You are on page 1of 2

PEMERINTAH KABUPATEN DAIRI

DINAS KESEHATAN
UPTD PUSKESMAS PARONGIL
KECAMATAN SILIMA PUNGGA PUNGGA
Jl. Sisingamangaraja Atas Parongil, Kode Pos 22262
Email : puskesmasparongil@gmail.com

KEPUTUSAN KEPALA UPTD PUSKESMAS PARONGIL


Nomor : /SK.9/1/2018

TENTANG

PENYAMPAIAN INFORMASI HASIL PENINGKATAN MUTU LAYANAN KLINIS

DAN KESELAMATAN PASIEN UPTD PUSKESMAS PARONGIL

Dengan Rahmat Tuhan Yang Maha Esa


KEPALA UPTD PUSKESMAS PARONGIL,

Menimbang :
a. Bahwa untuk mendukung pemberian layanan klinis di puskesmas, maka
diperlukan penyampaian informasi hasil peningktan mutu layanan klinis dan
keselamatan pasien;
b. Bahwa sehubungan dengan pernyataan butir a di atas, maka dipandang perlu
untuk dilakukan penyampaian informasi hasil evaluasi terhadap upaya
peningkatan mutu layanan klinis dan keselamatan pasien di UPTD Puskesmas
Parongil;

c. Bahwa sehubungan dengan pernyataan pada butir a dan b tersebut diatas, perlu
menetapkan Keputusan Kepala Puskesmas tentang Penyampaian Informasi Hasil
Peningkatan Mutu Layanan Klinis Dan Keselamatan Pasien;

Mengingat :
1. Undang-Undang Republik Indonesia Nomor 36 Tahun 2009 tentang
Kesehatan.
2. Peraturan Menteri Kesehatan Republik Indonesia Nomor 75 Tahun 2014
tentang Pusat Kesehatan Masyarakat.
3. Undang-Undang Republik Indonesia Nomor 25 Tahun 2009
tentang Pelayanan Publik.
MEMUTUSKAN

Menetapkan : KEPUTUSAN KEPALA UPTD PUSKESMAS PARONGIL


TENTANG PENYAMPAIAN INFORMASI HASIL
PENINGKATAN MUTU LAYANAN KLINIS DAN
KESELAMATAN PASIEN.

Kesatu : Memutuskan tim peningkatan mutu layanan klinis dan


keselamatan pasien untuk menyampaikan informasi hasil
peningkatan mutu layanan klinis dan keselamatan pasien.

Kedua : Penyampaian informasi dilakukan hasil peningkatan mutu


layanan klinis dan keselamatan pasien melalui minilok, dipasang
dipapan informasi puskesmas, disosialisasi, dievaluasi dan di
dokumentasikan.

Ketiga : Surat keputusan ini berlaku sejak tangal di tetapkan dengan


ketentuan dikemudian hari terdapat kekeliruan akan diadakan
perbaikan / perubahan sebagaimana mestinya.

Ditetapkan di : Parongil
Tanggal :
Kepala UPTD Puskesmas Parongil

Rudy K. Purba

You might also like