You are on page 1of 1

Assalamualaikum Wr. Wb.

Hadirin yang saya hormati

Dalam Kesempatan yang berbahagia ini marilah kita bersyukur kepada Tuhan Yang Maha Esa atas segala
nikmat yang telah diberikan kepada kita semua sehingga kita bias mengahadiri acara ini

Kepada Yth. Bu Nita

Kali ini saya akan mengajak hadirin sekalian untuk merenungkan kembali mengenai globalisasi dan
dampaknya bagi kehidupan kita. Globalisasi dapat diartikan sebagai proses untuk penyebaran unsur-unsur
baru kehidupan yang mencakup dari informasi seluruh dunia yang disebarkan melalui media cetak
maupun elektronik.

Kita harus dapat menyikapi efek globalisasi ini dengan hanya menerima manfaat baiknya saja lalu
meninggalkan efek negatifnya, karena dengan begitu maka budaya dari mana saja yang masuk ke
kehidupan kita di Indonesia dapat disaring secara baik.

Semoga semua yang telah saya sampaikan dapat bermanfaat bagi kita semua. Sedikit harapan terakhir
bagi kita bersama bangsa Indonesia, semoga pengaruh dari globalisasi tidak merusak keutuhan sebagai
bangsa dan dalam kehidupan bernegara. Terima kasih atas perhatiannya.

Wassalamualaikum Wr Wb.

You might also like