You are on page 1of 4

PEMERINTAH KABUPATEN DAIRI

DINAS KESEHATAN
UPTD PUSKESMAS PARONGIL
KECAMATAN SILIMA PUNGGA PUNGGA
Jl. Sisingamangaraja Atas No:- Parongil, Kode Pos : 22262
Email : puskesmasparongil@gmail.com

SURAT KEPUTUSAN
KEPALA UPTD PUSKESMAS PARONGIL
NOMOR :

TE NTAN G

PETUGAS YANG BERKEWAJIBAN MELAKUKAN PEMANTAUAN


PELAKSANAAN KEGIATAN UPTD PUSKESMAS PARONGIL

Dengan Rahmat Tuhan Yang Maha Esa,

KEPALA UPTD PUSKESMAS PARONGIL

Menimbang : a. Bahwa upaya peningkatan mutu layanan klinis dan


keselamatan pasien menjadi tanggung jawab seluruh
tenaga klinis yang memberikan asuhan pasien;
Bahwa dalam upaya meningkatkan mutu layanan
b. klinis dan keselamatan pasien, perlu ada kejelasan
petugas yang bertanggung jawab terhadap
pelaksanaan pemantauan kegiatan mutu layanan
klinis dan keselamatan pasien;
Bahwa berdasarkan pertimbangan yang dimaksud
c. dalam huruf (a) dan (b) di atas, maka perlu disusun
kebijakan tentang petugas yang bertanggung jawab
terhadap pelaksanaan pemantauan kegiatan mutu
layanan klinis dan keselamatan pasien;

Mengingat : 1. Undang-Undang Republik Indonesia Nomor 25 Tahun


2009 Tentang Pelayanan Publik;
2. Undang-Undang Republik Indonesia Nomor 36 Tahun
2009 tentang kesehatan
3. Peraturan Menteri Kesehatan Republik Indonesia
Nomor 1691 Tahun 2011 tentang Keselamatan Pasien
Rumah Sakit
4. Peraturan Menteri Kesehatan Republik Indonesia
Nomor 75 Tahun 2015 tentang Pusat Kesehatan
Masyarakat;

MEMUTUSKAN

MENETAPKAN : KEPUTUSAN KEPALA UPTD PUSKESMAS PARONGIL


TENTANG PETUGAS YANG BERKEWAJIBAN
MELAKUKAN PEMANTAUAN PELAKSANAAN
KEGIATAN

:
Kesatu
Daftar petugas yang bertanggung jawab terhadap pelaksanaan
kegiatan pemantauan mutu layanan klinis dan keselamatan
pasien sebagaimana tercantum dalam lampiran, merupakan
bagian yang tidak terpisahkan dari surat keputusan ini;.
:
Kedua
Surat keputusan ini berlaku sejak tangal di tetapkan dengan
ketentuan dikemudian hari terdapat kekeliruan akan diadakan
perbaikan / perubahan sebagaimana mestinya.

Ditetapkan di: Parongil


Tanggal :
Kepala UPTD Puskesmas Parongil

Rudy K. Purba

LAMPIRAN KEPUTUSAN KEPALA UPTD.


PUSKESMAS PARONGIL

NOMOR :

TENTANG PETUGAS YANG BERKEWAJIBAN

MELAKUKAN PEMANTAUAN PELAKSANAAN

KEGIATAN

NO NAMA JABATAN

1. Megawati M. Gultom Koordinator

2. Dusi Sihite Sekretaris

4. Irwansyah Tumangger Anggota

5. Doya berutu Anggota

6. Drg. Rusy Erwayani Anggota

Ditetapkan di : Parongil

Tanggal :

Kepala UPTD Puskesmas Parongil

Rudy K. Purba

You might also like