You are on page 1of 17

RANCANGAN PERATAAN LAHAN ADALAH METODE UNTUK

MERANCANG LAHAN YANG KONFIGURASINYA TIDAK


BERATURAN MENJADI BENTUK YANG BERATURAN

BENTUK YANG BERATURAN DAPAT BERUPA :


A. BIDANG DATAR (PLANE SURFACE)
B. BIDANG RATA BERLERENG (WARPED SURFACE)

Schwab et.al. 1981 . Soil and water conservation engineering


ADA 4 METODE PERANCANGAN PERATAAN LAHAN :

1. RANCANGAN CARA MENDATAR (PLANE METHOD)

2. RANCANGAN CARA PROFIL (PROFIL METHOD)

3. RANCANGAN CARA PENGAWASAN RENCANA


(PLAN INSPECTION METHOD)
4. RANCANGAN CARA PENYESUAIAN GARIS KONTUR
(CONTOUR EDJUSMEENT METHOD)
RANCANGAN CARA MENDATAR
(PLANE METHOD)
COCOK UNTUK MEMPEROLEH :
A. BIDANG DATAR/RATA

B. SERI BIDANG DATAR/RATA

LANGKAH KERJA PADA RANCANGAN


CARA MENDATAR
LANGKAH (1) MEMBAGI LAHAN KEDALAM SUB-SUB AREA
(UNIT) YANG RELATIF HOMOGEN (BILA PERLU)

• KEGIATAN INI DILAKUKAN TERUTAMA BAGI LAHAN


YANG KONFIGURASINYA HETEROGEN LAHAN
DIBAGI KE UNIT- UNIT ATAU SATUAN LAHAN LAHAN
YANG RELATIF HOMOGEN
LANGKAH (2) MEMBUAT RANCANGAN PERATAAN LAHAN
UNTUK SETIAP UNIT ATAU SUB AREA DENGAN TAHAPAN
SBB:
TAHAP 1) MEMBUAT GARIS ACUAN DAN MEMBAGI LAHAN
KEDALAM GRID-GRID DENGAN JARAK GRID TERTENTU
(MISAL 50 X 50 M2 ; 100 X 100M2)

# GARIS ACUAN BERUPA SALIB SUMBU YANG


BERPOTONGAN DI O DENGAN JARAK = ½ JARAK
GRID DARI BATAS LAHAN
# GRID KEARAH SUMBU X DIBERI NOMOR , SEDANGKAN
KE ARAH SUMBU Y DIBERI TANDA DENGAN ABJAD

TAHAP 2) MENGUKUR/MENETUKAN ELEVASI TITK-TITIK


GRID , Ei

TAHAP 3) MENGHITUNG/MENENTUKAN POSISI TITIK


CENTROID, YAITU TITIK PUSAT BIDANG;
∑ (ki) (Ski)
 ABSIS TITIK CESNTROID (Xc) = --------------
∑ (Ski)
∑ (bi) (Sbi)
 ORDINAT TITIK CESNTROID (Yc) = --------------
∑ (Sbi)
ki = NOMOR KOLOM KE I; bi = NOMOR BARIS KE I
Ski = JUMLAH PATOK PADA KOLOM KE i
Sbi = JUMLAH PATOK PADA KOLOM KE i
TAHAP 4) MENGHITUNG/MENENTUKAN ELEVASI TITIK
CENTROID
∑ (Ei)
 ELEVASI TITIK CESNTROID (Ec) = --------------
n
DIMANA : Ei = ELEVASI TITIK GRID KE I
n = JUMLAH TITIK GRID

TAHAP 5) MENGHITUNG/MENENTUKAN KEMIRINGAN


BIDANG RANCANGAN KE ARAH X (Mx) DAN KE ARAH Y (My)
KEMIRINGAN BIDANG RANCANGAN DAPAT DITENTUKAN
BERDASARKAN :
1. KEINGINAN KITA (PENGGUNA), MISAL Mx=0,01;My=0,02
2.BIDANG YANG PALING COCOK UNTUK LAHAN YANG
BERSANGKUTAN (PLANE OF BEST FIT),YAITU BIDANG YANG
AKAN MENGHASILKAN VOLUME TANAH GALIAN SAMA
DENGAN VOLUME TANAH UNTUK TIMBUNAN
UNTUK BIDANG YANG PALING COCOK KEMIRINGAN
DITENTUKAN DENGAN METODE KUADRAT TERKECI
(LEAST SQUARE = REGRESI) ATAU DIHITUNG SECARA
SIMULTAN DENGAN MENGUNAKAN 2 PERSAMAAN
BERIKUT :
• (∑Xi2 –nXc2)Mx +[ ∑(XiYi)-nXcYc]My = ∑(XiEi)-nXcEc ….(1)

