You are on page 1of 2

Nama : Gopinath Muruti NIM : 0202005191 Tugas Ujian 1.

Pengobatan Sifilis Stadium Dini Dan Stadium Lanjut Stadium I (Stadium Primer) Stadium II (Stadium Sekunder) Stadium III (Stadium Tersier) Stadium I dan Stadium II disebut Sifilis Dini dan Stadium III disebut Sifilis Lanjut. Berikut adalah tabel pengobatan sifilis: Sifilis Sifilis Primer Pengobatan 1. Penisilin G Benzatin Dosis 4,8 juta IU secara IM (2,4 juta IU) dan diberikan satu kali seminggu. 2. Penisilin G Prokain dalam akua Dosis total 6 juta IU, diberi 0,6 juta IU /hari secara IM selama 10 hari. 3. PAM (Penisilin Prokain + 2% aluminium monostearat) Dosis total 4,8 juta IU, diberikan 1,2 juta IU/kali 2 kali seminggu. 4. Bila alergi penisilin, diberikan: Tetrasiklin 4 x 500mg per oral/hari, selama 15 hari atau Eritromisin stearat 4 x 500mg per oral/hari, selama 15 hari (wanita hamil). atau Doksisiklin 2 x 100mg per oral/hari, selama 15 hari. 1. Penisilin G Benzatin Dosis 4,8 juta IU secara IM (2,4 juta IU) dan diberikan satu kali seminggu. 2. Penisilin G Prokain dalam akua Dosis total 6 juta IU, diberi 0,6 juta IU /hari secara IM selama 10 hari. 3. PAM (Penisilin Prokain + 2% aluminium monostearat) Dosis total 4,8 juta IU, diberikan 1,2 juta IU/kali 2 kali seminggu. 4. Bila alergi penisilin, diberikan: Tetrasiklin 4 x 500mg per oral/hari, selama 15 hari atau Eritromisin stearat 4 x 500mg per oral/hari, selama 15 hari (wanita hamil). atau Doksisiklin 2 x 100mg per oral/hari, selama 15 hari.

Sifilis Sekunder

Sifilis Sifilis Laten

Pengobatan 1. Penisilin G Benzatin Dosis total 7,2 juta IU 2. Penisilin G Prokain dalam akua Dosis total 12 juta IU (0,6 juta IU/hari) 3. PAM (Penisilin Prokain + 2% aluminium monostearat) Dosis total 7,2 juta IU (1,2 juta IU/kali, 2 kali seminggu) 4. Bila alergi penisilin, diberikan: Tetrasiklin 4 x 500mg per oral/hari, selama 30 hari atau Eritromisin stearat 4 x 500mg per oral/hari, selama 30 hari (wanita hamil). atau Doksisiklin 2 x 100mg per oral/hari, selama 30 hari. 1. Penisilin G Benzatin Dosis total 9,6 juta IU (dosis 2,4 juta IU/IM 1 kali /minggu, selama 3 minggu. 2. Penisilin G Prokain dalam akua Dosis total 18 juta IU (dosis 0,6 juta IU/IM 1 kali/hari, selama 20 hari. 3. PAM (Penisilin Prokain + 2% aluminium monostearat) Dosis total 9,6 juta IU (1,2 juta IU/kali, 2 kali seminggu). 4. Bila alergi penisilin, diberikan: Tetrasiklin 4 x 500mg per oral/hari, selama 30 hari atau Eritromisin stearat 4 x 500mg per oral/hari, selama 30 hari (wanita hamil). 1. Prokain Penisilin G IM 50.000 IU/kgBB/1 kali/hari, selama 10 hari.

Sifilis Tersier

Sifilis Kongenital

Sumber: 1. Adhi Djuanda, Mochtar Hamzah, Siti Aisah. Ilmu Penyakit Kulit Dan Kelamin.Edisi Ketiga (Cetak Ulang 2002, dengan perbaikan), Balai penerbit Fakultas Kedokteran Universitas Indonesia, Jakarta, 2002 hal 371-391. 2. N. Wirya Duarsa, IGA Sumedha Pindha, Made Bratiartha , dkk. Pedoman Diagnosis Dan Terapi Penyakit Kulit Dan Kelamin RSUP Sanglah Denpasar: Lab/SMF Ilmu Kesehatan Kulit Dan Kelamin FK UNUD/ RSUP Sanglah Denpasar, Bali, 2007 hal 48-49.

You might also like