You are on page 1of 2

PEMERINTAH KBUPATEN BARITO UTARA

DINAS KESEHATAN
UPT PUSKESMAS LANJAS
Jl. YetroSinseng No. 67 MuaraTewehTlp. 0519 21370 Email : puskesmaslanjas0202@gmail.com

PEMILIHAN DAN PENETAPAN PRIORITAS

INDIKATOR MUTU LAYANAN KLINIS

NO. JENIS PELAYANAN INDIKATOR MUTU TARGET

1. Pendaftaran dan RM Kelengkapan pengisian rekam medis 24 jam


setelah selesai pelayanan 100 %

Waktu penyediaan dokumen RM pelayanan >90%


rawat jalan <10 menit

Kepuasan pelanggan >80%

2. Poli Umum Jam buka pelayanan poli dimulai jam 08.00


selesai setiap hari kerja >90%

Waktu tunggu di rawat jalan poli umum <60 >80%


menit

Kepuasan pelanggan >80%

3. Poli Gigi Jam buka pelayanan poli dimulai jam 08.00 -


selesai >90%

Kelengkapan informed consent setelah 100 %


mendapatkan informasi yang jelas

Kepuasan pelanggan >80 %

4. Poli KIA/KB Waktu pelayanan di poli KIA/ KB <30 menit >90%

Kepuasan pelanggan >80%

5. Pelayanan Farmasi Waktu tunggu pelayanan obat jadi <10 menit >90%

Waktu tunggu pelayanan obat racikan <30 >90%


menit

Kepuasan pelanggan >80 %


6. Unit Laboratorium Tidak adanya kejadian kesalahan pemberian
hasil pemeriksaan laboratorium 100 %

Waktu tunggu hasil pemeriksaan laboratorium 100 %


<120 menit (Kec. Pemeriksaan Sputum BTA)

Kepuasan Pelanggan >80%

7. UGD Jam buka pelayanan gawat darurat 24 jam 100%

Ketepatan Pelaksanaan triase di UGD 100 %

Kepuasan pelanggan >80 %

8. Unit Perawatan Tidak terjadinya infeksi akibat jarum infus 100 %

Tidak terjadinya kesalahan pemberian obat 100 %

Kepuasan pelanggan >80 %

9. Layanan Ambulance Layanan Mobil Ambulance 24 jam 100 %

Ditetapkan di : Muara Teweh


pada tanggal : Januari 2016

KEPALA UPT PUSKESMAS LANJAS,

SURYA ANDI NS
NIP. 19760221 200604 1 011

You might also like