You are on page 1of 9

PROPOSAL KEGIATAN

PENGENALAN KEHIDUPAN KAMPUS BAGI MAHASISWA BARU


(PKMB)
AKADEMI FARMASI MAHADHIKA
TAHUN AKADEMIK 2018/2019

AKADEMI FARMASI MAHADHIKA


JALAN SUCI 9A SUSUKAN CIRACAS – JAKARTA
JALAN SUCI NO. 9A KELURAHAN SUSUKAN
KECAMATAN CIRACAS
JAKARTA TIMUR
2018
BAB I
LATAR BELAKANG

I. Pendahuluan
Penerimaan mahasiswa baru merupakan kegiatan rutin yang dilakukan
semua perguruan tinggi pada awal tahun akademik. Kegiatan ini dimaksudkan
untuk mengenalkan lembaga pendidikan tinggi tersebut. Kegiatan ini berlaku di
Akademi Farmasi Mahadhika. Kegiatan ini di beri nama Pengenalan Dunia
Kampus pada Mahasiswa(PDKM).  diganti PKKMB
Pelaksanaan PDKM mengacu kepada Surat Dirjen Dikti Departemen
Pendidikan Nasional Nomor 542/D/0/2003 tentang Pedoman Umum Pengenalan
Kehidupan Kampus Bagi Mahasiswa Baru. Dengan demikian, mahasiswa baru
lebih siap mengukuti belajar mengajar dan melakukan pergaulan antar sesama
warga civitas akademika, karyawan dan warga kampus lainnya.
Materi pelaksanaan PDKM menyangkut Sistem Pendidikan dan Peraturan
Akademik, Pemberian motivasi didalam dunia perkuliahan, Pengenalan dan
Pengembangan Diri, Organisasi Kemahasiswaan, Sharing dengan Panitia, dan
lain-lain.

II. Tema Kegiatan


Tema kegiatan ini adalah “Mengoptimalisasi peran dan fungsi mahasiswa
dalam upaya pembentukan solidaritas, rasa kekeluargaan dan cinta
terhadap alam.”

III. Tujuan
1. Menanamkan komitme terhadap 4 (empat) konsesnsus dasar hidup
berbangsa dan bernegara (Pancasila, Bhineka tunggal Ika, NKRI dan UUD
1945).
2. Memahami dan mengenali lingkungan baru, terutama organisasi dan
strukter perguruan tinggi, sistem pembelajaran dan kemahasiswaan.
3. Menumbuhkan motivasi dan mendorong mahasiswa baru untuk memiliki
rasa percaya diri yang tinggi.
4. Terciptanya persahabatan dan kekeluargaan antar mahasiswa, dosen serta
tenaga kependidikan.

IV. Rencana Pelaksanaan


Waktu dan tempat :
Hari dan Tanggal : Kamis, 19 September s.d. Minggu, 30 September 2018
Waktu : 07.00 s.d. 17.00 WIB
Tempat : 1. Kampus Akademi Farmasi Mahadhika
Jalan ....
2. Pasir Mukti
Jalan ....
V. Peserta Kegiatan
1. Mahasiswa Baru Angkatan 2018
2. Panitia PKKMB
3. Dosen pembimbing
4. Perwakilan Yayasan Adiluhur Mahadhika
5. Tenaga Kependidikan Akfar Mahadhika

VI. Jadwal Kegiatan


Terlampir

VII. Pelaksana Kegiatan / Kepanitiaan


Penanggung Jawab :
 Pelindung : Allah SWT
 Penasehat : Ir. Sri Hidayati Basuki
 Penanggung Jawab : Tiki Agustina Praswati, SE., MM.
 Pembina : Ayu Fajariyani S.Farm., M.Farm, Apt.
Pelaksana Kegiatan
Ketua Pelaksana/ Ketua BEM : Safa’atul Rohma
Sekretaris : Devianty A
Bendahara : Putri Nurhayat
Seksi-seksi :
Sie Acara : Vio Okta Pertiwi
Nungky Juliani

