You are on page 1of 19

Prepared by Vosco

Definisi Algoritma

Adalah serangkaian urutan langkah-langkah yang


tepat, logis, terperinci, dan terbatas untuk
menyelesaikan suatu masalah yang disusun secara
sistematis.

Prepared by Vosco
Algoritma adalah inti dari ilmu komputer
Algoritma adalah urutan-urutan dari instruksi atau
langkah-langkah untuk menyelesaikan suatu masalah
Algoritma adalah blueprint dari program
Sebaiknya disusun sebelum membuat program
Kriteria suatu algoritma:
Ada input dan output
Efektifitas dan efisien
Terstruktur

Prepared by Vosco
Ciri Penting Algoritma
Algoritma harus berhenti setelah menjalankan
sejumlah langkah terbatas.
Setiap langkah harus didefinisikan dengan tepat dan
tidak berarti-dua
Algortima memiliki nol atau lebih masukan.
Algoritma memiliki nol atau lebih keluaran.
Algoritma harus efektif (setiap langkah sederhana
sehingga dapat dikerjakan dalam waktu yang masuk
akal).

Prepared by Vosco
Contoh Algoritma:
1. Mengirim surat kepada teman:
Tulis surat pada secarik kertas surat
Ambil sampul surat
Masukkan surat ke dalam sampul
Tutup sampul surat dengan perekat
Jika kita ingat alamat teman tersebut, maka tulis alamat
surat pada sampul
Jika tidak ingat, lihat buku alamat, kemudian tulis
alamat surat pada sampul
Tempel prangko pada sampul
Bawa sampul ke kantor pos untuk diposkan

Prepared by Vosco
Flowchart
Bagan-bagan yang mempunyai arus yang
menggambarkan langkah-langkah penyelesaian
suatu masalah.
Merupakan cara penyajian dari suatu algoritma.
Ada 2 macam Flowchart :
System Flowchart urutan proses dalam system
dengan menunjukkan alat media input, output serta
jenis media penyimpanan dalam proses pengolahan
data.
Program Flowchart urutan instruksi yang
digambarkan dengan symbol tertentu untuk
memecahkan masalah dalam suatu program.

Prepared by Vosco
Simbol-Simbol Flowchart

Prepared by Vosco
Simbol-Simbol Flowchart

Prepared by Vosco
Pembuatan Flowchart
Tidak ada kaidah yang baku.
Flowchart = gambaran hasil analisa suatu masalah
Flowchart dapat bervariasi antara satu pemrogram dengan
pemrogramlainnya.
Secara garis besar ada 3 bagian utama:
Input
Proses
Output

Prepared by Vosco
Hindari pengulangan proses yang tidak perlu dan logika
yang berbelit sehingga jalannya proses menjadi singkat.
Jalannya proses digambarkan dari atas ke bawah dan
diberikan tanda panah untuk memperjelas.
Sebuah flowchart diawali dari satu titik START dan
diakhiri dengan END

Prepared by Vosco
Contoh flowchart

Prepared by Vosco
Bahasa Pemrograman
Adalah suatu kumpulan kata (perintah) yang siap
digunakan untuk menulis suatu kode program
sehingga kode-kode program yang kita tulis tersebut
akan dapat dikenali oleh kompilator yang sesuai.
Kata-kata tersebut dalam dunia pemrograman sering
dikenal dengan istilah keyword.

Prepared by Vosco
Program Komputer
Adalah suatu perangkat lunak (software) yang
digunakan untuk keperluan-keperluan aplikatif
tertentu diberbagai bidang,baik dilingkungan
perusahaan,pendidikan ataupun yang lainnya.

Prepared by Vosco
Alasan Belajar Pemrograman
Komputer
1. Menganalisa dan memahami suatu permasalahan dan
dibuat suatu algoritma.
2. Membuat suatu kode dari algoritma yang telah dibuat .
3. Testing dan debugging.
Testing : Proses menjalankan program secara rutin.
Debugging : Proses menemukan kesalahan- kesalahan
dalam program dan kesalahan yang ditemukan
diperbaiki sampai tidak muncul kesalahan lagi.
4. Melakukan dokumentasi terhadap setiap langkah yang
dilakukan.

Prepared by Vosco
Langkah-Langkah Pembuatan
Program
1. Mendefinisikan masalah
2. Mencari solusi untuk masalah
3. Memilih teknik pemecahan masalah dan algoritma
4. Menulis program
5. Melakukan testing dan debugging
6. Melakukan dokumentasi
7. Melakukan pemeliharaan

Prepared by Vosco
Contoh Soal
Buatlah algoritma dan program untuk menghitung
luas dan keliling suatu lingkaran.
Rumus - Luas Lingkaran : L = phi*r2
- Keliling Lingkaran : 2*phi*r

Prepared by Vosco
Jawaban
Algoritma dari permasalahan diatas adalah :
1. Masukkan jari-jari
2. Luas lingkaran = phi*r2, Keliling Lingkaran : 2*phi*r
3. Tampilkan Luas
4. Tampilkan Keliling

Prepared by Vosco
Program untuk algoritma diatas
#include <stdio.h>
main()
{
int r;
float const phi=3.14;
float luas,keliling;
printf (Masukan nilai jari-jari : ); scanf (%d,&r);
luas =phi*r*r;
keliling=2*phi*r;
printf (Luas = %f\n,luas);
printf (Keliling = %f\n,keliling);
}

Prepared by Vosco
SEKIAN

Prepared by Vosco

You might also like