You are on page 1of 13

MODUL

PEMBELAJARAN BERBASIS KOMPETENSI

Menerapkan Jadwal Pemeliharaan Gudang


H.522900.015.01

PUSAT PENDIDIKAN DAN PELATIHAN INDUSTRI


POLITEKNIK ATI PADANG
Jl. BUNGO PASANG, TABING, PADANG
Modul Pembelajaran Berbasis Kompetensi Kode Modul
Bidang Manajemen Logistik Industri Agro H.522900.015.01

KATA PENGANTAR

Modul pembelajaran berbasis kompetensi merupakan salah satu media


pembelajaran yang dapat digunakan sebagai media transformasi pengetahuan,
keterampilan dan sikap kerja kepada mahasiswa untuk mencapai kompetensi tertentu
berdasarkan program pengajaran yang mengacu kepada Standar Kompetensi .
Modul pembelajaran ini berorientasi kepada kurikulum berbasis kompetensi
(Competence Based Curriculum) diformulasikan menjadi 3 (tiga) buku, yaitu Buku
Informasi, Buku Kerja dan Buku Penilaian sebagai satu kesatuan yang tidak
terpisahkan dalam penggunaanya sebagai referensi dalam media pembelajaran bagi
mahasiswa dan dosen, agar pelaksanaan pembelajaran dapat dilakukan secara efektif
dan efisien. Untuk memenuhi kebutuhan kurikulum berbasis kompetensi tersebut ,
maka disusunlah modul pembelajaran berbasis kompetensi dengan judul
“Menerapkan Jadwal Pemeliharaan Gudang ”.
Kami menyadari bahwa modul yang kami susun ini masih jauh dari sempurna .
Oleh karena itu, kami sangat mengharapkan saran dan masukan untuk perbaikan
agar tujuan dari penyusunan modul ini menjadi lebih efektif.
Demikian kami sampaikan, semoga Tuhan YME memberikan tuntunan kepada
kita dalam melakukan berbagai upaya perbaikan dalam menunjang proses
pembelajaran di Politeknik ATI Padang.

Padang, April 2017


DIREKTUR POLITEKNIK ATI PADANG

M. ARIFIN, SE, MM
NIP 19630315 198903 1 006

Judul Modul Menerapkan Jadwal Pemeliharan Gudang Halaman: 2 dari 13


Buku Informasi Versi: 2017
Modul Pembelajaran Berbasis Kompetensi Kode Modul
Bidang Manajemen Logistik Industri Agro H.522900.015.01

DAFTAR ISI

KATA PENGANTAR ------------------------------------------------------------------------------ 2


DAFTAR ISI -------------------------------------------------------------------------------------- 3
ACUAN STANDAR KOMPETENSI KERJA DAN SILABUS pembelajaran ------------------ 4
A. Acuan Standar Kompetensi Kerja --------------------------------------------------------- 4
B. Kemampuan yang Harus Dimiliki Sebelumnya ----------------------------------------- 7
C. Silabus Pengajaran Berbasis Kompetensi (PBK) --------------------------------------- 8
LAMPIRAN ---------------------------------------------------------------------------------- ----- 13
1. BUKU INFORMASI ---------------------------------------------------------------------- 13
2. BUKU KERJA ----------------------------------------------------------------------------- 13
3. BUKU PENILAIAN ----------------------------------------------------------------------- 13

Judul Modul Menerapkan Jadwal Pemeliharan Gudang Halaman: 3 dari 13


Buku Informasi Versi: 2017
Modul Pembelajaran Berbasis Kompetensi Kode Modul
Bidang Manajemen Logistik Industri Agro H.522900.015.01

ACUAN STANDAR KOMPETENSI KERJA


DAN SILABUS PEMBELAJARAN

A. Acuan Standar Kompetensi Kerja


Materi modul pembelajaran ini mengacu pada unit kompetensi terkait yang disalin
dari Standar Kompetensi Kerja Bidang Logistik Industri Agro dengan uraian
sebagai berikut:

Kode Unit : H.522900.015.01

Judul Unit : Menerapkan Jadwal Pemeliharaan Gudang

Deskripsi Unit : Unit kompetensi ini mencakup pengetahuan,


keterampilan dan sikap kerja yang dibutuhkan dalam
menerapkan jadwal pemeliharaan gudang.

