You are on page 1of 6

Laboratorium Kristalografi dan Mineralogi 2013

GOLONGAN MINERAL SULFAT DAN KARBONAT A. MINERAL SULFAT Sulfat terdiri dari anion sulfat (SO42-). Mineral sulfat adalah kombinasi logam dengan anion sufat tersebut. Pembentukan mineral sulfat biasanya terjadi pada daaerah evaporitik (penguapan) yang tinggi kadar airnya, kemudian perlahan-lahan menguap sehingga formasi sulfat dan halida berinteraksi. Pada kelas sulfat termasuk juga mineral-mineral molibdat, kromat, dan tungstat. Dan sama seperti sulfat, mineral-mineral tersebut juga terbentuk dari kombinasi logam dengan anion-anionnya masing-masing. Contoh mineral sulfat : 1. Gypsum


Hanna Medy Christya 111.130.168 PLUG 1

Nama Mineral Rumus Kimia Sistem Kristal Warna Kristal Habit Kilap Gores Belahan / Pecahan

: Gypsum : CaSO4 2H2O : Monoklin : Putih, Bening, Transparan : Tabular, Masif, Fibrous : Kilap mutiara : Putih atau tidak berwarna : Sempurna / Choncoidal
Page 1

Laboratorium Kristalografi dan Mineralogi 2013

Kekerasan Tenacity Transparansi Berat Jenis Genesa

:2 : Flexible : Translucent : 2,3 : Terbentuk dalam

lingkungan sedimen, dan sering berselingan dengan batugamping, serpih, batupasir, lempung dan garam batuan. Dapat pula ditemukan dalam urat-urat metalik sebagai mineral geng. Manfaat : Digunakan dalam industri

konstruksi, sebagai pembenah tanah dan pupuk, untuk bahan baku kapur tulis. Persebaran di Indonesia : Kabupaten Tasikmalaya

2. Anhidrite


Hanna Medy Christya 111.130.168 PLUG 1

Nama Mineral Rumus Kimia Sistem Kristal

: Anhidrit : CaSO4 : Orthorombik

Page 2

Laboratorium Kristalografi dan Mineralogi 2013

Warna Kristal Habit Gores Belahan Kekerasan Berat jenis Genesa sedimen, dan sering

: Putih, abu-abu, biru pucat : Masif, membutir : Putih sampai putih keabuan : Sempurna : 3 3,5 : 2,89 2,98 : Terbentuk pada lingkungan berasosiasi dengan gipsum,

batugamping, dolomit, dan garam-garam. Dapat juga terbentuk melalui proses hidrotermal, dan terdapat sebagai mineral geng dalam urat-urat metaliferus. Manfaat : Anhidrit banyak digunakan

untuk memproduksi asam sulfat, dan juga sebagai bahan campuran pembuatan kertas, bahkan yang berwarna indah banyak digunakan sebagai batu hias dan sebagai pembenah tanah dan van untuk membuat semen Prtland. Persebaran : Texas (Amerika Serikat),

Pertambangan Garam di Polandia, Jerman, Australia, Prancis dan India.

B. MINERAL KARBONAT Merupakan persenyawaan dengan ion (CO3)2-, dan disebut karbonat, umpamanya persenyawaan dengan Ca dinamakan kalsium karbonat, CaCO3 dikenal sebagai mineral kalsit. Mineral ini merupakan susunan utama yang membentuk batuan sedimen. Karbonat terbentuk pada lingkungan laut oleh endapan bangkai plankton. Karbonat juga terbentuk pada daerah evaporitic dan pada daerah karst yang membentuk gua (caves), stalaktit, dan stalagmite. Dalam kelas karbonat ini juga termasuk nitrat (NO3) dan juga Borat (BO3). Karbonat, nitrat dan borat memiliki kombinasi antara logam atau semilogam dengan

Hanna Medy Christya 111.130.168 PLUG 1

Page 3

Laboratorium Kristalografi dan Mineralogi 2013

anion yang kompleks dari senyawa-senyawa tersebut (CO3, NO3, dan BO3). Contoh mineral karbonat : 1. Kalsit

Nama Mineral Rumus Kimia Sistem Kristal Warna Kristal Habit Kilap Gores Belahan / Kekerasan Tenacity Transparansi Berat Jenis Genesa Pecahan

: Kalsit : CaCO3 : Hexagonal : Tidak berwarna, putih : Granular : Kilap kaca : Putih : Sempurna / Choncoidal :3 : Brittle : Transparan : 2,7 : Dapat terbentuk pada

lingkungan batuan beku, sedimen, metamorf dan melalui proses hidrotermal. Merupakan mineral utama dalam batugamping, atau pulam/marmer (marble). Dapat juga

Hanna Medy Christya 111.130.168 PLUG 1

Page 4

Laboratorium Kristalografi dan Mineralogi 2013

diendapkan di sekitar/di sekeliling mata air, atau aliran air, berupa travertin, tufa, atau sinter-gamping. Manfaat : Kalsit merupakan sumber

senyawa CaO, yang digunakan untuk membuat semen, campuran adulan semen, pupuk, kapur tohor, industri kimia, industri besi baja dan pembenah tanah. Persebaran di Indonesia : Berdasarkan hasil penelitian

diketahui di sepanjang pantai barat Sumatera, Jawa bagian selatan dan utara (sebagian kecil).

3. Dolomit

Nama Mineral Rumus Kimia Sistem Kristal Warna

: Dolomit : CaMg(CO3)2 : Trigonal : Tak-berwarna, putih, abu-

abu, atau kehijauan, yang menjadi coklat kekuningan, atau coklat, dengan semakin meningkatnya kadar Fe2+, dapat juga merah muda, atau merah-mawar
Hanna Medy Christya 111.130.168 PLUG 1

Goresan Belahan Kekerasan

: Putih : Sempurna : 3,5 4

Page 5

Laboratorium Kristalografi dan Mineralogi 2013

Berat jenis Genesa

: 2,85 : Dapat terbentuk pada

lingkungan sedimen, melaluia proses hidrotermal dan terdapat dalam urat-urat, serta berasosiasi dengan fluorit, barit, kalsit, siderit, kuarsa dan mineral-mineral bijih metalik. Dapat juga terbentuk secara metamorfisme. Manfaat : Sumber logam magnesium,

atau kalsium, dan senyawa magnesium oksida yang digunakan untuk membuat batubara tahan api.dapat juga dibuat batu hias. Persebaran di Indonesia : Daerah Cibinong, Bogor

yaitu dipasir Gedongan dan daerah G. Ngaten, dan G. Ngembang, Tuban.

Hanna Medy Christya 111.130.168 PLUG 1

Page 6

You might also like