You are on page 1of 2

KATA PENGANTAR

Puji syukur penulis panjatkan kepada Allah S.W.T yang telah

memberikan rahmat-Nya sehingga penulis dapat menyelesaikan

penyusunan karya tulis ilmiah yang berjudul Gambaran Peran Perawat

Sebagai Pendidik Pada Perawatan Klien Depresi di Poli Rawat Jalan

RSJP NTB.

Penyusunan Karya Tulis Ilmiah ini bertujuan sebagai bahan acuan

penelitian dan pembuatan Karya Tulis Ilmiah yang merupakan salah satu

syarat untuk memperoleh gelar ahli madya keperawatan pada Program

Studi DIII Keperawatan di Politeknik Kesehatan Kemenkes Mataram.

Penulis sangat menyadari bahwa dukungan baik materi maupun

moril sangatlah besar perannya dalam membantu peneliti dalam

penyusunan karya tulis ilmiah ini, untuk itu perkenankan penulis

menyampaikan rasa hormat dan ucapan terima kasih yang sebesar

besarnya kepada :

1. Hj. Siti Wathaniah, S.Pd, M. Biomed, selaku Direktur Politeknik

Kesehatan Kemenkes Mataram yang telah memberikan kesempatan

dan bantuan fasilitas untuk mengikuti dan menyelesaikan pendidikan

di Program Studi DIII Keperawatan di Politeknik Kesehatan Kemenkes

Mataram.
2. Ibu Dr Eli Rosila, Sp.KJ selaku kepala sekolah SDN 31 MATARAM

yang telah memberikan izin dan informasi tentang tempat.

3. Bapak Moh. Arip, S.Kp., M.Kes., selaku pembimbing pertama atas

waktu, kesabaran dan bimbingannya selama ini.

4. Ibu Dewi Purnamawati, M Kep., selaku pembimbing kedua yang selalu

memberikan semangat dan bimbingannya selama ini.

5. Perawat pelaksana di Poli Rawat Jalan RSJP NTB yang telah

membantu untuk studi pendahuluan dan penelitian.

6. Seluruh responden atas kerjasama yang baik pada saat studi

pendahuluan.

Akhirnya semoga bantuan dan dukungan yang telah diberikan Insya

Allah dicatat sebagai amal baik oleh Allah S.W.T. Demi kesempurnaan

Proposal ini, penulis mengaharapkan kritik dan saran dari semua pihak.

Mudah mudahan pada pelaksanaannya, karya tulis ilmiah ini dapat

dijalankan sesuai dengan yang direncanakan.

Mataram, Juni 2014

Penulis,

You might also like