You are on page 1of 10

ILMU PENYAKIT MULUT

PIGMENTASI JARINGAN LUNAK PADA


RONGGA MULUT
OLEH
KELOMPOK II
FAKULTAS KEDOKTERAN GIGI
UNIVERSITAS MAHASARASWATI
DENPASAR
2012
Nama Anggota Kelompok II
I Putu Krisna Parama Arta (028/G/10)
Messyliana Awang (029/G/10)
Nita Mahendra (00/G/10)
Made !wita "u#ma $ahayu (01/G/10)
Putu $esti !ewi (02/G10)
Made Adinda Pra%na&aramita (0/G/10)
Ana# Agung Ngurah Pramana "urya (0'/G/10)
Ni Ketut (&i) *irasatya !ewi (0+/G/10)
I Gusti Ayu Pramusita !ewi ,artati (0-/G/10)
Ni Putu .ania /hintya !ewi Karima (00/G/10)
.%1# Istri Indira Pramita !ewi (08/G/10)
I Nengah !wi 21gantara Putra (09/G10)
3ry /1rniawati (0'0/G/10)
4uh Ketut /atur "il&yani (0'1/G/10)
Ni Kade# 35ie $1sdiana !ewi (0'2/G/10)
I Gede Nanda Pradana (0'/G/10)
K1mang 21ga *idiantara (0''/G/10)
Ni Putu Ayu Pe6riyantini (0'+/G/10)
7itria Inti8ada (0'-/G/10)
Kade !e6y Paramita (0'0/G/10)
I Putu "andy Mandita (0'8/G/10)
Kade# "il5ia Pradnya Paramitha (0'9/G/10)
4uh Putu !ianita !ewi (0+0/G/10)
BAB I
PENDAHULUAN
Pigmentasi meru&a#an #1ndisi adanya &ewarnaan &ada 6agian tertentu #arena
adanya 9at tertentu se6agai &enye6a6nya: !alam istilah #ed1#teran gigi; &igmentasi r1ngga
mulut meru&a#an #1ndisi adanya &ertam6ahan &igmen dalam la&isan sel<sel e&itel mu#1sa
mulut: Pertam6ahan &igmen ini 6er#aitan dengan 9at yang disera& &ada #1ndisi tertentu:
4esi 6er&igmen &ada r1ngga mulut tida#lah %arang: 4esi terse6ut dise6a6#an 1leh
de&1sisi &igmen yang mung#in 6erasal dari sum6er end1gen mau&un e#s1gen: Area
&igmentasi end1gen sering#ali dise6a6#an 1leh melanin ta&i %uga 6isa dise6a6#a6 1leh 9at
6esi dan 6iliru6in: =e6era&a &enya#it sistemi# %uga da&at menga#i6at#an &ening#atan
&igmentasi &eri atau intra1ral: *alau&un %arang; #eganasan 6er&igmen intra1ral %uga 6isa
ter%adi: Pigmentasi e#s1gen da&at dise6a6#an 1leh de&1sit 6ahan asing di %aringan; 1leh
&ertum6uhan %amur atau 6a#teri #r1m18ili# yang 6erle6ih; atau 1leh de&1sit l1gam yang
ter)erna dalam %aringan di r1ngga mulut: Pende#atan untu# diagn1sis area mulut yang
ter&igmentasi harus meli&uti &emisahan awal antara lesi 5as#uler dan lesi 6er&igmen
murni; dii#uti dengan analisis area yang ter&igmentasi: Pada 6anya# #asus; diagn1sis
de8initi5e dari lesi 6er&igmen hanya da&at ditega##an dengan e5aluasi hist1l1gis %aringan
terse6ut:
.e#ni# termudah untu# mem6eda#an lesi 5as#uler dengan lesi ter&igmentasi adalah
dengan memeri#sa area terse6ut untu# adanya &emudaran warna: 4esi 5as#uler a#an
memudar %i#a se6ilah #a)a dite#an#an #e area terse6ut; sedang#an area dengan &igmentasi
murni tida# a#an ter&engaruh:
BAB II
PEMBAHASAN
Pigmentasi meru&a#an #eadaan a6n1rmal &ada #ulit dan mem6ran mu#1sa da&at
6eru&a &enam6ahan #adar &igmen (hi&er&igmentasi) atau da&at %uga &engurangan #adar
&igmen (hi&1&igmentasi): Pigmentasi &ada mu#1sa mulut da&at ter%adi se)ara 8isi1l1gis
dan &at1l1gis; serta 6erasal dari luar tu6uh (e#s1gen) mau&un dari dalam tu6uh (end1gen):
2.1 Pigmentasi secara Enogen
