You are on page 1of 13

PEMERINTAH KABUPATEN PASURUAN

DINAS KESEHATAN
UPTD KESEHATAN PUSKESMAS PANDAAN
Jl. A. Yani no.11 Telp. (0343) 631539 Pandaan 67156

KEPUTUSAN KEPALA UPTD KESEHATAN PUSKESMAS PANDAAN


Nomor :
T E N TAN G
INDIKATOR MUTU LAYANAN KLINIS
DI UPTD KESEHATAN PUSKESMAS PANDAAN
DENGAN RAHMAT TUHAN YANG MAHA ESA
KEPALA UPTD KESEHATAN PUSKESMAS PANDAAN,

Menimbang

a. bahwa dalam upaya untuk meningkatan mutu layanan klinis perlu


ditetapkan indikator mutu layanan klinis.
b. bahwa untuk menjamin peningkatan mutu layanan klinis pasien perlu
dilakukan pengukuran terhadap indikator mutu layanan klinis.
c. bahwa berdasarkan pertimbangan pada huruf a dan b, perlu
menetapkan Keputusan Kepala UPTD Puskesmas Pandaan tentang
Indikator Mutu Layanan Kllinis.

Mengingat

1. Undang-Undang Republik Indonesia Nomor 8 Tahun 1999 tentang


Perlindungan Konsumen;
2. Undang-Undang Republik Indonesia Nomor 25 Tahun 2009 tentang
Pelayanan Publik;
3. Undang-Undang No. 36 Tahun 2009 tentang Kesehatan (Lembaran
Negara Republik Indonesia Tahun 2009 Nomor 144; Tambahan
Lembaran Negara R.I. Nomor 5063 );
4. Peraturan Presiden Republik Indonesia Nomor 72 Tahun 2012 tentang
Sistem Kesehatan Nasional;
5. Peraturan Menteri Kesehatan

Republik

Indonesia

Nomor

1691/MENKES/Per/VIII/2011 Tentang Keselamatan Pasien Rumah


Sakit;

6. Peraturan Menteri Kesehatan Nomor 71 Tahun 2013 tentang Pelayanan


Kesehatan Pada Jaminan Kesehatan Nasional;
7. Peraturan Menteri Kesehatan Nomor 5 Tahun 2014 Tentang Panduan
Praktik Klinis Bagi Dokter Di Fasilitas Pelayanan Kesehatan Primer;
8. Peraturan Menteri Kesehatan Nomor 75/Menkes/SK/X/2014 tentang
Pusat Kesehatan Masyarakat;
9. Peraturan Menteri Kesehatan Republik Indonesia Nomor 46 tahun
2015 tentang Akreditasi Fasilitas Kesehatan Tingkat Pertama;
10. Keputusan

Menteri

Kesehatan

Republik

Indonesia

Nomor

296/Menkes/SK/III/2008 tentang Pedoman Pengobatan Dasar di


Puskesmas;
11. Keputusan Menteri Kesehatan R.I. No. 828/ MENKES/SK /IX/2008
tentang Petunjuk Teknis Standar Pelayanan Minimal Bidang
Kesehatan di Kabupaten / Kota;
12. Peraturan Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi
Birokrasi Nomor 16 Tahun 2014 tentang Pedoman Survey Kepuasan
Masyarakat Terhadap Penyelenggaraan Pelayanan Publik;
13. Peraturan Daerah Kabupaten Pasuruan No. 13 Tahun 2004 tentang
Susunan Organisasi dan Tata Kerja Badan /Dinas /Kantor /Sekretariat
Daerah /Sekretariat Dewan /Rumah Sakit /PD Kabupaten Pasuruan.

MEMUTUSKAN

Menetapkan

KEPUTUSAN

KEPALA

PUSKESMAS

PANDAAN

TENTANG

INDIKATOR MUTU LAYANAN KLINIS DI UPTD KESEHATAN


PUSKESMAS PANDAAN
Kesatu

:
Menentukan indikator mutu layanan klinis sebagaimana terlampir dalam
keputusan ini.

Kedua

:
Keputusan ini berlaku sejak tanggal ditetapkan dan apabila dikemudian
hari terdapat kekeliruan dalam penetapannya, maka akan diadakan
pembetulan sebagaimana mestinya.

