You are on page 1of 5

LAPORAN KEGIATAN FORUM KOMUNIKASI INFORMASI

DAN EDUKASI DESA WONOASRI KECAMATAN


TEMPUREJO KABUPATEN JEMBER
TAHUN 2015

LAPORAN PERTANGGUNGJAWABAN FORUM KOMUNIKASI DAN


EDUKASI

Oleh:
KELOMPOK 1 DESA WONOASRI KECAMATAN TEMPUREJO
Viqi Estevan
Siti Lailatul Arofah
Rediana Murti Novia
Hidayatus Sholeha
Putri Mareta Hertika
Famela Dinar Rosadi
Sandhi Indrayana
Siti Marina Wiastuti
Alisa Miradia Puspitasari
Ahmad Afif Wijaya

NIM 120110301042
NIM 121810201002
NIM 122010101039
NIM 122310101002
NIM 122310101014
NIM 122310101058
NIM 122310101060
NIM 122310101072
NIM 122310101074
NIM 142310101144

PROGRAM STUDI ILMU KEPERAWATAN


UNIVERSITAS JEMBER
2015

LAPORAN KEGIATAN FORUM KOMUNIKASI INFORMASI


DAN EDUKASI DESA WONOASRI KECAMATAN
TEMPUREJO KABUPATEN JEMBER
TAHUN 2015

Laporan Kuliah Kerja Nyata


Disusun guna memenuhi tugas Kuliah Kerja Nyata
Dosen Pembimbing Lapangan: Murtaqib, S.Kep.,M.Kep

Oleh:
KELOMPOK 1 DESA WONOASRI KECAMATAN TEMPUREJO
Viqi Estevan
Siti Lailatul Arofah
Rediana Murti Novia
Hidayatus Sholeha
Putri Mareta Hertika
Famela Dinar Rosadi
Sandhi Indrayana
Siti Marina Wiastuti
Alisa Miradia Puspitasari
Ahmad Afif Wijaya

NIM 120110301042
NIM 121810201002
NIM 122010101039
NIM 122310101002
NIM 122310101014
NIM 122310101058
NIM 122310101060
NIM 122310101072
NIM 122310101074
NIM 142310101144

PROGRAM STUDI ILMU KEPERAWATAN


UNIVERSITAS JEMBER
2015

LAPORAN KEGIATAN FORUM KOMUNIKASI INFORMASI DAN


EDUKASI KULIAH KERJA NYATA (KKN) PPM UNIVERSITAS JEMBER
1. Hari / Tanggal

: Minggu, 09 Agustus 2015

2. Jam

: 08.00 10.00 WIB

3. Tempat

: Aula Kantor Balai Desa Wonoasri, Kec.Tempurejo

4. Peserta

: 32

5. Susunan acara

: Pembukaan (Salam pembuka, menyampaikan

susunan acara, doa pembuka, sambutan koordinator desa/mahasiswa,


sambutan kepala desa), Penyampaian materi, Diskusi, Penutup.
6. Hasil Kegiatan

Kegiatan Forum KIE merupakan pembentukan struktur organisasi


Ayo Peduli

Balita Sehat Bersama Keluarga (APEL SEGAR) yang

bertujuan sebagai wadah dalam upaya peningkatan gizi keluarga melaui


pembahasan yang intensif dan terstruktur. Kegiatan Forum KIE
dilaksanakan pada hari Minggu tanggal 09 Agustus 2015 pukul 08.00 WIB
- selesai bertempat di Balai Desa Wonoasri. Undangan berjumlah 40
orang, akan tetapi jumlah undangan yang hadir berjumlah 32 orang.
Undangan meliputi Ibu PKK, Ibu Dasa Wisma, Bidan Desa Wonoasri,
kader setiap posyandu, perangkat Desa dan tokoh masyarakat. Kendala
dalam kegiatan ini yaitu waktu acara terlambat 30 menit dan beberapa
peserta yang tidak hadir karena lelah setelah pada hari sabtu-nya
mengikuti kegiatan TAJEM.
Kegiatan Forum KIE: Ayo Peduli Balita Sehat Bersama Keluarga

(APEL SEGAR) diawali dengan sambutan penanggung jawab kegiatan


dan sambutan Kepala Desa Wonoasri. Pelaksanaan Forum KIE berjalan
lancar ditandai dengan adanya partisipasi dari peserta yang aktif untuk
menyampaikan saran. Target diskusi meliputi pembentukan struktur
organisasi, pembentukan program kerja untuk peningkatan gizi keluarga,
pembentukan minimal 3 bulan ke depan jadwal program kerja, pembagian
jobdis (penanggung jawab pelaksana kegiatan). Hasil kegiatan Forum

KIE: Ayo Peduli

Balita Sehat Bersama Keluarga (APEL SEGAR)

meliputi terbentuknya struktur organisasi yang melibatkan masyarakat


Wonoasri dengan pelindung (Kepala Desa Wonoasri), Penasehat (Bidan
Desa Wonoasri), Ketua (Ibu Kepala Desa), Sekretaris (Kader), Bendahara
(Tokoh masyarakat), Koordinator dusun Kraton (Ibu Kampung),
Koordinator Dusun Curah Lele (Ibu Kampung). Program Kerja selama
tiga bulan kedepan yaitu penyuluhan tentang kesehatan balita setiap 1
bulan sekali dan demonstrasi masak setiap 2 bulan sekali bertempat di
Balai

Desa

Wonoasri.

Kendala

dalam

pemilihan

tempat

untuk

keberlanjutan kegiatan Forum KIE: Ayo Peduli Balita Sehat Bersama


Keluarga (APEL SEGAR) yaitu Center Dapur Ibu berbasis pangan
lokal adalah ketiadaan rumah warga yang kosong sehingga kesepakatan
hasil diskusi bertempat di ruang BPD Balai Desa Wonoasri.

Kepala Desa Wonoasri

Bapak Sugeng Priyadi

Jember, 10 Agustus 2015


Dosen Pembimbing Lapangan

Murtaqib, M.Kep
NIP 197408132001121002

LAPORAN PENGELUARAN KEGIATAN FORUM KOMUNIKASI


INFORMASI DAN EDUKASI DESA WONOASRI KECAMATAN
TEMPUREJO

PENGORGANISASIAN KELOMPOK DALAM KEGIATAN FORUM


KOMUNIKASI INFORMASI DAN EDUKASI DESA WONOASRI
KECAMATAN TEMPUREJO
Pengorganisasian Kelompok
1) Penangung jawab

: Hidayatus Sholeha dan Sandi Indraya

2) Pembawa acara/moderator

: Famela Dinar Rosadi

3) Notulen

: Siti Lailatul Arofah

4) Pemimpin Diskusi

: Siti Marina dan Rediana Murti Novitasari

5)
6)
7)
8)

: Viqi Estevan
: Putri Mareta Hertika
: Alisa Miradia Puspitasari
: Ahmad Afif Wijaya

Perlengkapan
Dokumentasi
Konsumsi
Humas

You might also like