You are on page 1of 5

PORTOFOLIO

HIPEREMESIS
GRAVIDARUM

Oleh:
dr. Enlisman Zay Dohare

Dokter Pendamping :
dr. Sartono A

DOKTER INTERNSIP RSUD PULANG PISAU


KALIMANTAN TENGAH - 2017
Kasus
Nama Peserta : dr. Enlisman Dohare
Nama Wahana : RSUD Pulang Pisau
Topik : Hiperemesis Gravidarum
Tanggal Kasus : 28 November 2016
Dokter Pendamping : dr. Sartono A
Tanggal Presentasi : 25 Januari 2017
Tempat Presentasi : Ruang Pertemuan RSUD Pulang Pisau
Obyektif Presentasi : Keilmuan Keterampilan Penyegaran Tinjauan Pustaka
Diagnostik Manajemen Masalah Istimewa
Neonatus Bayi Anak Remaja
Dewasa Lansia Bumil
Deskripsi : Wanita, 21 tahun dengan keluhan muntah sering disertai lemas badan
Tujuan : Diagnostik dan manajemen penanganan hipermesis gravidarum
Bahan Bahasan : Tinjauan Pustaka Riset Kasus Audit
Cara Membahas : Diskusi Presentasi dan diskusi Email Pos
Data Pasien : Nama : Ny. M
Nomor RM : 02.66.69

Data utama untuk bahan diskusi :


1. Diagnosa kerja/ gambaran klinis:
Hiperemesis Gravidarum, Mual muntah, keadaan lemas, sudah dialami sejak 1 hari
SMRS.
2. Riwayat pengobatan :
Disangkal
3. Riwayat penyakit terdahulu :
Disangkal
4. Riwayat penyakit keluarga :
Tidak diketahui
Daftar Pustaka
Budiono dan Ariawan Soejoenoes. 2007. Hiperemesis Gravidarum. Dalam: Hanifa
Winkjosastro, Abdul Bari Saifuddin, dan Trijatmo Rachimhadhi, eds. Ilmu Kebidanan.
Edisi ketiga. Jakarta. Yayasan Bina Pustaka Sarwono Prawirohardjo. h. 275 279.

Hasil Pembelajaran
1. Pencegahan Hiperemesis Gravidarum
2. Penatalaksanaan Hiperemesis Gravidarum
3. Komplikasi Hiperemesis Gravidarum
4. Prognosis Hiperemesis Gravidarum
Rangkuman hasil pembelajaran portofolio
Subyektif :
Pasien datang ke VK RSUD Pulang Pisau pada tanggal 28 November 2016, pukul 17.20
WIB dengan keluhan muntah-muntah sering >10x/hari sejak kemarin, isi makanan/cairan,
lendir (-), darah (-); keluhan disertai lemas badan, pusing berputar, nyeri ulu hati sehingga
pasien tidak bisa melakukan aktivitas seperti biasanya. Pasien sudah sekitar 2 bulan tidak
menstruasi, belum tes kehamilan karena riwayat menstruasi jarang dan tidak teratur. HPHT:
23 September 2013. RPD: belum pernah mengalami hal serupa sebelumnya

Obyektif :
Vital sign :
Tekanan darah : 110/80 mmhg
Nadi : 110x/i
Respirasi : 28x/i
Temperatur : 360C

Pemeriksaan Fisik
Keadaan umum : Tampak sakit sedang
Kesadaran : Compos mentis
Kepala : Normocepal, CA (-/-), SI (-/-)
Leher : TVJ dbn, KGB dbn
Thorax : Simetris
Cor : S1S2 regular, Murmur (-), Gallop (-)
Pulmo : Vesikuler (+), Wheezing (+/+), Ronchi (+/+)
Abdomen : Soepel, Peristaltik (+) normal, nyeri tekan (-), ballottement (-)
Ekstremitas : Akral teraba dingin, berkeringat, oedem (-)
Pemeriksaan Penunjang :
Laboratorium : Hemoglobin 12,1 g%
Leukosit 9.400/mm3
Trombosit 316.000/ mm3
Hematokrit 39%
GDS 108 mg/dl
HcG : (+) Positive

Assessment :
G1P0A1 + Hiperemesis Gravidarum

Plan :
Rawat Inap
- Loading Dextrose 10% 1 flask
- IVFD RL : D5% : Panamin G = 2:2:1
- Sohobion drip dalam RL 1amp
- Inj. Metoclopramide 1amp /8jam
- Antasida Syr 3xC1
- Inj. Ranitidine 1amp/12jam
Follow Up :
Perjalanan Penyakit
Tanggal Subyekti Planning
Obyektif Asst
f
29/11/2016 S : Muntah (+) berkurang - Ivfd RL 20tpm
TD 110/80 mmhg Sakit kepala, lemas, - Inj.Metoclo 1amp/8jam
N 80x/i Makan sedikit, BAK (+) - Inj. Sohobion drip 1a
T 36oC O : Rh -/-, Wh -/- - Inj.Ranitidin 1amp/12jam
A : G1P0A0 - Antasida Syr 3x1C
Hiperemesis Gravidarum
30/11/2016 S : Muntah (-) PBL
TD 110/80 mmhg Lemas berkurang, - Ranitidin 2x1 tab
N 80x/i Makan (+), BAK (+) - Metoclopramid 3x1tab
T 36oC O : Rh -/-, Wh -/- - Antasida Syr 3x1C
A : G1P0A0 - B12 2x1
Hiperemesis Gravidarum

Pulang Pisau, Januari 2017

Dokter Internsip Dokter Pendamping

dr. Enlisman Dohare dr. Sartono A

You might also like