Ditetapkan di : Pasuruan
Pada Tanggal : 26 September 2016
Kepala Puskesmas Pandaan
Kabupaten Pasuruan

dr.Hj. Meita Devi R., M.Kes


NIP.19640517 198903 2 011

LAMPIRAN
Keputusan

Kepala

UPTD

Kesehatan

Puskesmas

Pasuruan Kabupaten Pasuruan tentang Indikator Mutu


Layanan Klinis di UPTD Kesehatan Puskesmas
Pandaan
Nomor

Tanggal

26 September 2016

INDIKATOR MUTU LAYANAN KLINIS

N
O

UNIT

1. POLI
UMUM

INDIKATO
R/
TARGET
STRATEGI
SASARAN TERUKUR
PENCAPAIAN
MUTU
Kejalasan
Semua resep 1. Kelengkapan
Penulisan
terbaca 100%
penulisan resep
Resep
2. Petugas harus
berlatih menulis
secara jelas dan
bisa
terbaca
oleh
petugas
lain

METODE
FREKU
DOKUMEN
PENGHITUN
EN-SI
TERKAIT
GAN DATA ANALIS
(protap, UU)
A
Mencatat
(petugas
Bulanan SOP tiap Poli
komplain
apotek
petugas
lain mengkonfirma
yang tidak bisa si
kepada
membaca resep petugas
poli
umum apabila
ada resep yang
tidak terbaca)
PEMANTAUA
N PROSES

ARSIP
YANG
DIBUTUHK
AN
Register
Rawat Jalan
Rekap Harian

N
O

UNIT

2. POLI GIGI

INDIKATO
R/
TARGET
SASARAN TERUKUR
MUTU
Tingkat
80%
dari
Kepuasan
seluruh
palayanan
pasien
berobat gigi
di hari tsb

METODE
FREKU
DOKUMEN
STRATEGI
PEMANTAUA PENGHITUN
EN-SI
TERKAIT
PENCAPAIAN
N PROSES
GAN DATA ANALIS
(protap, UU)
A
Penanganan
Pasien
pasien berobat Bulanan - SOP
keluhan
sakit
menuliskan
gigi yg puas di
Penamba-lan
pasien oleh dokter
tanda centang bagi
seluruh
Gigi
gigi
pada
pasien berobat
- SOP
buku/lembara gigi x 100 %
Ekstraksi
n
dengan
Gigi
kolom
tersedia, yaitu
PUAS
dan
KURANG
PUAS

ARSIP
YANG
DIBUTUHK
AN
- Register
Pasien
- Laporan
Bulanan

N
O

UNIT

3. POLI KIA

INDIKATO
R/
SASARAN
MUTU
Pemahaman
klien atas
penjelasan
petugas

TARGET
TERUKUR
100%

METODE
FREKU
DOKUMEN
STRATEGI
PEMANTAUA PENGHITUN
EN-SI
TERKAIT
PENCAPAIAN
N PROSES
GAN DATA ANALIS
(protap, UU)
A
- Membuat cek Petugas
(Jumlah klien
Bulanan - SOP
yang paham :
list Penjelasan memastikan
Pemasangan
klien mengisi dibagi jumlah
KIA / KB
Implant
checklist
sesuai
klien
yang
- Meminta klien
- SOP
mengisi cek
mengulang apa pemahaman
Pelepasan
list) x 100 %
yang
telah yang diterima
Implant
disampaikan
- SOP
oleh petugas
Pemasangan
IUD
- SOP
Pelepasan
IUD
- SOP
Pemberian
Suntikan KB
- SOP
Pemberian Pil
-SOP ANC

ARSIP
YANG
DIBUTUHK
AN
- Ceklist
Pemasanga
n/
Pelepasan
Implant
- Ceklist
Pemasanga
n/
Pelepasan
IUD
- Ceklist KB
Suntik dan
Pil
Ceklist
ANC

N
O

UNIT

4. POLI
ANAK/
MTBS

5. POLI
LANSIA

INDIKATO
R/
SASARAN
MUTU
Pengisian
form MTBS
usia 0-2
bulan dan 2
bulan
sampai 5
tahun

Angka
kepatuhan
kontrol
pasien
diabetes
militus

TARGET
TERUKUR
80%

75%

METODE
FREKU
DOKUMEN
STRATEGI
PEMANTAUA PENGHITUN
EN-SI
TERKAIT
PENCAPAIAN
N PROSES
GAN DATA ANALIS
(protap, UU)
A
1. Setiap
balita Data yang diisi (Jumlah form
Bulanan - Buku
datang datanya di formulir
yang diisi :
Pedoman
dimasukkan form MTBS dicatat
jumlah pasien
MTBS
MTBS
sesuai tersendiri di
balita yang
- Bagan MTBS
kelompok usia
Register
datang) X 80%
2. Pelaksanaan
tersendiri di
sesuai
SOP MTBS
MTBS
3. Formulir MTBS
selalu
tersedia
(di Loket)
4. Form
MTBS
yang telah telah
diisi dimasukkan
jadi 1 dengan
Rekam Medis
Memotivasi pasien Mencatat
(Mengidentifik Bulanan SOP tiap Poli
untuk kembali
tanggal pasien
asi kedatangan
kontrol sebelum
harus kembali
pasien melalui
obat habis
kontrol pada
rekam medis)
rekam medis

