You are on page 1of 2

Analisis Misi dengan Teori

N Keputusan
No. Misi (sesuai atau Alasan
tidak sesuai)
1 Sesuai Misi pertama sesuai dengan criteria
1. Meningkatkan misi yang baik, karena mengandung
Pemerataan Pelayanan tidak lenih dari tiga pernyataan,
Kesehatan Yang menggunakan kalimat yang
Berkualitas. sederhana dan jelas, mudah dipahami
dan mampu menunjukkan gambaran
yang ingin dicapa oleh Dinas
Kesehatan di masa depan
2 Meningkatkan daya Sesuai Misi kedua sesuai dengan kriteria
.2. dukung Pelayanan misi yang baik, karena penggunaan
Kesehatan. kalimat yang sederhana dan mudah
dimengerti. Misi telah memberikan
gambaran kondisi saat ini tapi juga
memiliki fokus pada pencapaian di
masa mendatang

1
13. Nama Program : Program Peningkatan Sarana dan prasarana
Aparatur
Tujuan Program
Tujuan Umum : Meningkatkan kapasitas sumber daya sarana dan
prasarana kerja serta kualitas aparatur
Tujuan Khusus :
a) Meningkatkan kenyamanan kerja aparatur
dalam menunjang pelaksanaan tugas dan
pelayanan kepada masyarakat

Program Peningkatan Sarana dan prasarana Aparatur ini sesuai dengan


rencana strategi nomor 2 dan 5, karena pada rencana strategi nomer 2 dan 5 ini
melakukan kegiatan yang mampu meningkatkan sarana dan prasarana aparatur
yang representatif dalam rangka melaksanakan tugas dan pelayanan kepada
masyarakat.

14. Nama Program : Program Peningkatan Disiplin Aparatur


Tujuan Program
Tujuan Umum : Meningkatkan kapasitas sumber daya sarana dan
prasarana kerja serta kualitas aparatur
Tujuan Khusus :
a) Meningkatkan disiplin aparatur dalam rangka
pelaksanaan tugas yang professional.

Program Peningkatan Disiplin Aparatur ini sesuai dengan rencana strategi


nomor 2, karena pada rencana strategi nomer 2 ini melakukan kegiatan
peningkatan aparatur yang mempunyai kedisiplinan yang optimal sehingga
mampu melaksanakan tugas secara professional.

You might also like