You are on page 1of 17

Akuntansi Biaya (Cost Accounting)

BAB I :: KONSEP DASAR AKUNTANSI BIAYA Oleh : NUNU JAYANULLOH, S.Pd

Pengertian Biaya (Cost)

Secara Sempit

Pengorbanan sumber ekonomi Untuk memperoleh aktiva Harga pokok aktiva

Secara Luas

Pengorbanan sumber ekonomi Diukur dengan satuan Uang Sudah dan akan terjadi Untuk tujuan tertentu

Pengertian akuntansi biaya


Proses pencatatan, penggolongan, peringkasan dan penyajian biaya-biaya pembuatan produk, penjualan produk atau penyerahan jasa dengan cara-cara tertentu serta penafsiran terhadap hasilnya

Ak. Biaya, Ak. Keu, & Ak. Man.


akuntasi biaya merupakan bagian dari akuntasi keuangan dan akuntansi manajemen karena akuntansi biaya bertujuan untuk memenuhi kebutuhan informasi bagi pihak luar dan pihak dalam perusahaan, bukan berdiri sendiri diantara akuntansi biaya dan akuntansi manajemen

AK

AB

AM

Perbedaan Antara AK dan AM


Dimensi Pemakai utama Ak. Keuangan Para manajer puncak dan pihak luar preusan Perusahaan secara keseluruhan Ak. Manajemen Para manajer dan berbagai jenjang organisasi di dalam perusahaan Bagian dari perushaaan

Lingkup informasi

Fokus informasi
Rentang waktu Kriteria bagi informasi akuntansi Disiplin ilmu

Berorientasi ke masa lalu


Kurang fleksibe Dibatasi oleh prinsip yang umum dan diakui / lazim Ilmu ekonomi

Berorientasi ke masa yang akan datang


Fleksibe Tidak ada batasan Ilmu ekonomi dan psikologi sosial

Isi laporan
Sifat informasi

Laporan berupa ringkasan


Ketepatan informasi merupakan hal yang penting

Laporan bersifat rinci


Unsur taksiran informasi adalah besar.

Tujuan AK dan AB

Akuntasi Biaya bertujuan untuk menghitung biaya produksi dalam rangka menetapkan harga pokok produk. Akuntansi Keuangan bertujuan untuk menghasilkan informasi keuangan bagi pihak ekstern dan intern perusahaan.

Persamaan AK dan AM

pengolah informasi yang menghasilkan informasi keuangan. penyedia informasi keuangan sebagai dasar dalam pengambilan keputusan.

Penggolongan Biaya
1. Menurut Obyek Pengeluaran
1. Biaya bahan baku. 2. Biaya tenaga kerja. 3. BOP.

Penggolongan Biaya
2. Menurut Fungsi Pokok Dalam Perusahaan
Biaya Produksi Biaya Adm. Dan Umum Biaya Penjualan dan Pemasaran

Penggolongan Biaya
3. Menurut Hubungan Biaya dengan Sesuatu Yang dibiayainya
a. Biaya Produksi Langsung
Biaya bahan baku langsung Biaya tenaga kerja langsung Biaya bahan baku penolong Biaya tenaga kerja tak langsung Biaya produksi tak langsung lainnya

b. Biaya Produksi Tak Langsung

Penggolongan Biaya
4. Menurut Tingkah Laku Terhadap Perubahan Volume Produksi
a. Biaya Tetap
P

Kurva Biaya Tetap


FC 0 Q

Berapapun jumlah Produksi (Q) apakah mengalami kenaikan atau penurunan, maka jumlah biaya (P) yang dikeluarkan adalah tetap

Primer Cost & Convertion Cost


Atas dasar fungsi pokok timbul konsep primer cost & converstion cost
Biaya Pemasaran Biaya Biaya Adm. & Umum Biaya Komersial (Comercial Cost) BBB Biaya Primer (Prime Cost)

Biaya Produksi

BOP

BTK

Biaya Konversi (Conversition Cost)

b. Biaya Variabel / Variable Cost


P

Jika jumlah Produksi Kurva Biaya Variable (Q) mengalami kenaikan maka jumlah VC biaya (P) yang dikeluarkan akan mengalami kenaikan, begitu juga sebaliknya Q jika mengalami penurunan produksi

TC=VC+FC
Apabila kurva biaya tetap dan biaya variabel dihubungkan, maka akan didapat biaya total, sehingga grafiknya sebagai berikut :
P

TFC+VC

VC

Kurva Biaya
FC Q

Penggolongan Biaya
5. Menurut Jangka Waktu Manfaatnya
a. Pengeluaran Modal / Capital Expenditure b. Pengeluaran Penghasilan / Revenue Expenditure

Tujuan Akuntansi Biaya

Tujuan secara umum adalah menyajikan informasi harga pokok produksi. Secara khusus tujuan akuntansi biaya adalah sebagai berikut :

Menyajikan informasi biaya untuk perhitungan harga pokok produksi. Menyajikan informasi biaya untuk pengendalian biaya. Menyajikan informasi biaya untuk membantu manajemen dalam pembuatan anggaran dan perencanaan laba.

Menyajikan informasi biaya untuk pengambilan keputusan.

Penentuan HP Pada Ak dan AB

Faktur Pembelian

Pembelian

Persediaan awal
By. Angkut Retur Pembelian Persediaan Akhir

Nilai persediaan awal dan akhir ditentukan dengan menggunakan metodemetode penilaian persediaan

Akuntansi Keuangan

Harga Pokok Penjualan (dicantumkan dalam laporan Rugi Laba)

Akuntansi Biaya

Faktur Pembelian

Penetuan Bahan Baku dan Bahan Penolong yang terpakai dengan metodemetode persediaan By. Tenaga Kerja Langsung

Daftar Gaji

Penjualan di bandingkan dengan Harga Pokok Penjualan

Anggaran BOP

BOP : -Menentukan tariff BOP -Menetukan BOP dibebankan Dengan metode-metode alokasi anggaran BOP Barang dalam Proses

Laba / Rugi Perubahan Modal Neraca

Produk jadi

Harga Pokok Produk Pesanan (dicantumkan dalam laporan ikhtisar Produksi)

Arus Fisik Produk


Bahan Baku

Tenaga Kerja

PRODUK JADI

Overhead

ARUS BIAYA PERUSAHAAN MANUFAKTUR

BAHAN

Overhead

TENAGA KERJA

PROSES PRODUKSI

PRODUK JADI

JUAL

ARUS BIAYA PERUSAHAAN MANUFAKTUR


Bahan Baku Langsung Bahan tdk Langsung BOP Tenaga Kerja tdk Langsung Tenaga Kerja Barang Dalam Proses Tenaga Kerja Langsung

Bahan

Barang Jadi
Harga Pokok Penjualan

Metode Pengumpulan Biaya

Produksi atas dasar pesanan biaya produksi Harga pokok persatuan produk yang dipesan Produksi atas dasar produksi massa
Harga pokok persatuan

produk yang dihasilkan selama periode tertenti

biaya produksiselama periode tertentu

Sistematika Akuntansi Biaya

Perhitungan biaya sebelum proses produksi Perhitungan biaya setelah proses produksi
Dilakukan untuk mengukur tingkat efisen dalam pelaksanaan proses produksi

Metode Pengumpulan Biaya

Produksi atas dasar pesanan biaya produksi Harga pokok persatuan produk yang dipesan Produksi atas dasar produksi massa
Harga pokok persatuan

produk yang dihasilkan selama periode tertenti

biaya produksiselama periode tertentu

You might also like