ELEMEN KOMPETENSI KRITERIA UNJUK KERJA


1. Mempersiapkan data 1.1 Prosedur pemeliharaan gudang dijelaskan.
pendukung 1.2 Dokumen atau formulir pemeliharaan
gudang disiapkan.
1.3 Jadwal Pemeliharaan gudang disiapkan.
2. Melaksanakan kegiatan 2.1 Kegiatan pemeliharaan gudang dilakukan
pemeliharaan gudang sesuai dengan prosedur dan jadwal.
2.2 Kegiatan pembersihan gudang dilakukan
sesuai dengan prosedur dan jadwal.
2.3 Dokumen/formulir pemeliharaan gudang
diisi.
3. Melakukan evaluasi 3.1 Data hasil pemeliharaan gudang dianalisis.
terhadap kegiatan 3.2 Tindakan perbaikan dilakukan.
pemeliharaan gudang
3.3 Data kegiatan pemeliharaan gudang
didokumentasikan.

BATASAN VARIABEL

1. Konteks variabel
1.1 Unit ini berlaku untuk mempersiapkan data pendukung,
melaksanakan kegiatan pemeliharaan, dan melakukan evaluasi
terhadap kegiatan pemeliharaan.
1.2 Kegiatan pemeliharaan adalah kegiatan perawatan sarana dan

Judul Modul Menerapkan Jadwal Pemeliharan Gudang Halaman: 4 dari 13


Buku Informasi Versi: 2017
Modul Pembelajaran Berbasis Kompetensi Kode Modul
Bidang Manajemen Logistik Industri Agro H.522900.015.01

prasarana gudang agar kondisi tetap terjamin dan siap pakai untuk
digunakan secara efektif dan efisien.
1.3 Kegiatan pembersihan adalah kegiatan membersihkan dan
merapikan tempat kerja dan lingkungan kerja.
1.4 Kegiatan pemeliharaan meliputi sarana dan prasarana gudang
selain peralatan material handling.
1.5 Pengimplementasian jadwal pemeliharaan gudang mencakup
pemahaman prosedur kerja, pelaksanaan kegiatan pemeliharaan
gudang sesuai jadwal yang ditetapkan, pengisian dokumen
pemeliharaan gudang, dan evaluasi pelaksanaan kegiatan
pemeliharaan gudang.

2. Peralatan dan perlengkapan


2.1 Peralatan
2.1.1 Komputer dengan aplikasi yang mendukung
2.1.2 Alat cetak
2.1.3 Alat dan bahan pembersih
2.1.4 Alat dan bahan pemeliharaan gudang
2.2 Perlengkapan
2.2.1 Alat tulis kantor (ATK)

3. Peraturan yang diperlukan


(Tidak ada.)

4. Norma dan standar


4.1 Norma
4.1.1 Etika profesi
4.1.2 Etika bisnis
4.2 Standar
(Tidak ada.)

Judul Modul Menerapkan Jadwal Pemeliharan Gudang Halaman: 5 dari 13


Buku Informasi Versi: 2017
Modul Pembelajaran Berbasis Kompetensi Kode Modul
Bidang Manajemen Logistik Industri Agro H.522900.015.01

PANDUAN PENILAIAN
1. Konteks penilaian
1.1 Penilaian dilakukan untuk mengetahui kemampuan, yang meliputi
aspek pengetahuan, keterampilan, dan sikap kerja dalam
melaksanakan pekerjaan
1.2 Penilaian dilakukan dengan tes lisan, tertulis, dan/atau simulasi
1.3 Penilaian dilakukan di bengkel kerja (whorkshop), tempat kerja
dan/atau Tempat Uji Kompetensi (TUK)

