You are on page 1of 42

Pengertian Musik Tradisional

indonesiakaya.com

Sebelum masuk pada pengertian musik tradisional, mari kita ulas dulu asal usul kata musik
tradisional. Musik bisa didefinisikan sebagai sebuah cetusan pikiran atau ekspresi yang
dikeluarkan secara teratur dalam bentuk bunyi.

Asal kata musik berasal dari bahasa Yunani yaitu mousike yang diambil dari nama dewa dalam
mitologi Yunani kuno yaitu Mousa yakni yang memimpin seni dan ilmu (Ensiklopedi National
Indonesia, 1990 : 413).

Sedangkan tradisional berasa dari kata Traditio (Latin) yang bermakna kebiasaan masyarakat
yang sifatnya turun temurun.

Kata tradisional sendiri merupakan sifat yang berarti berpegang teguh terhadap kebiasaan yang
turun temurun (Salim dan Salim, 1991 : 1636).

Menurut Sedyawati (1992 : 23) pengertian musik tradisional adalah musik yang dipakai sebagai
perwujudan dan nilai budaya yang sesuai dengan tradisi.

Musik tradisional menurut Tumbijo (1977 : 13) adalah suatu seni budaya yang sejak lama turun
temurun telah hidup dan berkembang pada daerah tertentu.
Maka bisa dijelaskan bahwa musik tradisional ialah musik masyarakat yang diwariskan secara
turun temurun dan berkelanjutan dalam masyarakat suatu daerah.

Pendapat di atas bisa dijelaskan bahwa pengertian musik tradisional adalah cetusan perasaan atau
ekspresi melalui nada atau suara dari alat musik sehingga mengandung lagu atau irama yang
diwariskan secara turun temurun dari satu generasi kegenerasi berikutnya.

Menurut Purba (2007:2), musik tradisional tidak berarti bahwa suatu musik dan beragam unsur
di dalamnya bersifat kolot, kuno atau ketinggalan zaman. Tetapi musik tradisional adalah musik
yang bersifat khas dan mencerminkan kebudayaan suatu etnis atau masyarakat.

Musik tradisional, baik itu kumpulan komposisi, idiom, struktur dan instrumentasinya serta gaya
maupun elemen-elemen dasar komposisinya, seperti ritme, modus, melodi atau tangga nada,
tidak diambil dari sistem musikal yang berasal dari luar kebudayaan suatu masyarakat pemilik
musik yang dimaksud tersebut.

Pengertian Musik tradisional adalah musik yang berakar pada tradisi masyarakat tertentu, maka
keberlangsungannya dalam konteks saat ini yaitu upaya pewarisan secara turun temurun
masyarakat sebelumnya untuk masyarakat selanjutnya.

Sumber : https://cara.pro/pengertian-fungsi-jenis-contoh-musik-tradisional-nusantara/
Materi Berbagai Ragam Lagu Nusantara
by Andre Prima , at 7:53 AM , has 0 comments
Advertisements
Materi ini terkait dengan mata pelajaran Seni Budaya dan Keterampilan (SBK) kelas IV. Berikut ini sedikit
penjelasan tentang berbagai ragam lagu nusantara yang saya kutip dari buku relevan Seni Budaya dan
Keterampilan Kelas IV. semoga bermanfaat.

BEBAGAI RAGAM LAGU NUSANTARA

Indonesia memiliki beraneka ragam lagu, diantaranya:

1. lagu daerah
2. lagu anak-anak
3. lagu wajib
4. lagu nasional

Lagu-lagu tersebut merupakan kekayaan bangsa yang sangat tinggi nilainya. oleh karena itu, kita harus
melestarikannya.

Lagu Daerah
Lagu daerah adalah lagu yang berasal dari suatu daerah tertentu dan menggunakan bahasa daerah
tersebut. Hampir setiap provinsi di Indonesia memiliki lagu daerah. meskipun lagu daerah, tetap dikenal
dan dipelajari secara nasional.

