You are on page 1of 2

PROYEK PEMBANGUNAN KALIBATA RESIDENCE

JAKARTAMASALAH KHUSUS : PERENCANAAN

GROUP TIANG PILE CAP

PADA PROYEK KALIBATA RESIDENCE

NPM : 10306037

Nama : Isma Rosdianti

Pembimbing : Doddy Ari Suryanto, ST., MT.

Tahun Sidang : 2010

Subjek :,

Judul
PROYEK PEMBANGUNAN KALIBATA RESIDENCE JAKARTA
MASALAH KHUSUS : PERENCANAAN GROUP TIANG PILE CAP PADA PROYEK
KALIBATA RESIDENCE

Abstraksi
Pondasi merupakan pekerjaan struktur yang pertama kali dikerjakan dalam suatu
proyek. Dalam pengerjaannya harus sesuai dengan perencanaan yang ada, karena
apabila tidak sesuai maka pondasi tidak bisa menerima beban dari struktur upper
structure dan menyebarkannya ke tanah dengan baik. Untuk dapat menahan beban
diatasnya, pondasi juga menggabungkan beberapa tiangnya dibantu dengan poer
(pile cap). Adapun pelaksanaan pekerjaan pondasi dan poer (pile cap) terdapat
beberapa hal yang tidak sesuai dengan teori, umumnya menggunakan perkiraan
berdasarkan pengalaman yang dimiliki, dengan faktor efisiensi waktu pekerjaan.
Dalam merencanakan konstruksi pondasi tiang pancang, penentuan daya dukung
tiang pancang merupakan suatu permasalahan pokok. Penentuan daya dukung
tiang pancang tersebut sewaktu perencanaan belum dianggap sempurna sehingga
masih dianggap perlu diadakan uji pembebanan tekanan (loading test) untuk
menentukan daya dukung tiang secara langsung di lokasi tempat pelaksanaan
konstruksi. Perhitungan besarnya daya dukung tiang pancang untuk analisa
didasarkan atas data-data yang mencakup data SPT (standard penetration test),
data sondir, data kalendering dan data hasil uji pembebanan tiang (loading test) di
lapangan.

You might also like