ARSIP
YANG
DIBUTUHK
AN
- Form MTBS
usia 02bulan
- Form MTBS
2 bulan-5
tahun
- Register
harian
- Rekam
Medis

Register
Rawat Jalan
Rekap Harian

N
O

UNIT

6. KLINIK
SANITASI

7. KLINIK
GIZI

INDIKATO
R/
SASARAN
MUTU
ODF Desa
Klampis
Rejo

Pelayanan
konsultasi
gizi
pada
rawat jalan
dengan
masalah
spesifik
(DM,
Hipertensi,
As.
Urat,
dan kasus
lain sesuai
indikasi)

TARGET
TERUKUR
100% rumah
memiliki
akses jamban

85%

METODE
FREKU
STRATEGI
PEMANTAUA PENGHITUN
EN-SI
PENCAPAIAN
N PROSES
GAN DATA ANALIS
A
1. Kegiatan
Monitoring ke
(Rumah tangga Bulanan
Pemicuan sesuai lokasi tentang
yang memiliki
kebutuhan
penambahan
akses jamban :
2. Pleno
Komite akses jamban
seluruh rumah)
CLTS Desa
rumah tangga
x 100%
3. Monitoring
akses jamban per
bulan
Koordinasi dengan Pendataan
(Jumlah pasien Bulanan
petugas poli
jumlah dan
rawat jalan
(umum, anak, KIA) spesifikasi
yang
mengenai pasien
pasien rawat
konsultasi
yang ada indikasi
jalan yang
gizi : jumlah
untuk konsultasi
memerlukan
seluruh pasien
gizi
konsultasi gizi
rawat jalan
dengan
indikasi
konsultasi gizi)
X 100%

ARSIP
YANG
DIBUTUHK
AN
Buku Pedoman Laporan
Sanitasi Total akses jamban
Berbasis
rumah tangga
Masyarakat
(STBM)
DOKUMEN
TERKAIT
(protap, UU)

SOP konsultas - Register


gizi
konsultasi
gizi
- Leaflet
(asam urat,
DM,
hipertensi)

INDIKATO
N
R/
UNIT
O
SASARAN
MUTU
8. LABORAT Kecepatan
O-RIUM
penyelesaia
n
pengerjaan
sampel

METODE
FREKU
DOKUMEN
TARGET
STRATEGI
PEMANTAUA PENGHITUN
EN-SI
TERKAIT
TERUKUR
PENCAPAIAN
N PROSES
GAN DATA ANALIS
(protap, UU)
A
60 menit
1. Analis standby Lamanya waktu (Jam
Bulanan - Buku
di laboratorium penyelesaian
selesainya
pedoman
selama
jam pengerjaan
laporan hasil
pemeriksaan
dinas.
sampel
pemeriksaan
laboratorium
2. Penataan
dan laboratorium
Jam
Puskesmas
pemeliharaan
penerimaan
- Prosedur
alat laborat.
blanko
mutu
3. Ketersediaan
permintaan
pelayanan
reagen
pemeriksaan
laboratoriu
laboratorium)
- SOP
X 100%
pelayanan
laboratorium

ARSIP
YANG
DIBUTUHK
AN
- Buku
register
harian
- Blanko
permintaan
pemeriksaa
n
laboratoriu
- Laporan
hasil
pemeriksaa
n
laboratoriu
m

N
O

UNIT

9. USG

10. PONED

INDIKATO
R/
SASARAN
MUTU
Setiap ibu
hamil
diwilayah
puskesmas
ngempit
yang ANC
di
Puskesmas
Ngempit
melakukan
USG
minimal
satu kali
selama
kehamilan
Kepatuan
petugas
dalam
pemkaian
APD

METODE
FREKU
DOKUMEN
PEMANTAUA PENGHITUN
EN-SI
TERKAIT
N PROSES
GAN DATA ANALIS
(protap, UU)
A
Melakukan
Membandingk Tribulan 1. Buku
pemantauan
an total jumlah an
Register KIA
dibuku KIA
Bumil dibuku
2. Buku
register USG
Register USG
dengan total
Bumil
(wilayah
puskesmas
Ngempit) di
buku register
KIA

TARGET
TERUKUR

STRATEGI
PENCAPAIAN

80%

Sosialisasi kebidan
desa dan kader
sewilayah ngempit

100%

1. Cek
list Pengisian cek
pemakaian APD list APD setiap
2. Peralatan APD
setelah
melakukan
kegiatan
pertolongan
persalinan

(Jumlah cek
list yang diisi
dengan
lengkap dibagi
jumlah
persalinan ) x
100%

Bulanan

SOP
Pemakaian
APD
- Buku APN
-

ARSIP
YANG
DIBUTUHK
AN
Cek List

Lembar cek
list
- Register
Poned
- Rekapan
hasil
bulanan
-

N
O

UNIT

11. RAWAT
INAP

12. UGD

INDIKATO
R/
SASARAN
MUTU
Pasien
terpenuhi
kebutuhan
cairan
infusnya
sesuai advis
dokter

