You are on page 1of 32

SISTEM INFORMASI

MANAJEMEN

1
PENGERTIAN
SISTEM INFORMASI MANAJEMEN
Mempelajari cara-cara mengelola pekerjaan
informasi dengan menggunakan pendekatan
sistem yang berdasarkan pada prinsip-prinsip
manajemen

2
 Data: Kumpulan fakta-fakta mentah yang
merepresentasikan peristiwa-peristiwa seperti
transaksi bisnis (streams of raw facts
representing events such as business
transactions)
 Informasi: Kelompok fakta-fakta yang
bermakna dan berguna bagi manusia dalam
berbagai proses seperti pengambilan
keputusan (clusters of facts that are
meaningful and useful to human beings in the
processes such as making decisions)

3
INFORMASI
 Data yang sudah diolah, dibentuk,
dimanipulasi sesuai dengan kebutuhan.
 Pekerjaan Informasi:

mengumpulkan data, mengolah data


menjadi informasi, menyajikan
informasi

4
PENDEKATAN SISTEM
 Rangkaian informasi yang di dalamnya
terdapat bagian2 yang berhubungan dan
saling bergantung satu sama lain. Mulai
dari sistem yang besar (bagian) ke
sistem yang lebih kecil (sub sistem)

5
SIM adalah: sebuah himpunan (set) dari
berbagai komponen yang saling berhubungan
yang mengumpulkan atau mengambil,
memroses, menyimpan, dan mendistribusikan
informasi untuk mendukung pengambilan
keputusan dan pengawasan di dalam suatu
organisasi (a set of interrelated components
that collect (or retrieve), process, store, and
distribute information to support decision
making and control in an organization)

6
PILAR-PILAR INFORMASI
.
INFORMASI
T A
R
I C
e M C
L E U
e L R
v I A
N T
a
E E
n

7
KOMPONEN SIM
Kontrol Kontrol
. TEKNOLOGI
DATA PROSES INFORMASI

INPUT MODEL OUTPUT

BASIS
DATA

Kontrol
Kontrol
8
INPUT
DATA : dari Internal : data penjualan, lap. Keu
dari Eksternal : data saham dari pasar modal

MEDIA:
Source Dokumen : Formulir, Disk, Voice, dll

FUNGSI : Dokumentasi (backup)

PROSES : Data entry ke sistem informasi : Aplikasi


On-line, Off-Line

9
OUTPUT
 INFORMASI :
 Data yang sudah diolah

 Berguna bagi pemakai

 Medianya : Laporan

10
BASIS DATA
 Definisi :Kumpulan data yang saling
berhubungan satu sama lain
 Media Penyimpanan : Disk
 Perangkat Lunak : DBMS (Data Base
Management System ) : Access, Oracle,
dBase, dll
 Relational Database :
Tabel : kolom (field), baris (record)

11
RELATIONAL DATABASE

. FILE KONSEPTUAL

FILE BARANG
Kode Nama Kode Harga Tgl Tgl
Barang Barang Supplier Jual Masuk Keluar

FILE SUPPLIER

Kode Nama Alamat NO


Supplier Supplier Telepon

FILE PENJUALAN
Nama Alamat Kode Kuantity
Pelangg. Barang

12/14/03 10:41 AM by Marlien 12 18


KONTROL
 FUNGSI : Agar informasi yang dihasilkan
adalah informasi yang akurat
General Control System
 Pengendalian Organisasi
 Pengendalian Dokumentasi
 Pengendalian Perangkat Keras
 Pengendalian Keamanan Fisik
 Pengendalian Keamanan Data
 Pengendalian Komunikasi

13
COMPONENT INFORMATION
SYSTEMS
CONTROL

MANAGEMENT

FEEDBACK

Information
Systems

Organizational
Economic
Process : Goods and
Resource : Services :
Market, Produce,
People, Payment.
Delivery,
Money, Contribution,
Service, Support
Material, Information
Customer
Machine,
Informati
on