Beberapa contoh lagu daerah nusantara

No Judul Lagu Asal Daerah


1 Bungong Jeumpa Aceh
2 Butet Sumatera Utara
3 Tuduk Periuk Sumatera Barat
4 Soleram Riau
5 Kicir-kicir Jakarta
6 Es Lilin Jawa Barat
7 Suwe Ora Jamu Jawa Tengah
8 Tanduk Majeng Jawa Timur
9 Janger Bali
10 Angin Mamiri Sulawesi Selatan
11 O Ina Ni Ke Ke Sulawesi Utara
12 Ampar-ampar Pisang Kalimantan Selatan
13 Burung Tantina Maluku
14 Apuse Irian Jaya

Lagu Anak-anak
Lagu anak-anak adalah lagu yang menggambarkan tentang kehidupan anak-anak dengan kegiatannya.
Lagu anak-anak merupakan lagu yang sederhana, baik melodi maupun isi syairnya. Dibuat agar anak-
anak dapat memahami isi syair lagu tersebut.

Beberapa contoh lagu anak-anak MP3 Lagu Anak-anak


No Judul Lagu Pencipta
1 Pelangi A.T. Mahmud
2 Menanam Jagung Ibu Sud
3 Topi Saya Bundar Ibu Kasur
4 Banun Tidur Pak Kasur
5 Nyanyian Burung Pak Roso
6 Bintang Kecil Daljono
7 Kasih Ibu S.M. Mochtar
8 Menari Gembira Bu Mur
9 Goyang Kepala Soetarno A.P.
10 Kelap-kelip Bintang Kecil Popy S.
11 Lagu Kupu-kupu A.T. Mahmud
12 Kasih Ibu S.M. Mochtar

Lagu Wajib
Lagu wajib merupakan lagu yang wajib dan dapat dinyanyikan oleh seluruh rakyat indonesia. Lagu wajib
berisi semangat perjuangan bangsa dalam usaha mencapai kemerdekaan dan kemakmuran bangsa.
Nilai-nilai yang terkandung dalam lagu wajib adalah nilai persatuan dan kesatuan bangsa, patriotisme,
dan cinta tanah air.

Beberapa contoh lagu wajib

No Judul Lagu Pencipta


1 Indonesia Raya W.R. Supratman
2 Satu Nusa Satu Bangsa L. Manik
3 Bagimu Negeri Kusbini
4 Maju Tak Gentar C. Simanjuntak
5 Dari Sabang Sampai Marauke R. Sunaryo
6 Halo-halo Bandung Ismail Marzuki
7 Hari Merdeka Prahar/Sudarnoto
8 Merah Putih H. Mutahar
9 Berkibarlah Benderaku Ibu Sud
10 Indonesia Tetap Merdeka C. Simanjuntak
11 Rayuan Pulau Kelapa Ismail Marzuki
12 Bangun Pemuda Pemudi A. Simanjuntak
13 Syukur H. Mutahar

Syair lagu INDONESIA RAYA

Lagu Nasional
Lagu Nasional adalah lagu-lagu berbahasa Indonesia (nasional) yang berisi tentang segala aspek
kehidupan bangsa Indonesia.

Beberapa contoh lagu nasional

No Judul Lagu Pencipta


1 Ibu Kita Kartini W.R. Supratman
2 Desaku Yang Kucinta L. Manik
3 Indonesia Pusaka Ismail Marzuki
4 Gugur Bunga Ismail Marzuki
5 Nyiur Hijau Maladi
6 Di Timur Matahari W.R. Supratman
7 Bambu Runcing Daljono/Kasmidi
8 Sepasang Mata Bola Ismail Marzuki
9 Pantang Mundur Titik Puspa
10 Kulihat Ibu Pertiwi Charles C.