• (∑Yi2 –nYc2)My +[ ∑(XiYi)-nXcYc]Mx = ∑(YiEi)-nYcEc ….(2)


DIMANA : Xi = ABSIS TITIK KE I ; Yi = ORDINAT TITIK KE I
Mx = KEMIRINGAN KE ARAH X; My= KEMIRINGAN KE ARAH Y
n = BANYAKNYA TITIK GRID; Ei = ELEVASI TITIK KE i, DAN
Ec =ELEVASI TITIK CENTROID

# UNTUK MEMUDAHKAN HITUNGAN DAPAT DILAKUKAN


DENGAN MENGGUNAKAN TABEL BERIKUT :
NOMOR ELEVASI
TITIK GRID
Xi ;Yi XiYi Xi2 Yi2 AWAL
XiEi YiEi
(Ei)

1 A1 1;1 1 1 1 9,4 9,4 9,4


2 A2 2;1 2 4 1 8,8 17,6 8,8
3 A3 3;1 2 9 1 7,8 23,4 7,4
4 A4 4;1 4 16 1 7,2 28,8 7,2
5 B1 1;2 2 1 4 8,7 8,7 17,4
6 B2 2;2 4 4 4 8,3 16,6 16,6
7 B3 3;2 6 9 4 7,4 22,2 14,8
8 C1 1;3 3 1 9 8,4 8,4 25,2
9 C2 2;3 6 4 9 7,9 15,8 23,7
∑i 31 49 34 73,9 150,9 130,5
∑(XiYi) ∑Xi2 ∑Yi2 ∑Ei ∑(XiEi) ∑(YiEi)
TAHAP 6) MENENTUKAN PERSAMAAN BIDANG

• PERSAMAAN UMUM BIDANG :


Ei = a + MxXi + MyYi
DIMANA :
Ei = KETINGGIAN TITIK GRID KE I PADA BIDANG RANCANGAN
a = KETINGGIAN TITIK O (TITIK POTONG GARIS ACUAN) BIDANG
RANCANGAN
Xi = ABSIS TITIK GRID KE I, DAN Yi = ORDINAT TITIK GRID KE i

BERDASARKAN CONTOH DI ATAS PERSAMAAN


BIDANG RANCANGANNYA ADALAH :

Ei = a + (-0,78) Xi + (-1,006)Yi
NILAI a DAPAT DICARI DENGAN MEMASUKAN POSISI
(KOORDINAT) TITIK CENTROID KEDALAM
PERSAMAAN DI ATAS, SBB:

• Ec = a -0,78Xc -1,006Yc
• 8,21 = a -0,78 (2,1) -1,006(1,8)
• a = 8,21 + 1,631 + 1,81
• a = 11,65 , MAKA PERSAMAAN
BIDANG MENJADI :
• Ei= 11,65 – 0,78 xi – 1,006Yi
TAHAP 7) MENGHITUNG ELEVASI TITIK-TITK GRID PADA
BIDANG RANCANGAN
• CARANYA ADALAH DENGAN MEMASUKAN
KOORDINAT TITIK YANG DITENTUKAN KEDALAM
PERS BIDANG RANCANGAN YANG DIPEROLEH :
Ei= =11,65 -0,78 Xi – 1,006 Yi
• ELEVASI TITIK GRID:
• A1 (1:1),MAKA Ea1 = 11,65 -0,78(1) – 1,006 (1) = 9,864
• A2 (2:1),MAKA Ea2 = 11,65 -0,78 (2)– 1,006 (1) = 9,084 ……..0,78
• A3 (3:1),MAKA Ea3 = 11,65 -0,78 (3) – 1,006 (1)= 8,304………0,78
• A4 (4:1),MAKA Ea4 = 11,65 -0,78 Xi – 1,006 Yi
• B1 (1:2),MAKA Eb1 = 11,65 -0,78 (1)– 1,006 (2)= 8,858 –Ea1 =….1,006
• B2 (2:2),MAKA Eb2 = 11,65 -0,78 (2)– 1,006 (2)= 8,078……..0,78 …..1,006
• B3 (3:2),MAKA Eb3 = 8,39 -0,05(3)-0,042(2) = 8,16
• C1 (1:3),MAKA Ea1 = 8,39 -0,05(1)-0,042(3) = 8,21
• C2 (2:3),MAKA Ea2 = 8,39 -0,05(2)-0,042(3) = 8,16
TAHAP 8) MENGHITUNG BESARNYA GALIAN & TIMBUNAN
• BESARNYA GALIAN (CUT) & TIMBUNAN (FILL)
DIPEROLEH DARI SELISIH ELEVASI AWAL DAN ELEVASI
PADA BIDANG RANGCANGAN DARI SETIAP TITIK GRID
TITIK ELEVASI ELEVASI CUT FILL
GRID AWAL RANCANGAN