Input Processing Output


2/28/2009
14
Sumberdaya Manusia Sumberdaya Data

Sistem Kontrol

Transfor
masi
Data
menjadi
Informa
si
Input Data Output Informasi

Software Hardware

Data Storage

Network

12/14/03
15
KONSEP
PENGAMBILAN KEPUTUSAN
MANAJEMEN

16
PRINSIP MANAJEMEN

 Planning : Planning, Budgeting


 Operating : Directing, Actuating,
Organization, Coordinating
 Controlling : Controlling, Evaluating,
Reporting

17
ORGANISASI DAN
INFORMASI
TUJUAN

MANAJEMEN

INFORMASI

DATA
18
KEBUTUHAN INFORMASI

LINI ATAS

LINI TENGAH

LINI BAWAH
LINI OPERASIONAL

19
LEVEL MANAGEMENT
.

TOP PLANNING

MIDDLE MANAGEMENT
CONTROL

LOWER OPERATION
CONTROL

20
PERENCANAAN STRATEGIK
 Evaluasi Lingkungan Eksternal:
 Peluang Pasar, Teknologi, PolEkSos
 Penetapan Tujuan
 Jangka Panjang, Jangka Menengah
 Penentuan Strategi
 Competitive Advantage

21
PENGENDALIAN MANAJEMEN
 Strategi Jangka Pendek
 Pembuatan Program Kerja
 Pembuatan Anggaran
 Schedule

 Komponennya
 Pusat Laba
 Pusat Biaya
 Pusat Investasi

22
PENGENDALIAN OPERASI
 Penerapan program

 Fokus pada kegiatan : rutin, transaksi

23
KEPUTUSAN MANAJEMEN
. 1.Tidak Berulang
2. Tidak terprogram Perencannan
3. TidakTerstruktur Strategi
4. Sulit Diramal
5. Informasi
sedikit
TOP

Pengendalian
Manajemen MIDDLE
1. Pengawasan
Langsung
2. Terprogram Pengendalian
3. Terstruktur Operasi LOWER
4. Mudah
diramal
5. Inf. tersedia

24
The CBIS Model
. Computer-based
Information System
(CBIS)

Problem Accounting
Information System

Information Management
Decisions Information System

Decision Support
Systems

Problem The Virtual


Solution Office

Knowledge-based
Systems
25 1-25
SISTEM MANAJEMEN DATABASE
DAN
SISTEM JARINGAN

26
 Database adalah seluruh data yang
dikumpulkan oleh organisasi berdasarkan
sistem informasi berbasis komputer
(CBIS)

27
 Perancangan database meliputi 3 tahap:
1. Menentukan data yang diperlukan
2. Penjelasan mengenai data
3. Mengimput data ke dalam database

28
Cara penyimpanan database

 Sentralisasi
 Dalam bentuk disk
 Dalam hubungan antara clientserver

29
JARINGAN (NETWORKING)
 Jaringan : hubungan dua atau lebih
komputer untuk berbagi data atau
sumber daya seperti printer

 Jenis jaringan:
1. Berdasar internet
2. Non internet: intranet & extranet

30
INTERNET
 Merupakan “jaringan dari jaringan” global yang
digunakan untuk menghubungkan jutaan jaringan
berbeda dengan lebih 350 juta komputer host di
200 lebih negara di seluruh dunia
 Menciptakan tren teknologi universal baru yang
dapat digunakan untuk pengembangan produk
dan jasa baru, strategi dan model bisnis
 World Wide Web: jasa yang diberikan internet
yang menggunakan standar yang diterima secara
universal untuk menyimpan, mengambil,
membentuk dan menampilkan informasi dalam
sebuah format halaman di Internet

31
Jaringan non Internet
 Digunakan untuk e-commerce yaitu Value
added network (VAN) yang biasanya
digunakan untuk penggunaan Electronic
Data Interchange (EDI) antar rekan
bisnis (B2B):
1.Intranet: jaringan internal korporat
berbasiskan tekologi internet
2. Ekstranet: digunakan dengan rekan
bisnis tertentu untuk saling bertukar
informasi

32

You might also like