You are on page 1of 2

PEMERINTAH KABUPATEN CIREBON

DINAS KESEHATAN

UPT PUSKESMAS ASTANAJAPURA


Jl. KH.Wahid Hasyim Desa Mertapada Wetan Kecamatan Astanajapura
Email : pkmasjap@gmail.com

KEPUTUSAN
KEPALA UPT PUSKESMAS ASTANAJAPURA
NOMOR : /KAPUS/I/2016
TENTANG
PENYUSUNAN INDIKATOR KLINIS DAN INDIKATOR PERILAKU
PEMBERI LAYANAN KLINIS DAN PENILAIANNYA
DI UPT PUSKESMAS ASTANAJAPURA
BISMILLAHIRRAHMANIRRAHIM
KEPALA UPT PUSKESMAS ASTANAJAPURA

Menimbang

a. bahwa Puskesmas sebagai tempat pelayanan kesehatan


masyarakat yang harus memiliki penyusunan indicator klinis
dan indicator perilaku pemberi layanan klinis dan penilaiannya
agar tercipta kualitas pelayanan yang optimal dan bermutu
kepada masyarakat di UPT Puskesmas Astanajapura;
b. bahwa sehubungan dengan butir a tersebut diatas maka perlu
menetapkan Surat Keputusan Kepala UPT Puskesmas
Astanajapura tentang penyusunan indicator klinis dan indicator
perilaku pemberi layanan klinis dan penilaiannya;

Mengingat

1. Peraturan Menteri Kesehatan Nomor 292/Menkes/Per/1992


Tentang Rekam Medis;

2. Peraturan Pemerintah Nomor 32 Tahun 1996 Tentang Tenaga


Kesehatan
3. Undang-Undang Nomor 29 Tahun 2004 Tentang Praktik
Kedokteran;
4. Permenkes Nomor 75 Tahun 2014 Tentang Puskesmas;

MEMUTUSKAN
Menetapkan

KEPUTUSAN
KEPALA UPT
PUSKESMAS
TENTANG PENYUSUNAN INDIKATOR KLINIS
DAN
INDIKATOR
PERILAKU
PEMBERI
LAYANAN KLINIS DAN PENILAIANNYA DI UPT
PUSKESMAS ASTANAJAPURA

Kesatu

Meningkatkan pelayanan yang optimal dan berkualitas dalam


pelayanan klinis terhadap masyarakat di UPT Puskesmas
Astanajapura;

Kedua

Surat Keputusan ini berlaku sejak tanggal ditetapkan dengan


ketentuan apabila dikemudian hari terdapat kekeliruan dan atau
kesalahan didalamnya, akan diadakan perbaikan seperlunya;

Ditetapkan di
: Astanajapura
Pada Tanggal
:2016
Kepala UPT Puskesmas Astanajapura,

Hj. Umihani,S.SiT,MMKes
Pembina
NIP.19620212 198302 2 001

You might also like