A1 9,4 8,30 1,10 -


A2 8,8 8,25 0,56 -
A3 7,8 8,20 - 0,40
A4 7,2 8,15 - 0,95
B1 8,7 8,26 0,44 -
B2 8,3 8,21 0,09 -
B3 7,4 8,16 - 0,76
C1 8,4 8,21 0,19 -
C2 7,9 8,16 - 0,26
∑ 2,38 2,37
DARI HASIL RANCANGAN DIATAS TERNYATA RATIO
CUT/FILL ADALAH SEBESAR : 3,38/2,37 = 1,004

• KALAU KITA MENGHENDAKI RATIO CUT/FILL


TERTENTU, DAPAT DILAKUKAN KOREKSI DENGAN
PERSAMAAN :
Ra + R
• Δe = --------------- ( ∑ C - R ∑ F)
2 R.n
DIMANA :
Δe = PERUBAHAN ELEVASI DARI HASIL HITUNGAN SEMULA
Ra = RATIO C/F SEMULA
R = RATIO C/F YANG DIKEHENDAKI
n = BANYAK TITIK GRID
∑ C = JUMLAH GALIAN SEMULA
∑ F = JUMLAH TIMBUNAN SEMULA
CONTOH ;
• RATIO YANG DIKEHENDAKI C/F, R = 1,2
• RATIO SEMULA, Ra = 1,004
• n = 9 ; ∑ C = 2,38 ; ∑ F = 2,37

Ra + R
• Δe = --------------- ( ∑ C - R ∑ F)
2 R.n

1,004 + 1,2
• Δe = --------------- ( 2,38 -1,2 * 2,37)
2 (1,2).9

= - 4,7 CM, BERARTI SEMUA ELEVASI HARUS DIKURANGI


4,7 CM.
Pengetahuan peta
3 JENIS PETA :

(1) PETA TEMATIK ; PETA YANG MEMPUNYAI TEMA


TERSENDIRI ,MISAL PETA KEPADATAN PENDUDUK,
PETA KESESUAIAN LAHAN, PETA GEOLOGI

(2) PETA TOPOGRAFI, PETA YANG MENYAJIKAN :


a) BENTUKAN MANUSIA, SEPERTI PEMUKIMAN,
JALAN, SAWAH, DSB, DAN
b) BENTUKAN ALAM, SEPERTI GUNUNG, BUKIT,
LEMBAH, SUNGAI, RAWA, DSB.
KEDUA BENTUKAN ITU DIPEROLEH DARI HASIL
PENGUKURAN PLANIMETRIS DAN TOPOGRAFIS.
(3) PETA TEKNIS, PETA YANG TOPOGRAFI YANG DISIAPKAN
UNTUK PERENCANAAN KONTRUKSI, MISALNYA UNTUK
PEMBANGUNAN GEDUNG, JALAN, DSB.
• LEMBAR PETA TOPOGRAFI (60 CM X 50 CM)

NOMOR PETA LOKASI PETA

MUKA PETA
BATAS TEPI

TEPI BAWAH
MUKA PETA BERISI GANBAR PETANYA
BATAS TEPI BERISI :
 NOMOR GRID
 NOMOR LINTANG DAN BUJUR (GRATICULA)
BATAS BAWAH BERISI :
A: LEGENDA ;
YAITU KETERANGAN DARI SETIAP GAMBAR YANG
DISAJIKAN, SEPERTI JALAN RAYA, JALAN KERETA
API, PEKUBURAN, SAWAH, PEMUKIMAN DBS.

B. KETERANGAN, TERDIRI DARI;


1. ARAH MATA ANGIN 2. SISTEM PROYEKSI
3. SKALA 4. SUMBER PETA
5. INTERVAL GARIS KONTUR
6. BLADE PETA

You might also like