You are on page 1of 2

KESEHATAN DAERAH MILITER JAYA/JAYAKARTA

RUMAH SAKIT TK. II MOH. RIDWAN MEURAKSA

KEPUTUSAN KEPALA RUMAH SAKIT TK. II MOH. RIDWAN MEURAKSA


Nomor : Kep / / /

TENTANG

PANDUAN PENGADAAN SEDIAAN FARMASI, BMHP, ALKES DAN CARA


PENGADAAN BILA STOCK KOSONG
DI RUMAH SAKIT TK. II MOH RIDWAN MEURAKSA

KEPALA RUMAH SAKIT TK. II MOH RIDWAN MEURAKSA

Menimbang : 1. Bahwa dalam upaya meningkatkan mutu pelayanan


kefarmasian di Rumah Sakit Tk. II Moh Ridwan Meuraksa, maka
diperlukan penyelenggaraan pelayanan kefarmasian yang bermutu
tinggi.
2. Bahwa agar pelayanan kefarmasian di Rumah Sakit Tk. II Moh
Ridwan Meuraksa dapat terlaksana dengan baik, perlu adanya
Kebijakan Rumah Sakit Tk. II Moh Ridwan Meuraksa sebagai
landasan bagi penyelenggaraan pelayanan kefarmasian di Rumah
Sakit Tk. II Moh Ridwan Meuraksa.
3. Bahwa berdasarkan pertimbangan sebagaimana dimaksud
dalam angka 2 tersebut di atas, perlu ditetapkan dengan Keputusan
Kepala Rumah Sakit Tk. II Moh Ridwan Meuraksa.

Mengingat :
1. Peraturan Pemerintah Republik Indonesia Nomor 72 Tahun 1998
tentang Pengamanan Sediaan Farmasi dan Alat Kesehatan.
2. Undang-Undang Republik Indonesia Nomor 44 tahun 2009
tentang Rumah Sakit.
3. Peraturan Pemerintah Republik Indonesia Nomor 51 Tahun 2009
tentang Pekerjaan Kefarmasian.
4. Peraturan Pemerintah Republik Indonesia Nomor 16 Tahun 2018
Tentang Pengadaan Barang / Jasa Pemerintah
5. Peraturan Badan POM RI nomor HK.03.1.34.11.12.7542 tahun
2012 tentang CDOB
6. Peraturan Menteri Kesehatan Nomor 72 tahun 2016 tentang
Standar Pelayanan Kefarmasian di Rumah Sakit.
7. Peraturan Mentri Kesehatan No. 9 Tahun 2017 Tentang Apotek
8. Peraturan Kasad Nomor Perkasad/265/XII/2007 tanggal 31
Desember 2007 tentang Organisasi dan Tugas Kesehatan
Komando Daerah Militer (Orgas Kesdam).

MEMUTUSKAN:

Menetapkan : 1. Keputusan Kepala Rumah Sakit Tk. II Moh. Ridwan Meuraksa


Kebijakan tentang panduan Pengadaan Sediaan
Farmasi,BMHP,Alkes Dan Cara Pengadaan Bila Stock Kosong di
Rumah Sakit Tk. II Moh Ridwan Meuraksa.
2. Kebijakan tentang Kewenangan panduan Pengadaan Sediaan
Farmasi,BMHP,Alkes Dan Cara Pengadaan Bila Stock Kosong di
Rumah Sakit Tk. II Moh Ridwan Meuraksa sebagaimana tercantum
dalam keputusan ini.
3. Pembinaan dan pengawasan Kebijakan tentang Pengadaan
Sediaan Farmasi,BMHP,Alkes Dan Cara Pengadaan Bila Stock
Kosong di Rumah Sakit Tk. II Moh Ridwan Meuraksa dilaksanakan
oleh Sie.Pelayanan & Pengadaan (Sie. YAMADA) dan IFRS.
4. Keputusan ini berlaku sejak tanggal ditetapkannya, dan apabila
di kemudian hari ternyata terdapat kekeliruan dalam penetapan ini
akan diadakan perbaikan sebagaimana mestinya,

Ditetapkan di Jakarta
Pada tanggal

Kepala Rumah sakit Tk. II MRM Kesdam Jaya

dr. Dian Andriani RD, Sp.KK, M.Biomed,MARS


Kolonel Ckm (K) NRP 32550

You might also like