You are on page 1of 2

TOOL PENILAIAN PEMASANGAN KATETER

Persiapan Alat :

1. Folley kateter
2. Jelly tube
3. Sarung tangan
4. Urobag
5. Spuit 50 cc
6. Bengkok
7. Cucing berisi aquabidest
8. Plaster
9. Kapas savlon

A. FASE ORIENTASI
1. Memberi salam / perkenalan.
2. Memperkenalkan diri.
3. Menjelaskan tujuan tindakan.
4. Menjelaskan langkah prosedur.
5. Menempatkan alat ke dekat pasien.
6. Mencuci tangan.
B. FASE KERJA
1. Mempersiapkanposisipasien :
a. Wanita : Dorsal Recumbent.
b. Pria : Suppienasi
2. Memasangtabir / sketsel /
menutupgorden, jendelaataupintu.
3. Dekatkanalat-alatkedekatpasien.
4. Memasangselimutataukainpenutupdanm
enanggalkanpakaianbawah.
5. Perlakdanalasnyadipasangpadabagianba
wahbokong.
6. Memasang / menggunakansarungtangan
7. Meletakkan dua buah bengkok daiantara
kedua tungkai
PADA PASIEN LAKI-LAKI
8. Mengolesi slang kateterdengan aqua
jellysepanjang 5 7,5 cm
9. Tangankiridengankasamemegang penis
sampaitegak(45 60o)
10. Tangankananmemasukkanujungkateter
danmendorong15 22 cm secarapelan-
pelansampai urine
keluardantampungpadabengkok
PADA PASIEN WANITA
11. Jaritangankiridengan kapas cebok
membuka labia
12. Tangankananmemasukkanujungkateter
yang telahdiolesiagua jelly sepanjang 3
4 cm danmendorongsedalam 5 7,5 cm
secarapelan-pelansampai urine
keluardantampungdalambengkok
13. Dorongkateterlebihdalam 2 cm
14. Hubungkanpangkalkateterpengeluaran
urine dengan slang urine bag
15. KuncikateterdenganlarutuanAquabidest
(30-50cc)
16. Melakukanobservasiresponpasien
17. Menggantungkanurobagdisisitempat
tidur pasien
18. Melakukanfiksasikateterdenganplesterp
adapahabagian atas
C. FASE TERMINASI
1. Pasiendirapikan
2. Melakukanevalusaitindakan
3. Alat-alatdibersihkandandibereskan
4. Perawatmelepassarungtangandancucitang
an
5. Mencatatkegiatandanrespon pasien pada
catatan keperawatan
6. Perawatmemberikanraiminfoscementpada
pasiensalam

You might also like