Materi Berbagai Ragam Lagu Nusantara


by Andre Prima , at 7:53 AM , has 0 comments
Advertisements
Materi ini terkait dengan mata pelajaran Seni Budaya dan Keterampilan (SBK) kelas IV. Berikut ini sedikit
penjelasan tentang berbagai ragam lagu nusantara yang saya kutip dari buku relevan Seni Budaya dan
Keterampilan Kelas IV. semoga bermanfaat.

BEBAGAI RAGAM LAGU NUSANTARA


Indonesia memiliki beraneka ragam lagu, diantaranya:

1. lagu daerah
2. lagu anak-anak
3. lagu wajib
4. lagu nasional

Lagu-lagu tersebut merupakan kekayaan bangsa yang sangat tinggi nilainya. oleh karena itu, kita harus
melestarikannya.

Lagu Daerah
Lagu daerah adalah lagu yang berasal dari suatu daerah tertentu dan menggunakan bahasa daerah
tersebut. Hampir setiap provinsi di Indonesia memiliki lagu daerah. meskipun lagu daerah, tetap dikenal
dan dipelajari secara nasional.

Beberapa contoh lagu daerah nusantara

No Judul Lagu Asal Daerah


1 Bungong Jeumpa Aceh
2 Butet Sumatera Utara
3 Tuduk Periuk Sumatera Barat
4 Soleram Riau
5 Kicir-kicir Jakarta
6 Es Lilin Jawa Barat
7 Suwe Ora Jamu Jawa Tengah
8 Tanduk Majeng Jawa Timur
9 Janger Bali
10 Angin Mamiri Sulawesi Selatan
11 O Ina Ni Ke Ke Sulawesi Utara
12 Ampar-ampar Pisang Kalimantan Selatan
13 Burung Tantina Maluku
14 Apuse Irian Jaya

Lagu Anak-anak
Lagu anak-anak adalah lagu yang menggambarkan tentang kehidupan anak-anak dengan kegiatannya.
Lagu anak-anak merupakan lagu yang sederhana, baik melodi maupun isi syairnya. Dibuat agar anak-
anak dapat memahami isi syair lagu tersebut.
Beberapa contoh lagu anak-anak MP3 Lagu Anak-anak
No Judul Lagu Pencipta
1 Pelangi A.T. Mahmud
2 Menanam Jagung Ibu Sud
3 Topi Saya Bundar Ibu Kasur
4 Banun Tidur Pak Kasur
5 Nyanyian Burung Pak Roso
6 Bintang Kecil Daljono
7 Kasih Ibu S.M. Mochtar
8 Menari Gembira Bu Mur
9 Goyang Kepala Soetarno A.P.
10 Kelap-kelip Bintang Kecil Popy S.
11 Lagu Kupu-kupu A.T. Mahmud
12 Kasih Ibu S.M. Mochtar

Lagu Wajib
Lagu wajib merupakan lagu yang wajib dan dapat dinyanyikan oleh seluruh rakyat indonesia. Lagu wajib
berisi semangat perjuangan bangsa dalam usaha mencapai kemerdekaan dan kemakmuran bangsa.
Nilai-nilai yang terkandung dalam lagu wajib adalah nilai persatuan dan kesatuan bangsa, patriotisme,
dan cinta tanah air.

Beberapa contoh lagu wajib

No Judul Lagu Pencipta


1 Indonesia Raya W.R. Supratman
2 Satu Nusa Satu Bangsa L. Manik
3 Bagimu Negeri Kusbini
4 Maju Tak Gentar C. Simanjuntak
5 Dari Sabang Sampai Marauke R. Sunaryo
6 Halo-halo Bandung Ismail Marzuki
7 Hari Merdeka Prahar/Sudarnoto
8 Merah Putih H. Mutahar
9 Berkibarlah Benderaku Ibu Sud
10 Indonesia Tetap Merdeka C. Simanjuntak
11 Rayuan Pulau Kelapa Ismail Marzuki
12 Bangun Pemuda Pemudi A. Simanjuntak
13 Syukur H. Mutahar

Syair lagu INDONESIA RAYA

Lagu Nasional
Lagu Nasional adalah lagu-lagu berbahasa Indonesia (nasional) yang berisi tentang segala aspek
kehidupan bangsa Indonesia.

