You are on page 1of 2

Pendahuluan

1. Latar Belakang Masalah

Tingkat kesehatan penduduk di Indonesia dari tahun ke tahun semakin


rendah. Banyaknya masyarakat yang belum memiliki kesempatan untuk
berobat dengan mudah merupakan salah satu penyebabnya. Kendala
uang/biaya berobat seringkali menjadi penghalang meningkatnya tingkat
kesehatan masyarakat Indonesia. Oleh karena itu, dalam kesempatan ini,
kami akan mengadakan pengobatan gratis yang terbuka untuk umum
terutama bagi yang tidak mampu. Tidak lupa akan diadakan pula donor darah
kepada siapapun yang bersedia menjadi sukarelawan.

2. Tujuan dan Manfaat

Tujuan diadakannya kegiatan ini adalah memberikan kesempatan bagi


orang-orang tidak mampu untuk berobat dengan mudah tanpa
memikirkan biaya yang akan mereka tanggung dan untuk membantu
jumlah ketersediaan darah di PMI.

Adapula manfaat yang dapat dirasakan oleh pengunjung


yaitu ..............................

Isi

1. Pelaksanaan

Kegiatan ini akan dilaksanakan pada :

hari, tanggal :

waktu :

tempat :

2. Tema Kegiatan

Misal : “Sedikit Pengorbanan Anda, Sebesar Hidup Mereka”

3. Objek

Misal : orang-orang sekitar FKUI yang tidak mampu, baik muda maupun
tua dan semua orang yang bersedia menjadi sukarelawan donor darah.
4. Susunan Kepanitian

5. Jadwal Pelaksanaan Kegiatan

(perincian jadwal kegiatan, misalnya jam 08.00-09.00 sambutan, dst)

Estimasi Biaya

1. Pengeluaran

• Perlengkapan (tenda, dll)

• Obat

• Spanduk

• Konsumsi

• Dll

2. Pemasukan

• Sponsor

• Sumbangan

• dll

Penutup

Demikian proposal ini kami buat. Kami mengharapkan dukungan dan


partisipasi Bapak/Ibu dalam pelaksanaan kegiatan ini. Semoga acara ini dapat
terlaksana seperti yang kami harapkan.

Atas perhatian dan kerjasama Bapak/Ibu, kami mengucapkan terima kasih.

You might also like