You are on page 1of 2

Spektrum warna cahaya berdasarkan urutan kenaikan panjang gelombang adalah

sebagai berikut :
Spektrum Warna Panjang Gelombang (nm)
Ungu 390 455
Biru 455 492
Hijau 492 577
Kuning 577 597
Jingga 597 622
Merah 622 780

5. Sinar Inframerah
Sinar inframerah dapat dihasilkan oleh elektron dalam molekul yang bergetar karena
dipanaskan. Apabila suatu benda dipanaskan akan memancarkan sinar inframerah yang jumlah
sinarnya bergantung pada suhu dana warna bend. Dengan menggunakan prinsip ini, suatu
satelit pengamat dapat mendeteksi tumbuh-tumbuhan (atau benda lain) yang ada di suatu
daerah.
Sinar inframerah dapat dihasilkan oleh molekul-molekul dan benda panas yang dapat
dimanfaatkan dalam bidang industry, medis, dan astrinomi. Pemotretan permukaan bumi dari
pesawat udara maupun satelit biasanya menggunakan sinar inframerah karena tidak banyak
dihamburkan oleh partikel-partikel udara.
Sinar Inframerah dapat dibedakan ke dalam tiga daerah seperti pada tabel berikut :
Daerah Inframerah Rentang Panjang Gelombang (m)
Inframerah dekat 7,8 10-7 3 10-6
Inframerah sedang 3 10-6 3 10-5
Inframerah jauh 3 10-5 10-3

6. Gelombang Mikro
Gelombang mikro merupakan gelombang radio dengan frekuensi paling tinggi (SHF=
Super High Frequency), yaitu 3 GHz. Gelombang mikrodapt dengan mudah diserap oleh
molekul air dalam makanan. Apabila suatu makanan menyerap radiasi gelombnag mikro.,
maka makanan tersebut menjadi panas dalam waktu yang sangat singkat.
Gelombang mikro dihasilka oleh peralatan elektronika khusus, misalnya tabung
klystron. Hal ini dapat dimanfaatkan dalam oven (microwave oven) untuk memasak makanan
dengan cepat dan lebih ekonomis.
7. Gelombang Radio dan Televisi
Gelombang televisi yang mempunyai frekuensi sedikit lebih tinggi dari gelombang
radio dapat merambat secara lurus dan tidak dapat dipntulkan oleh lapisan ionosfer (suatu
lapisan dalam atmosfer bumi). Agar dapat ditangkap atau diterima di suatu daerah yang jauh
dari pemancarnya diperlukan adanya stasiun relai atau stasiun penghubung. Geelombang radio
dan televisi dihasilkan dari osilsi listrikdalam rangkaian.
Frekuensi gelombang radio dimulai dari 30 Hz dan dibagi berdasarkan lebar frekuensinya
sebagai berikut :
Jenis Frekuensi dan Lebar Jenis Gelombang dan Manfaat
Frekuensi Panjang Gelombang
Low Frequency (LF) Long Wave Komunikasi jarak jauh
30 kHz 300 kHz 1.500 m Radio komersial gelombang
panjang
Medium Frequency (MF) Medium Wave Komunikasi jarak jauh
300 kHz 3MHz 300 m Radio komersial gelombang
medium
High Frequency (HF) Short Wave Komunikasi radio amatir dan CB
3 MHz 30 MHz 30 m Radio komersial gelombang pendek
Very High Frequency Very Short Wave Radio FM
(VHF) 3m Radio mobil polisi
30 MHz 300 MHz Komunikasi pesawat udara
Ultra High Frequency Ultra Short Wave Komunikasi jarak pendek
(UHF) 30 cm Sakuran televise
300 MHz 3GHz
Super High Frequency Micro Wave Komunikasi menggunakan satelit
(SHF) 3 cm Radar
Di atas 3 GHz Saluran televise
Telepon

You might also like