Sie Humas : Berliana Oktapiani


Latief Ilyasha

Sie Kesekretariatan : Nuraisyah Setiawati


Adi Asih

Sie Perlengkapan : Astri Dwi L


Lihardo Lingga
Ilham Nur K
Ariyaldi Yuda Bakti. S

Sie Dokumentasi : Betti Sulistya


Ariyaldi Yuda Bakti. S
Triana Dewi

Sie Konsumsi : Indah Pratiwi


Siti Nurlayli R
Indah Pratiwi
VIII. Biaya Kegiatan
Terlampir

IX. Penutup
Demikian proposal ini kami susun dan diajukan dengan harapan mendapat
bantuan dan dukungan dari Bapak/Ibu baik materil. Kami selaku panitia akan
berusaha menyelenggarakan kegiatan ini dengan sebaik-baiknya hingga
mencapai hasil yang maksimal. Dan semoga bantuan yang Bapak/Ibu berikan
dapat kami gunakan dengan sebaik-baiknya dan tepat sasaran serta diridhoi oleh
Allah SWT, Amin.
Atas perhatian Ibu/Bapak kami ucapkan terima kasih.

Jakarta, 18 Agustus 2018

KETUA PELAKSANA PPKMB SEKERTARIS PELAKSANA PPKMB

Safa’atul. R Devianty Arbaina

MENGETAHUI/ MENYETUJUI,

WADIR III / PEMBINA BEM WADIR II

Ayu Fajariyani.S.Farm., M.Farm, Apt. Erna Widayanti,S.E.,M.M.

DIREKTUR
AKADEMI FARMASI MAHADHIKA

Tiki Agustina Praswati, SE., MM.


RINCIAN PENGELUARAN DANA
PENGENALAN KEHIDUPAN KAMPUS BAGI MAHASISWA BARU
(PKMB)
AKADEMI FARMASI MAHADHIKA
TAHUN AKADEMIK 2018-2019

A. Kesekseretariatan;

Nama Barang Jumlah Satuan Harga satuan Jumlah


Proposal - - Rp. 50.000
Spanduk 2m x 1m Rp. 35.000 Rp. 105.000
Sertifikat 33 kertas Rp. 7.000 Rp. 231.000
Godybag peserta 20 buah Rp. 10.000 Rp. 200.000
Spidol & pulpen - - Kantor
ID Card 20 buah Rp. 15.000 Rp. 300.000
Slempang Peserta 2 buah Rp. 80.000 Rp. 80.000
Terbaik
Total Rp. 966.000

B. Akomodasi

Nama Barang Jumlah Satuan Harga satuan Jumlah


Snack kecil 53 bungkus x 4 hari Rp. 8.000 Rp. 1.696.000
Air mineral 4 dus Rp. 27.000 Rp. 108.000
Makan siang 53 kardus x 3 hari Rp. 20.000 Rp. 3.180.000
OutBond + Aula 50 orang Rp. 110.000 Rp. 5.500.000
Sewa Bus 54 sheet - Rp. 2.700.000
Total Rp. 13.184.000

C. Perlengkapan

Nama Barang Jumlah Satuan Harga satuan Jumlah


Wireles 1 buah Tersedia Tersedia
Plastik sampah 10 buah Rp 2000 Rp. 20.000
ATK 1 perangkat Tersedia Tersedia
Proyektor 1 buah Tersedia Tersedia
Layar proyektor 1 buah Tersedia Tersedia
Kabel gulung 2 buah Tersedia Tersedia
Kursi - Tersedia Tersedia
Meja - Tersedia Tersedia
Kamera - Tersedia Tersedia
Laptop 1 buah - -
Standing Mic 1 buah Tersedia Tersedia
Total Rp. 20.000

D. Kesehatan

Nama Barang Jumlah Harga satuan Jumlah


Satuan
Kotak p3K 1 kotak Rp. 100.000 Rp. 100.000

Total Rp. 100.000

REKAPITULASI
Kesekretariatan Rp.966.000 ,-
Konsumsi Rp. 13.184.000,-
Perlengkapan Rp. 20.000,-
Kesehatan Rp. 100.000,-
Biaya tak terduga Rp.700.000,-
Total Rp. 14.970.000,-
JADWAL KEGIATAN PPKMB

