M.Pd
Melti Nengsi, S.Pd.
Nip.132131014
Nip.450017030
BENTUK LKS
A. Standar Kompetensi
Mengungkapkan informasi melalui penulisan paragraf dan teks pidato
B. Kompetensi Dasar
12.4 Menyusun teks pidato
C. Indikator
Menyusun teks pidato berdasarkan kerangka dengan menggunakan kalimat yang mudah
dipahami
Menyunting teks pidato tulisan teman
RINGKASAN MATERI
Berpidato merupakan salah bentuk kegiatan berbahasa didepan audiens atau banyak
orang.Sebelum berpidato,seseeorang diharapkan mempersiapkan beberapa hal berikut;
1. Menentukaan tujuan pidato apakah menginformasikan,menghibur atu
mempengaruhi.
2. mempersiapkan diri sebaik mungkin
3. mennentukan teks pidato
4. menentukan cara atau metode
Ada 3 bagian dalam penyusunan teks pidato:
1. Pembukaan
Pembukaan adalah bagian yang berfungsi mempersiapkan pendengar,baik
emosi maupun pikirannya untuk menerima isi pidato. Ada 3 hal yang perlu
disampaikan dalam bagian ini:
a. Upaya menarik perhatian audiens
b. Membangun kebutuhan untuk mengetahui
c. Mengembangkan tesis
2. Isi
Adalah bagian yang merupakan gagasan-gagasan pokok yang ingin
disampaikan pembicara
3. Penutup
Adalah bagian yang berisi kesimpulan,penegasan kembali tujuan pidato
Atau untuk membangkitkan semangat audiens guna melakukan sesuatu
Seperti yang diharapkan pembicara.
Perhatikan contoh pidato breikut ini!
Assalamualaikum Wr.Wb.
Salam sejahtera dan selamat berbahagia juga kami sampaikan kepada rekan-rekan lain
yang beragam selain agama islam.
Pada hari yang berbahagia ini,pertama-tama marilah kita semua bersyukur ke hadirat
Allah Tuhan Yang Maha Esa atas rahmat dan hidayah-Nya kepada kita semua,sehingga kita dapat
berkumpul dalam keadaan sehat tidak ada kurang satu apapun.Hari ini kita bersama-sama
bergenbira ria,merayakan hari ulangtahun perkumpulan sepakbola yang ada diwilayah kita.
Rekan-rekan yang saya cintai,hari ini perkumpulan sepakbola kita baru berusia lima
tahun.Selama lima tahun tentunya cukup banyak kemajuan yang akan kita peroleh melalui
kegiatan tersebut.Wilayah kita menjadi wilayah yang terkenal.Setiap kali bertanding,kita selalu

berhasil meraih piala.Semua ini kita peroleh berkat ketekunan kita dalam berlatih,dan juga
kerjasama yang erat diantara pengurus dan para anggota.Hal ini sangat mendukung keberhasilan
kita semua.
Rekan-rekan anggota perkumpulan sepak bola yang berbahagia,mari kita tingkatkan
prestasi yang telah kita peroleh ini,mari kita tingkatkan kedisiplinan kita dalam berlatih,mari kita
bina dan kita kembangkan kerjasama yang baik ini agar perkumpulan sepak bola ini semakin
maju dan berkembang.
Rekan-rekan,demikianlah sambutan saya.Jika ada kata-kata yang kurang berkenan mohon
dimaafkan.Akhir kata saya ucapkan terimakasih atas perhatian rekan-rekan.
Wassalamualaikum Wr.Wb.
Evaluaisi
Jawablah pertanyaan-pertanyaan di bawah ini!
1. Apa yang dimaksud dengan pidato?
2. Apa tujuan pidato?
3. Sebutkan langkah-langkah pembuetan naskah pidato?
4. Apa alasan orang mendengarkan pidato?
5. Sebutkan empat cara yang terbaik berkomunikasi di depan umum?

Mengetahuai
Kepala Sekolah

Suwarto, M.Pd
Nip.132131014

Ipuh, April 2010


Guru mata pelajaran

Melti Nengsi, S.Pd.


Nip.450017030

BENTUK LKS
A. Standar Kompetensi
Mengungkapkan komentar terhadap informasi dari berbagai sumber
B. Kompetensi Dasar
10.4 Memberikan kritik terhadap informasi dari media cetak dan atau elektronik
C. Indikator
Mendata informasi dari sebuah artikel dengan mencantumkan sumbernya
Merumuskan pokok persoalan yang menjadi bahan perdebatan umum di masyarakat (apa
isunya, siapa yang memunculkan, kapan dimunculkan, apa yang menjadi latar
belakangnya, dsb.)
Memberikan kritik dengan disertai alasan
RINGKASAN MATERI
A. Mengkritik informasi dari berbagai media massa
Setiap hari kita menerima Informasi dari berbagai media mengenal berbagai peristiwa yang
terjadi diseluruh dunia.informasi tersebut ada yang berupa politik,berita olahraga,seni,ilmu
pengetahuan,atu temuan.Kita harus memperhatikan bahwa tulisan-tulisan yang ada disurat kabar
itu adalah berita bukanlah fakta, tetapi fakta yang ditaksirkan. Wartawan melihat peristiwa itu,
lalu peristiwa itu mereka rekam dan tulis sesuai dengan pesirannya. Oleh karena itu, kita harus
pandai dan kritis dalam menerima informasi tersebut. Dalam bagian ini kalian akan membaca
berita surat kabar, kemudian membahas isinya.
Bacalah berita dari surat kabar berikut!
BANDARA LUMPUH LAGI
Begitulah kenyataannya yang kita lihat. Bandara Soekarno-Hatta praktis lumpuh menyusul banjir
pasang yang memutuskan jalur dijalan Tol Prof sediyatmo.
Terputusnya jalur menuju bandara menyebabkan kemacetan yang luar biasa di ibu kota negara.
Mereka yang terjebak macet di buat tidak berdaya. Kita ketahui bersama bagaimana
terganggunya kegiatan masyarakat hari itu. Mereka yang harus berangkat tidak bisa sampai ke
bandara, sementara yang tiba di jakarta tidak bisa sampai ke rumahnya karena tidak ada

