You are on page 1of 2

PENYEGARAN MOTODOLOGI PENELITIAN Dr.Ir.Sudarsono H, MA, SH I.

Pengertian dan Tujuan Penyegaran Metodologi Penelitian merupakan proses belajar mengajar bagi mahasiswa program doktor ilmu administrasi dalam bentuk review metode, teknik dan metodologi penelitian terkait dengan rencana penulisan disertasi. II. Peserta a. Para mahasiswa program doktor ilmu administrasi b. Peserta lain yang berminat. III. Waktu dan Tempat a. Kampus UI Salemba/Pegangsaan b. Tanggal 27 November 2010 IV. Materi a. b. c. d. V. Sesi I: Review Topik Penelitian Disertasi dan MPS Sesi II: Review Konsep Serba Sistem dan Penelitian Serba Sistem Sesi III: Review Qualitative dan Quantitative System Dynamics Sesi IV : Review SSM

Persiapan Peserta Penyegaran a. Menyerahkan soft copy dua materi (pada butir b dan c) berikut melalui email sudarsono25@yahoo.com dan sudarsono25@gmail.com pada tanggal 26 November 2010 dan menyerahkan hard copy sebelum program penyegaran pada tanggal 27 November 2010. b. Uraian singkat terkait disertasi: Judul, pertanyaan penelitian, tujuan penelitian, dan metodologi penelitian. c. Uraian singkat terkait disertasi sebagaimana dimaksud pada butir V a, dengan memperhatikan pertanyaan berikut:

1. Apakah ada masalah (problem) di dalam real world dipecahkan?

yang harus

2. Apakah ada situai yang dianggap bermasalah (problematic situation) di dalam real world yang perlu perbaikan, penyempurnaan atau perubahan? 3. Apakah ada hipotesis tentang hubungan antar variable terkait dengan real world yang akan diuji? 4. Apakah ada model yang akan dibuat sebagai bagian dari metodologi penelitian? 5. Apakah ada rencana simulasi sebagai bagian dari metodologi penelitian? 6. Apakah real world tersebut berupa tokoh utama, organisasi, atau suatu entitas yang sulit dideskripsikan? 7. Apakah data yang akan diolah sepenuhnya merupakan data yang hard data yang tidak memerlukan beberapa proses pengolahan data terkait dengan tehnik pengolahan data yang dipilih? 8. Apakah data yang akan dialah ada yang sifatnya soft data yang memerlukan beberapa proses pengolahan data terkait dengan tehnik pengolahan data yang dipilih? 9. Apakah metodologi penelitian merupakan quantitative research, qualitative research, mixed method, quantitative system dynamics, qualitative system dynamics, atau lainnya?

You might also like