You are on page 1of 2

PEMERINTAH KABUPATEN BATANG

DINAS KESEHATAN
UPTD PUSKESMAS SUBAH
Jalan Raya Subah No. 7b Telp. (0285) 666263 - 666535 Batang✉51262
Email: pusksubah@gmail.com

EVALUASI PELAKSANAAN KEGIATAN PENINGKATAN MUTU DAN KESELAMATAN PASIEN

PUSKESMAS SUBAH

TAHUN 2016

No Jenis Kegiatan Waktu Pelaksanaan Hasil Kegiatan Evaluasi Hasil Kegiatan Tinjak Lanjut Kegiatan
Kegiatan
1. Pembentukan tim 7 Mareti 2016 Terbentuk tim Peningkatan Mutu dan - Ada SK tim PMKP dengan - Pembinaaan tim PMKP dan evaluasi
PMKP Keselamatan Pasien uraian tugas kegiatan program PMKP oleh kepala
- Tim berjalan efektif puskesmas
- Koordinasi rutin dilaksanakan
2. Survai kebutuhan dan Pada hasil survai yang memuat Survai harapan dan kebutuhan - Perlu dilakukan evaluasi dan tindak lanjut
harapan pelanggan April 2016 identifikasi kebutuhan dan harapan pelanggan sudah dilaksanakan, hasil survai kebutuhan dan harapan
pelanggan dianalisa dan disosilasikan pelanggan
hasilnya pada loka karya mini
bulan Mei kepada petuhas dan
lintas sektoral pada loka karya
tribulanan dua pada bulan Mei
2016
3 Survai kepuasan 1-30 Juni 2016 Ada laporan hasil penghitungan Laporan kepuasan setiap - Ketua mutu untuk mengingatkan dan
pelanggan kancing kepuasan pada semua unit bulannya sudah mencapai target. memastikan semua unit melaksanankan
pelayanan setiap bulannya serta hanya beberapa unit tidak survai kancing kepuasan dengan jumlah yang
laporan survey kepuasaan pelanggan konsisten dalam jumlah kancing sudah disepakati .
dengan kuisioner apabila diperlukan yang telah disepakati; yaitu 100 - Apabila diperlukan untuk menggali lebih
kancing dalam, disarankan untuk melakukam survai
dengan ertanyaan terbuka menggunakan
kuisioner sehingga bisa dianalisa dengan
dilakukan perbaikan yang lebih spesifik.
4 Kaji banding 23 september 2016 Kaji banding sudah dilaksanakan Ada laporan hasil kaji banding, Beberapa kaji banding belum dilakukan
sesuai kerangka acuan kegiatan, analisa, rencan tindak lanjut dan tindak lanjut. evaluasi tindak lanjutnya
kegiatan kaji banding dilaporkan evaluasi tindak lanjut belum bisa dilakukan. di agendakan pada
pada rapat koordinasi harian tanggal saat loka karya mini bulan oktober.2016
september dan dilakukan
pembahasan lebih lanjut dengan
kepala puskesmas mpnev UKM
tanggal17 september 2016
5 Pelatihan BHD 23 Agustus 2016 Sudah dilakukan pada semua Ada laporan hasil kegiatan Revew BHD saat apel pagi Puskesmas
karyawan BHD, analisa, rencan tindak
lanjut dan evaluasi tindak lanjut
6 Pelatihan APAR 8 September 2016 Sudah dilakukan pada semua Ada laporan hasil pelatihan, Revew pelatihan APAR saat apel pagi
karyawan analisa, rencan tindak lanjut dan Puskesmas
evaluasi tindak lanjut
7 Pelatihan TRIASE 19 September 2016 Sudah dilakukan pada semua Belum ada Belum ada
karyawan UGD
8 FMEA pada Puskesmas 1 April 2016 Sudah dilakukan di semua unit Sudah dilakukan evaluasi Pembinaan pada petugas
Puskesmas
9 Laporan insiden 8 April 2016 Kesalahan pada pengambilan sampel Sosialisasi jenis jenis Pengadaan formulir pemeriksaan laborat
pemeriksaan laborat pemeriksaan laborat

Mengetahui,
Kepala UPTD Puskesmas Subah

dr.Ida Susilaksmi, M.Kes


NIP.19710927 200212 2 002

You might also like