2. Persyaratan kompetensi
(Tidak ada.)

3. Pengetahuan dan keterampilan


3.1 Pengetahuan
3.1.1 Pengetahuan Sanitasi
3.1.2 Manajemen Pergudangan
3.1.3 Manajemen Perawatan
3.1.4 Manajemen SDM Industri
3.2 Keterampilan
3.2.1 Melakukan pemeliharaan, perbaikan dan dokumentasi sesuai
dengan jadwal prosedur yang telah dibuat

4. Sikap kerja yang diperlukan


4.1 Cermat dalam mengawasi perubahan kondisi mesin, alat, atau
bahan bagunan yang dijadwalkan pemeliharaannya

5. Aspek kritis

5.1. Ketepatan dalam melakukan kegiatan pemeliharaan gudang sesuai


dengan prosedur dan jadwal

5.2. Ketepatan dalam melakukan kegiatan pembersihan gudang sesuai


dengan prosedur dan jadwal

Judul Modul Menerapkan Jadwal Pemeliharan Gudang Halaman: 6 dari 13


Buku Informasi Versi: 2017
Modul Pembelajaran Berbasis Kompetensi Kode Modul
Bidang Manajemen Logistik Industri Agro H.522900.015.01

B. Kemampuan yang Harus Dimiliki Sebelumnya


Ada pun kemampuan yang harus dimiliki sebelumnya sebagai berikut:
- Tidak ada

Judul Modul Menerapkan Jadwal Pemeliharan Gudang Halaman: 7 dari 13


Buku Informasi Versi: 2017
Modul Pembelajaran Berbasis Kompetensi Kode Modul
SKKNI Logistik Industri Agro H.522900.032.01

C. Silabus Pembelajaran
Judul Unit Kompetensi : Menerapkan Jadwal Pemeliharaan Gudang
Kode Unit Kompetensi : H.522900.015.01
Deskripsi Unit Kompetensi : Kompetensi ini mencakup pengetahuan, keterampilan dan sikap kerja yang dibutuhkan dalam
menerapkan jadwal pemeliharaan gudang.
Perkiraan Waktu Pembelajaran : 345 Menit
Tabel Silabus Unit Kompetensi :

Perkiraan
Materi pembelajaran Waktu pembelajaran
Kriteria Indikator
Elemen Kompetensi (jampel)
Unjuk Kerja Unjuk Kerja
Penge- Keteram-
Pengetahuan Keterampilan Sikap
tahuan pilan
1. Mempersiapkan 1.1. Prosedur  Dapat menjelaskan arti  Konsep pemeliharaan  Menyiapkan formulir  Tepat dan 20 menit 10 menit
data pendukung pemeliharaan penting pemeliharaan gudang dan dokumen lengkap
gudang gudang  Klasifikasi pemeliharaan pendukung yang dalam
dijelaskan.  Dapat menjelaskan jenis- gudang. diperlukan untuk menyiapkan
jenis pemeliharaan gudang  menerapkan dokumen
Karakter gudang pemeliharaan pemeliharaa
 Dapat mengidentifikasi  Jenis pemeliharaan gudang. n gudang.
pemeliharaan berdasar berdasarkan karakter
karakter gudang dan gudang.
produk yang disimpan.
 Dapat mengumpulkan data
waktu histori masa pakai
dan kerusakan gudang.

Judul Modul:
Menerapkan Jadwal Pemeliharaan Gudang Halaman: 8 dari 13
Modul Versi: 2017
Modul Pembelajaran Berbasis Kompetensi Kode Modul
SKKNI Logistik Industri Agro H.522900.032.01

Perkiraan
Materi pembelajaran Waktu pembelajaran
Kriteria Indikator
Elemen Kompetensi (jampel)
Unjuk Kerja Unjuk Kerja
Penge- Keteram-
Pengetahuan Keterampilan Sikap
tahuan pilan
1.2. Dokumen atau  Dapat menentukan jenis  Jenis formulir yang mau  Megambil formulir  Teliti dan 15 menit 10 menit
formulir dokumen /worksheet diisi pemeliharaan gudang cermat
pemeliharaan pemeliharaan gudang.  Data yang akan dicatat di dalam
gudang  Dapat menyiapkan data formulir pemeliharaan mengidentifi
disiapkan. yang perlu disikan pada kasi
formulir pemeliharaan. dokumen
pemeliharaa
 Dapat mengolah atau n
menganalisis data pada
formulir yang udah
dicatat.

