You are on page 1of 5

Label

Label adalah Informasi tentang produk, pada umumnya tertera pada apa yang disebutsebagai
label. Menurut definisinya label adalah tulisan, tag, gambar, atau deskripsilain yang tertulis,
dicetak, distensil, diukir, dihias, atau dicantumkan dengan jalanapa pun, pemberian kesan
yang melekat pada suatu wadah atau pengemas. Ada juga definisi lain yang menyatakan
bahwa pemberian kesan yang melekat padaatau termasuk di dalamnya menjadi bagian dari
atau menemani setiap makanan termasuk dalam kriteria sebagai label produk.Tujuan
pelabelansecara garis besar adalah sebagai berikut:

1. Memberi informasi tentang isi produk yang diberi label tanpa harus
membukakemasan.
2. Berfungsi sebagai sarana komunikasi produsen kepada konsumen tentanghal-hal yang
perlu diketahui oleh konsumen tentang produk tersebut,terutama hal-hal yang kasat
mata atau tak diketahui secara fisik.
3. Memberi petunjuk yang tepat pada konsumen hingga diperoleh fungsi produkyang
optimum.
4. Sarana periklanan bagi produsen.
5. memberi rasa aman bagi konsumen.

Mengingat label adalah alat penyampai informasi, sudah selayaknya informasiyang


termuat pada label adalah sebenar-benarnya dan tidak menyesatkan. Hanyasaja, mengingat
label juga berfungsi sebagai iklan, disamping sudah menjadi sifatmanusia untuk mudah jatuh
dalam kekhilafan dengan berbuat kecurangan baikyang disengaja maupun yang tidak
disengaja, maka perlu dibuat rambu-rambu yangmengatur. Dengan adanya rambu-rambu ini
diharpkan fungsi label dalam memberi rasa aman pada konsumen dapat tercapai.

Purpose (tujuan) dari teks label diatas adalah :


To give detailed information about Nutrition Facts (memberikan informasi rinci tentang
Informasi gizi).

Detailed informations (informasi rinci)nya adalah tentang Jumlah kalori (150), Jumlah lemak
(0), kolesterol (0), jumlah karbohidrat 13g (4.7%), Serat/Fiber 8g (40%), protein 1g.

ingredients: sugar, vegetable fat, rie crispy, wheat flour, glucose syrup, dextrose, cocoa powder,
milk solids, whey powder, emulsifiers (332:soy,471,476), lactaose, salt, thikener (1442),
stabilizer (1450), flavours, raising agent (500).

manufactured one shared equipment that processes peanuts, tree nuts, milk, soy, and wheat.

made in indonesia from imported and local ingredients.

nutrition information
servings per package: 24

serving size: 11g average quantity/serving average quantity/ 100g

energy 226kJ (54 cal ) 2060kJ (491 Cal)


protein 0,4 g 3,5g
fat,total 2,4 g 21,5g
- saturated 1,1g 10,0g
- trans 0,6g 5,6 g
- Polyunsaturated 0,1 g 0,9g
- moniunsaturated 1,2g 10,4g
Carbohydrate 7,6 g 69,0g
Sugars 4,7 g 42,4g
Sodium 54mg 487 mg

Bahan: gula, lemak nabati, renyah rie, tepung terigu, sirup glukosa, dekstrosa, coklat bubuk, padatan
susu, bubuk whey, pengemulsi (332: kedelai, 471.476), laktase, garam, pengental (1442), stabilizer
(1450), rasa, meningkatkan agen (500).

diproduksi satu peralatan bersama yang memproses kacang tanah, kacang pohon, susu, kedelai, dan
gandum.

dibuat di Indonesia dari bahan-bahan yang diimpor dan lokal.

informasi nutrisi
porsi per paket: 24

ukuran persajian: 11 g kuantitas rata / saji rata-rata kuantitas / 100g

energi 226kJ (54 kal) 2060kJ (491 Cal)


protein 0,4g 3,5g
lemak total 2,4g 21,5g
- jenuh 1,1g 10,0g
- Trans 0,6g 5,6g
- polyunsaturated 0,1g 0,9g
- tak jenuh tunggal 1,2g 10,4g
karbohidrat 7,6g 69,0g
- gula 4,7g 42,4g
natrium 54mg 487 mg
Contoh soal
Read the following text and answer questions 1 to 4.

MILK CALCIUM
Dietary Supplement
600 mg 100 Soft gels
Supplement Facts
Serving size : 1 soft gel
Amount per 1 soft gel % Daily Value*
Vitamin D 200 IU 50
Calcium (from milk) 600 mg 60
Zinc 15 mg *
*Daily value has not been established
Other ingredients: Gelatin, Glycerin, Purified Water
Directions: As a dietary supplement, take one soft gel for adults
daily.
Manufactured for: EXP 04 27 10
NU-HEALTH PRODUCTS CO. LOT 2 75 61
Walnut, CA 91789
Made in U.S.A.

1. The label is telling us about of a dietary supplement.


A. the information
B. the usage
C. the materials
D. the benefits

Kemampuan yang diuji : Menentukan gambaran umum text LABEL


Indikator : Disajikan satu teks LABEL, siswa dapat menentukan gambaran umum dari teks tersebut.
Kunci Jawaban : A

2. When would it be best to consume the product?


A. Before April 27th , 2010.
B. After April 4th, 2010.
C. During April 4th, 2010.
D. On April 4th, 2010.

Kemampuan yang diuji : Menentukan informasi rinci tersurat


Indikator : Disajikan satu teks LABEL, siswa dapat menentukan informasi rinci dari teks tersebut.
Kunci Jawaban : A

3. How many soft gels does someone take everyday?


A. 1 gel.
B. 15 mg.
C. 200 IU.
D. 600 mg.

Kemampuan yang diuji : Menentukan informasi tersirat


Indikator : Disajikan satu teks LABEL, siswa dapat menentukan informasi tersirat dari teks tersebut.
Kunci Jawaban :A
4. Daily value has not been established. (Line 10)
What is the meaning of the word established?
A. Ordered.
B. Determined.
C. Carried
D. Helped

Kemampuan yang diuji : Menentukan makna kata


Indikator : Disajikan satu kalimat yang dicuplik dari teks LABEL yang disediakan, siswa dapat
menentukan makna kata tertentu dalam label tersebut
Kunci Jawaban : B

You might also like