Beberapa contoh lagu nasional

No Judul Lagu Pencipta


1 Ibu Kita Kartini W.R. Supratman
2 Desaku Yang Kucinta L. Manik
3 Indonesia Pusaka Ismail Marzuki
4 Gugur Bunga Ismail Marzuki
5 Nyiur Hijau Maladi
6 Di Timur Matahari W.R. Supratman
7 Bambu Runcing Daljono/Kasmidi
8 Sepasang Mata Bola Ismail Marzuki
9 Pantang Mundur Titik Puspa
10 Kulihat Ibu Pertiwi Charles C.

Materi Berbagai Ragam Lagu Nusantara


by Andre Prima , at 7:53 AM , has 0 comments
Advertisements
Materi ini terkait dengan mata pelajaran Seni Budaya dan Keterampilan (SBK) kelas IV. Berikut ini sedikit
penjelasan tentang berbagai ragam lagu nusantara yang saya kutip dari buku relevan Seni Budaya dan
Keterampilan Kelas IV. semoga bermanfaat.

BEBAGAI RAGAM LAGU NUSANTARA

Indonesia memiliki beraneka ragam lagu, diantaranya:

1. lagu daerah
2. lagu anak-anak
3. lagu wajib
4. lagu nasional
Lagu-lagu tersebut merupakan kekayaan bangsa yang sangat tinggi nilainya. oleh karena itu, kita harus
melestarikannya.

Lagu Daerah
Lagu daerah adalah lagu yang berasal dari suatu daerah tertentu dan menggunakan bahasa daerah
tersebut. Hampir setiap provinsi di Indonesia memiliki lagu daerah. meskipun lagu daerah, tetap dikenal
dan dipelajari secara nasional.

Beberapa contoh lagu daerah nusantara

No Judul Lagu Asal Daerah


1 Bungong Jeumpa Aceh
2 Butet Sumatera Utara
3 Tuduk Periuk Sumatera Barat
4 Soleram Riau
5 Kicir-kicir Jakarta
6 Es Lilin Jawa Barat
7 Suwe Ora Jamu Jawa Tengah
8 Tanduk Majeng Jawa Timur
9 Janger Bali
10 Angin Mamiri Sulawesi Selatan
11 O Ina Ni Ke Ke Sulawesi Utara
12 Ampar-ampar Pisang Kalimantan Selatan
13 Burung Tantina Maluku
14 Apuse Irian Jaya

Lagu Anak-anak
Lagu anak-anak adalah lagu yang menggambarkan tentang kehidupan anak-anak dengan kegiatannya.
Lagu anak-anak merupakan lagu yang sederhana, baik melodi maupun isi syairnya. Dibuat agar anak-
anak dapat memahami isi syair lagu tersebut.

Beberapa contoh lagu anak-anak MP3 Lagu Anak-anak


No Judul Lagu Pencipta
1 Pelangi A.T. Mahmud
2 Menanam Jagung Ibu Sud
3 Topi Saya Bundar Ibu Kasur
4 Banun Tidur Pak Kasur
5 Nyanyian Burung Pak Roso
6 Bintang Kecil Daljono
7 Kasih Ibu S.M. Mochtar
8 Menari Gembira Bu Mur
9 Goyang Kepala Soetarno A.P.
10 Kelap-kelip Bintang Kecil Popy S.
11 Lagu Kupu-kupu A.T. Mahmud
12 Kasih Ibu S.M. Mochtar

Lagu Wajib
Lagu wajib merupakan lagu yang wajib dan dapat dinyanyikan oleh seluruh rakyat indonesia. Lagu wajib
berisi semangat perjuangan bangsa dalam usaha mencapai kemerdekaan dan kemakmuran bangsa.
Nilai-nilai yang terkandung dalam lagu wajib adalah nilai persatuan dan kesatuan bangsa, patriotisme,
dan cinta tanah air.