1. Hari Pertama
HARI/TGL No. WAKTU KEGIATAN KETERANGAN
Kamis, 27 1. 07.00- 09.00 Pembukaan briefing Mahasiswa Mc : Vio Okta P dan
September baru Devianty Arbaina
2018  tlg 2. 09.00-10.00 Perkenalan antar Mahasiswa All panitia
disesuaikan Baru
dg revisi ya! 3. 10.00-12.00 Pemberitahuan kegiatan Sie Acara
PKKMB
4. 12.00-13.00 ISOMA Semua Peserta
5. 13.00 PENUTUPAN All panitia

2. Hari kedua
HARI/TGL No. WAKTU KEGIATAN KETERANGAN
Jum’at, 1. 07.00-09.30 1. Pembukaan oleh Panitia MC: Vio Okta Pertiwi dan
28 September Devianty Arbaina
2018 2. Menyanyikan Lagu Dirigen: Nungky
Indonesia Raya
3. Menyanyikan Lagu Hymne
Akfar Mahadhika
4. Sambutan Ketua PPKMB Safa’atul Rohma
5. Sambutan Direktur Akfar Tiki Agustina P., SE., MM.
Mahadhika
6. Sambutan Yayasan Adiluhur Ir. Hj. Sri Hidayati Basuki
Mahadhika
2. 09.30-10.45 Martikulasi I : Drs. Mujiono
“Pembinaan kesadaran bela Moderator: Indah
negara dan kehidupan
berbangsa dam bernegara.”
Ice Breaking oleh Panitia (15 menit)
3. 11.00 - 12.00 Martikulasi II: Drs. Mukhtadi 
“Pembinaan gerakan nasional konfirmasi ya tanya mba
revolusi mental, Indonesia rina no telp nya.
melayani, bersih, tertib,
mandiri, bersatu”
4. 12.00 - 13.00 ISHOMA dan Sholat Jum’at Semua Peserta
5. 13.00 – 13.15 Membacakan Deklarasi Berliana Okotapiani
Kebangsaan Melawan
Radikalisme
6. 13.15 – 14.30 Matrikulasi III: Wadir I
1. Perguruan tinggi di era
revolusi industri
2. Sistem pendidikan tinggi di
Indonesia dan penjelasan
kurikulum
7. 14.30 – 15.30 Martikulasi IV: Wadir III
Pengenalan nilai budaya,
etika, tata krama dan norma
kehidupan kampus.
8. 15.30 – 16.00 Penutup dan Doa Dosen Agama Islam

3. Hari ketiga
HARI/TGL No. WAKTU KEGIATAN KETERANGAN
Sabtu, 29 1. 07.00-09.00 Pembukaan MC: Vio Okta Pertiwi dan
September Devi Arbaina
2018 Matrikulasi V: Pembawa materi :
“Pencegahan dan Mujiana
penanggulangan intoleransi,
radikalisme, terorisme,
penyalahgunaan narkoba,
plagiarisme dan anti
narkoba.”

2. 09.00-10.00 Martikulasi VI : Trainer


“ Motivasi belajar di
Perguruan Tinggi (akademik
dan non akademik) serta
menggali prospek dan peluang
kerja setelah lulus dari
perguruan tingi”
3. 10.00-12.15 Pengenalan laboratorium dan Ka. UPT
SOP Laboratorium
4. 12.15-13.00 ISHOMA Semua Peserta
5. 13.00 – 14.00 Pengenalan Organisasi BEM Ka. BEM
beserta struktur organisasi
6. 15.30 – 16.00 Penutup dan Doa Dosen Agama Islam

4. PDKM Hari Keempat

HARI/TGL No. WAKTU KEGIATAN KETERANGAN


Minggu, 1. 07.00 - 07.30 Registrasi Peserta Panitia: PJ Vio Okta dan
30 layli
September 2. 09.00 - 09.30 Sambutan KWP Panitia: PJ Vio Okta dan
2018 layli
3. 09.30 – 10.30 Acara internal kampus Seluruh peserta
4. 10.30_12.00 Permainan seru (membajak Seluruh peserta
sawah dan games kekompakan)
5. 12.00 – 12.30 Membersihkan diri Panitia dan seluruh peserta
6. 12.30 – 13.30 ISHOMA Seluruh peserta
7. 13.30 – 15.00 Edukasi tanaman TOGA dan Panitia
pembuatan pupuk Kompos
8. 15.00- selesai Acara bebas dan pulang Seluruh peserta

You might also like