1.3. Jadwal  Dapat menentukan teknis  Teknis pemeliharaan  Mengidentifikasi  Tepat 15 menit 10 menit
Pemeliharaan pemeliharaan yang tepat peralatan dan dalam
 Mengetahui waktu
gudang Dapat menentukan waktu metode atau teknik jadwal
 pemeliharaan yang
disiapkan. pemeliharaan gudang tepat. pemeliharaan pemelihar
yang tepat. gudang. aan
gudang.

Perkiraan
Waktu
Materi pembelajaran
Elemen Kriteria Indikator pembelajaran
Kompetensi Unjuk Kerja Unjuk Kerja (jampel)
Penge- Keteram-
Pengetahuan Keterampilan Sikap
tahuan pilan

Judul Modul:
Menerapkan Jadwal Pemeliharaan Gudang Halaman: 9 dari 13
Modul Versi: 2017
Modul Pembelajaran Berbasis Kompetensi Kode Modul
SKKNI Logistik Industri Agro H.522900.032.01

Perkiraan
Waktu
Materi pembelajaran
Elemen Kriteria Indikator pembelajaran
Kompetensi Unjuk Kerja Unjuk Kerja (jampel)
Penge- Keteram-
Pengetahuan Keterampilan Sikap
tahuan pilan
2. Melaksanakan 2.1. Kegiatan  Dapat melaksanakan  Metode kegiatan  Melaksanakan  Menggunakan 15 menit 30 menit
kegiatan pemeliharaan kegiatan pemeliharaan pemeliharaan pencegahan kegiatan pemeliharaan pakaian kerja
pemeliharaan gudang dilakukan sesuai metode yang sudah (preventif). pencegahan (preventif). yang aman
gudang. sesuai dengan ditentukan.  Metode kegiatan
prosedur dan jadwal.  Dapat melaksanakan  Melaksanakan  Teliti dan
pemeliharaan korektif atau kegiatan pemeliharaan
kegiatan pemeliharaan cermat dalam
kegiatan pemeliharaan
sesuai prosedur dan korektif dan melaksanakan
repair
instruksi kerja yang ada. perbaikan (repair) kegiatan
 Dapat melaksanakan  Metode kegiatan
 Melaksanakan pemeliharaan.
kegiatan pemeliharaan monitoring pemeliharaan
atau pemeliharaan kegiatan monitoring
sesuai waktu yang
direncanakan. prediktif. alat dan sarana
gudang.

2.2. Kegiatan  Dapat memantau kegiatan  Konsep pembersihan  Mengamati kegiatan  Menggunakan 15 menit 20 menit
pembersihan pembersihan yang sesuai gudang yang tepat. pembersihan gudang. pakaian kerja
gudang dilakukan prosedur yang ada.  Mengetahui Prinsip yang aman.
sesuai dengan  Dapat menilai hasil kegiatan 5S/5R  Teliti dan cermat
prosedur dan pembersihn pada waktu dalam cara
jadwal. yang ditentukan. mengamati
pembersihan
gudang.