Beberapa contoh lagu wajib

No Judul Lagu Pencipta


1 Indonesia Raya W.R. Supratman
2 Satu Nusa Satu Bangsa L. Manik
3 Bagimu Negeri Kusbini
4 Maju Tak Gentar C. Simanjuntak
5 Dari Sabang Sampai Marauke R. Sunaryo
6 Halo-halo Bandung Ismail Marzuki
7 Hari Merdeka Prahar/Sudarnoto
8 Merah Putih H. Mutahar
9 Berkibarlah Benderaku Ibu Sud
10 Indonesia Tetap Merdeka C. Simanjuntak
11 Rayuan Pulau Kelapa Ismail Marzuki
12 Bangun Pemuda Pemudi A. Simanjuntak
13 Syukur H. Mutahar

Syair lagu INDONESIA RAYA


Lagu Nasional
Lagu Nasional adalah lagu-lagu berbahasa Indonesia (nasional) yang berisi tentang segala aspek
kehidupan bangsa Indonesia.

Beberapa contoh lagu nasional

No Judul Lagu Pencipta


1 Ibu Kita Kartini W.R. Supratman
2 Desaku Yang Kucinta L. Manik
3 Indonesia Pusaka Ismail Marzuki
4 Gugur Bunga Ismail Marzuki
5 Nyiur Hijau Maladi
6 Di Timur Matahari W.R. Supratman
7 Bambu Runcing Daljono/Kasmidi
8 Sepasang Mata Bola Ismail Marzuki
9 Pantang Mundur Titik Puspa
10 Kulihat Ibu Pertiwi Charles C.

Materi Berbagai Ragam Lagu Nusantara


by Andre Prima , at 7:53 AM , has 0 comments
Advertisements
Materi ini terkait dengan mata pelajaran Seni Budaya dan Keterampilan (SBK) kelas IV. Berikut ini sedikit
penjelasan tentang berbagai ragam lagu nusantara yang saya kutip dari buku relevan Seni Budaya dan
Keterampilan Kelas IV. semoga bermanfaat.

BEBAGAI RAGAM LAGU NUSANTARA

Indonesia memiliki beraneka ragam lagu, diantaranya:

1. lagu daerah
2. lagu anak-anak
3. lagu wajib
4. lagu nasional

Lagu-lagu tersebut merupakan kekayaan bangsa yang sangat tinggi nilainya. oleh karena itu, kita harus
melestarikannya.

Lagu Daerah
Lagu daerah adalah lagu yang berasal dari suatu daerah tertentu dan menggunakan bahasa daerah
tersebut. Hampir setiap provinsi di Indonesia memiliki lagu daerah. meskipun lagu daerah, tetap dikenal
dan dipelajari secara nasional.

Beberapa contoh lagu daerah nusantara

No Judul Lagu Asal Daerah


1 Bungong Jeumpa Aceh
2 Butet Sumatera Utara
3 Tuduk Periuk Sumatera Barat
4 Soleram Riau
5 Kicir-kicir Jakarta
6 Es Lilin Jawa Barat
7 Suwe Ora Jamu Jawa Tengah
8 Tanduk Majeng Jawa Timur
9 Janger Bali
10 Angin Mamiri Sulawesi Selatan
11 O Ina Ni Ke Ke Sulawesi Utara
12 Ampar-ampar Pisang Kalimantan Selatan
13 Burung Tantina Maluku
14 Apuse Irian Jaya

Lagu Anak-anak
Lagu anak-anak adalah lagu yang menggambarkan tentang kehidupan anak-anak dengan kegiatannya.
Lagu anak-anak merupakan lagu yang sederhana, baik melodi maupun isi syairnya. Dibuat agar anak-
anak dapat memahami isi syair lagu tersebut.

