You are on page 1of 2

Lampiran :

Surat Keputusan Kepala Puskesmas Terara nomor ..tentang


Tupoksi Petugas Puskesmas Terara
Nama

: Saadah, A. Md. Kep

Jabatan

: Perawat Ruang Pemeriksaan Umum

Fungsi Pokok

Membantu kepala ruangan dalam mengelola dan mengawasi pelayanan

Tugas Pokok

asuhan keperawatan pada pasien dan keluarga


1. Menyiapkan fasilitas dan lingkungan poliklinik untuk kelancaran
pelayanan serta memudahkan pasien dalam menerima pelayanan
dengan cara :
a. Mengawasi kebersihan lingkungan
b. Mengatur tata ruang poliklinik agar memudahkan dan
memperlancar pelayanan yang diberikan kepada pasien
c. Memeriksa persiapan peralatan yang diperlukan dalam
memberikan pelayanan
2.

Mengkaji kebutuhan pasien dengan cara :


a. Menganamnesa pasien, mengukur tanda-tanda vital
b. Melaksanakanan anamnesa sesuai batas kemampuan dan
kewenangannya

3.

Melakukan tindakan darurat sesuai kebutuhan pasien, khususnya


pada kasus darurat

4.

Membantu pasien selama pemeriksaan dokter antara lain


memberikan penjelasan kepada pasien tentang tindakan yang akan
dilakukan

5.

Melaksanakan pengobatan sesuai program pengobatan

6.

Memberikan penyuluhan kesehatan kepada pasien dan atau


keluarga

7.

Merujuk pasien kepada anggota tim kesehatan lain sesuai dengan


kebutuhan untuk pemeriksaan diagnostik, tindakan pengobatan
dan perawatan

8.

Melaksanakan sistem pencatatan dan pelaporan

9.

Memelihara peralatan medis keperawatan dalam keadaan siap


pakai

10. Menyarankan kunjungan ulang terutama pasien yang pertama kali


kunjungan
11. Mengikuti pertemuan berkala yang diadakan oleh penanggung

jawab perawatan
12. Mewakili kepala bidang keperawatan apabila bidang keperawatan
Tugas Tambahan

berhalangan hadir
Menerima dan menjalankan wewenang yang diberikan oleh dokter
melalui pendelegasian wewenang

Kepala Puskesmas Terara

Dr. H. A N J A S M O R O
NIP. 198102182010 01 1 007

You might also like