Judul Modul:
Menerapkan Jadwal Pemeliharaan Gudang Halaman: 10 dari 13
Modul Versi: 2017
Modul Pembelajaran Berbasis Kompetensi Kode Modul
SKKNI Logistik Industri Agro H.522900.032.01

Perkiraan
Waktu
Materi pembelajaran
Elemen Kriteria Indikator pembelajaran
Kompetensi Unjuk Kerja Unjuk Kerja (jampel)
Penge- Keteram-
Pengetahuan Keterampilan Sikap
tahuan pilan
2.3 Dokumen/formulir  Dapat mengisi siapa yang  Tidak ada  Mengisi  Teliti dan - 20 menit
pemeliharaan gudang melakukan kegiatan formulir/lembar cermat mengisi
diisi. pemeliharaan kerja pemeliharaan nama, tanggal,
 Dapat mengisi tanggal saat gudang. jenis kegiatan
dilaksanakannya kegiatan dan elemen
pemeliharaan. gudang

 Dapat mengisi nama  Menggunaka


gudang dan alat yang n pakaian
dilakukan pemeliharaan. kerja yang
aman.

3. Melakukan 3.1. Data hasil  Dapat mengidentifikasi  Indikator kinerja  Menilai dan  Cermat dalam 20 menit 30 menit
evaluasi terhadap pemeliharaan indikator-indikator kinerja pemeliharaan. memberikan dalam menilai
kegiatan gudang dianalisis. kegiatan pemeliharaan.  Mengetahui masalah penilaian hasil kegiatan
pemeliharaan  Dapat mengidentifikasi utama dalam kegiatan terhadap hasil pemeliharaan
gudang. permasalahan utama yang pemeliharaan gudang pemeliharaan gudang.
timbul pada kegiatan dan peralatan. gudang.
pemeliharaan.
 Mengetahui hasil kegiatan
pemeliharaan gudang yang
sudah dilakukan.

Judul Modul:
Menerapkan Jadwal Pemeliharaan Gudang Halaman: 11 dari 13
Modul Versi: 2017
Modul Pembelajaran Berbasis Kompetensi Kode Modul
SKKNI Logistik Industri Agro H.522900.032.01

Perkiraan
Waktu
Materi pembelajaran
Elemen Kriteria Indikator pembelajaran
Kompetensi Unjuk Kerja Unjuk Kerja (jampel)
Penge- Keteram-
Pengetahuan Keterampilan Sikap
tahuan pilan
3.2 Tindakan  Dapat melakukan revisi  Mengetahui  Melakukan analisa  Teliti dan 60 menit 20menit
perbaikan terhadap metode availability dan dan perbaikan cermat dalam
dilakukan. pemeliharaan yang kurang downtime rencana melakukan
tepat.  Mengetahui biaya penjadwalan analisis dan
 Dapat merevisi jadwal yang terlibat dalam pemeliharaan perbaikan
pemeliharaan yang kurang pemeliharaan gudang. sistem
tepat. pemeliharaan
 Mengetahui distribusi gudang
 Dapat menilai petugas waktu kerusakan dan
yang melaksanakan kegiatan
pemeliharaan gudang. pemeliharaan.

3.3 Data kegiatan  Dapat melaksanakan  Mengerti sistem  Melakukan  Teliti dan 20 menit 20 menit
pemeliharaan dokumentasi formulir. aplikasi dokumentasi formulir cermat dalam
gudang penyaimpanan data dan laporan dengan mengarsipkan
didokumentasika yang digunakan aturan pengarsipan. dokumentasi
n.  Dapat memuat laporan hasil pemeliharaan
kegiatan pemeliharaan  Mengerti
gudang. komputerisasi
manajemen
pemeliharaan
 Mengerti pembuatan
laporan hasil kegiatan
pemeliharaan gudang.

Judul Modul:
Menerapkan Jadwal Pemeliharaan Gudang Halaman: 12 dari 13
Modul Versi: 2017
Modul Pembelajaran Berbasis Kompetensi Kode Modul
Bidang Manajemen Logistik Industri Agro H.522900.032.01

LAMPIRAN
1. BUKU INFORMASI
2. BUKU KERJA
3. BUKU PENILAIAN

Judul Modul Menerapkan Jadwal Pemeliharaan Gudang Halaman: 13 dari 13


Buku Informasi Versi: 2017

You might also like