Beberapa contoh lagu anak-anak MP3 Lagu Anak-anak


No Judul Lagu Pencipta
1 Pelangi A.T. Mahmud
2 Menanam Jagung Ibu Sud
3 Topi Saya Bundar Ibu Kasur
4 Banun Tidur Pak Kasur
5 Nyanyian Burung Pak Roso
6 Bintang Kecil Daljono
7 Kasih Ibu S.M. Mochtar
8 Menari Gembira Bu Mur
9 Goyang Kepala Soetarno A.P.
10 Kelap-kelip Bintang Kecil Popy S.
11 Lagu Kupu-kupu A.T. Mahmud
12 Kasih Ibu S.M. Mochtar

Lagu Wajib
Lagu wajib merupakan lagu yang wajib dan dapat dinyanyikan oleh seluruh rakyat indonesia. Lagu wajib
berisi semangat perjuangan bangsa dalam usaha mencapai kemerdekaan dan kemakmuran bangsa.
Nilai-nilai yang terkandung dalam lagu wajib adalah nilai persatuan dan kesatuan bangsa, patriotisme,
dan cinta tanah air.

Beberapa contoh lagu wajib

No Judul Lagu Pencipta


1 Indonesia Raya W.R. Supratman
2 Satu Nusa Satu Bangsa L. Manik
3 Bagimu Negeri Kusbini
4 Maju Tak Gentar C. Simanjuntak
5 Dari Sabang Sampai Marauke R. Sunaryo
6 Halo-halo Bandung Ismail Marzuki
7 Hari Merdeka Prahar/Sudarnoto
8 Merah Putih H. Mutahar
9 Berkibarlah Benderaku Ibu Sud
10 Indonesia Tetap Merdeka C. Simanjuntak
11 Rayuan Pulau Kelapa Ismail Marzuki
12 Bangun Pemuda Pemudi A. Simanjuntak
13 Syukur H. Mutahar

Syair lagu INDONESIA RAYA

Lagu Nasional
Lagu Nasional adalah lagu-lagu berbahasa Indonesia (nasional) yang berisi tentang segala aspek
kehidupan bangsa Indonesia.

Beberapa contoh lagu nasional


No Judul Lagu Pencipta
1 Ibu Kita Kartini W.R. Supratman
2 Desaku Yang Kucinta L. Manik
3 Indonesia Pusaka Ismail Marzuki
4 Gugur Bunga Ismail Marzuki
5 Nyiur Hijau Maladi
6 Di Timur Matahari W.R. Supratman
7 Bambu Runcing Daljono/Kasmidi
8 Sepasang Mata Bola Ismail Marzuki
9 Pantang Mundur Titik Puspa
10 Kulihat Ibu Pertiwi Charles C.
VVV
ALAT MUSIK & LAGU DAERAH
TRADISIONAL INDONESIA
===============================
PROVINSI ACEH
Alat Musik: Serune Kalee

+LAGU DAERAH
-Bungong Jeumpa
-Lembah Alas
-Sepakat Segenap

--------------------------------------------------------
PROVINSI SUMATERA UTARA
Alat Musik: Aramba

+LAGU DAERAH
-Anju Ahu
-Cikala Le Pongpong
-Dago Inang Sarge
-Leleng Ma Hupaima
-Madekdek Magambiri
-Mariam Tomong
-Nasonang Dohita Nadua
-Piso Surit
-Rambadia
-Say Selamat Masinegar
-Sory Ya Katulla
-Tarutung Na Uli
-Sinanggar Tulo
-Sing Sing So
-Sigulempong
-Sik Sik Sibatumanikam
-Sengko-sengko
-Rambadia
--------------------------------------------------------------

PROVINSI SUMATERA BARAT


ALAT MUSIK: Saluang

+LAGU DAERAH
-Badindin
-Ayam Den Lapeh
-Barek Solok
-Dayung Palinggam
-Gelang Sipaku Gelang
-Ka Parak Tingga
-Kambanglah Bungo
-Lah Laruik Sanjo
-Mak Inang
-Malam Baiko
-Rang Talu
-Sansaro
-Tak Tong-Tong
-Tari Payung
--------------------------------------------------

