You are on page 1of 1

Koentjaraningrat : yang mendefinisikan budaya sebagai seluruh total dari pikiran

karya dan hasil karya manusia yang tidak berakar pada naluri nya
dan yang karena itu hanya bisa di cetuskan oleh manusia setelah
proses belajar.

Definisi ini mendominasi pemikiran-pemikiran dalam kajian-kajian


budaya di indonesia sejak tahun 70an sejak buku “Kebudayaan
mentalitas dan pembangunan” di terbitkan.

Budaya dalam defnisi di atas berarti mencakup keseluruhan dimesi seluruh


kehidupan manusia asalkan sesuatu yang di lakukan manusia memerlukan belajar maka hal
itu dapat di katakan budaya.

Harkovits : yang mengatakan bahwa budaya sebagai hasil karya manusia


sebagai bagian dari lingkungannya

You might also like