Pemasangan
infus
dengan 1x
masuk

TARGET
TERUKUR
100%

75%

STRATEGI
PENCAPAIAN

PEMANTAUA
N PROSES

1. Penguasaan
Melakukan
ketrampilan
cek
pada
dalam
pasien setiap
menghitung
setengah jam
tetesan cairan.
sebelum
2. Kemampuan
saatnya cairan
dalam
habis.
menentukan
- Mengisi
waktu
cairan
checklist
akan habis pada
penggantian
saat yang tepat.
cairan infus,
saat
mengganti
infus pasien.
1. Edukasi
dan Mencatat
motivasi pasien tindakan
sebelum tindakan pemasangan
2. Bagi
petugas infus
dalam
baru
ditraining Buku
dan didampingi Pemantauan
oleh perawat yang Tindakan Infus
senior (on the job
training)

METODE
FREKU
ARSIP
DOKUMEN
PENGHITUN
EN-SI
YANG
TERKAIT
GAN DATA ANALIS
DIBUTUHK
(protap, UU)
A
AN
(Jumlah pasien Bulanan - SOP
- Checklist
yang
Menghitung
penggantian
kebutuhan
Tetesan
cairan infus
cairan infusnya
Cairan.
- Rekam
terpenuhi
- SOP
Medis
sesuai
advis
Menentukan
pasien
dokter : jumlah
Habis Cairan
seluruh pasien
sesuai
yang diinfus) x
kebutuhan
100%
(sesuai advis
dokter)

(Jumlah pasien Bulanan


yang dipasang
infus 1x masuk
: dengan
jumlah seluruh
pasien yang
dipasang infus)
X100%

1. SOP
1. Status
Pemasangan
pasien
Infus
2. Register
2. Buku
pasien
Konsep
3. Buku
Dasar
Pemantauan
Keperawatan
Tindakan
Infus

N
O

UNIT

13. LOKET

14. APOTEK

INDIKATO
R/
SASARAN
MUTU
Bedasarkan
tingkat
komplain
pasien
di
loket tidak
melebihi
20%

Kecepatan
pelayanan
obat

TARGET
TERUKUR

STRATEGI
PENCAPAIAN

85%

- Menyediakan
nomor antrian
loket
- Semua poli
membuka simpus
- Segera
mengantarkan
rekam medis
pasien yang telah
ditemukan

Maks 5 menit 1. Menyiapkan


sediaan yang
sudah dihitung
per pasien
2. Penataan
keteraturan obatobatan di Kamar
Obat

METODE
FREKU
DOKUMEN
PEMANTAUA PENGHITUN
EN-SI
TERKAIT
N PROSES
GAN DATA ANALIS
(protap, UU)
A
Merekap
Pasien yang
Bulanan Prosedur
komplain
tidak komplain
Pengendalian
pasien secara
pasien yang
Arsip Medis
manual dengan komplain
menggunakan
dua kolom
(Komplain dan
tidak komplain)

Mencatat
penyelesaian
resep secara
sampling

(Jam
penyerahan
obat jam
penerimaan
resep)

Bulanan

ARSIP
YANG
DIBUTUHK
AN
- Kertas
rekap
komplain
- Kertas
pendaftaran
loket
- RM pasien
- KIB
- Simpus
- Buku Bantu
untuk
Pasien yang
Tidak
Membawa
Kartu
SOP Pelayanan - Buku
Obat Jadi
Register
Kamar Obat
- Resep Obat

N
O

UNIT

15. AMBULA
NCE

INDIKATO
R/
SASARAN
MUTU
Terlayaniny
a kasus
rujukan
Puskesmas
Ngempit
oleh
ambulance

TARGET
TERUKUR
90%

METODE
FREKU
DOKUMEN
STRATEGI
PEMANTAUA PENGHITUN
EN-SI
TERKAIT
PENCAPAIAN
N PROSES
GAN DATA ANALIS
(protap, UU)
A
1. Petugas standby Data kasus
(Jumlah kasus BULAN *iso 2009
oncall ambulance rujukan yang
rujukan
AN
2. Perawatan rutin dilayani oleh
Puskesmas
ambulance
ambulance
Induk yang
3. Koordinasi
dilayani
dengan unit
ambulance :
UGD, Rawat
Jumlah seluruh
inap dan
kasus rujukan
persalinan
Puskesmas
Induk) X
100%

ARSIP
YANG
DIBUTUHK
AN
- Buku
rujukan
dengan
ambulance
- Buku
rujukan
UGD,
Rawat Inap
dan
Persalinan

You might also like