PROVINSI RIAU
ALAT MUSIK: Gambus

+LAGU DAERAH:
-Kutang Barendo
-Lencang Kuning
-Ocu Maantau
-Soleram
-Zapin Laksmana Raja di Laut
-Zapin Pantai Solop
---------------------------------------------------
PROVINSI JAMBI
ALAT MUSIK: Gambus
+LAGU DAERAH:
-Dodoi Si Dodoi

-Batanghari
-Pinang Muda
------------------------------------------------------

PROVINSI SUMATERA SELATAN


ALAT MUSIK: Accordion

+LAGU DAERAH:
-Kabile-Bile

-Cuk Mak Ilang


-Batti'batti
-Ati Raja
---------------------------------------------------

PROVINSI BENGKULU
ALAT MUSIK: Doll
+LAGU DAERAH:
-Lalan Belek
-Sungai Suci
-Umang-umang
---------------------------------------------------

PROVINSI LAMPUNG
ALAT MUSIK: Bende
+LAGU DAERAH:
-Tanah Lado
-Bumi Lampung
-Sakai Sambayan
-Seminung
-Muloh Tungga
-Anak Tupai
-Adi-adi Laun Lambar
--------------------------------------------------
PROVINSI
KEP. BANGKA BELITUNG
ALAT MUSIK: Gendang Melayu

+LAGU DAERAH:
-Yak Miyak
-Bujang Lapok
-Miak Ku Sayang
-Men Sahang Lah Mirah
--------------------------------------------------------
PROVINSI KEP. RIAU
ALAT MUSIK: Gendang Panjang

+LAGU DAERAH:
-Langgam Melayu
-Soleram
-----------------------------------------------

DAERAH KHUSUS
IBU KOTA JAKARTA
ALAT MUSIK: Tehyan
+LAGU DAERAH:
-Keroncong Kemayoran
-Kicir-Kicir
-Ondel-Ondel
-Jali-Jali
-Ronggeng
-Sirih Kuning
-Surilang
-----------------------------------------------------

PROVINSI JAWA BARAT


ALAT MUSIK: Angklung
+LAGU DAERAH:
-Warung Pojok
-Tokecang
-Sapu Nyere Pegat Simpai
-Pileuleuyan
-Pepeling
-Panon Hideung
-Neng Geulis
-Manuk Dadali
-Bubuy Bulan
-Es Lilin
-Bajing Luncat
------------------------------------------------------
PROVINSI JAWA TENGAH
ALAT MUSIK: Gamelan
+LAGU DAERAH:
-Bapak Pucung
-Gundhul Pacul
-Ilir-Ilir
-Gek Kepriye
-Jamuran
-Jaranan
-----------------------------------------------------

PROVINSI
DAERAH ISTIMEWA
YOGYAKARTA
ALAT MUSIK: Gendang
+LAGU DAERAH:
-Pitik Tukung
-Suwe Ora Jamu
-----------------------------------------------------
PROVINSI JAWA TIMUR
ALAT MUSIK: Bonang

+LAGU DAERAH:
-Cublak-cublak Suweng
-Kembang Malathe
-Tanduk Majeng(Jawa Timur Madura)
-Gai Bintang(Jawa Timur Madura)
-------------------------------------------------------
PROVINSI BANTEN
ALAT MUSIK: Gendang

+LAGU DAERAH:
-Dayung Sampan
-Jereh Bu Guru
-Tong Sarakah
-----------------------------------------------------------

PROVINSI BALI
ALAT MUSIK: CengCeng
+LAGU DAERAH:
-Dewa Ayu
-Mejangeran
-Meyong-Meyong
-Ngusak Asik
---------------------------------------------

