You are on page 1of 2

PEMERINTAH KABUPATEN BANDUNG

DINAS KESEHATAN
PUSKESMAS RANCABALI
Jalan Taman Unyil Alamendah No. 07 Kec. Rancabali Telepon (022) 5927075
Email: pkmrancabali_bandungkab@yahoo.com Kode Pos 40973

PELAPORAN BERKALA INDIKATOR MUTU LAYANAN KLINIS


DAN SASARAN KESELAMATAN PASIEN
BULAN: September 2017

No. Jenis Pelayanan Indikator Standar Hasil

1. Pendaftaran Penerapan 3S ( Senyum Salam Sapa ) 80% 70%

Kepuasan pelanggan 75% 60%

2. Pelayanan Umum Waktu Pelayanan 10 menit 95% 75%

Kepuasan pelanggan 90% 70%

3. Pelayanan Gigi Waktu Ekstraksi pasien anak 10 menit 95% 70%

Kepuasan pelanggan 90% 60%

4. KIA Kunjungan imunisasi berkurang 95% 70%

Kepuasan pelanggan 90% 60%

5. Farmasi Tidak Adanya Kesalahan Pemberian Obat 95% 75%

Kepuasan Pelanggan 90% 80%

6. Laboratorium Waktu Tunggu Hasil Pelayanan 120 menit 95% 75%

Kepuasan Pelanggan 90% 70%

7. Ruang Tindakan Pasien datang di Ruang Tindakan maksimal 2 menit 90% 70%
sudat terlayani

Kepuasan Pelanggan 80% 65 %

Kepala Puskesmas

dr. Misyrofah
NIP. 19791231 201411 2 001
NO SASARAN KESELAMATAN PASIEN TARGET HASIL
PENGUKURAN

1. Tidak Terjadinya Kesalahan Identifikasi 100% 80%


Pasien

2. Tidak Terjadinya Kesalahan Pemberian 100% 90%


Obat Kepada Pasien

3. Tidak Terjadinya Kesalahan Prosedur 100% 80%


Tindakan Medis dan Keperawatan

4. Pengurangan Terjadinya Risiko Infeksi di 75% 75%


Puskesmas

5. Tidak Terjadinya Pasien Jatuh 100% 80%

Kepala Puskesmas Rancabali

dr. Misyrofah
NIP. 19791231 201411 2 001

You might also like