A6n1rmalitas &igmentasi melanin di#lasi8i#asi#an men%adi #1ndisi gru& yang da&at
menyerang mu#1sa 1ral> &ening#atan de&1sisi melanin se6agai 5ariasi n1rmal; ne5us
6er&igmen; dan gangguan end1#rin atau meta61li#:
?aringan 1ral n1rmal da&at menun%u##an 6anya# 5ariasi &ada de&1sisi melanin: .ida#
%arang; gingi5a yang mele#at &ada &asien<&asien #ulit hitam menun%u##an warna 6iru
#ehitaman yang signi8i#an #arena de&1sit melanin: Pigmentasi se&erti itu %uga da&at
terlihat &ada area mu#1sa 1ral lainnya termasu# area &alatal: @mumnya; &igmentasi yang
ter6entu# a#i6at 5ariasi n1rmal dari de&1sit melanin )enderung simetris:
Pigmentasi yang ter%adi #arena 8a#t1r end1gen r1ngga mulut a#i6at melanin da&at
6eru&a &igmentasi 8isi1l1gis yang n1rmal dan se)ara umum di%um&ai &ada #el1m&1# etnis
dengan &igmentasi tinggi: Pigmentasi tida# menim6ul#an masalah medis namun hanya
mem&engaruhi estetis:
K1ndisi dari &igmentasi end1gen antara lain &ada &enya#it Addis1n; sindr1ma Peut9<
?eghers; "indr1m M)/une<Al6right; Penya#it A1n $e)#linghausen; 6iliru6in dan
,em1#r1mat1sis:
1. Pen!akit Aison
Penya#it Addis1n; atau de8isiensi adren1#1rti#al &rimer; adalah &enya#it yang %arang
ditemui: Penya#it ini dise6a6#an 1leh destru#si adren1#1rti#al yang dise6a6#an 1leh
6er6agai agen termasu# tu6er#ul1sis dan in8e#si %amur: Ge%ala #linis a#an mun)ul %i#a
se#itar 90B #elen%ar adrenal sudah han)ur: Pasien datang dengan riwayat &enya#it yang
&r1gresi8 &arah; mengeluh malaise; lemah; an1re#sia; mual; muntah; dan 6erat 6adan
6er#urang: Pigmentasi #ulit dan mu#1sa termasu# dalam ge%ala #lasi#: Pigmentasi 1ral
adalah ge%ala awal dari &enya#it Addis1n yang ditandai dengan area 6iru #ehitaman hingga
)1#lat gela& yang sering#ali mun)ul &ada area mu#1sa 6u#al dan la6ial namun %uga da&at
mun)ul &ada mu#1sa gingi5al: .ida# ada &1la atau distri6usi yang uni# dalam
&igmentasinya: ,i&er&igmentasi; yang dise6a6#an 1leh melanin; %uga terlihat &ada #ulit
dan 6ersi8at n1ns&esi8i#: !iagn1sis memerlu#an adanya tanda &r1du#si #1rtis1l adrenal
yang 6er#urang dan tida# 6isa didasar#an hanya &ada &igmentasi sa%a:
2. Sinrom Pe"t#$%eg&ers
"indr1m Peut9<?eghers adalah sindr1m herediter lang#a yang terdiri dari &1li&1sis
intestinal serta &igmentasi 1ral dan &eri1ral: 4esi &eri1ral terdiri dari 6anya# titi# melanin
ter&isah di 6i6ir dan dise#itar mulut: Pigmentasi seru&a %uga da&at dilihat &ada mu#1sa
1ral: *alau&un &1li&1sis intestinal umumnya tida# 6eru6ah men%adi #eganasan se)ara
signi8i#an; 8en1mena terse6ut sering#ali menga#i6at#an ge%ala dan &at1l1gi intestinal;
termasu# 16stru#si: Ne1&lasma 15arium terlihat &ada +B wanita dengan sindr1m ini:
'. Sinrom Mc("ne$Al)rig&t
"indr1m M)/une<Al6right adalah &enya#it lang#a yang ditandai dengan dis&lasia
8i6r1us; area 6er&igmen; dan dis8ungsi end1#rin: Penye6a6 &enya#it ini tida# di#etahui;
walau se&ertinya 6isa disim&ul#an 6ahwa &enya#it ini tida# diturun#an (herediter):
!istri6usi unilateral dari dys&lasia 8i6r1us terse6ut telah mengarah &ada s&e#ulasi 6ahwa
