You are on page 1of 2

PENATALAKSANAAN KTD, KTC, KPC,

KNC
No.Dokumen :800/SOP/PKM-SWW.TGH/ /I/2018
No. Revisi :0
SOP Tanggal Terbit : Januari 2018
Halaman : 1-2

ABID IHSAN, SKM


Puskesmas Suwawa Tengah
NIP.19851120 201101 1 001

1. Pengertian Upaya Keselamatan pasien adalah untuk mencegah terjadinya


Kejadiantidak di harapkan (KTD) kejadiantidak Cedera (KTC)
kejadian potensial cedera (KPC) kejadiannyariscedera (KNC) yang
meliputi identifikasi resiko, analisis insiden, dan tindak lanjutnya
serta implementasi solusi untuk meminimalkan timbulnya risiko dan
mencegah terulangnya kejadian
2. Tujuan Sebagai pedoman penerapan langkah – langkah untuk penanganan
KTD, KTC, KPC dan KNC
3. Kebijakan Surat Keputusan KepalaPuskesmasSuwawa Tengah No 800/SK/PKM-
SWW.TGH//I/2018Tentang PenangananKTD, KTC, KPC dan KNC
4. Referensi Peraturan Menteri Kesehatan No 1691/MENKES/PER/VIII/2011
Tentang Keselamatan Pasien Rumah Sakit
5. Langkah-langkah 5.1. Petugas yang mendapatkan KTD, KTC, KPC, dan KNC
melakukan pertolongan dan penanganan awal sesuai kondisi
5.2. Petugas yang menangani pasien melaporkan kepada penanggung
jawab tim mutu klinis dan keselamatan pasien
5.3. Tim mutu klinis dan keselamatan pasien melakukan identifikasi
dengan mengumpulkan informasi dan bukti yang menyangkut
input, proses, dan output terjadinya KTD, KTC, KPC, KNC dan
resiko klinis
5.4. Tim mutu klinis dan keselamatan pasien melakukan
pemeriksaan awal terkait keadaan pasien yang meliputi suhu,
nadi, Tekanan darah, respirasi dan lokasi cedera
5.5. Tim mutu klinis dan keselamatan pasien memberikan tindakan
medis dan observasi sesuai kondisi
5.6. Tim mutu klinis dan keselamatan pasien memberikan
penanganan sesuai cedera yang di alami
PENATALAKSANAAN KTD, KTC, KPC,
KNC
No.Dokumen :800/SOP/PKM-SWW.TGH/ /I/2018
No. Revisi :0
SOP Tanggal Terbit : Januari 2018
Halaman : 2-2

5.7. Tim mutu klinis dan keselamatan pasien mengevaluasi


penanganan dan mencatat hasil evaluasi penanganan yang telah
di lakukan
5.8. Tim mutu klinis dan keselamatan pasien melaporkan hasil
penanganan kepada penanggung jawab tim mutu klinis dan
keselamatan pasien
5.1. Mendokumentasikan semua kegiatan yang telah di lakukan
6. Unit Terkait 6.1. Poli Umum
6.2. KIA-KB
6.3. UGD
6.4. Apotik
6.5.

You might also like