You are on page 1of 12

TUTORIAL PENGINPUTAN DATA PADA APLIKASI SERVER

1. Klik 2x Icon pada dekstop untuk menjalankan aplikasi


2. Berikut tampilan default Display pada Aplikasi Server Antrian

Keterangan :
1. Menampilkan Video
2. Menampilkan Tanggal dan Waktu
3. Menampilkan Nomor Antrian terakhir yang dipanggil berdasarkan jenis loket
4. Menampilkan Teks Berjalan
5. Menampilkan status loket meliputi pegawai yang melayani(foto dan nama), status loket (aktif
atau istirahat), dan nomor antrian yang dilayani. Jumlah Loket yang tampil berdasarkan jumlah
Loket yang aktif.
3. Tekan tombol F5 untuk keluar dari tampilan Display. Berikut tampilan menu utama.

4. Masukkan username dan password. Secara default, username admin dan password admin.
Kemudian Klik Login.
5. Berikut tampilan menu utama apabila berhasil login.

Keterangan Menu – Menu


- Master Karyawan = Untuk mengelolah data karyawan/pegawai yang bertugas sebagai
teller
- Master Jumlah Loket = Untuk mengelolah data Loket pelayanan berdasarkan jenis loketnya
- Master User = Untuk mengelolah username dan password karyawan/pegawai
- Master Video = Untuk mengelolah Daftar Video yang akan ditampilkan pada Display
Antrian
- Master Running Teks = Untuk mengelolah Daftar Teks Berjalan yang akan di tampilkan pda
Display Antrian
- Display = Untuk menampilkan Display Antrian yang telah di tampilkan
sebelumnya.
- About Us = Untuk menampilkan informasi mengenai PT. Fortinusa sebagai
Developer Aplikasi Antrian.
- Logout = Untuk keluar dari Menu Utama Admin
- Exit = Untuk menutup Aplikasi Server Antrian
A. Mengolah Data Karyawan
1. Klik menu Master Karyawan, dan akan tampil form seperti berikut.

2. Untuk menambahkan Karyawan/Pegawai baru. Klik Tombol Baru, kemudian Isi data sesuai
dengan form yang sediakan. Untuk menambahkan foto, klik Browse, kemudian cari lokasi
dimana foto di simpan, pilih Open. Periksa semua data yang diinput, kemudian Simpan. Apabila
berhasil, pesan berhasil tersimpan akan muncul dan data yang sudah diinput akan tampil di
tabel.
3. Untuk mengedit data Karyawan/pegawai, klik data Karyawan/Pegawai yang akan di edit pada
tabel. Data akan ditampilkan pada Form sehingga dapat diedit. Klik Tombol Simpan apabila
selesai melakukan pengeditan.
4. Untuk menghapus data Karyawa/pegawai, klik klik data Karyawan/Pegawai yang akan di hapus
pada tabel kemudian klik tombol Hapus, pesan konfirmasi akan ditampilkan. Pilih Yes untuk
menghapus dan klik No jika ingin membatalkan.
B. Mengolah Jumlah Loket
1. Klik menu Master Jumlah Loket, dan akan tampil form seperti berikut.

2. Untuk menambahkan Loket baru. Klik Tombol Baru, kemudian Isi data sesuai dengan form yang
sediakan. Periksa semua data yang diinput, kemudian Simpan. Apabila berhasil, pesan berhasil
tersimpan akan muncul dan data yang sudah diinput akan tampil di tabel.
3. Untuk mengedit data Jumlah Loket, klik data Loket yang akan di edit pada tabel. Data akan
ditampilkan pada Form sehingga dapat diedit. Klik Tombol Simpan apabila selesai melakukan
pengeditan.
4. Untuk menghapus data Jumlah Loket, klik data Loket yang akan di hapus pada tabel kemudian
klik tombol Hapus, pesan konfirmasi akan ditampilkan. Pilih Yes untuk menghapus dan klik No
jika ingin membatalkan.

C. Mengolah Jumlah Loket


1. Klik menu Master Jumlah Loket, dan akan tampil form seperti berikut.
2. Untuk menambahkan User baru. Klik Tombol Baru, kemudian Isi data sesuai dengan form yang
sediakan. Periksa semua data yang diinput, kemudian Simpan.

3. Untuk mengedit data User, klik data User yang akan di edit pada tabel. Data akan ditampilkan
pada Form sehingga dapat diedit. Klik Tombol Simpan apabila selesai melakukan pengeditan.
4. Untuk menghapus data User, klik data User yang akan di hapus pada tabel kemudian klik tombol
Hapus, pesan konfirmasi akan ditampilkan. Pilih Yes untuk menghapus dan klik No jika ingin
membatalkan.
D. Mengolah Jumlah Loket
1. Klik menu Master Jumlah Loket, dan akan tampil form seperti berikut.

2. Untuk menambahkan Video baru. Klik Tombol Baru, kemudian Isi data sesuai dengan form yang
sediakan. Untuk menambahkan Video, klik Browse, ubah File of type menjadi All Files kemudian
cari lokasi dimana video di simpan, pilih Open. Video yang disupport hanya video yang
berformat .mpg. Klik Tombol Play untuk memutar video yang dipilih. Apabila video berhasil
diputar maka video tersebut dapat disimpan. Periksa semua data yang diinput, kemudian
Simpan. Apabila berhasil, pesan berhasil tersimpan akan muncul dan data yang sudah diinput
akan tampil di tabel.
3. Untuk mengedit data Video, klik data Video yang akan di edit pada tabel. Data akan ditampilkan
pada Form sehingga dapat diedit. Klik Tombol Simpan apabila selesai melakukan pengeditan.
4. Untuk menghapus data Video, klik data Video yang akan di hapus pada tabel kemudian klik
tombol Hapus, pesan konfirmasi akan ditampilkan. Pilih Yes untuk menghapus dan klik No jika
ingin membatalkan.
E. Mengolah Running Teks
1. Klik menu Master Running Teks, dan akan tampil form seperti berikut.

2. Untuk menambahkan Running Teks baru. Klik Tombol Baru, kemudian Isi data sesuai dengan
form yang sediakan. Untuk panjang Running Teks Minimal 100 Huruf. Periksa semua data yang
diinput, kemudian Simpan.
3. Untuk mengedit data Running Teks, klik data Running Teks yang akan di edit pada tabel. Data
akan ditampilkan pada Form sehingga dapat diedit. Klik Tombol Simpan apabila selesai
melakukan pengeditan.
4. Untuk menghapus data Running Teks, klik data User yang akan di hapus pada tabel kemudian
klik tombol Hapus, pesan konfirmasi akan ditampilkan. Pilih Yes untuk menghapus dan klik No
jika ingin membatalkan.

Setelah Semua Data yang diperlukan sudah input maka tampilan pada display juga akan berubah.

You might also like