&enya#it ini meru&a#an an1maly #1ngenital: !ys&lasia 8i6r1us )enderung 6er6entu#
&1li1st1ti#: "e&erti halnya dengan &eru6ahan 8i6r1us; &eru6ahan &igmentasi &ada &enya#it
M)/une<Al6right )enderung unilateral: =i6ir &aling sering terli6at; namun area mu#1sa
mana&un da&at menun%u##an hi&er&igmentasi: "ering#ali; &igmentasi #ulit ireguler %uga
hadir; dan &asien %uga menun%u##an tanda<tanda &u6ertas &re#1#:
*. Pen!akit +on ,eckling&a"sen
Penya#it A1n $e)#linghausen; atau neur18i6r1mat1sis; adalah gangguan herediter
lang#a yang telah mun)ul di mata &u6li) se6agai hasil dari 6ermain CThe Elephant ManD:
Penya#it ini dise6a6#an 1leh gen d1minan mendelian: "e)ara #linis; &asien a#an memili#i
6anya# neur18i6r1ma; yang 6er#em6ang dari selu6ung neurilemma dan 8i6r16last dari
sara8 &eri8er: .um1r<tum1r ini sering#ali terdistri6usi &ada se#u%ur 6adan dan e#stremitas:
4esi 6er&igmen yang menemani mun)ulnya tum1r<tum1r ini 6erwarna #e)1#latan dan
dise6ut se6agai titi# caf-au-lait: Pada #ulit; area yang 6er&igmen memili#i distri6usi yang
sama dengan tum1r: 4esi terse6ut da&at mun)ul &ada 6i6ir dan dise#itar mulut; dan
#adang<#adang; &ada mu#1sa 6u#al: Persentase signi8i#an dari neur18i6r1ma (+<10B)
da&at 6eru6ah men%adi ganas:
-. Bilir")in
Kadar 6iliru6in serum yang tinggi (a6n1rmal; le6ih 6esar dari 1;+ mg/dl) a#an
menye6a6#an #eadaan #linis yang dise6ut %aundi)e: =er6agai &enya#it; se&erti he&atitis;
16stru#si saluran em&edu; dan &eru6ahan<&eru6ahan degenerati8 dari hati a#an
menye6a6#an &eru6ahan warna men%adi #e#uningan &ada #ulit; s)lera; dan mu#1sa:
"ering#ali; mani8estasi 1ral %aundi)e terlihat &ada &ermu#aan 5entral lidah; mu#1sa 6u#al
dan &alatum m1le:
.. Hemokromatosis
,em1#r1mat1sis (dia6etes &erunggu) adalah gangguan &enyim&anan 9at 6esi
dimana 9at 6esi dalam %umlah 6erle6ih terde&1sit dalam %aringan tu6uh: .anda #linis
meli&uti he&at1megali; &igmentasi; dia6etes; artr1&ati; &enya#it %antung; dan
hi&1g1nadisme: Penya#it ini mung#in mun)ul se6agai a#i6at dari #etida#mam&uan &asien
untu# meng1ntr1l a6s1r&si 9at 6esi (hem1#r1mat1sis idi1&ati#); se6agai mani8estasi
gangguan eritr1&1iesis (hem1#r1mat1sis eritr1&1ieti#); &ada al#1h1li# dengan &enya#it
hati; atau se6agai hasil dari #1nsumsi 9at 6esi 6erle6ih: Mani8estasi 1ral hem1#r1mat1sis
meli&uti &igmentasi (6iru #ehitaman) mu#1sa 1ral; yang ter%adi &ada 10<1+B &asien:
2.2 Pigmentasi secara Eksogen
1. /ato Amalgam
Kadang<#adang; se%umlah #e)il amalgam terin#1r&1rasi dalam %aringan setelah
&enem&atan atau rest1rasi tat1: =ahannya men%adi tertanam dalam %aringan; mem6eri#an
gam6aran area 6iru #ehitaman datar yang 6iasanya de#at dengan area rest1rasi: 4esi ini
sama se#ali tida# 6erge%ala dan tida# memili#i #e&entingan #linis:
Gam6ar 1: .at1 Amalgam
2. Logam Berat
.ingginya #adar sistemi# 6e6era&a l1gam 6erat; terutama tim6ale dan 6ismuth;
menye6a6#an &igmentasi metali# dise#itar 6atas gingi5al: "e)ara #linis; area ini terlihat