angkutan.
Setidaknya ada tiga hal yang ingin kita garis bawahi berkaitan dengan kejadian hari senin itu.
Pertama, betapa sulit untuk memahami fenomena alam sekarang ini. Peristiwa air laut pasang
merupakan fenomena alam umum dan selalu kita alami setiap bulan, tetapi kemarin ketinggian
air yang naik melebihi kenaikan yang biasanya.
Jalan Tol Prof Sedyatmo sendiri sejak lama kita berada dibawah ketinggian air, untuk menghidari
agar jalan tidak tergenang air, di sepanjang jalan bukan hanya di buat tanggul tinggi, tetapi juga
dipasang pompa untuk mengeluarkan kembali air agar tidak sampai mengenangi badan jalan.
Pelajaran yang kita petik dari kejadian itu, betapa tidak memadai lagi jumlah pompa yang ada.
Harus mulai dipersiapkan pompa tambahan yang segera bisa dioperasikan begitu air pasang yang
terjadi di luar ketinggian yang biasa. Badan Metereologi dan Geofisika pasti tidak memprediksi
hal itu. Fenomena air pasang laut yang lebih dari biasanya pasti akan terjadi lagi.
Hal kedua yang pantas diperhatikan adalah perlunya membangun jalur komunikasi yang lebih
efektif. PT Jasa Marga selaku pengelola jalan tol seharusnya bisa memberikan informasi yang
lebih baik kepada pengguna jalan. Ketika terjadi potensi kemacetan total seperti senin itu,
pengelola jalan tol bisa mencegah pengguna tol yang lain untuk tidak masuk kewilayah yang
terputus jalurnya. Setidaknya bisa dihindarkan pengguna jalan tol untuk tidak terjebak dan tidak
bisa keluar dari kemacetan.
Pelajaran penting terakhir adalah betapa tidak mungkin lagi kita hanya mengandalkan satu jalur
untuk menuju ke bandara, apalagi dengan frekuansi penerbangan yang semakin lama semakin
tinggi dan jumlah penumpangnya yang begitu banyak.
Satu hal yang perlu kita ingat, Bandara Soekarno-Hatta adalah bandara internasional. Mereka
yang berpergian dari sana adalah penumpang manca negara. Sungguh sebuah citra yang kurang
baik kepada dunia bahwa perjalanan mereka terganggu karena jalur kebandara terputus akibat air
yang pasang.
Pembangunan jalur alternatif seperti jalan lingkar luar tidak bisa ditunda-tunda lagi. Juga
pembangunan jalur kereta api Gambir-Bandara. Keputusan untuk itu ada ditangan kita dan tidak
ada alasan untuk tidak bisa direalisasikan. Sekarang yang dibutuhkan hanyalah kemauan dan
kemampuan untuk melaksanakannya.
Evaluasi
A.Jawablah pertanyaan-pertanyaan di bawah ini dengan jelas!
1. Apa akibat terputusnya jalur menuju Bandara?
2. Sebutkan faktor-faktor yang menyebabkan jalan Tol Prof.Sedyatmo menjadi langganan banjir!
3. Upaya apa saja yang dapat dilakukan untuk menanggulangi bencana banjir tersebut?
4. Apa pelajaran yang dapat kita ambil dari terjadinya bencana banjir tersebut?
5. Bagaimana tanggapan kalian berkaitan dengan bacaan banjir dalam wacana di atas?
B. Lakukan seminar kelas berikut!
1. Aturlah kelas sedemikian sehingga membentuk huruf U!
2. Siapakah panelis dari masing-masing kelompok yang akan menyajikan masalahnya!
3. Tunjukkan diantara kalian untuk menjadi moderator dan notulis!
4. Setiap anggota kelas harus memberikan usulan!
5. Penolakan atau komentar dalam diskusi disampaikan dengan santun!
6. Sampaikan topik hangat yang kalian temukan pada tim kerja kelompok!
a. Topiknya
b. Judul berita atau artikel
c. Sumbernya
d. Siapa tokoh yang memunculkannya
e. latar belakang masalahnya
7. Selanjutnya,sepakatilah topik drama diskusi hari ini!
8. Selamat berseminar!

You might also like