PROVINSI
NUSA TENGGARA BARAT
ALAT MUSIK: Serunai

+LAGU DAERAH:
-Helele U Ala De Teang
-Orlen-orlen
-Moree
-Pai Mura Rame
-Tebe Onana
-Tutu Koda
-------------------------------------------
PROVINSI
NUSA TENGGARA TIMUR
ALAT MUSIK: Sasando

+LAGU DAERAH:
-Anak Kambing Saya
-Bolelebo
-O Nina Noi
-Orere
-Potong Bebek Angsa
-------------------------------------------------------

PROVINSI
KALIMANTAN BARAT
ALAT MUSIK: Tuma
+LAGU DAERAH:
-Aek Kapuas
-Masjid Jami
-Alon-Alon
-Kapal Belon
-Cik Cik Periuk
------------------------------------------------

PROVINSI
KALIMANTAN TIMUR
ALAT MUSIK: Sampe
+LAGU DAERAH:
-Indung-Indung
-Oh Adingkoh
-----------------------------------------------

PROVINSI
KALIMANTAN TENGAH
ALAT MUSIK: Japen
+LAGU DAERAH:
-Kelayar
-Bawi Kuwu
-Oh Indang Oh Apang
-Tumpi Wayu
-Manasai
-----------------------------------------------------

PROVINSI
KALIMANTAN SELATAN
ALAT MUSIK: Panting
+LAGU DAERAH:
-Ampar-Ampar Pisang
-Paris Barantai
-Saputangan Bapuncu Ampat
------------------------------------------------

PROVINSI
SULAWESI UTARA
ALAT MUSIK: Kolintang

+LAGU DAERAH:
-Tan Mahurang
-Tahanusangkara
-Sitara Tillo
-Si Patokaan
-O Ina Ni Keke
-------------------------------------------------

PROVINSI
SILAWESI TENGAH
ALAT MUSIK: Ganda

+LAGU DAERAH:
-Tope Gugu
-Palu Ngataku
---------------------------------------------------

PROVINSI
SULAWESI SELATAN
ALAT MUSIK: Keso-Keso
+LAGU DAERAH:
-Ammac Ciang
-Anak Kukang
-Anging Mamiri
-Ati Raja
-Batti'batti
-Ma Rencong
-Marencong-rencong
-Pakarena
-----------------------------------------------------

PROVINSI
SULAWESI TENGGARA
ALAT MUSIK: Ladolado

+LAGU DAERAH:
-Peia Tawa-Tawa
-Tana Wolio
-------------------------------------------------

PROVINSI GORONTALO
ALAT MUSIK: Ganda
+LAGU DAERAH:
-Tahuli Li Mama
-Moholunga
-Binde Biluhuta
-Dabu-Dabu
-------------------------------------------

PROVINSI
SULAWESI BARAT
ALAT MUSIK: Talindo

+LAGU DAERAH:
-Tengga-Tanggang lopi
-Ayam den Laphe
-----------------------------------------------
PROVINSI MALUKU
ALAT MUSIK: Nafiri

+LAGU DAERAH:
-Toki Tifa
-Sudah Berlayar
-Siwalima Arika
-Sayang Kene
-Sarinande
-Rasa Sayange
-Ole Sioh
-O Ulate
-Mande-mande
-Lembe-lembe
-Kole-Kole
-Huhatee
-Hela Rotan
-Goro-Goro Ne
-Burung Tantina
-Burung Kakatua
-Ayo Mama
-Ambon Manise
----------------------------------------------

PROVINSI
MALUKU UTARA
ALAT MUSIK: Fu

+LAGU DAERAH:
-Una Kapita
-Cinta sogosa sasi
-To hoda Rewa
--------------------------------------------------

PROVINSI PAPUA BARAT


ALAT MUSIK: Guoto

+LAGU DAERAH:
-Diru-diru Nina
-Rasine ma rasine
-Wesupe
-Sajojo
-------------------------------------------------
PROVINSI PAPUA
ALAT MUSIK: Tifa

+LAGU DAERAH:
-Yamko Rambe Yamko
-E Mambo Simbo
-Apuse

You might also like