se6agai area 6iru #ehitaman yang menyerang gingi5a marginal: Pigmentasi terse6ut
6iasanya 6ilateral dan meli&uti leng#ung mandi6ula dan ma#sila se)ara seim6ang:
*alau&un area &igmentasi sa%a tida# terlalu &enting se)ara #linis; lesi ini &enting untu#
mendiagn1sis t1#sisitas l1gam 6erat:
'. Per")a&an 0arna Lia&
.ida# %arang; &a&illa &ermu#aan d1rsal lidah men%adi 6eru6ah warnanya: *alau&un
se)ara #lasi# #1ndisi ini dise6ut se6agai black hairy tongue (lidah hitam 6er6ulu);
&igmentasi &a&illa ini 6isa 6erwarna &utih; #uning; )1#lat; atau&un hi%au: Black hairy
tongue di&er#ira#an dise6a6#an 1leh #1nsumsi anti6i1ti#; yang menga#i6at#an &r1li8erasi
dari 6a#teri melan1geni#: "um6er lainnya termasu# mer1#1# &i&a; &er1#1# 6erat;
6e6era&a %enis ma#anan tertentu; dan in8e#si %amur: ,y&er&lasia &a&illa 8ili81rmis da&at
ter%adi se)ara simultan: ,al ini 6eru%ung &ada gam6aran lidah yang se&erti 6er6ulu #arena
&ertum6uhannya yang 6erle6ihan: Kadang<#adang; gl1s1dinia da&at terlihat: 3liminasi
sum6er &igmentasinya 6iasanya a#an mengem6ali#an lidah #e #1ndisi awal:
Gam6ar 2: =la)# ,airy .1ngue
2.' Pigmentasi Berasarkan 0arna
a: 4esi 5as#ular 6iru/ungu; )1nt1h hemangi1ma; 5arises; angi1sar#1ma; sar#1ma Ka&1si;
teleangie#tasis:
6: 4esi melan1ti# )1#lat; )1nt1h e&ulis; ne5us 6iru; melan1ma maligna dan melan1sis
#arena 16at:
): 4esi )1#lat yang 6erhu6ungan dengan hem; )1nt1h e#im1sis; &ete#ie:
Gam6ar : 3#im1sis Gam6ar ': Pete)hiae
2.* Pera1atan Pigmentasi paa %aringan L"nak
Perawatan yang da&at dila#u#an untu# de&igmentasi mulai dari &enggunaan laser;
6ahan #imia; electrocautery, cryosurgery: Pema#aian 6ahan #imia a#an menim6ul#an rasa
sa#it dan &anas &ada %aringan mulut: A&a6ila mema#ai laser #euntungannya &erdarahan
sedi#it namun da&at tim6ul #erusa#an termal sam&ai #e tulang: "alah satu met1de yang
&aling &1&ular adalah &enggunaan s)al&el: Pr1sedur utama dari 6edah ini mengang#at
e&ithelium gingi5al dan %aringan i#at di6awahnya serta mem6iar#an %aringan i#at yang
tersisa sem6uh dengan mem6entu# %aringan i#at 6aru tan&a &igmentasi: Gera#an menger1#
gingi5a meru&a#an met1de s)ra&ing dengan s)al&el: Area &enyem6uhan a#an mem6ai#
setelah 2 minggu: Pigmentasi melanin hilang dari &em6entu#an e&ithelium 6aru: Pada saat
&enyem6uhan gingi5al 6erwarna merah muda:
BAB III
KESIMPULAN
Pigmentasi r1ngga mulut meru&a#an #1ndisi adanya &ertam6ahan &igmen dalam
la&isan sel<sel e&itel mu#1sa mulut: Pigmentasi &ada mu#1sa mulut da&at ter%adi se)ara
8isi1l1gis dan &at1l1gis; serta 6erasal dari luar tu6uh (e#s1gen) mau&un dari dalam tu6uh
(end1gen):
K1ndisi dari &igmentasi end1gen antara lain &ada &enya#it Addis1n; sindr1ma Peut9<
?eghers; "indr1m M)/une<Al6right; Penya#it A1n $e)#linghausen; 6iliru6in dan
,em1#r1mat1sis: Pigmentasi se)ara e#s1gen antara lain tat1 amalgam; l1gam 6erat;
&eru6ahan warna &ada lidah:
Perawatan yang da&at dila#u#an untu# de&igmentasi mulai dari &enggunaan laser;
6ahan #imia; electrocautery, cryosurgery:

You might also like