You are on page 1of 2

European Organization For Research and Treatment of Cancer Quality of Life

Questionnaire C30 (EORTC QLQ-C30)

Karakteristik Item Kuisioner EORTC QLQ-C30

n Min Max Rerata SD


Fungsi fisik 48 5 20 11,3 5,1
Fungsi peran 48 2 8 5,1 2,4
Fungsi 48 4 16 11,0 4,5
emosional
Fungsi kognitif 48 2 5 2,5 ,9
Fungsi sosial 48 2 8 5,4 2,4
Kehidupan 48 4 12 8,7 2,1
global/kualitas
hidup
Kelelahan 48 4 12 8,7 2,7
Mual dan 48 2 8 3,1 1,6
muntah
Nyeri 48 2 8 5,8 2,2
Sesak nafas 48 1 4 1,3 ,7
Insomnia 48 1 4 2,2 1,2
Hilang nafsu 48 1 4 2,3 1,2
makan
Konstipasi 48 1 4 1,3 ,7
Diare 48 1 4 1,3 ,7
Kesulitan 48 1 4 2,8 1,2
finansial

Cara menghitung skor kualitas hidup dengan menggunakan kuesioner EORTC


QLQ C-30 terdiri dari dua tahap yaitu tahap menghitung raw score dan tahap
transformasi linear. Tahap menghitung raw score menggunakan rumus berikut :

Raw Score=RS=(I1+I2+I3+.......)/n

Ket : I = nilai untuk tiap item pertanyaan

n = jumlah item pertanyaan

Tahap transformasi linear dilakukan untuk menstandarkan raw score sehingga


rentang skor menjadi antara 0-100. Terdapat tiga persamaan yang digunakan,
masing-masing untuk skala fungsional, skala gejala, dan status kesehatan global.
Sebagaimana tercantum pada tabel dibawah ini.

Transformasi Linear untuk Memperoleh Skor (Fayers dkk, 2006)

Skala Transformasi Linear


Fungsional S=[1-((RS-1)/rentang)]100
Gejala S=[(RS-1)/rentang]100
Status kesehatan global S=[(RS-1)/rentang]100

Keterangan :

S : Skor

RS : Raw score

Rentang : Perbedaan antara nilai mungkin maksimum dari raw score dan
nilai mungkin minimum. Karena skor untuk tiap item antara 1-4, maka rentang=3,
kecuali pada item yang berkontribusi pada status kesehatan gobal, yang terdiri
atas 7 pertanyaan, maka rentang=6.

Skor yang lebih tinggi mempresentasikan level yang lebih baik untuk fungsional
atau lebih buruk untuk gejala. Interpretasi skor kualitas hidup dapat dilihat pada
tabel berikut.

Skor Interpretasi Kualitas Hidup (Pradana, 2013)

Skor (S) Interpretasi


<500 Buruk
501-1000 Sedang
>1000 Baik

You might also like